Komunitas MMD 1-3 Fixx Baru [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

LAPORAN MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA I (MMD I) Di Desa Sengon



OLEH : RIZKA FARADILA.



( 201903048 )



ESTI DWI JAYANTI. ( 201903056 )



ERLITA MEYSSI P.



( 201903049 )



RISQI WIDYAWATI S.



( 201903057 )



NURUL ISTIFAIYAH.



( 201903050 )



MAISARO.



( 201903058 )



MEINIA NUR I.



( 201903051 ) CANDRA RETA F.



NUR AFIDATUS S. FIRZA DWIKI H.



( 201903052 )



YESY NOVITASARI



( 201903053 ) HIDAYATUL.



HANIFA RACHMAWATI. ( 201903054 ) NADIA ANITA R. RINA ANDRIYANI.



( 201903059)



( 201903061 ) ( 201903062 )



( 2019030055) MARISTANNA M.



STIKES BINA SEHAT PPNI MOJOKERTO PRODI PROFESI NERS 2019



( 201903060)



( 201903063)



LAPORAN HASIL RAPAT KOORDINASI MAHASISWA



KETUA Rizka Faradila



WAKIL KETUA Meinia Nur Islami



Sekretaris



Bendahara



Esti Dwi W



Yesy Novitasari



Pokja Kesling



Pokja Balita



Pokja Remaja



Pokja Lansia



Nurul Istifaiyah



Nur Afidatus S



Erlita Meysi P



Erlita Meysi P



Pokja AUS Nur Afidatus S



2



TUGAS POKJA (KELOMPOK KERJA) A.



POKJA KESLING Penggerak atau promotor kesehatan lingkungan.



B.







Sanitasi perumahan.







Penggunaan air bersih dan pembuangan sampah.







Penanganan sampah dan desain tempat sampah.







Pemanfaatan pekarangan.







Drainase atau saluran air hujan atau limbah warga.



POKJA BALITA 1.



2.



Mengidentifikasi dan memfasilitasi kesehatan ibu dan anak di wilayahnya. 



Ibu hamil dan menyusui.







Imunisasi balita dan ibu hamil.







Gizi balita atau PMT.







Memotivasi ke Posyandu.



Menyukseskan program NKKBS (Norma Keluarga Kecil Bahagia dan Sejahtera)



C.







Pelayanan KB.







Penyuluhan Pasangan Usia Subur.







Memotivasi ke Posyandu.



POKJA LANSIA 1.



Mengidentifikasi dan memfasilitasi kesehatan usia lanjut (usila) di wilayahnya.



D.







Kesehatan usila.







Aktivitas dan olahraga usila.







Memotivasi ke Posyandu lansia.



POKJA REMAJA 3



1. Mengidentifikasidan memfasilitasi kesehatan remaja dan pemuda. 



Penyuluhan NAPZA (Narkotika, Alkohol, Psikotropika, dan Zat Adiktif lainnya).







Pergaulan remaja dan pemuda.







Produktivitas remaja dan pemuda.



4



KONTRAK PENGKAJIAN Pengkajian yang akan digunakan yaitu pengkajian Community As Partner (CAP). Model ini lebih berfokus pada perawatan kesehatan masyarakat yang merupakan praktek, keilmuan, dan metodenya melibatkan masyarakat untuk berpartisipasi penuh dalam meningkatkan kesehatannya. Yang perlu dikaji pada kelompok atau komunitas adalah. a. Core atau Inti Komponen Sejarah



Sumber Informasi 



Perpustakaan,







Wawancara dengan seseuh masyarakat, atau pimpinan desa.



Demografi







Sensus penduduk dan perumahan,



 Karakteristik umur dan jenis kelamin







Badan



 Distribusi hasil  Distribusi etnik



Jenis Rumah Tangga



poerencanaan



(lokal,



kota,



kecamatan, kabupaten, provinsi), 



Balai kota, skretaris daerah, arsip, dan







Observasi



Sensus



 Keluarga  Non Keluarga  Kelompok Status pernikahan



Sensus



Belum menikah Terpisah Janda/Duda Cerai



Statistik vital



Dinas kesehayan, Puskesmas



Kelahiran Kematian Penyebab Nilai dan Keyakinan



Wawancara



Agama



Observasi



b. 8 Sub Sistem 5



1. Perumahan Rumah yang dihunni oleh penduduki, penerangan, sirkulasi dan kepadatan. 2. Pendidikan Komponen



Sumber Informasi



Status pendidikan



Data sensus-karakteristik sosial



 Usia lulus sekolah  Jumlah pendaftaran untuk setiap jenis sekolah  Bahasa yang digunakan  Sumber pendidikan







Dewan pendidikan setempat



ekstrakomunitas







Pengelola sekolah



(kumpulan data untuk setiap fasilitas)







Perawat sekolah







Guru dan staf



 Intra  Pelayanan



atau



(pendidikan,



rekreasi,



komunikasi, dan kesehatan)  Sumber (staf, luas, lahan, keuangan, sistem pencatatan)  Karakteristik penggunaan (distribusi geografik dan profil demografi) Keadekuatan,



keterjangkauan,



dan Peserta didik



penerimaan pendidikan oleh peserta didik dan staf.



3. Keamanan dan Transportasi Indikator Keamanan



Sumber Informasi Linmas



 Pelayanan perlindungan  Pemadam kebakaran  Polisi  Sanitasi  Sumber limbah dan penangannya  Limbah padat Transportasi



Wawancara masyarakat



6



 Alat transportasi yang digunakan  Adakah transportasi umum  Bagaimana kondisi jalannya



4. Politik dan Pemerintahan Politik dan kebijakan pemeritah terkait dengan kesehatan : apakah cukup untuk menunjang sehingga memudahkan komunitas mendapat layanan diberbagai bidang termasuk kesehatan. Dikaji situasi politik dan pemerintaha disuatu komunitas, peraturan dan kebijakan pemerintah daerah terkait kesehatan komunitas, adanya program kesehatan yang ditunjukkan pada peningkatan kesehatan komunitas. 5. Pelayanan Kesehatan Pelayanan kesehatan yang tersedia untuk melakukan deteksi dini gangguan atau merawat atau memantau apabila sudah terjadi gangguan. Komponen



Sumber Informasi



Pelayanan Kesehatan



Wawancara dengan warga dan petugas



 Fasilitas ektra/intrakomunitas



kesehatan



 Setelah



teridentifikasi,



kelompok



kedalam beberapa kategori (Mis RS, pelayanan kesehatan masyarakat dan klinik)  Untuk setiap fasilitas, kumpulkan data sebagai berikut : 



Berbagai



pelayanan



(tarif,



waktu, rencana pelayanan baru, pelayanan dihentikan) 



Sumber (tenaga, tempat, biaya, dan sistem pencatatan)







Karakteristik (distribusi



pengguna geografi,



profil



demografi, dan transportasi) 



Statistik (jumlah penggunakan yang dilayani tiap hari, setiap minggu, dan setiap bulan.







Kesesuaian, ketejangkauan, dan



7



penerimaan fasilitas menurut pengguna



maupun



pembri



pelayanan



Transportasi



Wawancara masyarakat



 Alat transportasi yang digunakan  Adakah transportasi umum  Bagaimana kondisi jalannya



6. Sistem Komunikasi Sarana komunikasi apa saja dapat dimanfaatkan dikomunitas tersebut untuk meningkatkan pengetahuan Komponen



Sumber Informasi



Formal



Wawancara dan Observasi



 Koran  Radio dan televisi  Pelayanan pos  Status telepon Informal  Sumber



Wawancara dan Observasi :



papan



pengumuman,



poster, brosur, dan surat kabar.  Desiminasi menerima



(bagaimana informasi



dari



warga mulut



kemulut)



7. Ekonomi 8



Komponen



Sumber Informasi



Karateristik financial



Wawancara dengan warga dan data di



Rumah tangga



kelurahan



 Median penghasil rumah % rumah tangga prasejahtera % rumah tangga penerima bantuan publik % rumah tangga yang dikeplai perempuan  Biaya bulanan untuk rumah tangga pemilik dan rumah tangga penyewa. Individu  Pendapatan perkapita  % orang yang hidup berkecukupan Karakteristik tebaga kerja Status kepegawaian Populasi umum (usia 18 tahun/>)  % bekerja  % tidak bekerja  Tidak ikut serta bekerja Kelompok khusus  % karyawan perempuan dengananak dibawah 6 tahun Kategori pekerjaan dan jumlah (%) orang yang bekerja  Managerial  Teknisi  Pelayanan  Petani  Produksi



8. Rekreasi Yang perlu dikaji adalah jenis dan tepi sarana rekreasi yang ada, tingkat partisipasi atau kemanfaatan dari sarana rekreasi serta jaminan keamanan dan sarana rekreasi 9



yang ada. c. Persepsi Persepsi masyarakat dan keluarga terhadap suatu penyakit,mungkin bisa dipengaruhi oleh tingkat pendidikan masyarakat ataupun kurangnya pengetahuan kesehatan mengenai suatu penyakit.



10



Plan Kegiatan Kelompok : 1. Melakukan Musyawarah Masyarakat Desa I (MMD I) 2. Melakukan Musyawarah Masyarakat Desa II (MMD II) 3. Melakukan Musyawarah Masyarakat Desa III (MMD III)



11



LAPORAN PENDAHULUAN MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA I (MMD I) DI DESA SENGON



1.Pengertian Musyawarah Masyarakt Desa 1 Musyawarah Masyarakat Desa merupakan salah satu bentuk kegiatan dalam perencanaan perawatan komunitas yang melibatkan peran serta masyarakat di wilayah komunitas tertentu dalam mengenal masalah kesehatan atau keperawatan serta merencanakan tindakan pemecahan masalah sesuai dengan potensi yang dimiliki. 2. Tujuan Musyawarah Masyarakat Desa 1 a) Menjalin kerjasama yang baik antara mahasiswa dengan masyarakat sekitar. b) Mengidentifikasi masalah kesehatan atau keluhan masyarakat selama 3 bulan terakhir. c) Agar masyarakat mengenal masalah kesehatan yang dihadapi dan dirasakan di lingkungan sekitarnya. d) Pembentukan pokja. 3. Peserta Musyawarah Masyarakat Desa 1 a) Kepala Desa Sengon b) Kepala Dusun di Desa Sengon c) Kepala RT dan RW Desa Sengon d) Perawat dan bidan Desa Sengon e) Masyarakat Desa Sengon 4. Tempat Musyawarah Masyarakat Desa I Balai Desa Sengon 5. Pola penyelenggaraan Musyawarah Masyarakat Desa 1 Susunan tempat duduk sebaiknya berbentuk angkare (huruf U), tidak ada peserta membelakangi peserta yang lainnya, komposisi jangan seperti diruangan kelas. 6. Suasana Musyawarah Masyarakat Desa 1 Ciptakan suasana kekeluargaan yang akrab. Hindari suasana formal dengan meja yang ditata seperti dimeja persidangan. 7. Waktu Musyawarah Masyarakat Desa 1 Mulailah tepat waktu, sesuai dengan rencana dan jadwal , jangan sampai peserta menunggu. Yang mengundang hadir terlebih dahulu, jangan terlambat. 8. Peran Leader 12



a. Mengarahkan pembicaraan agar jangan menyimpang dari arah yang ditetapkan. b. Menjadi penengah jika terjadi perselisihan pendapat dalam pembicaraan. c. Mengatur lalu-lintas pembicaraan diantara sesama peserta. Ketua harus selalu berusaha memotivasi setiap peserta. d. Ketua jangan terlalu banyak berbicara, ketua sebaiknya lebih banyak memandu. e. Ketua harus sabar, tidak emosional bila ada hal-hal yang menjengkelkan, f. Ketua harus jeli, cerdik dan segera bisa menangkap apa yang dimaksud oleh peserta. g. Setiap pendapat harus dihargai, jangan memaksakan kehendak untuk disetujui. h. Semua keputusan harus berdasarkan musyawarah, bukan paksaan, i. Ketua harus selalu memantau kepada bahasa tubuh, ekspresi, gerak-gerik peserta, apakah mereka kelihatan bosan/jengkel mendengarkan , bila perlu diselingi dengan gurauan untuk mencairkan (Ice Breaker). j. Bila ada hal-hal tekhnis yang kurang jelas, terutama tentang masalah/info yang berkaitan dengan kesehatan. 7. Langkah-langkah Penyelenggaraan Musyawarah Masyarakat Desa 1 a. Persiapan : Menyiapkan hasil analisis yang



dipresentasikan dalam power point.



