16scale Drawings [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KERTAS KERJA PRAKTEK BERLAYAR PERUSAHAAN



: PT. FAJAR BAHARI NUSANTARA



NAMA KAPAL



: KM. FAJAR BAHARI III



CALL SIGN



: JZXI



GRT



: 7017



TYPE KAPAL



: RORO CARRIER



ASAL DIKLAT



: POLITEKNIK PELAYARAN BAROMBONG



KONSTRUKSI DAN STABILITAS KAPAL (COMPETENCY : SCALE DRAWING)



DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI SEBAGIAN PERSYARATAN TUGAS AKHIR BERLAYAR GUNA MEMPEROLEH SERTIFIKAT KOMPETENSI KEPELAUTAN AHLI NAUTIKA TINGKAT-III (ANT-III)



OLEH : ILHAM PRATAMA SAPUTRA NIT : 18.60.0065/III PADA PROGRAM DIKLAT PELAUT III PEMBENTUKAN PADA POLITEKNIK PELAYARAN BAROMBONG MAKASSAR 2021 1



HALAMAN PEMERIKSAAN / PENGESAHAN Pemeriksaan / Pengesahan Kertas Kerja Praktek Laut: Soal / Kertas Kerja



: Scale Drawing



Nama Taruna



: Ilham Pratama Saputra



NIT / Jurusan



: 18.60.0065-III/Nautika



Nama Kapal



: KM. Fajar Bahari III



Perwira Pemeriksa



: JULITA A GANI,S.Si.T



Benar telah diselesaikan di atas kapal dari tanggal Sampai dengan Tanggal



: KM. Fajar Bahari III : 16 Maret 2021 s/d 22 Maret 2021



1. Pemeriksaan/pengesahan dari Kapal : Setiap kesempatan telah kami lakukan pemeriksaan dan bimbingan, selanjutnya pada halaman terakhir Catatan CRB kami tanda tangani, dicap stempel dan pada halaman Tugas Paket Prala kami tanda tangani dan cap stempel. Nama Perwira Pembimbing



Tanggal



Tanda



Cap Stempel



Pemeriksaan



Tangan



Kapal



Second



22 Maret



Officer



2021



Belly



Chief



22 Maret



Erlangga



Officer



2021



Sunanto



Perwira Pemeriksa



Jabatan



2. Pemeriksaan/pengesahan oleh Penyelenggara Praktek Laut : Kertas Catatan / Paket Kertas Kerja Praktek Laut ini telah diperiksa dengan catatan dilengkapi / diperbaiki / diketik kembali / layak uji* (coret yang tidak perlu)* Catatan



1.



Pemeriksaan



2. 3.



Kertas Catatan Kerja Prala tersebut telah diperiksa kembali dan layak untuk diujikan. Mata Ujian



Tanda Tangan



Stempel



Pengesahan



Penyelenggaraan Prala



KONSTRUKSI DAN STABILITAS KAPAL COMPETENCY SCALE DRAWING



2



KATA PENGANTAR Puji syukur ke hadirat Allah SWT atas berkat, rahmat dan hidayahNya sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Tugas Akhir Praktek Berlayar ini. Penulis menyadari bahwa laporan ini masih banyak memiliki kekurangan, untuk itu penulis sangat membutuhkan kritik dan saran dari berbagai pihak yang sifatnya membangun sebagai bahan pembelajaran kedepannya agar lebih baik dari sebelumnya. Laporan Tugas Akhir Praktek Berlayar ini merupakan laporan atas pelaksanaan praktek berlayar sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari Program Diklat Pelayaran yang bersifat wajib. Laporan ini terdiri atas pengerjaan tugas Catatan Training Record Book serta Paket Praktek Berlayar. Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak khususnya kepada Direktur Poltekpel Barombong, Perwira Pemeriksa dan Penguji, seluruh Pegawai, serta Perwira Pembimbing di atas kapal hingga Laporan Tugas Akhir ini dapat diselesaikan. Akhir kata penulis ucapkan terima kasih semoga bantuan yang telah diberikan oleh berbagai pihak mendapat balasan dari Allah SWT dan semoga Allah SWT meberikan rahmat bagi kita semua. Aamiin. Demikian, semoga Laporan ini dapat bermanfaat. Terima kasih.



