4.3.1.3 Hasil Analisis Pencapaian Indikator Keg UKM [PDF]

  • Author / Uploaded
  • Mons
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PEMERINTAH KOTA SAMARINDA DINAS KESEHATAN KOTA



UPT PUSKESMAS SEMPAJA Jalan KH. Wahid Hasyim Kelurahan Sempaja Selatan Kecamatan Samarinda Utara



HASIL ANALISIS PENCAPAIAN INDIKATOR KEGIATAN UKM No



1.



2.



Kegiatan



Survey PHBS Rumah Tangga



D/S



Target



70%



100%



Capaian



Analisis



51.3%



Masih banyak rumah tangga yang tidak memenuhi indikator PHBS RT



21.02%



Peran serta masyarakat akan posyandu masih rendah



Permasalahan  Merokok dalam rumah masih tinggi  Bayi yang mendapatkan ASI Eksklusif masih rendah  Kesadaran masyarakat rendah  Kurang media promosi akan pentingnya posyandu



Penyebab Masalah  Pengetahuan masyarakat PHBS masih kurang  Pembinaan PHBS dari Kelurahan masih kurang  Kesadaran akan pentingnya posyandu masih kurang  Pembinaan dari PKK kurang  Jadwal posyandu berubah-ubah  Cuaca yang tidak mendukung, misal hujan



Rencana Tindak Lanjut  Koordinasi lintas program dan linsek untuk pembinaan PHBS  Lomba RT ber-PHBS Tk. Kelurahan  Koordinasi lintas sektor untuk promosi dan pembinaan posyandu  Membuat media promosi tentang posyandu  Lomba posyandu tingkat Kelurahan atau Kecamatan