Menyiapkan sarana dan media serta setting tempat. Mengundang peserta untuk hadir dalam musyawarah masyarakat desa 1, agar dapat membantu memecahkan masalah bersama-sama. b. Proses



: Pembukaan



dengan



menguraikan



maksud



&



tujuan



Musyawarah



Masyarakat Desa 1 dipimpin oleh Leader. Melakukan diskusi dengan masyarakat sekitar. c. Tindak lanjut: Kader membantu kades menyebarkan hasil Musyawarah tentang Rencana Kerja, Penanggulangan masalah dan membantu menindak-lanjuti untuk kegiatan-kegiatan. Selanjutnya, mencari calon kader baru, pelatihan kader & pelaksanaan kegiatan. Tindak lanjut Rencana Kerja hasil MMD 1. Latihan Kader Melaksanakan kegiatan masyarakat dibidang kesehatan Memantau/memonitor hasil kegiatan. Memotivasi warga agar kegiatan dibidang kesehatan dapat dikembangkan baik lokasinya maupun jenis kegiatannya.



13



PROPOSAL KEGIATAN MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA I (MMD I) DI DESA SENGON



1.



Latar Belakang Praktek Klinik Keperawatan Komunitas merupakan salah satu bentuk praktek klinik keperawatan yang mengambil lahan praktek di masyarakat. Selama kurun waktu 4 minggu, mahasiswa berproses melakukan perawatan pada masyarakat dan keluarga sebagai binaan dengan menerapkan proses keperawatan. Mahasiswa melakukan pengkajian data dan bersama-sama masyarakat menentukan dan menyusun rencana tindakan kemudian melakukan intervensi sesuai rencana serta mengevaluasi keberhasilan dari tindakan yang telah dilakukan. Mengingat pentingnya kerja sama antara mahasiswa dan masyarakat, maka dipandang perlu diadakan acara temu kenal. Acara temu kenal atau pembukaan praktek klinik keperawatan komunitasantara mahasiswa dengan tokoh masyarakat Dusun Pandan Sar, merupakan salah satu bentuk kegiatan yang mengawali dari praktek keperawatan komunitas. Kegiatan temu kenal akan melibatkan perangkat kelurahan meliputi RW dan RT, organisasi kemasyarakatan dan tokoh masyarakat lainnya. Dengan acara temu kenal tersebut, diharapkan terjadi suatu interaksi yang memberikan kesan pertama dan selanjutnya saling menyadari bahwa diantara kedua belah pihak perlu mengadakan kerja sama dalam mencapai tujuan.



2.



Tujuan a) Menjalin kerjasama yang baik antara mahasiswa dengan masyarakat sekitar. b) Mengidentifikasi masalah kesehatan atau keluhan masyarakat selama 3 bulan terakhir. c) Agar masyarakat mengenal masalah kesehatan yang dihadapi dan dirasakan di lingkungan sekitarnya. d) Agar masyarakat sepakat untuk bersama-sama menanggulanginya. e) Tersusunnya rencana kerja untuk penanggulangan yang disepakati bersama.



3.



Sasaran Sasaran dalam acara temu kenal antara lain: a. Kepala Desa Sengon b. Kepala Dusun di desa Sengon 14



c. Bidan Desa Sengon d. Ketua RW e. Ketua RT f. Kader g. Ketua PKK h. Ketua Kader Posyandu masing-masing RT. i. Pembimbing Praktek dari Pendidikan. 4.



Metode a. Presentasi b. Ceramah c. Diskusi



5.



Media dan alat a. Microphone b. Spidol c. LCD / Proyektor d. Laptop



6.



Tempat dan Waktu Kegiatan dilaksanakan pada: Hari



: Selasa



Tanggal : 23 Juli 2019



7.



Pukul



: 08.00 – 10.00



Tempat



: Balai Desa Sengon



Susunan Acara Serangkaian acara dalam kegiatan Temu Kenal: a. Pembukaan : MC mahasiswa b. Sambutan: 1. Sambutan Pendidikan : 2. Sambutan Dari Pihak Puskesmas 3. Sambutan Dari Pihak Desa (Kades) 4. Acara Inti: Sambutan Dari Mahasiswa (Ketua Kelompok) -



Tujuan Kegiatan



-



Perkenalan (Anggota Kelompok)



-



Identifikasi Masalah Kes/Keluhan Warga Dalam 3 Bulan Terakhir 15



-



Menyampaikan hasil winsel survei mahasiswa



c. Penutup



16



Setting Tempat Papantulis



Proyektor



Co



leader



leader



Meja operator



8.



fas



Ob s.



17



9.



Strategi Pelaksanaan



No 1. 2.



Acara



Metode



Waktu



Ceramah



2 menit



a. Sambutan ketua kelompok



Ceramah



5 menit



b. Sambutan dari Institusi Pendidikan



Ceramah



10 menit



c. Sambutan Kepala Puskesmas



Ceramah



10 menit



d. Sambutan Kepala Desa Sengon



Ceramah



10 menit



a. a. Tujuan Kegiatan



Ceramah



20 menit



b. b. Pembentukan Pokjakes



Ceramah



20 menit



c. c. Diskusi bersama.



Diskusi



30 menit



Pembukaan



sekaligus



perkenalan



mahasiswa



STIKES Bina Sehat PPNI



sekaligus membuka secara resmi Musyawarah Masyarakat Desa I 3.



Musyawarah Masyarakat Desa:



4. d. Penutup Doa



10 menit 5 menit



18



10. Kepanitiaan a. Pelindung : Kepala Desa Sengon b. Penanggung Jawab : 1) PJMK Praktek Keperawatan Komunitas STIKES Bina Sehat PPNI Mojokerto 2) Kepala DusunSengon



Pembimbing : Pembimbing Akademik Keperawatan



Komunitas STIKES Bina Sehat PPNI. 3) Ketua



: Meinia Nur I



4) Wakil Ketua



: Rizka F



5) Sekretaris



: Nur Afidatus S



6) Bendahara



: Erlita M



7) Dokumentasi



: Nurul I



8) Seksi Perlengkapan



:



9) Seksi Konsumsi



:



10) Seksi Acara



:



11. Evaluasi Hasil terlampir. Demikian proposal kegiatan temu kenal antara mahasiswa dengan masyarakat Desa



Sengon,



semoga



mendapatkan



persetujuan



dan



dapat



dipergunakan



sebagaimana mestinya. Mojokerto, 19 Juli 2019 Ketua



(...........................)



Mengetahui,



Pembimbing Akademik



(Dr. M.Sajidin)



Kepala Desa Sengon



(,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,)



LAPORAN KEGIATAN HASIL EVALUASI 19



MMD 1 (Musyawarah Masyarakat Desa) DI DESA SENGON



1. Pendahuluan Praktek klinik keperawatan komunitas dengan sasaran individu, keluarga, kelompok dan masyarakar ditujukan untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Untuk mencapai sasaran tersebut diperlukan kerjasama antara mahasiswa dengan kelompok kerja kesehatan di Desa Sengon. Kerjasama tersebut sangat dibutuhkan mulai saat perencanaan sampai pada tahap akhir yaitu evaluasi. Untuk menggalang kerjasama dengan kelompok kerja kesehatan di Desa Sengon, maka dipandang perlu diadakan musyawarah dalam menentukan masalah kesehatan dan keperawatan serta menyusun rencana kegiatan. 2. Tujuan a) Menjalin kerjasama yang baik antara mahasiswa dengan masyarakat sekitar. b) Mengidentifikasi masalah kesehatan atau keluhan masyarakat selama 3 bulan terakhir. c) Agar masyarakat mengenal masalah kesehatan yang dihadapi dan dirasakan di lingkungan sekitarnya. d) Agar masyarakat sepakat untuk bersama-sama menanggulanginya. e) Tersusunnya rencana kerja untuk penanggulangan yang disepakati bersama. 3. Pelaksanaan Kegiatan a. Kegiatan musyawarah masyarakat desa 1 diadakan pada Hari Selasa , tanggal 23 Juli 2019bertempat di Balai Desa Sengon. b. Acara dimulai pukul: 08.00 WIB, diawali dengan pembukaan oleh pembawa acara (nurul) kemudian dilanjutkan dengan sambutan dari pendidik komunitas dari Stikes Bina Sehat PPNI Mojokerto (pak sajidin) dan sambutan dari Kepala Desa Sengon, dan dilanjutkan oleh sambutan dari Petugas Kesehatan yang bersangkutan di daerah tersebut, c. Acara di lanjutkan dengan sesi perkenalan dari Mahasiwa Stikes Bina Sehat PPNI Mojokerto. d. Dari hasil pengkajian data didapatkan: 1) Dari hasil windshield survey, Pembuangan limbah: kondisi pembuangan limbah rumah tangga (got) mampet dan berbau tidak sedap. Dalam pengelolaan sampah warga kurang memperhatikan keadaan sekitarnya sehingga banyak sampah yang di buang sembarang tempat akibatnya sampah-sampah tersebut banyak yang tergenang 20



dengan air di beberapa gang. 2) Dari hasil wawancara dengan tokoh masyarakat, masalah kesehatan yang ada yaitu: pada balita adalah ISPA, diare, dan gizi buruk, AUS: ISPA, diare, kebiasaan kurang ber-PHBS antara lain tidak cuci tangan sebelum makan, jajan tidak sehat, makan sayur tertentu saja dan jarang makan buah, Remaja : remaja merokok, berpengetahuan baik tentang HIV-AIDS, berpacaran, kebiasaan nongkrong di malam hari. Pada Lansia : tidak ada wadah untuk menangani masalah lansia, belum ada kader lansia. Lansia menderita hipertensi, reumatik, stroke, dan kencing manis. Untuk ibu hamil tidak ada masalah, Dari hasil data tersebut mahasiswa merumuskan masalah kesehatan yaitu: 1. Kesehatan lingkungan. 2. Masalah gizi balita 3. Masalah kesehatan pada AUS 4. Masalah kesehatan pada Remaja 5. Masalah kesehatan lanjut usia.



21



4. Tahap Evaluasi a. Evaluasi Proses 1) Pelaksanaan tepat waktu 2) 75 % yang hadir memberi respon dan mengajukan pertanyaan selama kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa I. b. Evaluasi Hasil 1) Mahasiswa dapat mengidentifikasi masalah kesehatan yang ada di desa Sengon. 2) Rencana kegiatan yang telah ditentukan akan dilaksanakan 2 hari setelah kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa I.



22



LAPORAN HASIL RAPAT KOORDINASI MAHASISWA No.



Kegiatan



Juli



Agustus



Ketua Kelompok



Wakil Ketua Kelompok Sekertaris



Dokumentasi



Bendahara



Sie konsumsi



Sie PERKAP



Sie Acara



23



Mg. Mg. Mg. Mg. Mg. Mg. Mg. Mg. 1 1.



Rakor



2.



Wellnessscore



3.



Poa Kelompok



4.



MMD I



5.



Sebar Angket



6.



Tabulasi



7.



MMD II



8.



Intervensi



9.



Pokja KIA



10.



Pokja HE



11.



Pokja Posyandu



12.



Pokja Kesling



13.



Evaluasi



14.



MMD III



2



3



4



1



2



3



4



Lembar cheklist MMD I



LAPORAN MUSYAWARAH



MASYARAKAT



DESA II (MMD



II)



Di Desa Sengon



24



OLEH : RIZKA FARADILA.



( 201903048 )



ESTI DWI JAYANTI. ( 201903056 )



ERLITA MEYSSI P.



( 201903049 )



RISQI WIDYAWATI S.



NURUL ISTIFAIYAH.



( 201903050 )



MAISARO.



MEINIA NUR I.



( 201903051 ) CANDRA RETA F.



NUR AFIDATUS S. FIRZA DWIKI H.



( 201903052 )



RINA ANDRIYANI.



( 201903058 ) ( 201903059)



YESY NOVITASARI



( 201903053 ) HIDAYATUL.



HANIFA RACHMAWATI. ( 201903054 ) NADIA ANITA R.



( 201903057 )



( 201903060) ( 201903061 )



( 201903062 )



( 2019030055) MARISTANNA M.



( 201903063)



STIKES BINA SEHAT PPNI MOJOKERTO PRODI PROFESI NERS 2019



25



PROPOSAL KEGIATAN MMD II DI DESA SENGON KABUPATEN MOJOKERTO



A. Latar Belakang Kegiatan praktek komunitas di masyarakat merupakan bentuk pembelajaran bagi mahasiswa untuk menerapkan ilmu keperawatan komunitas secara komprehensif yang merupakan cermin kegiatan pengabdian pada masyarakat. Komunitas merupakan suatu sistem yang terdiri dari sub sistem keluarga dan sistem sosial yang saling berinteraksi. Keluarga sebagai suatu sub sistem komunitas merupakan sistem terbuka dimana keluarga merupakan unit pelayanan dasar di masyarakat atau komunitas. Perawatan kesehatan masyarakat yang merupakan gabungan ilmu keperawatan, ilmu masyarakat dan sosial yang ditujukan untuk mempertahankan dan meningkatkan kesehatan serta memberikan bantuan melalui intervensi keperawatan dalam mengatasi masalah permasalahan kesehatan. Dalam mengaplikasikan praktek kesehatan masyarakat diperlukan pengetahuan serta penelitian- penelitian yang berkaitan dengan pendidikan kesehatan masyarakat dalam menemukan suatu masalah kesehatan. Musyawarah masyarakat desa (MMD) merupakan bentuk dari wadah memecahkan suatu masalah kesehatan yang di temukan dalam masyarakat melalui pengkajian. Dalam upaya mengaplikasikan teori ilmu keperawatan komunitas yang telah dibekalkan kepada mahasiswa di bangku kuliah, serta sebagai salah satu upaya menyiapkan tenaga keperawatan yang profesional dan potensi keperawatan secara mandiri, maka mahasiswa STIKES Bina Sehat PPNI Mojokerto melaksanakan praktek keperawatan komunitas di wilayah Desa Sengon. Setelah data di peroleh, dalam kegiatan MMD II mahasiswa dan masyarakat bersama-sama mencari pemecahan masalah yang ada dengan tim pokjakes.



