Kisi-Kisi Cerdas Cermat Pai [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KISI–KISI SOAL CERDAS CERMAT TINGKAT SD TAHUN 2019 MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM NO KOMPETENSI DASAR 1. Memahami makna Q.S. al-Falaq dan Q.S. al-Fiil dengan baik dan benar



MATERI Surah Al-Falaq dan Al-Fiil



KEMAMPUAN YANG DIUJI INDIKATOR SOAL  Melengkapi bacaan Q.S. alFalaq dan Q.S. al-Fiil  Melanjutkan bacaan Q.S. alFalaq dan Q.S al-Fill tersebut dengan benar.  Mengartikan Q.S. al-Falaq dan Q.S al-Fill tersebut dengan benar.



2.



Memahami makna al Asmau al-Husna: AlBasir, Al-‘Adil dan Al‘Azim



Asma’ul Husna







Mengartikan Asmaul Husna







Mengartikan



3.



Memahami makna iman kepada malaikat-malaikat Allah berdasarkan pengamatan terhadap dirinya dan alam sekitar



Iman kepada MalaikatMalaikat Allah







Menyebutkan tugas-tugas malaikat







Menentukan nama malaikat yang sesuai dengan tugasnya dengan benar



4.



Memahami tatacara bersuci dari hadas kecil sesuai ketentuan syari’at Islam Memahami makna ibadah shalat



Bersuci dari Hadas kecil







Mengidentifikasi ketentuan bersuci dari hadas kecil.







Shalat







Menentukan syarat sah shalat, rukun shalat, sunnahsunnah shalat , hal-hal yang membatalkan shalat.



 



Memahami kisah keteladanan Nabi Ayyub ‘alaihissalam Memahami nama-nama



Nabi Ayyub ‘alaihissalam



 Menentukan  keteladanan Nabi Ayyub ‘alaihissalam  Menentukan sifat-sifat Rasul



Menjelaskan pengertian bersuci,pengertian hadas Menentukan tata cara bersuci dari hadas kecil. Menjelaskan pengertian shalat Menentukan syarat sah shalat, rukun shalat, sunnah-sunnah shalat , hal-hal yang membatalkan shalat. Menentukan keteladanan Nabi Ayyub ‘alaihissalam



5.



6.



7.



Iman kepada







Asmaul Husna



NO



KOMPETENSI DASAR MATERI Rasul Allah dan Rasul Ulul Rasul-Rasul Azmi Allah



KEMAMPUAN YANG DIUJI Allah dan Raul Ulul Azmi



 



 8.



9.



1o.



Memahami makna diturunkannya kitab-kitab suci melalui Rasul-RasulNya sebagai implementasi rukun iman Memahami makna hormat dan patuh kepada orang tua dan guru Memahami hikmah puasa Ramadhan yang dapat membentuk akhlak mulia



Iman kepada Kitab-Kitab Allah



 Menyebutkan nama-nama kitab yang diturunkan Allah dan Rasul yang menerimanya







Hormat dan Patuh Kepada Orang Tua dan Guru Puasa Ramadhan











Mengidentifikasi hormat dan patuh kepada orang tua dan guru



 Menentukan ketentuan puasa  ramadhan (syarat sah,syarat wajib,rukun,sunnah dan halhal yang membatalkan puasa



INDIKATOR SOAL Menyebutkan sifat wajib dan mustahil Rasul Menyebutkan nama-nama Rasul Ulul Azmi Menyebutkan mukjizat RasulRasul Allah Menyebutkan nama-nama kitab yang diturunkan Allah dan Rasul yang menerimanya Menyebutkan dalil hormat dan patuh kepada orang tua dan guru



Menentukan ketentuan puasa ramadhan (syarat sah,syarat wajib,rukun,sunnah dan hal-hal yang membatalkan puasa