Latihan Soal Ujian Nasional [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

1.



Perhatikan gambar tumbuhan berikut!



Divisi dan ciri kedua tumbuhan di atas adalah .....



2.



a.



Gymnospermae dan biji terbungkus daun buah



b.



Gymnospermae dan tulang daun sejajar



c.



Gymnospermae dan biji tidak terbungkus daun buah



d.



Angiospermae dan tulang daun sejajar



e.



Angiospermae dan biji tidak tidak tebungkus daun buah



Perhatikan gambar tumbuh-tumbuhan berikut! Kedua tumbuhan tersebut digolongkan ke dalam kelas yang sama karena memiliki ciri-ciri, yaitu ....



3.



a.



Monocotyledonae, biji berkeping satu



b.



Monocotyledonae, dun menyirip



c.



Dicotyledonae, biji berkeping dua



d.



Dicotyledonae, daun menjari



e.



Dicotyledonae, akar serabut



Perhatikan gambar berikut ini!



Kelas dan ciri kedua tumbuhan tersebut adalah ....



4.



a.



Monokotil dan tulang daun sejajar



b.



Monokotil dan tulang daun menyirip



c.



Monokotil dan tulang daun menjari



d.



Dikotil dan tulang daun sejajar



e.



Dikotil dan tulang daun menyirip



Ciri-ciri jamur sebagai berikut: 



Hifa Bersekat







Multiseluler







Tubuh Buahnya Dapat Dimakan







Reproduksi Secara Seksual Dengan Spora Konidium







Reproduksi Secara seksual dan aseksual



Spesies jamur dengan ciri-ciri tersebut dikelompokkan ke dalam divisi ....



5.



a.



Basidiomycota



b.



Deuteromycota (tidak



c.



Ascomycota



d.



Zygmycota



e.



Oomycota



Berikut ini beberapa pernyataan tentang ciri dan peran jamur: 



Memiliki hifa bersekat







Memiliki tubuh buah yang jelas terlihat







Tersusun dari sel-sel dikariotik







Cara hidup saprofit atau parasit tumbuhan



Ciri-ciri tersebut merupakan ciri jamur .... a.



Zygomycota



b.



Deuteromycota



c.



Ascomycota



d.



Basidiomycota



e.



Oomycota



6.



Perhatikan gambar protozoa berikut!



Protozoa tersebut digolongkan ke dalam kelas ....



7.



a.



Sarcodina



b.



Flagellata



c.



Rhizopod



d.



Cilliata



e.



Sporozoa



Pada pengamatan mikroskopis ditemukan Protozoa berikut!



Berdasarkan ciri yang dimiliki, protozoa tersebut termasuk dalam kelompok ....



8.



a.



Flageliata



b.



Mastigophora



c.



Cilliata



d.



Rhizopoda



e.



Sarcodina



Perhatikan beberapa ciri ekosistem berikut: 



Memiliki salinitas tinggi







Iklim dan cuaca tidak menentu







Mengandung mineral NaCl







Memiliki variasi perbedaan suhu



Jenis ekosistem yang memiliki ciri tersebut adalah ....



9.



a.



Air tawar



b.



Payau



c.



Laut



d.



Pantai



e.



Daratan



Perhatikan ciri-ciri ekosistem berikut ini! 



Tersusun dari komponen abiotik berupa batuan kecil maupun bongkahan batu yang besar.







Ditemukan organisme seperti Euchema, Sargassum maupun hewan moluska yang melekat pada batu.



Ekosistem yang dimaksud berdasarkan ciri-ciri tersebut adalah ....



10.



a.



terumbu karang



b.



laut dalam



c.



danau



d.



pantai



e.



air tawar



Perhatikan hewan-hewan pada gambar berikut!



Hewan-hewan pada gambar mempunyai kekerabatan yang dekat sehingga dikelompokkan dalam ordo yang sama berdasarkan .... a.



adanya telinga



b.



penutup tubuh



c.



cara berkembang biak



d.



jumlah anggota gerak



e.



jenis makanan



11.



Dalam perkembangan ilmu bioteknologi telah ditemukan plasmid yang direkayasa dan menghasilkan senyawa vajsin untuk pembentukan interferon dalam tubuh. Penelitian tersebut memiliki manfaat dalam bidang kedokteran untuk menangani ....



