7 SPO Pengisian Form Edukasi Terintegrasi PDF [PDF]

  • Author / Uploaded
  • fendi
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PENGISIAN FORM EDUKASI TERINTEGRASI No. Dokumen : 08.02.003 RSUP. Dr. WAHIDIN SUDIROHUSODO MAKASSAR



Tanggal Terbit : 15 Desember 2011



STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL (SPO)



Revisi : A



Halaman : /2



DISAHKAN OLEH DIREKTUR UTAMA,



Prof.dr.Abd.Kadir,PhD,Sp.THT-KL(K),MARS NIP. 196205231989031001



PENGERTIAN



: Adalah suatu cara pengisian formulir edukasi terintegrasi yang dilakukan oleh petugas pelayanan di rumah sakit.



TUJUAN



: 1. Agar setiap petugas mengetahui cara mengisi formulir edukasi 2. 3. 4. 5.



terintegrasi. Mendapatkan data yang lengkap tentang kebutuhan edukasi pada pasien dan keluarganya. Mengetahui hambatan yang dihadapi dalam pemberian edukasi kepada pasien dan keluarganya. Menentukan jenis edukasi yang dibutuhkan. Menentukan metode edukasi yang akan diberikan.



KEBIJAKAN



: Pengisian formulir terintegrasi dilakukan oleh semua petugas ruang pelayanan.



PROSEDUR



: 1. Petugas mengisi formulir edukasi terintegrasi. 2. Mengisi identitas pasien dengan lengkap sesuai dengan barkot. 3. Mengidentifikasi pemahaman awal pasien tentang edukasi, contoh: o



SM



: Bila sudah mengerti



o



PEU



: Bila perlu edukasi ulang



o



HB



: Bila perlu hal baru



4. Petugas mengidentifikasi hambatan edukasi, contoh o



P



: Bila penglihatan terganggu



o



T



: Bila pendengaran terganggu



o



M



: Bila motivasi kurang



o



F



: Bila fisik lemah



o



E



: Bila emosional



o



B



: Bila tidak paham Bahasa Indonesia



o



K



: Bila kognitif terbatas



o



TA



: Bila tidak ada hambatan



PENGISIAN FORM EDUKASI TERINTEGRASI No. Dokumen : 08.02.003 RSUP. Dr. WAHIDIN SUDIROHUSODO MAKASSAR



Tanggal Terbit : 15 Desember 2011



STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL (SPO)



Revisi : A



Halaman : /2



DISAHKAN OLEH DIREKTUR UTAMA,



Prof.dr.Abd.Kadir,PhD,Sp.THT-KL(K),MARS NIP. 196205231989031001



5. Identifikasi metode edukasi, contoh:



UNIT TERKAIT



o



L



: Bila edukasi berbentuk leaflet



o



B



: Bila edukasi berbentuk booklet



o



LB



: Bila edukasi berbentuk lembar balik



o



V



: Bila edukasi berbentuk Audio Visual



: 1. Instalasi Rekam Medik 2. Semua unit pelayanan: rawat inap, khusus, jalan dan IGD