AT [PDF]

  • Author / Uploaded
  • wisnu
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PENDAHULUAN Latar Belakang Perkembangan teknologi saat ini begitu maju dan begitu cepat yang merambah berbagai tatanan kehidupan manusia termasuk perkembangan teknologi pada kendaraan yang digunakan manusia sebagai alat transportasi. Di bidang otomotif telah ada inovasi sistem kontrol elektronis yang dikendalikan oleh sebuah otak komputer atau Engine Control Unit (ECU). ECU yang terdapat pada mobil mampu mengontrol dan mengolah data berupa sinya dari sensor dan kemudian ditindak lanjuti oleh aktuator. Sistem kontrol chasis yang meliputi ABS, EPS dan AT juga sudah dikontrol secara elektronis. Pada sistem ABS, EPS dan AT memliki struktur, komponen, cara kerja beserta fungsinya. Pembahasan kali ini akan fokus pada komponen-komponen AT (Automatic Transaxle) yang mampu memindah gigi kecepatan secara elektronik pada mobil Nissan Juke. Tujuan Berdasarkan latar belakang, tujuan penulisan makalah ini adalah untuk mengetahui ketak dari komponen-komponen AT (Automatic Transaxle) pada mobil Nissan Juke. Rumusan masalah Berdasrkan tujuan diatas maka rumusan masalahnya adalah bagaimana penelusuran yang dilakukan berkaitan dengan lokasi dan letak komponen dari sistem AT pada mobil Nissan Juke?



1



PEMBAHASAN Definisi Komponen Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia komponen adalah suatu bagian yang mendukung sebuah sistem. Berkaitan dengan hal tersebut makan komponen pada Automatic Transaxle (AT) Nissan Juke adalah komponen yang mendukung suatu sistem AT yang memiliki tata letak sendiri dan pelu ditelusuri. Penelusuran Letak Komponen AT Pada Nissan Juke Secara garis besar komponen komponen AT pada mobil Nissan Juke dibagi ke dalam enam kelompok besar besar sebagai berikut: A. Dasboard , engine room dan pessenger room B. Brake pedal, upper C. Transaxle assembly D. Engine room E. CVT shift selector assembly F. Passenger seat, under Berikut adalah penejlasan beberapa komponen yang tata letaknya dapat dikketahui secara jelas dan yang tampak mata. A. Dasboard , engine room dan pessenger room



Gambar 1.1 Letak komponen pada mobil Nissan juke



2



1. Multi display unit (MDU)



Gambar 1.2 Letak komponen MDU pada mobil Nissan juke Multy Display Unit ini terletak pada dashboard mobil bagian tengah si depan dari tuas pemindah transmisi 2. Combination meter



Gambar 1.3 Letak komponen combination meter pada mobil Nissan juke Combination meter terletak di dashboard bagian kanan menghadap ke pengemudi



3



3. Manual mode indicator (On the combination meter) 4. Shift position indicator (On the combination meter)



Gambar 1.4 Letak komponen Shift position indicator pada mobil Nissan juke Shift position indicator (On the combination meter) terletak pada combination meter tepat ditengahnya biasanya menunjukkan posisi transmisi seperti P, D, 1, 2, N dan lain-lain 5. CVT indicator (On the combination meter)



Gambar 1.5 Letak komponen CVT Indicator pada mobil Nissan juke



4



CVT indicator (On the combination meter) terletak di tengah combination meter biasanya menunjukkan posisi transmisi 6. ABS actuator and electric unit (control unit)



Gambar 1.6 Letak komponen ABS actuator and electric unit pada mobil Nissan juke ABS actuator and electric unit (control unit) terletak di ruangan mesin bagian belakang sebelah kiri. 7. ECM



Gambar 1.7 Letak komponen ECM pada mobil Nissan juke



5



Engine Control Modul terletak di ruangan mesin bagian depan, tepatnya dibelakang kotak sekring. 8. IPDM E/R (Intelegence power distribution modul)



Gambar 1.8 Letak komponen IPDM E/R pada mobil Nissan juke Komponen ini (IPDM) menyatu dengan ECM yang ada pada mobil Nissan Juke 9. BCM (Body Control Modul)



Gambar 1.9 Letak komponen BCM pada mobil Nissan juke BCM ini juga menyatu dengan ECM sama halnya dengan komponen IPDM



6



B. Brake pedal, upper



Gambar 1.10 Letak komponen Stop lamp switch pada mobil Nissan juke



Stop lamp switch (Nomor 10) termasuk pada komponen kelompok A. Komponen ini terletak diatas pedal rem yang saling terhubung satu sama lain antara pedal rem dan stop awitch lamp.



7



C. Transaxle assembly



Gambar 1.11 Letak komponen pada body Transaxle assembly



11. Secondary speed sensor 12. Input speed sensor 13. Control valve 14. CVTunit connector 15. Primary speed sensor 16. Transmission range switch Semua komponen itu Nomer 11-16 terletak pada bagian bodi dari Automatic transaxle



8



D. Engine room



Gambar 1.12 Letak komponen TCM pada engine room 17. TCM komponen ini terletak pada ruang engine sisi kiri bagian belakang atau dibawah accu



9



E. CVT shift selector assembly



Gambar 1.13 Letak komponen CVT pada mobil Nissan juke 18. Manual mode switch (komponen ini terletak di sisi kiri depan bagian dalam pada unit tuas pemindah gigi)



10



F. Pessenger sea, under



Gambar 1.14 Letak komponen G sensor pada mobil Nissan juke 19. G sensor (sensor ini terletak dibawah tempat duduk)



11



PENUTUP Kesimpulan Mengetahui tata letak dan komponen pada sistem AT suatu kendaraan merupakan suatu hal yang penting. Penelusuran ini bertujuan agar kita mudah mengerti bagaimana bentuk dan letak pemasangan komponen sehingga menjadi suatu sistem. dan bila perlu kita dengan mudah menemukan nama dan letaknya bila suatu waktu mengalami malfunction Pembehasan pada makalah ini lebih menitik beratkan pada penelusuran komponen sistem AT pada mobil Nissan Juke. Saran Saran yang dapat ditawarkan oleh penulis sehubungan dengan judul yang diangkat dalam makalah ini adalah : 1. Bagi para mahasiswa teknik otomotif maupun mekanik mobil agar melakukan perawatan sistem AT (Automatic Transaxle) sesuai dengan prosedur perawatan. 2. Bagi pihak jurusan Teknik Otomotif agar dapat menyediakan model untuk sistem AT (Automatic Transaxle) agar mahasiswa teknik otomotif lebih menguasai sistem AT (Automatic Transaxle).



DAFTAR PUSTAKA Toyota Astra. New Step 1 Training Manual. PT Toyota astra motor: Jakarta Panduan manual servis Nissan Juke. BRC/AT/ESP TRAINING GUIDE 1 NISSAN MOBIL INDONESIA Nissan Motor Company, All right reserved Published by Chonan Technical Service Training Center.



12