Diskusi Pembelanjaan [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

NAMA = BAMBANG AYU ANDIKA NIM = 041096699 UPBJJ PEKANBARU DISKUSI 1 PEMBELANJAAN (PAJA3338) DASAR-DASAR PEMBELANJAAN PERUSAHAAN Laporan keuangan seperti laporan laba-rugi, laporan perubahan modal, dan neraca, memiliki keterkaitan satu sama lain, serta hubungan ketiga laporan keuangan tersebut mencerminkan hubungan artikulatif.   Ketika ada perhitungan yang salah dari salah satu laporan keuangan tersebut, maka dipastikan laporan keuangan perusahaan yang disusun tersebut menjadi salah. Sehubungan dengan hal tersebut di atas, Anda diminta untuk mendiskusikan mengenai hal-hal berikut: 1. Apa maksud hubungan artikulatif antara ketiga laporan keuangan tersebut ? 2. Jelaskan hubungan antar laporan keuangan tersebut dengan runtut, serta  jelaskan penyusunan yang  seharusnya atas ketiga laporan keuangan tersebut. (SUMBER: https://accounting.binus.ac.id/2017/06/15/hubungan-antar-jenis-laporankeuangan/ , INISIASI 1) JAWABAN: 1. Laporan keuangan merupakan salah satu hasil proses akuntansi yang harus dilakukan dengan berpedoman pada prinsip-prinsip akuntansi Indonesia, ketiga elemen laporan keuangan seperti laporan laba-rugi, laporan perubahan modal dan neraca memiliki hubungan artikulatif antar komponen elemen. Artinya, pada penyusunan laporan keuangan disusun berdasarkan secara berurutan dimana masing-masing nilai dari hasil tiap elemen akan digunakan pada elemen lainya pada proses penyusuran, laporan laba rugi akan menjadi bagian dari elemen laporan perubahan modal, beikurnya saldo akun ekuitas yang tersaji akan dicantumkan dalam neraca pada bagian ekuitas sehingga jika terdapat kesalahan pada pembuatan masing-masing elemen laporan ini akan mempengaruhi hasil akhir laporan keuangan. 2. Hubungan antar laporan keuangan tersebut dengan runtut adalah Laba/rugi yang tersaji di laporan laba/rugi menjadi bagian di laporan perubahan modal. Selanjutnya, saldo akun



modal yang tersaji di laporan perubahan modal tercantum di neraca, khususnya di elemen modal. Penyajian elemen-elemen persamaan akuntansi di laporan keuangan antara lain: -



Elemen-elemen asset,liabilitas dan ekuitas disajikan dilaporkan posisi keuangan



-



Eleme-elemen penghasilan dan bebandi sajikan di laporan laba rugi komprehensif



-



Elemen ekuitas disajikan di laporan perusahaan ekuitas



-



Salah satu elemen asset yaitu kas diuraikan ke laporan arus kas