B. Tujuan 1. Tujuan umum Mahasiswa mampu mengenali dan mengamati keadaan kesehatan masyarakat wilayah binaan serta mampu menanggulangi masalah kesehatan tersebut bersama masyarakat dengan memanfaatkan sumberdaya dan potensi yang terdapat di masyarakat 2. Tujuan khusus Setelah melaksanakan musyawarah masyarakat desa (MMD2) mahasiswa mampu: 26



a. Mengumpulkan, mengolah dan menganalisa data kesehatan masyaratat. b. Mendiskusikan permasalahan kesehatan yang ditemukan bersama-sama dengan warga. c. Memotivasi masyarakat dalam upaya mengenali dan mengetasi masalah kesehatan. d. Menentukan masalah yang menjadi prioritas bersama-sama dengan warga. e. Bersama masyarakat menyusun perencanaan kegiatan dalam menanggulangi masalah kesehatn yang terdapat pada masyarakat. f. Membentuk pokjakes yang terdiri dari mahasiswadan perangkat desa dengan tujuan memecahkan masalah yang telah ditemukan dalam proses MMD 2 g. Melaksanakan kegiatan bersama masyarakat dalam mengatasi masalah kesehatan yang di hadapi C. Undangan Rencana undangan antara lain : -



Kepala Desa



-



Kepala Puskesmas



-



Kepala Dusun



-



Bidan Desa Pandan sari



-



Ketua RT 01, 02, 03, 04



-



Kader



-



Tokoh masyarakat dan warga Desa Sengon



-



Pembimbing Praktek dari Pendidikan



D. Tempat dan Waktu Kegiatan dilaksanakan pada : Hari



: Selasa



Tanggal



: 23 Juli 2019



Pukul



: 08.00-11.00 WIB



Tempat



: Balai Desa Sengon



E. Acara Serangkaian acara dalam MMD II : a. Pembukaan b. Acara inti: 



Menjelaskan tujuan kegiatan 27







Mepresentasikan hasil pendataan (angket, wawancara atau data lampiran terkait)







Memprioritaskan masalah (scoring) bersama warga masing-masing pokja disepakati dengan warga 1 masalah kesehatan yang menjadi prioritas







Menyusun rencana kegiatan bersama warga (POA)



c. Sambutan dan masukan : o Kepala Desa o Kepala Puskesmas o Dosen Pembimbing Akademik d. Kesimpulan (notulen) e. Penutup (doa)



F. Setting Papantulis



Co



leader



leader



Meja operator



Proyektor



fas



Ob s.



28



G. Kepanitiaan Pelindung



: Kepala Desa Sengon



Penanggung Jawab



: 



PJMK Keperawatan Komunitas







Kepala Desa Sengon



Pembimbing



: Pembimbing Akademik Kep. Komunitas



Ketua



: Risqi Widiyawati



Penyaji



: masing – masing ketua pokja masyarakat



Notulen



: Rina Andriyanti



Moderator



: Essti Dwi Jayanti



Pembawa Acara



: Hanifa Rahmawati



Operator



: Firza



Seksi – seksi 1. Dokumentasi : 2. Perlengkapan : 3. Konsumsi



:



4. Acara



:



29



H. Scoring Masalah Kesehatan



Resiko Resiko Potensial Minat Sesuai Kemungkinan Tempat Dana Waktu Fasilitas Petugas Total Terjadi Parah u/ Masy. Prog. diatasi Nilai Penkes Pemerintah A B C D E F G H I J K BALITA : +++ +++ ++ +++ ++++ +++ +++ ++ +++ +++ +++ 104976 ISPA pada (3) (3) (2) (3) (4) (3) (3) (2) (3) (3) (3) balita Diare pada +++ ++ +++ ++ ++ +++ ++ ++ ++ ++ +++ 10368 balita (3) (2) (3) (2) (2) (3) (2) (2) (2) (2) (3) Gizi buruk +++ ++ +++ ++ ++ +++ ++ ++ ++ ++ ++ 6912 pada balita (3) (2) (3) (2) (2) (3) (2) (2) (2) (2) (2)



Prioritas



KESLING Pembuangan limbah RT (got) mampet , berbau tidak sedap, banyak sampah dan genangan air di beberapa gang AUS : Kebiasaan jajan tidak sehat



4



+++ (3)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



+++ (3)



+ (1)



+++ (3)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



+ (1)



+ (1)



+ (1)



+ (1)



+ (1)



3072



72



1



2 3



16



30



Kurang ++ konsumsi buah (2) pada AUS



+ (1)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



+ (1)



+ (1)



+ (1)



++ (2)



+ (1)



64



17



Tidak mencuci tangan dengan sabun sebelum makan. Tidak suka sayur pada AUS. Diare



+++ (3)



++ (2)



+++ (3)



++ (2)



++ (2)



+++ (3)



+ (1)



++ (1)



++ (1)



++ (1)



++ (2)



432



7



+++ (3)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



+ (1)



+ (1)



+ (1)



++ (2)



++ (2)



+ (1)



192



11



+++ (3)



+ (1)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



+ (1)



+ (1)



+ (1)



+ (1)



++ (2)



168



12



ISPA



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



+ (1)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



+ (1)



512



6



LANSIA : Reumatik pada lansia. Hipertensi pada lansia.



+++ (3)



++ (2)



+++ (3)



++ (2)



++ (2)



+ (1)



++ (2)



+ (1)



++ (2)



+ (1)



+ (2)



576



5



++ (2)



++ (2)



++ (2)



+ (1)



++ (2)



+ (1)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



+ (1)



256



10



Stroke lansia.



pada +++ (3)



++ (2)



+++ (3)



++ (2)



+ (1)



+ (1)



+ (1)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



+ (1)



288



8



DM



pada ++



++



++



++



++



+



+



++



+



++



+



128



14



31



lansia



(2)



(2)



(2)



(2)



(2)



(1)



(1)



(2)



(1)



(2)



(1)



REMAJA : Berpacaran kelompok remaja. Remaja merokok



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



++ (2)



+ (1)



++ (2)



+ (1)



++ (2)



+ (1)



264



9



+++ (3)



++ (2)



+++ (3)



++ (2)



+ (1)



+ (1)



+ (1)



++ (2)



+ (1)



++ (2)



+ (1)



144



13



Kebiasaan +++ Nongkrong di (3) malam hari



++ (2)



++ (2)



++ (2)



+ (1)



+ (1)



+ (1)



++ (2)



+ (1)



++ (2)



+ (1)



96



15



32



ANALISA DATA DATA



PENYEBAB



MASALAH



DS : Sebagian ibu mengatakan Kurangnya pengetahuan Cakupan bayi dan balita mereka susah ibu



di



untuk makan dan tidak mau tentang



Desa



program



Sengon pengurangan gizi kurang



makanan yang dan buruk pada bayi dan



makan



bergizi bagi balita dan balita



DO :



bayi



di Desa Sengon



tidak memenuhi target



5 % balita gizi buruk



Desa Sengon



54 % berpendidikan SD



DS



:



Sebagian



masyarakat Kurangnya pengetahuan Kurangnya



lansia mengeluh nyeri sendi



masyarakat tentang gejala kesehatan



DO :



rheumatic (nyeri sendi)



32



%



masyarakat



Lansia



fasilitas dan



belum



adanya pelatihan kader lansia di Desa Sengon



menderita Reumatic Ds: Sebagian



Kurangnya pengetahuan Kurangnya masyarakat



yang dan



mempunyai AUS mengatakan masyarakat



penerapan masyarakat



untuk



terutama mengamati



pola



anak mereka sering terkena AUS tentang pencegahan kebiasaan ISPA



minat



ISPA melalui PHBS



anak



dalam



berperilaku hidup bersih dan sehat



Do: 30% AUS menderita ISPA Ds:



Kurangnya pengetahuan Kurangnya



Masyarakat yang memiliki anak dan remaja mengeluh, anak mereka masyarakat



kesadaran masyarakat



minat dalam



terutama penerapan hidup sehat



sering mempunyai kebiasaan remaja tentang bahaya pada remaja buruk yaitu merokok



merokok



Do: 50% remaja merokok



33



DS : Masyarakat mengatakan Kurangnya pembuangan



sampah



kesadaran Kurangnya



di masyarakat



belakang rumah dan sering juga melakukan PHBS



penerapan



dalam PHBS dalam kehidupan sehari- hari



di got DO : Kondisi



pembuangan



limbah



rumah tangga (got) mampet dan berbau tidak sedap, banyak sampah dan banyak genangan air



di



beberapa



gang



(berdasarkan Winshield Survey)



34



I. PLAN OF ACTION (POA) :



NO 1



Masalah Kesehatan Cakupan program pengurangan angka gizi kurang dan buruk pada bayi dan balita di Desa Sengon tidak memenuhi target



Tujuan



Kegiatan



Tempat



Waktu



Dana



Angka persentase gizi kurang dan buruk pada bayi dan balita berkurang



Pemberian makanan yang bergizi untuk bayi dan balita setiap kali kegiatan posyandu.



Tempat kegiatan Posyandu Bayi dan balita



Setiap kegiatan posyandu berlangsung



Dana sukarela dari para ibu yang mengikutkan balitanya posyandu



Mengadakan pelatihan Balai Desa Setiap hari kader untuk mengatasi Saengon jum’at pagi masalah lansia, pembentukan posyandu lansia, dan mengadakan relaksasi dan penyuluhan



2



Kurangnya fasilitas kesehatan dan belum adanya pelatihan kader lansia di Desa Sengon



Mengurangi angka peningkatan penderita rematic



3



Kurangnya penerapan PHBS dalam kehidupan sehari- hari



Meningkatkan Pengadaan kegiatan Lingkungan pelaksanaan kerja bakti setiap sekitar rumah PHBS dalam minggu sekali dan kehidupan lingkungan masyarakat tiap RT sehari-hari



Setiap satu minggu sekali (hari minggu pagi)



Penanggung Jawab Pokja KIA



Dana Pokja lansia sukarela dari tiap KK dan mahasiswa bina sehat ppni mojokerto -



Pokja KESLING



35



4



Kurangnya minat masyarakat untuk mengamati pola kebiasaan anak dalam berperilaku hidup bersih dan sehat



Meningkatkan Pengadaan penyuluhan Sekolah Setiap Jumat pelaksanaan tentang ISPA dan chek dasar Desa PHBS dalam up kesehatan Sengon kehidupan di Sekolah



-



Pokja Kesehatan



5



Kurangnya minat masyarakat dalam penerapan hidup sehat pada remaja



Meningkatkan pelaksanaan penerapan hidup sehat pada remaja



-



Pokja Kesehatan



Pengadaan penyuluhan Balai Desa Setiap Sabtu tentang bahaya rokok Sengon Malam pada dan pencegahan saat merokok pertemuan karang taruna



36



LAPORAN KEGIATAN MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA (MMD II) Hari



:Selasa



Tanggal



: 23 Juli 2019



Waktu



: 08.00-11.00 WIB



Tempat



: Balai Desa Sengon



Kegiatan MMD II WAKTU



ACARA



PELAKSANA



08.00 WIB



- pembukaan



Essti Dwijayanti



08.15 WIB



- pembacaan hasil pendataan



08.45 WIB







Data hasil pengkajian







Analisa data



(oleh) Sie Acara



-diskusi 



Menjelaskan tujuan diskusi







Menyampaikan



Risqi Widiyawati



masalah



kesehatan yang muncul secara keseluruhan 



Membuat prioritas masalah yang ada



untuk



dikelompokkan



menjadi 3 pokja  09.15 WIB



Membuat



kesepakatan



untuk



memutuskan rencana kegiatan -sambutan dan tanggapan 



Bidan desa







Kepala dusun







Dosen pembimbing



-kesimpulan 09.35 WIB







Rina Andriyanti



Membacakan hasil diskusi



37



-Penutup dan do’a



LAPORAN KEGIATAN HASIL EVALUASI MMD II (Musyawarah Masyarakat Desa) DI DESA SENGON



5. Pendahuluan Praktek klinik keperawatan komunitas dengan sasaran individu, keluarga, kelompok dan masyarakar ditujukan untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Untuk mencapai sasaran tersebut diperlukan kerjasama antara mahasiswa dengan kelompok kerja kesehatan di Desa Sengon. Kerjasama tersebut sangat dibutuhkan mulai saat perencanaan sampai pada tahap akhir yaitu evaluasi. Untuk menggalang kerjasama dengan kelompok kerja kesehatan di Desa Sengon, maka dipandang perlu diadakan musyawarah dalam menentukan masalah kesehatan dan keperawatan serta menyusun rencana kegiatan. 6. Tujuan a. Tujuan umum Mahasiswa mampu mengenali dan mengamati keadaan kesehatan masyarakat wilayah binaan serta mampu menanggulangi masalah kesehatan tersebut bersama masyarakat dengan memanfaatkan sumberdaya dan potensi yang terdapat di masyarakat b. Tujuan khusus Setelah melaksanakan musyawarah masyarakat desa (MMD 2) mahasiswa mampu: a) Mengumpulkan, mengolah dan menganalisa data kesehatan masyaratat. b) Mendiskusikan permasalahan kesehatan yang ditemukan bersama-sama dengan warga.