12.



a.



pemberantasan penyakit endemik



b.



pengobatan dan penyembuhan kanker



c.



pembuatan obat-obat generik



d.



pembuatan vitamin-vitamin



e.



pencegahan penularan penyakit berbahaya



Ilmu biologi berkembang pesat di berbagai bidang kehidupan. Salah satu cabang Biologi yang termasuk ilmu terapan adalah bioteknologi. Contoh peranan bioteknologi di bidang lingkungan adalah ....



13.



14.



15.



a.



pembuatan dan penggunaan obat sintetik



b.



mengontrol proses kimia dalam tubuh makhluk hidup



c.



mendeteksi penyakit yang menyerang hewan dan tumbuhan



d.



mengendalikan penyebaran penyakit pada suatu daerah



e.



penggunaan bakteri untuk mengurai tumpahan minyak di pantai



Peranan tumbuhan hijau dalam siklus karbon adalah .... a.



menghasilkan CO2 dan O2



b.



menyerap O2dan CO2 dari udara



c.



menangkap CO2 dan melepaskan O2



d.



mengubah unsur hara menjadi karbon



e.



mengubah senyawa organik menjadi gas



Bakteri Thiobacillus ferro oxidans pada daur sulfur, berperan dalam proses .... a.



menyerap ion sulfat dari dalam tanah



b.



mereduksi ion sulfat dari udara



c.



mengoksidasi hidrogen sulfida menjadi ion sulfat



d.



menyerap hidrogen sulfida dan ion sulfat



e.



mereduksi hidrogen sulfida



Gas yang dihasilkan dari pembakaran mesin kendaraan, pembangkit listrik tenaga diesel dan batu bara bila bereaksi di udara membentuk zat baru, seperti SOx dan NOx. Peristiwa ini akan mengakibatkan terjadinya ....



16.



a.



pemanasan global



b.



hujan asam



c.



efek rumah kaca



d.



peningkatan CO2



e.



penipisan lapisan ozon



Penggunaan CFC untuk alat pendingin (AC dan kulkas) dan penyemprot pada alat kosmetika perlu dikurangi karena ....



17.



a.



membahayakan janin, mengakibatkan kelahiran cacat



b.



bersifat karsinogen sehingga merangsang munculnya tumor



c.



mengakibatkan sesak napas karena berkaitan dengan hemoglobin



d.



mengakibatkan pemanasan global sehingga mengganggu pola iklim



e.



mengakibatkan lapisan ozon rusak, sehingga dapat mengakibatkan kanker kulit



Di dalam suatu lingkungan perairan yang tercemar limbah B3, seperti timah, merkuri, kadmium (Cd) amat berbahaya. Efek yang mungkin terjadi pada kesehatan manusia adalah ....



18.



a.



merusak jaringan tubuh dan menyebabkan kanker



b.



menyebabkan infeksi saluran pernapasan akut (ISPA)



c.



menyebabkan mutasi dan kelainan genetik



d.



merusak aktifitas kerja sistem saraf



e.



merusak metabolisme karbohidrat



Sampah yang dibuang ke sungai dapat menyebabkan terganggunya aliran air, dan terjadi proses pembusukan sampah oleh mikroba sehingga menyebabkan kematian ikan-ikan. Hal tersebut disebabkan oleh ....



19.



a.



oksigen yang digunakan untuk pembusukan meningkat



b.



air yang keruh akibat kadar oksigen terlalu banyak



c.



akibat pembusukan temperatur air meningkat



d.



sampah yang mengandung racun B3



e.



air sungai kekurangan CO2



Dalam proses peredaran darah, jantung memegang peranan yang sangat penting yaitu memompadarah ke seluruh tubuh dalam dua fase, yaitu sistol dan diastol. Pada fase sistol kondisi kerja otot jantung adalah ....



20.



a.



bilik kiri berelaksasi dan serambi kiri berkontraksi



b.



serambi kiri berelaksasi dan bilik kiri berkontraksi



c.



serambi kanan dan kiri berkontraksi



d.



serambi kiri dan bilik kiri berkontraksi



e.



bilik kanan dan kiri berelaksasi



Otot jantung bekerja dengan sendirinya tanpa kehendk kita. Kerja jantung masuk periode sistol jika ....



21.



a.



bilik jantung saja yang mengembang dan darah masuk ke jantung



b.



serambi jantung dan bilik jantung mengembang



c.



serambi jantung menguncup dn bilik jantung mengembang



d.



serambi jantung mengembang dan darah dari vena masuk ke jantung



e.



bilik jantung menguncup dan darah dipompa ke luar jantung



Perhatikan gambar penampang memanjang akar berikut!



