Cuci Tangan [PDF]

  • Author / Uploaded
  • riky
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

CUCI TANGAN



No. Dokumen No. Revisi Tanggal terbit SOP Halaman



: : : :



UPT. Puskesmas Modo



1. Pengertian



dr.ENDRIJANTO NIP.197101192001121004



Membersihkan tangan dengan sabun dan air bersih yang mengalir atau desinfektan dengan menggunakan enam langkah cuci tangan.



2. Tujuan



Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk Membuang kotoran dan mikroorganisme yang menempel pada tangan yang didapat dari pasien, pengunjung, alat/bahan kesehatan atau petugas kesehatan.



3. Kebijakan



Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Modo Nomor 188 / 071 / SK / 413.102.18 / 2017 Tentang Standar Layanan Klinis



4. Referensi



Panduan Pencegahan Infeksi Untuk Fasilitas Pelayanan Kesehatan Dengan Sumber Daya Terbatas, 2004.



5. Langkah-langkah Prosedur



A. Mencuci Tangan Dengan Sabun 1. Kuku harus dalam kondisi pendek. 2.



Lepaskan semua perhiasan yang ada di tangan (jam tangan, gelang, dan cincin).



3. Buka keran. 4. Basahi tangan dengan air bersih yang mengalir. 5. Taruh sabun dibagian telapak tangan yang telah basah. 6. Gosok telapak tangan dengan telapak tangan. 7.



Gosok punggung dan sela-sela jari tangan kiri dengan tangan kanan dan lakukan sebaliknya.



8. Gosok kedua telapak tangan dan sela-sela jari. 9. Jari-jari sisi dalam dan kedua tangan saling mengunci. 10. Gosok ibu jari kiri berputar dalam genggaman tangan kanan dan lakukan sebaliknya. 11. Jari kiri menguncup, gosok memutar, kekanan dan ke kiri pada telapak tangan dan sebaliknya. 12. Bilas kembali dengan air mengalir sampai bersih. 13. Keringkan tangan dengan tisu yang bersih. 14. Tutup kran dengan memegang kran menggunakan tisu yang



telah digunakan. B. Mencuci Tangan Dengan Handrub (Chlorhexidin 2%) 1. Kuku harus dalam kondisi pendek. 2. Lepaskan semua perhiasan yang ada di tangan (jam tangan, gelang, dan cincin). 5. Taruh handrub ditelapak tangan. 6. Gosok telapak tangan dengan telapak tangan. 7. Gosok punggung dan sela-sela jari tangan kiri dengan tangan kanan dan lakukan sebaliknya. 8. Gosok kedua telapak tangan dan sela-sela jari. 9. Jari-jari sisi dalam dan kedua tangan saling mengunci. 10. Gosok ibu jari kiri berputar dalam genggaman tangan kanan dan lakukan sebaliknya. 11.



Jari kiri menguncup, gosok memutar, kekanan dan ke kiri pada



telapak tangan dan sebaliknya. 6. Unit Terkait



1. Tim PPI 2. Semua unit pelayanan



3. Petugas kebersihan



7. Diagram Alir



Lepaskan semua perhiasan yang ada di tangan



Buka Keran, basahi tangan, taruh sabun di telapak tangan



Taruh Handrub pada telapak tangan



Gosok telapak tangan dengan telapak tangan



Gosok punggung dan sela-sela jari



Gosok kedua telapak tangan denagn sela-sela jari



Jari-jari sisi dalam dan kedua tangan saling mengunci.



Gosok ibu jari kiri berputar dalam genggaman tangan kanan dan lakukan sebaliknya.



Jari kiri menguncup, gosok memutar, kekanan dan ke kiri pada telapak tangan dan sebaliknya.



Untuk mencuci tangan dengan sabun bilas tangan dengan air mengalir, lalu keringkan dengan tissue



Rekaman historis No



Yang dirubah



Isi perubahan



Tgl mulai di berlakukan