38



c) Memotivasi masyarakat dalam upaya mengenali dan mengetasi masalah kesehatan. d) Menentukan masalah yang menjadi prioritas bersama-sama dengan warga. e) Bersama



masyarakat



menyusun



perencanaan



kegiatan



dalam



menanggulangi masalah kesehatn yang terdapat pada masyarakat. f)



Membentuk pokjakes yang terdiri dari mahasiswadan perangkat desa dengan tujuan memecahkan masalah yang telah ditemukan dalam proses MMD 2



g) Melaksanakan kegiatan bersama masyarakat dalam mengatasi masalah kesehatan yang di hadapi



3.Pelaksanaan Kegiatan 1. Kegiatan musyawarah masyarakat desa II diadakan pada Hari Selasa , tanggal 23 Juli 2019 bertempat di Balai Desa Sengon. 2. Acara dimulai pukul: 08.00 WIB, diawali dengan pembukaan oleh pembawa acara (Essti) kemudian dilanjutkan dengan sambutan dari pendidik komunitas dari Stikes Bina Sehat PPNI Mojokerto (pak sajidin) dan sambutan dari Kepala Desa Sengon, dan dilanjutkan oleh sambutan dari Petugas Kesehatan yang bersangkutan di daerah tersebut, 3. Acara di lanjutkan dengan sesi perkenalan dari Mahasiwa Stikes Bina Sehat PPNI Mojokerto. 4. Dari hasil pengkajian data didapatkan: -



Dari



hasil



windshield



survey,



Pembuangan



limbah:



kondisi



pembuangan limbah rumah tangga (got) mampet dan berbau tidak sedap. Dalam pengelolaan sampah warga kurang memperhatikan keadaan sekitarnya sehingga banyak sampah yang di buang sembarang tempat akibatnya sampah-sampah tersebut banyak yang tergenang



39



dengan air di beberapa gang. -



Dari hasil wawancara dengan tokoh masyarakat, masalah kesehatan yang ada yaitu: pada balita adalah ISPA, diare, dan gizi buruk, AUS: ISPA, diare, kebiasaan kurang ber-PHBS antara lain tidak cuci tangan sebelum makan, jajan tidak sehat, makan sayur tertentu saja dan jarang makan buah, Remaja : remaja merokok, berpengetahuan baik tentang HIV-AIDS, berpacaran, kebiasaan nongkrong di malam hari. Pada Lansia : tidak ada wadah untuk menangani masalah lansia, belum ada kader lansia. Lansia menderita hipertensi, reumatik, stroke, dan kencing manis. Untuk ibu hamil tidak ada masalah, Dari hasil data tersebut mahasiswa merumuskan masalah kesehatan yaitu: 1.



Kesehatan lingkungan.



2.



Masalah gizi balita



3.



Masalah kesehatan pada AUS



4.



Masalah kesehatan pada Remaja



5.



Masalah kesehatan lanjut usia.



Tahap Evaluasi c. Evaluasi Proses 1. Pelaksanaan tepat waktu 2. 75 % yang hadir memberi respon dan mengajukan pertanyaan selama kegiatan Musywarah Masyarakat Desa I. d. Evaluasi Hasil 1. Mahasiswa dapat mengidentifikasi masalah kesehatan yang ada di desa Sengon. 2. Rencana kegiatan yang telah ditentukan akan dilaksanakan 2 hari setelah kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa I.



40



LAPORAN MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA III (MMD III) Di Desa Sengon LAPORAN PENDAHULUAN



41



MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA( MMD 3 )



OLEH : RIZKA FARADILA.



(201903048 )



ESTI DWI JAYANTI.



ERLITA MEYSSI P.



(201903049 )



RISQI WIDYAWATI S. ( 201903057 )



NURUL ISTIFAIYAH.



(201903050 )



MAISARO.



( 201903058 )



MEINIA NUR I.



(201903051 )



CANDRA RETA F.



( 201903059)



NUR AFIDATUS S.



(201903052 )



YESY NOVITASARI



( 201903060)



FIRZA DWIKI H.( 201903053 )



HIDAYATUL.



( 201903061 )



HANIFA RACHMAWATI. ( 201903054 )



NADIA ANITA R.



( 201903062 )



RINA ANDRIYANI.



MARISTANNA M.



( 201903063)



( 2019030055)



( 201903056 )



STIKES BINA SEHAT PPNI MOJOKERTO PRODI PROFESI NERS 2019 1.1 LATAR BELAKANG Kegiatan praktik keperawatan komunitas di masyarakat merupakan bentuk pembelajaran bagi mahasiswa untuk menerapkan ilmu keperawatan komunitas secara komperhensif yang merupakan cermin kegiatan pengabdian pada



42



masyarakat. Komunitas merupakan suatu sistem yang terdiri dari sub sistem keluarga dan sistem sosial yang saling berinteraksi. Keluarga sebagai sub sistem komunitas merupakan sistem terbuka dimana terjadi hubungan timbal balik sekaligus



umpan balik dimana keluarga merupakan unit pelayanan desa di



masyarakat atau komunitas. Praktik klinik keperawatan komunitas merupakan salah satu bentuk praktik klinik keperawatan yang mengambil lahan praktik di masyarakat dimana mahasiswa melakukan asuhan keperawatan pada masyarakat desa. Peningkatan derajat kesehatan masyarakat sangatlah penting terkait dengan upaya peningkatan usia harapan hidup yang tidak di canangkan oleh bangsa indonesia melalui misi dan visi Indonesia tahun 2013. Hal ini memberikan dampak tersendiri dalam upaya peningkatan derajat atau status kesehatan masyarakat. Masyarakat atau komunitas sebagai agen dari subjek dan objek pelayanan kesehatan dari dalam seluruh proses perubahan hendaknya perlu di ketahui secara aktif dalam usaha peningkatan status kesehatannya dan mengikuti seluruh kesehatan masyarakat dan mengikuti seluruh kegiatan komunitas. Hal ini di mulai dari pengenalan masyarakat sampai penanganan masalah dengan melibatkan individu, keluarga, kelompok dalam masyarakat. Pengenalan seluruh mahasiswa dengan warga dusun Pandan sari sebagai bentuk awal kegiatan praktek keperawatan komunitas. Kegiatan temu kenal akan melibatkan perangkat desa meliputi kepala desa, kepala dusun, RW, RT, tokoh masyarakat, pihak akademi, dan petugas kesehatan. Dalam upaya peningkatan kemmapuan bekeerja dengan individu, keluarga dan kelompok di tetapkan pelayanan kesehatan komunitas serta sebagai salah satu upaya menyiapkan tenaga perawat profesional dan mempunyai keperawatan secara mandiri sesuai dengan kompetensi yang dicapai, maka mahasiswa program Profesi keperawatan STIKES BINA SEHAT PPNI KABUPATEN MOJOKERTO Melakukan praktek klinik komunitas di dusun pandan sari dengan menggunakan 3 pendekatan yaitu pendekatan keluarga kelompok dan 43



masyarakat. Selain itu, selama proses belajar klinik di komunitas mahasiswa mengidentifikasi dengan resiko tinggi dan sumber yang tersedia untuk bekerja sama dengan komunitas menerawang, melaksanakan dan mengevaluasi perubahan komunitas dengan penerapan proses kepeerawatan komunitas dan pengorganisasian komunitas. Sehingga di harapakan semua kegiatan yang telah di laksanakan dapat berjalan dan mempunyai manfaat yang positif bagi masyarakat.



1.2 Definisi Musyawarah Masyarakat Desa (MMD) adalah musyawah yang dihadiri oleh perwakilan masyarakat untuk membahas masalah-masalah (terutama yang erat kaitannya dengan kemungkinan KLB, Kegawatdaruratan & Bencana) yang ada di desa serta merencanakan penanggulanggannya. 1.3 Tujuan 1. Agar masyarakat mengenal masalah kesehatan yang dihadapi dan dirasakan diwilayahnya. 2. Agar masyarakat sepakat untuk bersama-sama menanggulanginya. 3. Tersusunnya rencana kerja untuk Penanggulangan yang disepakati bersama 1.4 Pelaksanaan kegiatan 1. Topik Musyawarah masyarakat desa III (III) 2. Waktu Hari



: Selasa



Tanggal : 23 Juli 2019 Pukul



: 15.00 WIB



Tempat



: Balai Desa Sengon



3. Sasaran Seluruh warga desa Sengon



44



4. Metode Diskusi dan tanya jawab 5. Susunan Acara No



Kegiatan



Petugas



Waktu



1.



Pembukaan



Co Leader



5 menit



2.



Pelaksaan



Leader



30 menit



 Laporan evaluasi kegiatan : RT I, RT II, RT III  Kesan dan Pesan 1.Warga



desa



Sengon 2. Bidan desa 3. Ketua komunitas 4. Dosen pembimbing 3.



Pengumuman



dan



10 menit



penyerahan hadiah lomba balita sehat 4.



Pembacaan do’a



5.



Penutup



5 menit Co Leader



5



6. Pengorganisasian Pelindung



: KepalaDesaSengon



PenaggungJawab



: PJMK Praktek Komunitas Program S1 Keperawatan Stikes Bina Sehat PPNI Mojokerto



Pembimbing



: Pembimbing Akademik Keperawatan Komunitas



45



Progrm S1 Keperawatan Stikes Bina Sehat PPNI Mojokerto Leader



: Nadia Anita Rosalina



Co Leader



: Hidayatul lailiyah



Fasilitator 1



: Candra Reta F



Fasilitator 2



: Maesaroh



Fasilitator 3



: Yesy Novitasari



Fasilitator 4



: Maristanna Millatal H



7. Undangan



NO.



UNDANGAN 1 Pembimbing Akademik



ASAL



JUMLAH



StikesBinaSehat



2



PPNI 2



Kepala Puskesmas



PuskesmasSengon



1



Kepala Desa Sengon 3



Bidan Desa



DesaSengon



1



4



Kepala Desa



DesaSengon



1



5



Anggota Kader



DesaSengon



6



6



Ketua RT



DesaSengon



3



7



Warga Desa Sengon



DesaSengon



40



8



Karang taruna



DesaSengon



1



9



Mahasiswa PPNI



S1 Keperawatan



3



JUMLAH



58



Setting tempat MMD III di Desa Sengon LCD OP OP



BANNER CL



L



KK



KT DS



46 PL BD



Keterangan : KD: KepalaDesa PA :PembimbingAkademik PL :KepalaDusun BD :BidanDesa M :Mahasiswa W :Warga KK :KetuaKomunitas OP : Operator CL : Co Leader L:Leader 1.5 KRITERIAEVALUASI a. Kriteria Struktur  Laporan Pendahuluan  PersiapanPelaksanaan dengan menyebarkan undangan satu hari sebelum acara MMD III  Alat-Alat yang dipersiapkan untuk MMD III (LCD, Laptop)



47



b. Kriteria Proses  Kemauan warga untuk mengikuti acara MMD III dari awal sampai akhir  Kooperatifan warga dalam mengikuti MMD III c. Kriteria Hasil  75% warga hadir dalam acara MMD III  75% warga mengikuti acara MMD III dari awal sampai akhir



48



1.6 Peserta MMD 1. Para kader pelaksana SMD. 2. Kepala Desa & perangkat DesaTokoh Masyarakat setempat



1.7 Pola penyelenggaraan MMD Susunan tempat duduk sebaiknya berbentuk lingkaran (round table), tidak ada peserta membelakangi peserta yang lainnya, komposisi jangan seperti diruangan kelasPimpinan pertemuan duduk sederetan, setara dan berada diantara para peserta, tidak memisah atau duduk dikursi istemewa. Duduk tidak harus selalu dikursi, boleh juga dilantai diatas tikar/permadani/matras.