Nama dan fungsi bagian yang berlabel x adalah ....



22.



a.



meristem apikal, daerah pembelahan sel-sel



b.



meristem lateral, untuk pemanjangan akar



c.



meristem apikal, untuk melindungi akar



d.



tudung akar, untuk menembus tanah



e.



tudung akar, untuk pembesaran akar



Pada penampang memanjang batang dikotil berikut ini, bagian yang diberi tanda X berfungsi untuk ....



23.



a.



mengangkut air dan mineral dari akar ke daun



b.



mengangkut hasil fotosintesis



c.



melindungi batang dari kehilangan air



d.



penguat untuk memperbesar batang



e.



memperbesar ukuran lingkaran batang



Perhatikan gambar penampang memanjang batang tumbuhan dikotil berikut:



Bagian yang diberi tanda X berfungsi untuk ....



24.



a.



pertumbuhan sekunder pada tumbuhan dikotil



b.



sebagai pelindung jaringan yang ada di dalamnya



c.



mengangkut hasil fotosintesis dari daun ke seluruh tubuh



d.



mengangkut unsur hara dari akar ke daun



e.



tempat penyimpanan cadangan makanan



Perhatikan gambar pembuluh darah berikut ini!



Fungsi jaringan yang bertanda X adalah .... a.



mengangkut O2 dan CO2



b.



memberi bentuk tubuh



c.



penguat dan sekresi zat



d.



menghantarkan rangsangan



e.



25.



pelapis bagian dalam saluran



Perhatikan gambar jaringan hewan berikut ini!



Fungsi dari jaringan tersebut adalah ....



26.



a.



mengangkut sari makanan



b.



menghantarkan rangsangan



c.



pelindung atau proteksi



d.



sekresi kelenjar



e.



memberi bentuk tubuh



Perhatikan gambar sel saraf di berikut ini!



Bagian X berfungsi untuk ....



27.



a.



menerima rangsangan



b.



melindungi sel saraf



c.



memberi zat makanan pada sel



d.



melanjutkan rangsangan ke sel saraf lain



e.



mengatur segala aktifitas sel saraf



Perhatikan gambar jantung dan pembuluh darah di bawah ini!



Jantung sebagai pemompa akan mengedarkan darah ke seluruh tubuh. Perjalanan darah dipengaruhi antara lain kondisi pembuluh darah. Ibarat kita berkendara di jalan raya kecepatan kita tergantung keadanaan jalan rayanya. Semakin sedikit hambatan, perjalanan akan semakin cepat, demikian sebaliknya. Apa yang terjadi pada tubuh seseorang jika mengalami kondisi pembuluh darah seperti pada gambar di atas? a.



Sirkulasi darah tidak lancar karena adanya bekuan darah yang disebut embolus.



b.



Sirkulasi darah tidak lancar sehingga tekanan darah naik, orang akan mengalami hipertensi.



c.



Sirkulasi darah pada arteri koronaria lambat yang akan mengakibatkan penyakit jantung koroner.



d.



Elastisitas otot pembuluh darah berkurang, orang akan menderita aterokslerosis.



e.



elastisitas otot arteri koronaria menurun, orang akan menderita myocardinal infraction.



28.



Pernyataan berikut ini yang termasuk proses pmbentukan urin adalah .... a.



reabsorbsi yang terjadi di tubulus distal, menyerap glukosa belum tersaring pada proses filtrasi.



b.



reabsorbsi di tubulus distal menghasilkan urin primer yang masih berisi glukosa dan asam amino.



c.



reabsorbsi di tubulus proksimal menghasilkan urin sekunder yang masih mengandung glukosa, asam amino dan garam.



d.



filtrasi di glomerulus menghasilkan utin sekunder yang masih mengandung glukosa, asam amino, dan garam.



e.



augmentasi di tubulus kontortus distal menuju kolektivus menghasilkan urin sesungguhnya yang berisi air, urea, amonia, dan zat lain.



29.



Zat-zat yang tidak dibutuhkan tubuh akan dikeluarkan melalui urin sesungguhnya yang kemudian ditampung sementara dalam kantung urin. Tempat dan proses yang terjadi pada pembentukan urin sesungguhnya tersebut adalah ....