JAKARTA,21MARET 2021 Penulis,



ILHAM PRATAMA SAPUTRA NIT. 18.60.0065/III



3



DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL HALAMAN PEMERIKSAAN DAN PENGESAHAN.............................................................(2) KATA PENGANTAR............................................................................................................ (3) DAFTAR ISI......................................................................................................................... (4) PENDAHULUAN ................................................................................................................. (5) ISI URAIAN (JAWABAN ATAS SOAL-SOAL)…………………………………………..(6) KESIMPULAN DAN SARAN KESIMPULAN………………………………………………………………………….(10) SARAN.………………………………………………………………………………. (10) PENUTUP......................................................................................................................... (11) LAMPIRAN-LAMPIRAN DATA SHIP PARTICULARS..............................................................................................(12) CREW LIST........................................................................................................................ (13) FOTO KAPAL SISI HALUAN KAPAL...................................................................................................(14) SISI LAMBUNG KAPAL.....................................................................................................(14) SISI BURITAN KAPAL.......................................................................................................(14) RUANG WELL HOUSE................................................................................................(15) MESIN INDUK.............................................................................................................. (15) MESIN GENERATOR..................................................................................................(15) HALAMAN PENGUJIAN....................................................................................................(16)



4



PENDAHULUAN Pelaksanaan Praktek Belayar (Prala) bertujuan untuk memenuhi persyaratanpersyaratan pendidikan akhir



sebagai bahan evaluasi untuk lebih memantapkan para



Taruna sebagai calon perwira pelayaran niaga yang bermutu. Kegiatan ini merupakan pendidikan yang tak terpisahkan dari Program Diklat Pelayaran yang bersifat wajib dan dilaksanakan pada tingkat semester V-VI dengan waktu 12 bulan di atas kapal niaga sesuai dipersyaratkan oleh STCW – 95 Reg II / I dan Reg III / I, dan merupakan kegiatan lanjutan dan aplikasi dari pengetahuan teori di kelas dan keterampilan dalam praktek di laboratorium / bengkel yang diperoleh sebelumnya di kampus. Selama melaksanakan Prala, Taruna dituntut untuk meningkatkan pengetahuan dalam bimbingan Perwira di atas kapal baik Nakhoda maupun Kepala Kamar Mesin (KKM), sehingga dalam pengerjaan laporan tugas akhir dapat berjalan lancar. Taruna dapat mengerjakan soal-soal pada Training Record book dan Paket Prala dengan metode tanya jawab dari Perwira Pembimbing maupun dengan terlibat langsung dalam aktivitas sehari-hari di atas kapal. Dengan pelaksanaan Prala selama 12 bulan, diharapkan Taruna memiliki pengetahuan dan kemampuan komprehensif, sehingga tercipta Taruna yang cerdas, mandiri, kreatif, serta berwawasan luas.



JAKARTA, 21 MARET 2021



ILHAM PRATAMA SAPUTRA NIT : 18.60.0065/III



5



ISI URAIAN NAMA



: ILHAM PRATAMA SAPUTRA



NIT/JURUSAN COMPANY



: 18.60.0065/ NAUTIKA : PT. FAJAR BAHARI NUSANTARA



NAMA KAPAL : KM. FAJAR BAHARI III JENIS KAPAL/ GRT : RORO CARRIER / 7017 T COMPETENCY



: SCALE DRAWING



TUGASPOIN 1. DRAW APPROXIMATELY TO SCALE : A. A LONGITUDIONAL SECTIONS THROUGHT THE CENTER LINE OF YOUR SHIP SHOWING AND NAMING CARGO HOLD ( TANKS), BUNKER, BALLAST AND ALL OTHER COMPARTEMENT/SPACE. B. A PLAN OF THE NAVIGATION BRIDGE SHOWING THE POSITION AND THE NAME OF EQUIPMENT., AND C. A PLAN OF EACH OF TWO OTHER DECKS SHOWING AND NAMING ACCOMODATION, STORE ROOMS, FIRE FIGHTING EQUIPMENT ETC. JAWABAN TUGAS POIN I



6



NAMA



: ILHAM PRATAMA SAPUTRA



NIT/JURUSAN COMPANY



: 18.60.0065/ NAUTIKA : PT. FAJAR BAHARI NUSANTARA



NAMA KAPAL : KM. FAJAR BAHARI III JENIS KAPAL/ GRT : RORO CARRIER / 7017 T COMPETENCY



: SCALE DRAWING



LANJUTAN JAWABAN A. PLAN OF NAVIGATION



NAMA DAN JENIS PERALATAN NAVIGASI  RADAR( RADIO DETECTOR AND RANGING)  AIS ( AUTOMATIC IDENTIFICATION SYSTEM)  GPS ( GLOBAL POSITION SYSTEM)  VHF (VERY HIGH FREQUENCY)  NAVTEX  WIND DIRECTION  GYRO COMPASS  COMPAS STANDAR  INMARSAT  ECHO SOUNDER  ECDIS  RPM INDICATOR  RUDDER INDICATOR