1.8 Peran Ketua MMD 5. Mengarahkan pembicaraan agar jangan menyimpang dari arah yang ditetapkan. 6. Menjadi penengah jika terjadi perselisihan pendapat dalam pembicaraan. 7. Mengatur lalu-lintas pembicaraan diantara sesama pesertaKetua harus selalu berusaha memotivasi setiap pesertaKetua jangan terlalu banyak berbicara, ketua sebaiknya lebih banyak memandu,Ketua harus sabar, tidak emosional bila ada hal-hal yang menjengkelkan,Ketua harus jeli, cerdik dan segera bisa menangkap apa yang dimaksud oleh peserta,Setiap pendapat harus dihargai, jangan memaksakan kehendak untuk disetujui, Semua keputusan harus berdasarkan musyawarah, bukan paksaan.



1.9 Langkah-langkah Penyelenggaraan MMD 1. Persiapan Kader menyiapkan hasil analisis yang ditulis dalam lembar balikKader membantu Kepala



Desa



menyimpulkan



acara,



tata



ruangan



&



perlengkapan,Kader



memotivasi/mengajak para TOMA, TOGA, pimpinan Ormas yang ada didesa itu untuk hadir dalam MMD, agar dapat membantu memecahkan masalah bersama-samaMengajak kader-kader di desa tersebut yang lainnya untuk ikut hadir. 2. Proses



49



Pembukaan



dengan



menguraikan



maksud



&



tujuan



MMD,



Dipimpin



oleh



KadesPengenalan masalah kesehatan dipimpin tenaga kesehatanPenyajian hasil MMD oleh kelompok MMDPerumusan & penentuan prioritas masalah kesehatan atas dasar pengenalan masalah & hasil MMDRekomendasi teknis dari tenaga kesehatan Penyusunan rencana pelaksana kegiatan dipimpin Kades A. PEMBUKAAN Pembukaan dilakukan oleh...... Selaku ketua RT. Pembukaan Musyawarah Masyarakat Desa III (MMD III) tentang hasil Praktik Belajar Lapangan mahasiswa program pendidikan S1 Keperawatan Bina Sehat PPNIyang dilaksanakan di rumah .... selaku ketua RT 2 dihadiri oleh seluruh anggota kelompok mahasiswa Profesi Ners Keperawatan Bina Sehat PPNI, Dr. M. Sajidin, S.Kp, M.kes, M.Kep, Sp. Kep. Kom selaku tutor kelompok, ketua RW dan warga RT 1,2,3 Desa Sengon. Acara dimulai pada pukul 08.00 WIB dengan memaparkan hasil implementasi yang telah dilakukan oleh mahasiswa program pendidikan Profesi Ners Keperawatan Bina Sehat PPNI. Pelaksanaan implementasi berupa pelatihan mengenai penanganan ISPA,diare, gizi buruk kepada kader posyandu balita RT 1,2,3 Desa Sengon. Hasil implementasi yang telah dilaksanakan, dipresentasikan oleh perwakilan mahasiswadalam kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa III (MMD III).



a. Sambutan Ketua Panitia MMD III Assalamualaikum Wr.Wb. Acara pada pagi hari ini adalah acara ucapan terima kasih dan penutupan acara Praktek Belajar Lapanganselama 1 minggu ini dari kami mahasiswa Program Profesi Ners Keperawatan Stikes Bina Sehat PPNI. Kami mohon maaf bila kami sering mengganggu bapak,ibu dan warga RT 1,2,3 Desa Sengon. Semoga kegiatan ini berguna bagi masyarakat. Sekian, Wassalamualaikum Wr.Wb. b. Sambutan Ketua RT 1,2,3 Assalamualaikum Wr.Wb. Puji syukur kehadirat Allah yang telah diberikan kepada kita sehingga dapat hadir disini dalam keadaan sehat walafiat.Kami mengucapkan terima kasih kepada adik-adik mahasiswa yang telah memberikan ilmunya kepada warga untuk kesehatan warga kami. 50



Kami selaku tokoh masyarakat mengucapkan terima kasih dan tak lupa kami meminta maaf sebesar-besarnya bila ada warga kami yang bersikap kurang baik kepada adik-adik mahasiswa. Sekian, Wassalamualailkum Wr. Wb B. ACARA INTI 1) TUJUAN KEGIATAN 4. Agar masyarakat mengenal masalah kesehatan yang dihadapi dan dirasakan diwilayahnya. 5. Agar masyarakat sepakat untuk bersama-sama menanggulanginya. 6. Tersusunnya rencana kerja untuk Penanggulangan yang disepakati bersama 2) Evaluasi Hasil Kegiatan Dalam kegiatan MMD III ini presentator menjelaskan tentang hasil implementasi dari kegiatan yang telah dilakukan oleh Mahasiswa program pendidikan Profesi Ners Keperawatan Stikes Bina Sehat PPNI selama berada di RT 1,2,3 Desa Sengon. Pada hasil implementasi dan evaluasi hasil kegiatan pelatihan kader posyandu mengenai penanganan kasus diare, ISPA, dan gizi buruk pada balitacukup berhasil dengan kriteria masyarakat mengetahui informasi tentang ISPA, diare dan gizi buruk dan cara penanganannya. Pada acara ini juga dilakukan musyawarah bersama warga mengenai faktor pengahambat, faktor pendukung serta rencana tindak lanjut.Mahasiswa meminta pendapat warga dalam memberikan tanggapan pada setiap masalah yang telah diprioritaskan. Hal ini berguna untuk mengetahui minat dan antusias warga RT 1,2,3 Desa Sengon dalam mengikuti pelatihan kader posyandu mengenai penanganan diare, ISPA dan gizi buruk pada balita dan menjadikannya sebagai kegiatan rutin kader posyandu balita RT 1,2,3 Desa Sengon. Warga terlihat sangat antusias dalam melaksanakan diskusi. Hal ini ditunjukkan dengan beberapa warga yang menyampaikan pendapatnya pada saat mahasiswa program pendidikan Profesi Ners Keperawatan Stikes Bina Sehat PPNI memaparkan hasil kegiatan dan evaluasi yang telah dilakukan selama posyandu.Berdasarkan hasil implementasi yang dilakukan selama kegiatan posyandu di RT 1,2,3 Desa Sengon oleh 51



mahasiswa program pendidikan Profesi Ners Keperawatan Stikes Bina Sehat PPNI.



NO



MASALAH KESEHATAN



KEGIATAN



1



ISPA



Penkes



2



Diare



kelompok



3



Gizi buruk



dan



EVALUASI proses



Hasil pencapaian : Pada hasil implementasi dan evaluasi



hasil



kegiatan



pelatihan



kader



posyandu



mengenai penanganan kasus diare, ISPA, dan gizi buruk pada balita cukup berhasil dengan kriteria masyarakat mengetahui informasi tentang ISPA, diare dan gizi buruk dan cara penanganannya.



Evaluasi Struktur : Pembagian tugas sama rata dan



para



struktur



menjalankan



mampu tugasnya



masing”.



c.



Diskusi bersama warga Setelah dilakukan kegiatan pelatihan kader posyandu mengenai penanganan diare, ISPA dan gizi buruk pada balita diperoleh hasil evaluasi bersama warga RT 1,2,3 Desa Sengon. Data hasil evaluasi dapat dilihat pada tabel di atas.Hasil evaluasi ini dilanjutkan dengan adanya penyusunan rencana tindak lanjut bersama warga RT 1,2,3 Desa Sengon. Selama pelaksanaan kegiatan pelatihan kader posyandu mengenai penanganan diare, ISPA dan gizi buruk pada balita terdapat faktor pendukung dan penghambat, yaitu : 1) Faktor Pendukung a) Dukungan dari warga dan perangkat desa dalam pelaksanaan kegiatan pelatihan kader posyandu mengenai penanganan diare,ISPA dan gizi buruk pada balita. 52



b) Kader posyandu balita terlihat antusias dalam melayani orang tua balita yang datang. c) Warga sangat antusias dalam ikut hadir dalam kegiatan posyandu balita. NO



MasalahK esehatan



Tujuan



Kegiatan



Tempat



Waktu



Dana



Penanggung Jawab



d) Tersedianya sarana dan prasarana untuk kelangsungan kegiatan posyandu balita. e) Tempat diadakannya implementasi dekat dengan rumah warga sehingga mudah terjangkau oleh warga. f) Keinginan warga yang kuat untuk memfasilitasi pemeriksaan kesehatan untuk balita. g) Warga antusias mendengarkan saat dilakukan pelatihan kader posyandu mengenai penanganan diare pada balita 2) Faktor Penghambat a) Waktu yangterbatas. b) Tempat yang terbatas. c) Banyaknya perbedaan pendapat dari Mahasiswa. d) Persepsi masyarakat yang menganggap remeh kegiatan tersebut. e) Kesibukan masyarakat yang berbeda. d. Rencana Tindak Lanjut Setelah dilakukan pembuatan rencana tindak lanjut diharapkan warga dapat melanjutkan kegiatan pelatihan kader mengenai penanganan diare, ISPA dan gizi buruk pada balita dua minggu sekali. Rencana tindak lanjut yang dapat dilakukan oleh warga RT 1,2,3 Desa Sengon. Berdasarkan masalah yang telah dipaparkan pada pertemuan MMD II, masalah yang ada pada kegiatan pendidikan kesehatan ialah jumlahpenyakit ISPA yang menyerang balita sangat tinggi dibandigkan diare dan gizi buruk pada balita RT 1,2,3 Desa Sengon yang cukup banyak. Pada masalah kesehatan balita rencana tindak lanjut yang dapat dilakukan warga adalah pengawasan oleh kader posyandu mengenai penanganan diare,ISPA dan gizi buruk pada balita dan pengawasan dalam penyelenggaraan posyandu balita setiap bulannya, minimal satu kali dalam sebulan. 53



1



Gangguan pola napas pada kelompok balita di Desa sengon



Pemberian pendidikan pola napas kesehatan pada ibu pada tentang balitadeng ISPA pada an ISPA di balita Gangguan



Tempat kegiatan Posyandu Bayi dan balita



Setiap kegiatan posyandu berlangsung



Lingkung ansekitarr umahdanl ingkunga ntiap RT



Setiapsatumi nggusekali (hariminggu pagi)



Dana Pokja KIA sukarela dari para ibu yang mengikutka n balitanya posyandu



desasengo nmenurun 2



Kurangnya penerapan PHBS dalamkehid upanseharihari



Meningkat kanpelaksa naan PHBS dalamkehi dupanmas yarakatseh ari-hari



Pengadaan kegiatan kerja bakti setiap minggusek ali



-



Pokja KESLING



2. Penutup a. Kesimpulan Masyarakat sangat antusias sekali dalam diskusi pada acara MMD III.Hal ini ditunjukkan dengan banyaknya pertanyaan yang diajukan oleh peserta, jumlah warga yang datang yaitu sebanyak 20 orang.



b. Pesan Kami harapkan masyarakat dapat meningkatkan kerjasama dengan ketua RW, ketua RT, dan ibu kader posyandu dalam melaksanakan Rencana Tindak Lanjut (RTL) yang telah disepakati dalam MMD III



c. Kesan Kami merasa senang bisa membantu meskipun sedikit untuk menyelesaikan masalah kesehatan di Desa Sengon.



54



LAPORAN PROSES SUPORT GROUP PEDULI ISPA



OLEH : RIZKA FARADILA.



(201903048 )



ESTI DWI JAYANTI.



ERLITA MEYSSI P.



(201903049 )



RISQI WIDYAWATI S. ( 201903057 )



NURUL ISTIFAIYAH.



(201903050 )



MAISARO.



( 201903058 )



MEINIA NUR I.



(201903051 )



CANDRA RETA F.



( 201903059)



NUR AFIDATUS S.



(201903052 )



YESY NOVITASARI



( 201903060)



FIRZA DWIKI H.( 201903053 )



HIDAYATUL.



( 201903061 )



HANIFA RACHMAWATI. ( 201903054 )



NADIA ANITA R.



( 201903062 )



RINA ANDRIYANI.



MARISTANNA M.