30.



a.



glomerulus, filtrasi



b.



tubulus kontortus distal, augmentasi



c.



tubulus kontirtus distal, reabsorbsi



d.



tubulus kontortus distal, reabsorbsi



e.



tubulus kontortus proksimal, reabsorbsi



Perhatikan gambar pohon kelapa berikut ini! Umumnya batang pohon kelapa tidak bercabang seprti yang terlihat pada gambar sebelah kiri. Namun, ada juga pohon kelapa yang bercabang seperti yang terlihat pada gambar sebelah kanan. Penjelasan yang paling logis untuk fenomena tersebut adalah .... a.



lokasi pohon kelapa tersebut tumbuh mempengaruhi munculnya batang yang bercabang.



b.



variasi yang tidak biasa dapat muncul, salah satunya sebagai akibat terjadinya mutasi.



c.



mutasi pada batang pohon kelapa dapat memunculkan jenis pohon kelapa yang baru.



d.



lokasi dapat memunculkan varietas baru pohon kelapa, semakin jauh dari pantai kemungkinan pohon kelapa bercabang semakin besar.



e.



kejadian yang tidak biasa dapat terjadi bila fenomena alam yang tidak biasa juga seperti gerhana bulan atau matahari.



31.



Hati merupakan organ viseral yang berfungsi sebagai alat eksresi. Manakah penjelasan yang tepat tentang fungsi hati ?



32.



a.



Penawar racun, tempat pembentukan protein



b.



Pembentukan empedu dan menetralkan glukosa



c.



Tempat pembentukan dan pembongkaran eritrosit



d.



Penawar racun dan tempat pembentukan lemak



e.



Tempat melarutkan lemak dan pembongkaran glukosa.



Organ hati selain sebagai organ eksresi juga merupakan kelenjar yang dapat menghasilkan enzim arginase. Pernyataan di bawah ini yang menjelaskan keterkaitan kelenjar tersebut dan fungsinya adalah ....



33.



a.



tempat pembentukan urea



b.



perombakan eritrosit



c.



glukoneogenesis



d.



menyimpan gula



e.



emulsi lemak



Peran hati dalam proses pencernaan dan eksresi selain menyimpan glikogen, merombak protein, merombak sel darah merah, juga berperan dalam .....



34.



a.



menghasilkan empedu



b.



membentuk sel darah putih



c.



menyimpan protein



d.



mengangkut sari makanan



e.



melancarkan peredaran darah



Perhatikan skema proses pencernaan makanan berikut! Maltosamaltase glukosa dan monosakarida lainnya pada pH di atas 7,2



Proses pemecahan zat makanan pada skema di atas, berlangsung pada organ ....



35.



a.



mulut



b.



kerongkongan



c.



lambung



d.



duodenum



e.



ileum



Berikut beberapa proses pencernaan makanan : 1.



amilum



amilase



maltosa



2.



protein



pepsin



pepton



3.



lemak



lipase



asam lemak + gliserol



4.



amilum



ptialin



maltosa



5.



sukrosa



sukrase



glukosa + fruktosa



Proses pencernaan yang terjadi di usushalus adalah……. a. 1 dan 3 b. 1 dan 4 c. 2 dan 3



d. 2 dan 5 e. 4 dan 5 36.



Penglihatan malam bukanlah sesuatu yang manusia bisa miliki, seperti kucing, anjing, dan beberapa hewan lain. Dipermukaan mata hewan tersebut terdapat membran yang disebut “tapetum lucidum”. Kemampuan melihat kita terbatas pada ketersediaan cahaya. Peneliti dari grup ilmuan dan peretas biologi Science for Masses California menemukan tetes mata ajaib yang membuat kita bisa melihat dalam gelap.



Mereka menggunakan senyawa Ce6 yang berasal dari ikan laut digabung dengan Saline, Insulin, dan dimentilsulfooksida (DMSO) lalu ditargetkan ke retina. Saat diuji cobakan efeknya cukup sukses karena bisa melihat objek tangan yang berada sejauh 10 meter dan bisa mendeteksi posisi seseorang yang berdiri di area rimbun sejauh 50 meter pada suasana gelap.



37.



a.



mengaktifkan sel kerucut pada kondisi gelap



b.



meningkatkan fotosensitivitas sel batang pada retina



c.



membentuk membran seperti pada mata kucing



d.



menambahkan kemampuan retina menangkap warna



e.



meningkatkan intensitas cahaya untuk fotoreseptor



Perhatikan diagram siklus menstruasi berikut ini!



