Diskusi 5 Ekonomi Moneter [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Diskusi 5 Ekonomi Moneter Berikan pendapat anda mengenai Inflation Targeting Framework (ITF) . Efektifkah kebijakan tersebut di terapkan di Indonesia? Jawab : Inflation Targeting Framework (ITF) merupakan kerangka kerja kebijakan moneter dengan menggunakan sasaran operasional suku bunga. ITF memiliki tujuan utama yaitu stabilitas harga. Penerapan ITF menyebabkan bank sentral mengumumkan secara eksplisit kepada masyarakat berkaitan dengan target inflasi yang akan dicapai. Hasil review menunjukkan bahwa penerapan ITF di Indonesia selama hampir lima tahun terahir sudah mencatat beberapa keberhasilan, yaitu dengan penerapan ITF yang sudah semakin tertata dan disertai dengan peningkatan kualitas, dalam artian sesuai dengan best practices, pemikiran teoritis, dan kondisi empiris di Indonesia. Secara umum, dibandingkan dengan kondisi sebelum penerapan ITF, beberapa perkembangan positif telah dicatat dalam hal penetapan dan pengumuman erangka kerja kelembagaan dan operasional, koordinasi kebijakan, dan kualitas analisis dan riset kebijakan. Penilaian positif tersebut dapat dikaitkan dengan aspekaspek dalam proses kegiatan pada umumnya (business process as usual).