( 201903063)



( 2019030055)



( 201903056 )



STIKES BINA SEHAT PPNI MOJOKERTO PRODI PROFESI NERS 2019



55



STRATEGI INTERVENSI KEPERAWATAN KOMUNITAS: PROSES KELOMPOK SUPPORTIF GROUP



A. Pengertian Supportif group Pengertian supportif group merupakan sekumpulan orang-orang yang berencana, mengatur dan berespon secara langsung terhadap issue-isue dan tekanan yang khusus maupun keadaan yang merugikan. Tujuan awal dari grup ini didirikan adalah memberikan support dan menyelesaikan masalah (Grant-Iramu, 1997 dalam Hunt, 2004). Supportif group hampir mirip dengan self help group, pada support group fasilitator kelompok merupakan orang professional yang terlatih dalam pekerjaan sosial, psikologi, keperawatan dan lainnya yang dapat memberikan arti dan aturan kepemimpinan yang benar dalam kelompok. Sedangkan self help group bisanya berawal dan didirikan oleh orang-orang yang mempunyai masalah yang sama, memberikan dukungan antar masing-masing anggota dengan lingkungan yang saling mengerti dan aman. Tabel 1.Perbedaan antara self help group dan support group serta orientasi proses dalam kelompok (Striegel-Moore & Steiner-Adair, 1998 dalam Hunt, 2004). Self help group



Support group



Orientasi proses dalam kelompok



Self help group merupakan Suatu organisasi atau orang Keanggotaan kumpulan satu atau lebih profesional yang memulai kelompok merupakan orang dengan satu masalah group



dan



utama yang sama (contoh: terhadap



kenginan



eating



disorder)



berespon faktor yang penting



yang dibutuhkan



yang dalam



perubahan



teraupuetik



membuat suatu kelompok



Fasilitator atau pemimpin Orang yang memfasilitasi / Anggota berhati-hati dalam group berrotasi dan memimpin berbagi



dengan



group yang lain. Semua



anggota



anggota profesional



merupakan dalam yang



terlatih grup Fasilitator



telah kekohesivan



menjaga dari



kelompok diluar



dari Fokus penting adalah 56



mempertimbangkan



pertemuan



hubungan



kesamaan



interaksi



dan antara



anggota kelompok Topik



diputuskan



oleh Fasilitator



kelompok.



topik



memutuskan Tujuan dan



kegiatan memulihkan



kelompok



untuk isue



untuk yang teeridentifikasi



anggotanya



pada



individu



anggota kelompok Anggota



kelompok Aturan pemimpin adalah



mengidentifikasi



memfasilitasi



anggota



pengalaman yang biasa dan untuk



berbagi,



melindungi keamanan dan mengidentifikasi kontinuitasnya



dalam pengalaman,



kelompok..



melindungi



dan menjaga kontinuitas kelompok



Rotasi



ledaer/fasilitator Leader



menunjukkan



bahwa dirinya



semua anggota kelompok terangan sama



perhatian



menggunakan secara



terang-



untuk



menarik



dari



anggota



kelompok Kelompok



terbuka,



keanggotaan dapat tidak stabil



dan



kehadiran



sukarela.. Anggota



mempunyai



keragaman



keinginan,



hidup dan sejarahnya Fokus utama adalah sejarah hidup



dan



pengalaman



pribadi partisipan Tujuannya



untuk 57



memberikan



support,



validasi dan informasi



B. Tujuan Maksud didirikannya supporift group adalah untuk memberikan support, focus untuk pemulihan, aksi social termasuk kebijakan organisasi. Tujuan dan harapan dalam group adalah pengalaman kelompok yang positif. Tujuan penting adalah resolusi permasalahan dengan segera, memberikan motivasi dan perubahan prilaku individu



C. Indikasi Memberikan dukungan pada balita dengan : ISPA Dukungan dapat juga diberikan pada pasien dengan: 1. Potensial pertumbuhan dan perkembangan 2. Masalah keperawatan resiko 3. Masalah kesehatan fisik dan psikologis



D. Jumlah peserta Grup kecil 5-8 anggota untuk grup yang berpengalaman



E. Waktu Lama waktu yang digunakan dalam terapi 30 menit



58



F. Kegiatan Kegiatan dipimpin oleh perawat, dapat terstruktur atau tidak struktur bervariasi sesuai kebutuhan, seperti alternatif meeting dimana waktu dibagi menjadi kegiatan yang terstruktur dan tidak terstuktur, atau semua pertemuan memiliki alokasi waktu untuk sharing cerita atau setengah pertemuan untuk pembicara tamu atau kegiatan lain. Kegiatan berupa: 1. Mendatangkan pembicara / tamu yang berkompeten untuk memberikan materi yang sesuai dengan topik yang disepakati 2. Role Play 3. Sharing stories personal dan pengalaman



G. Aktivitas Menurut Dombec & Moran (2000), aktivitas yang dapat dilakukan adalah Sesi 1-4 analisa masalah 1) Memahami masalah, tiap anggota harus memahami isu, gejala atau masalah yang dialami, langkah pertama ke self help, selanjutnya memahami issue dan sifat masalah. Perhatikan kecenderungan yang mungkin terjadi terhadap masalah. Pertanggungjawaban ketika membuat atau mempertahankan suatu masalah 2) Memecahkan masalah kedalam bagian-bagian kecil ketika sudah memahami masalah, kemungkinan masalah dirasakan terlalu besar untuk digambarkan yang dapat dilakukan adalah mencoba menangkap semua masalah, membagi kedalam bagian-bagian selanjutnya buat rencana bagaimana memperbaiki bagian demi bagian 3) Menentukan tujuan, pada sesi ini setiap masalah sudah dibagi menjadi bagian-bagian kecil, selanjutnya membuat tujuan, dimana, berapa lama akan diselesaikan 4) Menentukan bagaimana mengukur pencapaian tujuan. Beberapa cara untuk mengukur pencapaian tujuan adalah apa permasalahan utama yang terlihat, berapa lama waktu untuk mencapai tujuan, apa yang telah dilakukan untuk mencapai tujuan.



59



Sesi 5-7 merencanakan suatu solusi 5) Membuat pendidikan tentang pemecahan masalah dengan belajar metode-metode yang tersedia untuk mengelola issue-issue dan permasalahan sehingga kita akan tahu apa yang akan dilakukan dalam memecahkan masalah yang dialami. Bicarakan dengan anggota yang lain bagaimana tiap anggota atau yang pernah mengalami permasalahan 6) Memilih solusi yang terbaik. Setelah mempelajari sebanyak mungkin tentang cara memecahkan maslah. Pilih cara yang akan dipakai berdasarkan faktor kekuatan dan kelemahan yang ada 7) Menulis rencana Hal ini dilakukan setelah mengerti: 1. Apa permasalahan yang ingin diubah 2. Bagaimana cara merubahnya 3. Apa tujuan dan sasaran dari permasalahan 4. bagaimana cara mengukur kemajuan 5. Pemecahan masalah apa yang akan dipilih 6. Metode dan pilihan upaya yang terbaik sesuai dengan situasi dan kondisi. Tulis rencana kedalam kertas, pilih metode, pendekatan dan tehnik yang akan digunakan untuk menyelesaikan rencana dan batas waktu 8) Melakukan tindakan sesuai rencana Aktivitas pada sesi ini melakukan rencana yang disusun dan komitmen untuk tetap berpegang pada rencana. Tanamkan dalam diri bahwa masalah yang sedang diselesaikan akan membantu mengatasi masalah yang lebih besar, tindakan yang dilakukan saat ini agar masalah tidak bertambah buruk 9) Setia kepada rencana Hindari kekambuhan (relaps). Bagian akhir dari supprt group adalah tetap berpedoman pada rencana bila terjadi kekambuhan. Relaps terjadi ketika seseorang gagal untuk melakukan sesuai rencana



60



MATERI ISPA A. DEFINISI ISPA ISPA merupakan singkatan dari infeksi saluran pernafasan akut, istilah ini diadaptasi dari istilah dalam bahasa Inggris Acute Respiratory Infections (ARI). Istilah ISPA meliputi tiga unsur yakni infeksi, saluran pernafasan dan akut, dengan pengertian sebagai berikut: Infeksi adalah masuknya kuman atau mikroorganisme ke dalam tubuh manusia dan berkembang biak sehingga menimbulkan gejala penyakit. Saluran pernafasan adalah organ mulai dari hidung hingga alveoli beserta organ adneksanya seperti sinus-sinus, rongga telinga tengah dan pleura. ISPA secara anatomis mencakup saluran pernafasan bagian atas, saluran pernafasan bagian bawah (termasuk jaringan paru-paru) dan organ adneksa saluran pernafasan. Dengan batasan ini, jaringan paru termasuk dalam saluran pernafasan (respiratory tract) Infeksi akut adalah infeksi yang berlangsung sampai dengan 14 hari. Batas 14 hari diambil untuk menunjukkan proses akut meskipun untuk beberapa penyakit yang dapat digolongkan dalam ISPA proses ini dapat berlangsung lebih dari 14 hari. ISPA adalah radang akut saluran pernafasan atas maupun bawah yang disebabkan infeksi jasad remik atau bakteri, virus maupun rikitsia tanpa atau disertai radang parenkim paru.(Vietha,2009) ISPA adalah suatu tanda dan gejala akut akibat infeksi yang terjadi pada setiap bagian saluran pernafasan baik atas maupun bawah yang disebabkan oleh jasad remik atau bakteri, virus maupun riketsin tanpa atau disetai radang dari parenkim. ( Whaley dan Wong, 2000 ). B.



ETIOLOGI Infeksi saluran pernafasan atas merupakan penyakit yang kompleks dengan heterogen yang disebabkan oleh berbagai etiologi. Etiologi ISPA terdiri dari 300 lebih virus dan riketsia serta jamur virus penyebab ISPA antara lain golongan miksi virus (termasuk didalamnya virus influenza, virus parainfluenza dan campak) dan adenovirus, bakteri penyebab ISPA misalnya streptococus haemolitikus, stafilococus, penemococus, hemovilius influenza, berdetella pertusis dan korine bakterium difteria



61



C.



MEKANISME KLINIS Pada umumnya suatu penyakit saluran pernafasan dimulai dengan keluhan-keluhan dan gejala-gejala ringan dalam perjalanan penyakit mungkin gejala-gejala menjadi lebih berat dan semakin berat dapat jatuh dalam keadaan kegagalan pernafasan dan mungkin meninggal. Tandatanda bahaya dapat dilihat berdasarkan tanda-tanda klinis dan laboratorium. Tanda-tanda klinis : 1) Pada sistem respiratorik : 



Tachipnea







Napas tak teratur (apnea)







Retraksi dinding torax







Napas cumping hidung







Sianosis







Suara nafas lemah/hilang



2) Pada sistim kardio : 



Takikardial







Bradikardial







Hipertensi







Hipotensi







Kardial arrest



3) Pada sistem cerebral : 



Gelisah







Mudah terangsang







Sakit kepala







Bingung







Kejang







Koma



4) Tanda-tanda laboratorium 



Hipoksemia







Hipersepnia



5) Asidosis (metabolic/respiratoric) 62



D. Gejala ISPA Berikut ini adalah gejala ISPA : -



Demam



-



Batuk



-



Pilek, hidung tersumbat, atau bersin-bersin



-



Nyeri tenggorokan/nyeri menelan



-



Suara serak



-



Sakit kepala, badan pegal-pegal, atau nyeri sendi



-



Lesu, lemas



-



Sesak napas



-



Frekuensi napas cepat



Tanda-tanda bahaya pada anak golongan umur 2 bulan sampai 5 tahun adalah: tidak bisa minum, kejang, kesadaran menurun, stridor dan gizi buruk. Tanda bahaya pada anak golongan umur kurang dari 2 bulan adalah: kurang bisa minum (kemampuan minumnya menurun sampai kurang dari setengah volume yang biasa diminumnya), kejang, kesadaran menurun, mendengkur, mengi, demam dan dingin.



E. PENATALAKSANAAN Berikut ini beberapa tips untuk penanganan ISPA secara umum: 1.



Istirahat yang cukup



2.



Berikan anak minum lebih banyak, terutama bila anak batuk dan demam



3.



Berikan obat penurun panas bila demam



4.



Hindari penularan ke orang lain. Cara untuk menghindari penularan: menutup mulut dan hidung bila batuk/bersin, cuci tangan dengan sabun setelah batuk/bersin, gunakan masker (bila anak cukup kooperatif), hindari kontak terlalu dekat dengan bayi atau manular.



63



5.



Jangan memberikan antibiotik tanpa intruksi dokter. Antibiotik tidak diperlukan apabila ISPA yang disebabkan infeksi virus. Penggunaan antibiotik yang tidak tepat dapat meningkatkan kekebalan bakteri terhadap antibiotik tersebut.



6.



Hindari pemberian obat batuk/pilek pada anak. Diskusikan dengan dokter anda mengenai manfaat dan risiko obat tersebut apabila akan diberikan pada anak anda



7.



Kenali tanda-tanda gawat darurat.



Anda perlu segera memeriksakan anak ke dokter apabila:



E.



1.



Sesak napas atau frekuensi napas menjadi lebih cepat



2.



Napas berbunyi mengi (wheezing) atau seperti merintih (grunting)



3.



Dinding dada/sela-sela iga tampa tertarik ke dalam bila anak bernapas



4.



Bibir berwarna kebiru-biruan



5.



Leher anak kaku



6.



Kesulitan menelan



7.



Muntah terus menerus



8.



Anak tampak sangat lemah



PENCEGAHAN 1.



Menjaga keadaan gizi



2.



Imunisasi



3.



Menjaga kebersihan perorangan dan lingkungan



4.