Fase yang terjadi pada hari ke 7 adalah .... a.



proliferasi, fase pertumbuhan sel folikel



b.



ovulasi, fase keluarnya ovum dari varium



c.



laktasi, fase sekresi hormon laktogen



d.



menstruasi, fase degenerasi endometrium



e.



sekresi, fase korpus luteum mengeluarkan progesteron



38.



Perhatikan kondisi endometrium uterus pada siklus menstruasi gambar berikut!



Pada saat menstruasi terjadi peluruhan dinding uterus, kondisi ini terjadi pada fase ....



39.



a.



I



b.



II



c.



III



d.



IV



e.



V



Dalam



percobaan



pertumbuhan



kelompok



Ani



memiliki



rumusan



masalah



:



“Apakahkelembaban berpengaruh terhadap pertumbuhan kacang hijau?” Kelompok tanaman I di kardus atasnya ditutup kain kasa (O 2 cm = lubang kasa), ditempatkan diteras, tiap pagi kardus disemprot 1 botol air. Kelompok tanaman II, di kardus atasnya ditutup kain kasa O 2 cm, ditempatkan di teras yang sama, tiap pagi kardus disemprot 3 botol air. Berdasarkan perlakuan di atas, alasan penyemprotan air dengan jumlah yang berbeda bertujuan untuk ....



40.



a.



memberi intensitas sinar yang berbeda



b.



memberi kelembaban yang berbeda



c.



mengatur penyerapan air oleh tanaman



d.



menjaga kandungan air dalam tanah



e.



menjaga kelembaban karena penutupan kasa



Gerakan molekul atau ion yang melawan gradien konsentrasi larutan, seperti pengangkutan air dan garam mineral terlarut melewati lapisan endodermis di akar dilakukan secara .... a.



difusi



b.



osmosis



c.



transpor aktif



d.



eksositosis



e. 41.



endositosis



Perpindahan molekul air (pelarut) melalui membran semipermiabel terjadi dari larutan



yang berkonsentrasi tinggi. Contohnya batang tumbuhan seledri yang sudah kayu direndam dalam air menjadi segar kembali disebut ....



42.



a.



difusi



b.



osmosis



c.



endositosis



d.



eksositosis



e.



transpor aktif



Perhatikan gambar percobaan berikut!



Keterangan : X



= air dengan konsentrasi berbeda



Y



= irisan kentang



Model percobaan tersebut menunjukkan adanya peristiwa transpor pada membran yaitu....



43.



a.



difusi



b.



osmosis



c.



transpor aktif



d.



endositosis



e.



eksositosis



Perhatikan gambar sel berikut!



Hubungan yang tepat antara organel dan fungsinya adalah .... No.



44.



Organel



Fungsi



a.



2



Nukleus



Sumber energi



b.



1



Mitokondria



Respirasi



c.



2



Retikum



Sintesis protein



d.



1



Lisosom



Penghasil enzim



e.



3



Badan golgi



Respirasi



Enzym bekerja spesifik dan sifat kerjanya dipengaruhi oleh beberapa faktor. Grafik berikut ini yang menggambarkan hubungan antara konsentrasi enzim dengan peningkatan kecepatan reaksi adalah ....



45.



Dalam proses metabolisme, aktivitas enzim sangat dipengaruhi oleh suhu lingkungan. Mekanisme kerja enzim tersebut dapat digambarkan pada grafik ....



46.



Setiap enzim mempunyai pH optimum yang spesifik, misalnya enzim pepsin bekerja pada pH asam. Perubahan pH mengakibatkan aktivitas enzim menurun. Grafik yang menggambarkan mekanisme kerja enzim pepsin terhadap pengaruh pH adalah ....



47.



Proses pemecahan glukosa (C6) yang terjadi dalam sitoplasma secara an-aerob akan menghasilkan produk berupa ....



48.



49.



a.



2 asam piruvat dan 2 NADH



b.



2 asam piruvat dan 2 ATP



c.



2 asam piruvat, 2 H2O, dan 2 NADH



d.



2 asam piruvat, 2 ATP, dan 2 NADH



e.



