Bagian Dan Fungsi Pompa Air [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Bagian dan Fungsi Pompa ( SHIMZUI, Model : PS-135 E)



Keterangan : 1. Poros pompa air Fungsi : Meneruskan momen putar yang berasal dari penggerak saat pompa dioperasikan. 2. Unit Gelinding dengan perapat dan pengisian vet permanen 3. Impeler Fungsi : mengirim atau mentransfer energi dari motor penggerak dengan mempercepat cairan keluar dari pusat rotasi. 4. Saluran masuk (dari bagian bawah radiator) 5. Sil pompa air Fungsi : Untuk menahan air supaya tidak masuk ke dalam bantalan dan poros pompa air. Sil arang berfungsi mengurangi gesekan pada karet perapat. 6. Lubang pelepas Fungsi : Untuk mengeluarkan air sewaktu cincin arang bocor agar air tidak masuk ke dalam bantalan dan pompa air yang bisa menyebabkan terjadi karat. 7. Flens puli penggerak Fungsi : Mentransmisikan daya dari putaran mesin.