Mencegah anak berhubungan dengan penderita ISPA



64



PERTEMUAN PERTAMA



Tujuan Umum: Memahami tentang konsep Tujuan Khusus: 1. Memahami konsep 2. Memahami langkah-langkah kegiatan



Setting: Hari/Tanggal : Senin, 23 April 2018 Waktu



: 07.00 WIB



Tempat



: Balai Desa Sangon



Alat: leaflet Buku kerja dan pulpen



Metode: Diskusi dan tanya jawab Role Play



Langkah-langkah: H. Orientasi 1. Salam 2. Doa 3. Memperkenalkan diri terapis dan peserta 2. Menanyakan perasaan peserta hari ini 3. Menjelaskan tujuan, waktu dan tempat



b. Kerja 1. Menjelaskan tentang konsep: pengertian, tujuan, prinsip, membuat beberapa kesepakatan (nama kelompok, anggota kelompok) dan aturan 65



2. Menjelaskan 7 langkah kegiatan 1) Identifikasi permasalahan yang ingin diubah 2) Mengetahui cara penyelesaian masalah 3) Menetapkan tujuan dan sasaran dari permasalahan 4) Menentukan cara mengukur kemajuan (kriteria standar, waktu) 5) Memilih pemecahan masalah 6) Menentukan metode yang terbaik sesuai dengan situasi dan kondisi. 7) Melakukan tindakan sesuai rencana



c. Terminasi 1. Express feeling dan evaluasi pemahaman tentang permasalahan 2. Kontrak 3. Doa 4. Mengucap salam



Evaluasi: No



Masalahkes



Kegiatan



Evaluasi



Analisa SWOT (Isinya



(IsinyaHasilPencapaian



Faktor pendukung &



dan EvaluasiStruktur)



penghambat)



1



Dokumentasi: Dokumentasi kemampuan yang dimiliki peserta ditulis pada buku kerja masingmasing anggota



66



PERTEMUAN KEDUA DAN SETERUSNYA



Tujuan umum: Peserta melakukan 7 langkah supportif group Tujuan khusus: 1. Identifikasi permasalahan yang ingin diubah 2. Mengetahui cara penyelesaian masalah 3. Menetapkan tujuan dan sasaran dari permasalahan 4. Menentukan cara mengukur kemajuan (kriteria standar, waktu) 5. Memilih pemecahan masalah 6. Menentukan metode yang terbaik sesuai dengan situasi dan kondisi. 7. Melakukan tindakan sesuai rencana



Setting: Terapis dan peserta duduk bersama setengah lingkaran Ruangan nyaman dan tenang



Alat / bahan: leaflet Buku kerja dan pulpen Spidol



Metode: Curah pendapat Diskusi Tanya jawab Role Play Langkah-langkah: a. Orientasi 1. Salam 2. Menanyakan perasaan peserta hari ini dan evaluasi rencana tindak lanjut pertemuan sebelumnya 67



3. Menyepakati topic ( permasalahan ), tujuan, waktu dan tempat



b. Kerja Melakukan role play: 1. Identifikasi permasalahan yang ingin diubah 2. Mengetahui cara penyelesaian masalah 3. Menetapkan tujuan dan sasaran dari permasalahan 4. Menentukan cara mengukur kemajuan (kriteria standar, waktu) 5. Memilih pemecahan masalah 6. Menentukan metode yang terbaik sesuai dengan situasi dan kondisi. 7. Melakukan tindakan sesuai rencana c. Terminasi  Express feeling dan evaluasi pemahaman anggota tentang topik yang diangkat  Rencana tindak lanjut  Kontrak  Doa  Mengucap salam Evaluasi: No



Masalahkes



Kegiatan



Evaluasi



Analisa SWOT (Isinya



(IsinyaHasilPencapaian



Faktor pendukung &



dan EvaluasiStruktur)



penghambat)



1



Dokumentasi: Dokumentasi kemampuan yang dimiliki peserta ditulis pada buku kerja masingmasing anggota



68



FORMAT BUKU SG (supportif group)



Tanggal



Memahami



Cara



Memilih Cara



Melakukan



Cara Mencegah



Masalah



Penyelesaian



Penyelesaian



Tindakan



Kekambuhan



Masalah



Masalah



69



70



LAPORAN SUPERVISI SUPORTPEDULI ISPA



OLEH : RIZKA FARADILA.



(201903048 )



ESTI DWI JAYANTI.



ERLITA MEYSSI P.



(201903049 )



RISQI WIDYAWATI S. ( 201903057 )



NURUL ISTIFAIYAH.



(201903050 )



MAISARO.



( 201903058 )



MEINIA NUR I.



(201903051 )



CANDRA RETA F.



( 201903059)



NUR AFIDATUS S.



(201903052 )



YESY NOVITASARI



( 201903060)



FIRZA DWIKI H.( 201903053 )



HIDAYATUL.



( 201903061 )



HANIFA RACHMAWATI. ( 201903054 )



NADIA ANITA R.



( 201903062 )



RINA ANDRIYANI.



MARISTANNA M.



( 201903063)



( 2019030055)



( 201903056 )



STIKES BINA SEHAT PPNI MOJOKERTO PRODI PROFESI NERS 2019



71



BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Sebagai salah satu dari fungsi manajemen, pengertian supervisi telah berkembang secara khusus. Secara umum yang dimaksud dengan supervisi adalah melakukan pengamatan secara langsung dan berkala oleh atasan terhadap pekerjaan yang dilaksanakan oleh bawahan untuk kemudian apabila ditemukan masalah, segera diberikan petunjuk atau bantuan yang bersifat langsung guna mengatasinya (Azwar, 1996). Muninjaya (1999) menyatakan bahwa supervisi adalah salah satu bagian proses atau kegiatan dari fungsi pengawasan dan pengendalian (controlling). Dalam manajemen keperawatan kegiatan pengawasan atau controlling sangat diperlukan untuk mengetahui kinerja staf, evaluasi masalah dan perkembangan suatu organisasi untuk selanjutnya dilakukan pemecahan masalah. Tujuan pokok dari supervisi sendiri yaitu menjamin pelaksanaan berbagai kegiatan yang telah direncanakan secara benar dan tepat, dalam arti lebih efektif dan efesien, sehingga tujuan yang telah ditetapkan organisasi dapat dicapai dengan memuaskan (Suarli & Bachtiar, 2008). Namun dalam pelaksanaannya



kegiatan supervisi jarang dilakukan karena, atau



dilakukan namun hanya pada waktu – waktu tertentu. Hal ini dikarenakan kurangnya perhatian atasan terhadap bawahan, kurangnya kompetensi atasan mengenai manajemen keperawatan, serta kurangnya kesadaran atasan untuk melakukan kegiatan supervisi atau pemantauan. Hal ini sangat mungkin terjadi pada pemimpin dengan gaya kepemimpinan bebas, dimana tanggung jawab pekerjaan, kebijakan dan hasilnyadiserahkan kepada bawahan. Maka dari itu kita sebagai mahasiswa keperawatan perlu mengetahui dan memahami apa itu supervisi guna mendukung praktik di lapangan.



1.2 Rumusan Masalah a. Apa yang dimaksud dengan supervisi keperawatan ? b. Apa saja manfaat dan tujuan supervisi keperawatan ? c. Siapa saja pelaksana dan sasaran supervisi keperawatan ? d. Apa saja model – model supervisi dalam keperawatan ? 72



e. Bagaimana penerapan supervisi keperawatan ? f. Bagaimana cara penialaian dalam supervisi keperawatan ?



1.3 Tujuan Penulisan a. Untuk mengetahui definisi supervisi keperawatan. b. Untuk mengetahui manfaat dan tujuan supervisi keperawatan. c. Untuk mengetahui siapa saja pelaksana dan sasaran supervisi keperawatan. d. Untuk mengetahui apa saja model –model supervisi keperawatan. e. Untuk mengetahui bagaimana penerapan supervisi keperawatan. f. Untuk mengetahui bagaimana cara penilaian dalam supervisi keperawatan.



1.4 Manfaat Penulisan Sebagai media informasi bagi pembaca agar lebih mengetahui dan memahami tentang pentingnya supervisi dan penerapannya dalam keperawatan baik secara teoritis maupun secara praktis.



73



BAB 2 PEMBAHASAN 2.1. Pengertian Supervisi Keperawatan Supervisi adalah melakukan pengamatan secara langsung dan berkala oleh atasan terhadap pekerjaan yang dilaksanakan oleh bawahan untuk kemudian apabila di temukan masalah, segera diberikan petunjuk atau bantuan yang bersifat langsung guna mengatasinya (azwar,1996).Supervisi adalah satu bagian proses atau kegiatan dari fungsi pengawasan dan pengendalian (Muninjaya,1999). Supervisi adalah kegiatan-kegiatan yang terencana seorang manajer melalui aktivitas bimbingan,pengarahan,observasi,motivasi dan evaluasi pada stafnya dalam melaksanakan kegiatan atau tugas sehari hari (Arwani, 2006). Supervisi keperawatan adalah segala bantuan dari pemimpin atau penanggung jawab kepada perawat yang di tujukan untuk perkembangan para perawat dan staf lainya dalam mencapai tujuan asuhan keperawatan kegiatan supervisi semacam ini merupakan dorongan bimbingan dan kesempatan bagi pertumbuhan dan perkembangan keahlian dan kecakapan para perawat (suyanto,2008).



2.2. Manfaat dan Tujuan Supervisi Keperawatan Manfaat Supervisi diantaranya adalah sebagai berikut (Suarli & Bachtiar, 2009) : a. Supervisi dapat meningkatkan efektifitas kerja. Peningkatan efektifitas kerja ini erat hubungannya dengan peningkatan pengetahuan dan keterampilan bawahan, serta makin terbinanya hubungan dan suasana kerja yang lebih harmonis antara atasan dan bawahan. b. Supervisi dapat lebih meningkatkan efesiensi kerja. Peningkatan efesiensi kerja ini erat kaitannya dengan makin berkurangnya kesalahan yang dilakukan bawahan, sehingga pemakaian sumber daya (tenaga, harta dan sarana) yang sia-sia akan dapat dicegah. Tujuan pokok dari supervisi yaitu menjamin pelaksanaan berbagai kegiatan yang telah direncanakan secara benar dan tepat, dalam arti lebih efektif dan efesien, sehingga tujuan yang telah ditetapkan organisasi dapat dicapai dengan memuaskan (Suarli & Bachtiar, 2008).



74



2.3. Pelaksana Supervisi Keperawatan Menurut Suyanto 2008, Supervisi keperawatan dilaksanakan oleh personil atau bagian yang bertanggung jawab antara lain : 1.



Kepala ruangan Bertanggung jawab melakukan supervisi pelayanan keperawatan yang di berikan pada pasien diruang perawatan yang di pimpinya, mengawasi perawat pelaksana dalam memberikan asuhan keperawatan baik secara langsung maupun tidak langsung di sesuaikan dengan metode penugasan yang di terapkan di ruang tersebut Contoh : Ruang perawatan yang menerapkan metode TIM, maka kepala ruangan dapat melakukan supervisi secara tidak langsung melalui ketua tim masing-masing ( Suarly dan Bahtiar,2009).



2.



Pengawas perawatan (supervisor) Ruang perawatan dan unit pelayanan yang berada di bawah unit pelaksana fungsional mempunyai pengawas yang bertanggung jawab mengawasi jalanya pelayanan keperawatan.



3.



Kepala bidang keperawatan Sebagai top manajer keperawatan, kepala bidang keperawatan bertanggung jawab melakukan supervisi baik secara langsung atau tidak langsung melalui para pengawas keperawatan.



2.4. Sasaran Supervisi Keperawatan Sasaran atau objek dari supervisi adalah pekerjaan yang dilakukan oleh bawahan,serta bawahan yang melakukan pekerjaan.Sasaran yang harus di capai dalam pelaksanaan supervisi anatara lain: pelaksanaan tugas keperawatan, penggunaan alat yang evektif dan ekonomis, sistem dan prosedur yang tidak menyimpang, pembagian tugas dan wewenang, penyimpangan atau penyelewengan kekuasaan, kedudukan dan keuangan.



2.5. Kompetensi Supervisor Keperawatan Seorang supervisor keperawatan dalam menjalankan tugasnya sehari hari harus memiliki kemampuan (Suyanto,2008) : a. Memberikan pengarahan dan petunjuk yang jelas, sehingga dapat di mengerti oleh staff dan pelaksana keperawatan. 75



b. Memberikan saran, nasehat dan bantuan kepada staf dan pelaksana perawatan. c. Memberikan motifasi untuk meningkatkan semangat kerja pada staf dan pelaksana keperawatan. d. Mampu memahami proses kelompok. e. Memberikan latihan dan bimbingan yang di perlukan oleh staf dan pelaksana keperawatan. f. Melakukan penilaian terhadap penampilan kinerja perawat. g. Mengadakan pengawasan agar asuhan keperawatan yang di berikan lebih baik.