7



NAMA



: ILHAM PRATAMA SAPUTRA



NIT/JURUSAN COMPANY



: 18.60.0065/ NAUTIKA : PT. FAJAR BAHARI NUSANTARA



NAMA KAPAL : KM. FAJAR BAHARI III JENIS KAPAL/ GRT : RORO CARRIER / 7017 T COMPETENCY



: SCALE DRAWING



B. FIRE CONTROL PLAN



NAMA PERALATAN FIRE FIGHTING  FIRE PUMP  FIXED EMERGENCY FIRE PUMP  FIRE HYDRANT WITH COUPLING  FIRE ZET & SPRAYING NOZZ  FIRE HOSE  HOSE BOX  PORT FIRE EXT FOAM



8



NAMA



: ILHAM PRATAMA SAPUTRA



NIT/JURUSAN COMPANY



: 18.60.0065/ NAUTIKA : PT. FAJAR BAHARI NUSANTARA



NAMA KAPAL : KM. FAJAR BAHARI III JENIS KAPAL/ GRT : RORO CARRIER / 7017 T COMPETENCY



: SCALE DRAWING



LANJUTAN JAWABAN C.  PORT FIRE EXT DRY POWDER  MOVABLE FIRE EXT FOAM  FIXED FIRE EXT DRY POWDER  PORT FOAM APPLICATOR UNIT  SPARE EXT MEDIUM FOR FOAM  SPARE EXT MEDIUM FOR DRY POWDER  GENERAL ALARM BELL  CO2 ALARM BUZZER  GENERAL ALARM AIR HORN  CO2 ALARM MOTOR SIREN  CO2 STARTING BOX  GAS NOZZEL FOR CO2 TYPE EXT  CO2 NOZZEL FOR CO2 TYPE EXT  CO2 BOTTLE  FIRE ALARM CONTROL PANEL



9



KESIMPULAN DAN SARAN KESIMPULAN Berdasarkan proses penyelesaian dan penyusunan kertas kerja prala ini, dimana sangat padat dengan inti permasalahan dunia kemaritiman dan diklat pelayaran tentang pengadaan praktek laut sangat di perlukan untuk mempraktekkan ilmu pendidikan serta teori yang harus seiring dengan praktek.sehingga kepercayaan diri semakin meningkat untuk menjadi seorang perwira yang handal,provesional,cakap,dan bertanggung jawab



SARAN Dalam pengalaman taruna dari praktek berlayar serta proses penyususan kertas kerja praktek laut ini, taruna menyarankan kepada para junior yang akan melaksanakan praktek laut ini untuk senantiasa selalu melatih diri,belajar dan serius di dalam praktek berlayar agar dapat memahami dan megerti setiap langkah pekerjaan yang di laksanakan sehingga pada saat penyusunan kertas kerja prala dapat mengerjakannya tanpa ada halangan atau masalah yang di hadapi.



10



PENUTUP Dengan mengucap syukur Alhamdulillah, penulis telah menyelesaikan Praktek Berlayar dan menyusun Laporan Praktek Berlayar di Kapal KM.FAJAR BAHARI III. Penulis



mengucapkan



banyak



terima



kasih



kepada



Chief



Officer



Belly



Erlanggasebagai Perwira Pembimbing di atas kapal karena berkat bimbingan dan arahannya maka proses praktek berlayar serta pengerjaan Training Record Book dan Kertas Kerja Paket Prala dapat berjalan dengan lancar. Selama melaksanakan praktek berlayar, telah banyak pengetahuan dan pengalaman yang penulis dapatkan semoga menjadi panduan serta pengalaman yang bermanfaat di kemudian hari. Semoga Tuhan Selalu menyertai dan melidungi kita semua.



11



LAMPIRAN-LAMPIRAN DATA SHIP PARTICULAR



12



CREW LIST



13



LAMPIRAN FOTO KAPAL A. Sisi Haluan



B. Sisi Lambung



C. Sisi Buritan



14



LAMPIRAN FOTO KAPAL D. Ruang Well House



E. Mesin induk



F. Mesin Generator



15



HALAMAN PENGUJIAN NAMA TARUNA/NIT : ILHAM PRATAMA SAPUTRA/18.60.0065-III JUDUL/MATA KULIAH



: SCALE DRAWING/ KONSTRUKSI DAN STABILITAS KAPAL



TANGGAL PENGUJIAN



:



PENGUJI



NAMA/NIP



I



Capt. H. IRWAN JAYA, MT,



TANDA TANGAN



NILAI



KET



M.Mar.E



16