I Gede Yogiswara - 2013031012 - Persamaan Reaksi Kimia [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Persamaan Reaksi Kimia I Gede Yogiswara Nim. 2013031012



Reaksi Kimia



Suatu peristiwa perubahan kimia dari zat-zat yang bereaksi menjadi zat-zat hasil reaksi.



Reaksi Kimia



Reaktan



Zat yang bereaksi



Produk



Zat Hasil Reaksi



 Reaksi kimia mengubah zat-zat asal



(pereaksi/ reaktan) menjadi zat baru (produk).  Jenis dan jumlah atom yang terlibat dalam reaksi tidak berubah.  Ikatan kimianya yang berubah, dimana ikatan kimia pereaksi diputus dan terbentuk ikatan kimia baru dalam produknya.



Persamaan Reaksi Kimia Menggambarkan rumus kimia zat-zat pereaksi atau reaktan dan zat-zat hasil reaksi atau produk yang dibatasi dengan tanda panah.



PERSAMAAN REAKSI Reaksi setara antara H2 dan O2 membentuk air.



2 H2



+ O2



2 H2O



Perhatikan:



2 H2O koefisien



angka indeks



Wujud zat yang terlibat dalam reaksi kimia (s) : zat padat (solid) (l) : zat cair (liquid) (aq) : larutan dalam air (aqueous) (g) : gas (gas)



Teori Atom Dalton : pada reaksi kimia tidak ada atom yang hilang tetapi hanya berubah susunannya.



Penulisan persamaan reaksi harus mengikuti langkah-langkah berikut ini. 1. Tuliskan persamaan reaksi dalam kata-kata dengan menggunakan informasi yang diberikan ataupun berdasarkan pengetahuan kimia. 2. Tuliskan rumus reaksi kimia yang benar dari setiap reaktan pada ruas kiri dan produk pada ruas kanan persamaan reaksi. 3. Setarakan persamaan reaksi yang telah ditulis. Hal ini dilakukan untuk memperoleh jumlah atom yang sama untuk reaktan dan produk. 4. Terakhir, cantumkan simbol keadaan fase, seperti l, s, g, dan aq. l (liqiud), s (solid), g (gas), aq (aqueous)



Penyetaraan Reaksi Kimia Untuk membuat persamaan reaksi menjadi setara diperbolehkan mengubah jumlah satuan rumus kimia (jumlah molekul atau satuan rumus), tetapi tidak diperbolehkan mengubah rumus kimia zat-zat yang terlibat dalam persamaan reaksi. Jumlah satuan rumus kimia disebut dengan koefisien.



Menyetarakan persamaan reaksi sederhana yaitu mengubah koefisien reaksi setiap zat Contoh : Tuliskan persamaan reaksi antara padatan magnesium dan larutan asam klorida menghasilkan larutan magnesium klorida dan gas hidrogen.



Mg (s) + HCl (aq)



MgCl2 (aq) + H2 (g)



Jadi persamaan reaksi yang benar, yaitu: Mg (s) + 2HCl (aq) MgCl2 (aq) + H2 (g)



Contoh ; 



Langkah 1:



Al(s) + H2SO4(aq) Al2(SO4)3(aq) + H2(g)



(belum setara) 



Langkah 2: 2Al(s)



+ 3 H2SO4(aq) Al2(SO4)3(aq) +3H2(g)



(setara)



LANGKAH-LANGKAH PENYETARAAN:  Tetapkan koefisien salah satu zat



(biasanya yang paling kompleks), sama dengan 1, dan zat lain dengan abjad.



 Setarakan lebih dahulu unsur yang



berkaitan langsung dengan zat yang diberi koefisien 1.



 Setarakan unsur lain. Biasanya unsur O



diseta-rakan paling akhir.



3. setarakan!! b=1 Maka,



2c = 4 c=2



1 CH4(g) + 2 O2(g)



2a = 2b + c 2a = 2 (1) + 2 a=2



1 CO2(g) + 2H2O(g)



Thank’s For Today Om Santi, Santi, Santi Om