2.6. Pelaksanaan Supervisi Keperawatan Pelaksanaan supervisi keperawatan dibedakan menjadi dua teknik yaitu teknik langsung dan teknik tidak langsung. a. Teknik Langsung Supervisi keperawatan dilaksanakan pada kegiatan yang sedang berlangsung. Pada supervisi modern diharapkan supervisor terlibat dalam kegiatan agar pengarahan dan pemberian petunjuk tidak dirasakan sebagai perintah. Umpan balik dan perbaikan dapat dilakukan saat supervise. Proses Supervisi langsung : 1.) PP melakukan secara mandiri suatu tindakan keperawatan didampingi supervisor. 2.) Selama proses, supervisor dapat memberi dukungan, reinforcement, dan petunjuk. 3.) Setelah selesai, supervisor dan PA melakukan diskusi yang bertujuan untuk menguatkan yang telah sesuai, dan memperbaiki apa yang belum/kurang sesuai.



b. Teknik Supervisi Tidak Langsung Dilakukan melalui laporan baik tertulis maupun lisan. Perawat supervisor tidak melihat langsung apa yang terjadi di lapangan, sehingga kemungkinan terjadinya kesenjangan fakta.Langkah-langkah supervisi tidak langsungyaitu : 1.) Lakukan supervisi secara tidak langsung dengan melihat hasil dokumentasi pada buku rekam medik perawat. 2.) Pilih salah satu dokumen asuhan keperawatan. 3.) Periksa kelengkapan dokumentasi sesuai standart. 76



4.) Memberi penilaian atas dokumentasi yang di supervisi. 5.) Memberikan catatan pada lembar dokumentasi yang tidak lengkap atau tidak sesuai standart.



2.7. Prinsip supervisi keperawatan Prinsip-prinsip yang harus di penuhi anatar lain di dasarkan atas hubungan profesional, kegiatan harus di rencanakan secara matang, edukatif, memberi perasaan aman pada perawat pelaksana dan harus mampu membentuk suasana kerja yang demokratis. Prinsip lain yang harus di lakukan secara objektif bersifat progresif, inovatif, fleksibel, dapat mengembangkan potensi, sifat kreatif dan konstruktif dalam menembangakan diri serta meningkatkan kinerja bawahan dalam upaya meningkatkan kualitas asuahan keperawatan (Arwani,2006). Ada beberapa prinsip supervisi yang dilakukan di bidang keperawatan (Nursallam, 2007) antara lain: 1) Supervisi dilakukan sesuai dengan struktur organisasi. 2) Supervisi menggunakan pengetahuan dasar manajemen, keterampilan hubungan antar manusia dan kemempuan menerapkan prinsip manajemen dan kepemimpinan. 3) Fungsi supervisi diuraikan dengan jelas, terorganisasi dan dinyatakan melalui petunjuk, peraturan urian tugas dan standard. 4) Supervisi merupakan proses kerja sama yang demokratis antara supervisor dan perawat pelaksana. 5) Supervisi merupakan visi, misi, falsafah, tujuan dan rencana yang spesifik. 6) Supervisi menciptakan lingkungan yang kondusif, komunikasi efektif, kreatifitas dan motivasi. 7) Supervisi mempunyai tujuan yang berhasil dan berdaya guna dalam pelayanan keperawatan yang memberi kepuasan klien, perawat dan manajer. 2.8.



Model- Model Supervisi Keperawatan Beberapa model supervisi dapat diterapkan dalam kegiatan supervisi antara lain (Suyanto, 2008) : 1) Model konvensional



77



Model supervisi dilakukan melalui inspeksi langsung untuk menemukan masalah dan kesalahan dalam pemberian asuahan keperawatan. Supervisi dilakukan untuk mengoreksi kesalahan dan memata-matai staf dalam mengerjakan tugas. Model ini sering tidak adil karena hanya melihat sisi negatif dari pelaksanaan pekerjaan yang dilakukan para perawat pelaksana sehingga sulit terungkap sisi positif, hal-hal yang baik ataupun keberhasilan yang telah dilakukan.



2) Model ilmiah Supervisi dilakukan dengan pendekatan yang sudah direncanakan sehingga tidak hanya mencari kealahan atau masalah saja. Oleh karena itu supervisi yang dilakukan dengan model



ini



memilki



karasteristik



sebagai



berikut



yaitu,



dilakukan



secara



berkesinambungan, dilakukan dengan prosedur, instrument dan standar supervisi yang baku, menggunakan data yang objektif sehingga dapat diberikan umpan balik dan bimbingan. 3) Model klinis Supervisi model klinis bertujuan untuk membantu perawat pelaksana dalam mengembangkan profesionalisme sehingga penampilan dan kinerjanya dalam pemberian asuahn keperawatan meningkat. Supervisi dilakukan secara sistematis melalui pengamatan pelayanan keperawatan yang diberikan oleh seorang perawat selanjutnya dibandingkan dengan standar keperawatan. 4) Model artistic Supervisi model artistik dilakukan dengan pendekatan personal untuk menciptakan rasa aman sehingga supervisor dapat diterima oleh perawat pelaksana yang disupervisi. Dengan demikian akan tercipta hubungan saling percaya sehingga hubungna antara perawat dan supervisor akan terbuka dam mempermudah proses supervisi. 2.9. Kegiatan Supervisor Untuk dapat mengkoordinasikan sistem kerja secara efektif, para supervisor harus melakukan dua jenis kegiatan, yaitu kegiatan tugas dan kegiatan supervisi. Kegiatan tugas adalah kegiatan yang melibatkan supervisor dalam pelaksanaan langsung suatu pekerjaan. Kegiatan supervisi adalah kegiatan yang mengkoordinasikan pekerjaan yang dilkukan



78



orang lain. Supervisor yang efektif menekankan kegiatan supervisi (Dharma, 2003). Kegiatan dalam supervisi adalah sebagai berikut (Wiyana, 2008) : a) Persiapan :  Menyusun jadwal supervisi.  Menyiapkan materi supervisi (format supervisi, pedoman pendokumentasian).  Mensosialisasikan rencana supervisi kepada perawat pelaksana.



b) Pelaksanaan supervisi :  Melakukan observasi, wawancara dan memvalidasi hasil observasi tindakan keperawatan yang dilakukan oleh supervisor.  Mendiskusikan pencapaian yang harus ditingkatkan pada masing-masing tahap.  Memberikan bimbingan / arahan tentang tindakan asuhan keperawatan.  Mencatat hasil supervisi. c) Evaluasi :  Menilai respon perawat.  Memberikan reinforcement pada perawat.  Menyampaikan rencana tindak lanjut supervisi.  Salam Penutup



79



BAB 3 PROPOSAL KEGIATAN PELAKSANAAN SUPERVISI



3.1



Latar Belakang Supervisi merupakan salah satu fungsi dari manajemen.Seorang manajer dalam hal ini supervisor hendaknya mampu menjalankan fungsi-fungsi manajemen sebagaimana mestinya agar dapat dicapai tujuan secara berdaya guna dan berhasil guna. Supervisi dilakukan sesuai dengan struktur organisasi.Salah satu prinsip pokok dalam setiap organisasi adalah delegasi kekuasaan (pelimpahan wewenang).Kekuasaan atau wewenang merupakan hak seseorang untuk mengambil tindakan yang perlu agar tugas dan fungsi-fungsinya dapat dilaksanakan dengan sebaik-baiknya. Dalam mendelegasikan kekuasaan agar proses delegasi dapat efektif maka pejabat yang mendelegasi kekuasaan harus membimbing dan mengawasi (supervisi) orang yang menerima delegasi wewenang. Wewenang dan instruksi-instruksi yang jelas harus dapat diberikan kepeda bawahan sehingga dapat diketahui apakah bawahan dapat melakukan tugasnya dengan baik.Atas dasar instruksi yang diberikan kepada bawahan dapat diawasi pekerjaan seorang bawahan.Suatu system pengawasan adalah efektif bilamana system pengawasan itu memenuhi prinsip fleksibilitas.Titik berat pengawasan (supervisi) sesungguhnya berkisar pada manusia sebab manusia itulah yang melakukan kegiatan-kegiatan dalam organisasi yang bersangkutan. Dalam proses supervisi ada beberapa fase yang harus diperhatikan oleh supervisor yaitu, (1) menetepkan alat ukur (standart), (2) mengadakan penilaian (evaluation) dan (3) mengadakan tindakan perbaikan (corrective actions). 1. Tujuan a. Tujuan Umum Mampu mengaplikasikan peran sebagai supervisor di ... b. Tujuan Khusus 1) Mengevaluasi atau menilai kinerja perawat 2) Mampu mengadakan tindakan perbaikan/konsep solusi (corrective action) 2. Tempat dan Waktu 80



Tempat



:



Waktu



:



Pukul



:



3. Sasaran a. Objek pengawasan



:



b. Subjek pengawasan



:



4. Materi 5. Metode a. Diskusi b. Demonstrasi 6. Alat Bantu a. Format Instrumen Supervisi b. Format laporan supervisi keperawatan 7. Cara Mengumpulkan Fakta Guna Pengawasan a. Personal inspection b. Oral report (laporan lisan) 8. Panitia Penyelenggara Agar pelaksanaan aplikasi peran supervisi terselenggara dengan baik maka struktur organisasinya sebagai berikut : 1) Kepala Ruangan ( supervisor)



:



2) Kepala Tim



:



3) Perawat Pelaksana 4) Kegiatan Supervisi



: :



81



FORMAT SUPERVISI PENDIDIKAN KESEHATAN OLEH KADER PENDIDIKAN KESEHATAN ISPA PADA BALITA Nama Kader : ................................................ Tema : ............................................... Hari / Tanggal : ............................................... N o



Penilaia n



Unsur Yang dinilai 1



1



Menyampaikan salam



2



Menyampaikan tujuan penyuluhan



3



Penguasaan materi



4



Kemampuan menyajikan



5



Ketepatan waktu



6



Penggunaan metode dan alat bantu



7



Sikap dan perilaku



8



Cara menjawab pertanyaan



9



Penggunaan bahasa



1



Mengevaluasi kemampuan peserta



2



3



4



0 Jumlah skor nilai Nilai total: skor nilai x 2,5



Saran :........................................................................................... Keterangan: 1 : Tidak dilakukan 2 : Sebagian kecil dilakukan 3 : Sebagian besar dilakukan 4 : Semua dilakukan Klasifikasi nilai: Baik: > 76, Cukup: 60-76, Kurang: < 60 Supervisor (..........................................)



FORMAT SUPERVISI PENDIDIKAN KESEHATAN OLEH KADER SH PADA BALITA Nama Kader : ................................................ Tema : ............................................... 82



Hari / Tanggal : ............................................... N o



Penilaia n



Unsur Yang dinilai 1



1



Menyampaikan salam



2



Menyampaikan tujuan penyuluhan



3



Penguasaan materi



4



Kemampuan menyajikan



5



Ketepatan waktu



6



Penggunaan metode dan alat bantu



7



Sikap dan perilaku



8



Cara menjawab pertanyaan



9



Penggunaan bahasa



1



Mengevaluasi kemampuan peserta



2



3



4



0 Jumlah skor nilai Nilai total: skor nilai x 2,5



Saran :........................................................................................... Keterangan: 1 : Tidak dilakukan 2 : Sebagian kecil dilakukan 3 : Sebagian besar dilakukan 4 : Semua dilakukan Klasifikasi nilai: Baik: > 76, Cukup: 60-76, Kurang: < 60 Supervisor (..........................................)



83



FORMAT SUPERVISI PENDIDIKAN KESEHATAN OLEH KADER POSYANDU PADA BALITA Nama Kader : ................................................ Tema : ............................................... Hari / Tanggal : ............................................... N o



Penilaia n



Unsur Yang dinilai 1



1



Menyampaikan salam



2



Menyampaikan tujuan penyuluhan



3



Penguasaan materi



4



Kemampuan menyajikan



5



Ketepatan waktu



6



Penggunaan metode dan alat bantu



7



Sikap dan perilaku



8



Cara menjawab pertanyaan



9



Penggunaan bahasa



1



Mengevaluasi kemampuan peserta



2



3



4



0 Jumlah skor nilai Nilai total: skor nilai x 2,5



Saran :........................................................................................... Keterangan: 1 : Tidak dilakukan 2 : Sebagian kecil dilakukan 3 : Sebagian besar dilakukan 4 : Semua dilakukan Klasifikasi nilai: Baik: > 76, Cukup: 60-76, Kurang: < 60 Supervisor (..........................................)



84



Demikianlah proposal supervisi ini kami susun semoga berguna dan dapat dipakai sebagai acuan/ pedoman bagi pihak – pihak yang berkepentingan.



Mengetahui, Kepala Ruangan



85



LEMBAR REKOMENDASI/EVALUASI Supervisor : Masalah



Tanggal : Tujuan



Konsep solusi



Mojokerto, ...... Desember 2018 Supervisor



86



LEMBAR REKOMENDASI/EVALUASI Supervisor : Masalah



Tanggal : Tujuan



Konsep solusi



Mojokerto, ......Desember 2018 Supervisor



87



LEMBAR REKOMENDASI/EVALUASI Supervisor : Masalah



Tanggal : Tujuan



Konsep solusi



Mojokerto, ......Desember 2018 Supervisor



88