2 asam piruvat, 2 ATP, dan 2 H2O



Sebelum memasuki tahap siklus Krebs, asam piruvat hasil glikolisis diubah menjadi .... a.



asetil Ko-A



b.



oksaloasetat



c.



asam sitrat



d.



asetaldehid



e.



karbohidrat



Faktor-faktor yang mempengaruhi kerja enzim, antara lain pH, suhu, konsentrasi, dan inhibitor. Keberadaan inhibitor mengganggu kerja enzim. Mekanisme kerja inhibitor adalah .... a.



jika inhibitor ada di antara enzim dan substrat akan mempengaruhi kecepatan reaksi



b.



inhibitor nonkompetitif, menghalangi substrat untuk tidak terikat pada sisi aktif enzim.



c.



inhibitor nonkompetitif, menyerupai melokul substrat normal dan bersaing agar dapat terikat pada sisi aktif enzim.



d.



inhibitor berkaitan dengan enzim membentuk kompleks enzim yang tidak mampu berkaitan dengan substrat.



e.



inhibitor nonkompetitif, menghentikan reaksi enzim dengan cara mengikatkan diri pada bagian lain dari enzim selain sisi aktif.



50.



Pernyataan yang benar tentang pengaruh suhu terhadap aktivitas enzim adalah .... a.



pada suhu tinggi sisi aktif enzim bekerja efektif



b.



pada suhu rendah sisi katalitik sangat aktif



c.



peningkatan suhu di atas suhu optimum menyebabkan denaturasi



d.



penurunan suhu di bawah minimum menyebabkan denaturasi



e.



penurunan suhu di bawah optimum menyebabkan putusnya ikatan hidrogen



51.



52.



Pernyataan yang benar tentang pengaruh suhu terhadap aktivitas enzim adalah .... a.



pada suhu tinggi sisi aktif enzim bekerja efektif



b.



pada suhu rendah sisi katalitik sangat aktif



c.



peningkatan suhu di atas suhu optimum menyebabkan denaturasi



d.



penurunan suhu di bawah minumum menyebabkan denaturasi



e.



penurunan suhu di bawah optimum menyebabkan putusnya ikatan hidrogen



Reaksi gelap forosintesisi terdiri atas 3 tahapan. Pada tahap fiksasi, Rubisco mengkatalis proses karboksilasi dan oksigenasi ribulosa 1,5 bifosfat menghasilkan senyawa gliseraldehid 3 fosfat. Pernyataan manakah yang tepat berkaitan dengan proses yang terjadi pada tumbuhan tersebut?



53.



a.



Tumbuhan menghasilkan senyawa yang memiliki 3 atom C.



b.



Tumbuhan menghasilkan senyawa yang memiliki 6 atom C tidak stabil.



c.



Tumbuhan membutuhkan 3 ATP dalam proses pembentukannya.



d.



Tumbuhan membutuhkan NADPH2 dalam mereduksi PGA 1,3 bifospat.



e.



Tumbuhan yang melakukan proses tersebut dinamakan tanaman C6.



Perhatikan diagram tahap siklus Krebs berikut :



Tahapan yang menghasilkan ATP adalah yang berlabel .... a.



1



b.



2



c.



3



d.



4



e.



5



54.



Perhatikan gambar pembelahan sel secara mitosis berikut!



Hubungan yang tepat antara fase, gambar dan ciri-ciri pembelahan sel tersebut adalah....



a.



Fase



Gambar



Ciri-ciri



Metafase



(GB.1)



Benang-benang spindel membentuk, kromatid kutub yang berlawan



55.



b.



Profase



(GB.2)



Kromatid menipis dan mulai terbentuk anak inti



c.



Anafase



(GB.3)



Kromatid menuju kutub yang berlawanan



d.



Telofase



(GB.4)



Kromosan berada di daerah ekuator



e.



Profase



(GB.1)



Benang kromosom membentuk kromatin



Perhatikan gambar pembelahan mitosis berikut!



Fase profase dan anafase secara berurutan ditunjukkan oleh gambar nomor ....



56.



a.



1 dan 2



b.



1 dan 3



c.



2 dan 3



d.



4 dan 1



e.



4 dam 2



Penyataan berikut yang menunjukkan keterkaitan antara metabolisme lemak dan protein adalah .... a.



asam amino dapat menghasilkan energi dalam bentuk ATP, CO2, dan 2 H2O



57.



58.



b.



gliserol memasuki jalur metabolisme karbohidrat di antara glukosa dan piruvat



c.



gliserol dapat berubah menjadi glukosa atau piruvat



d.



protein tidak dapat disimpan di dalam tubuh



e.



glukosa dapat disimpan dalam bentuk glikogen



Pernyataan berikut yang benar tentang hubungan antara karbohidrat dan protein adalah.... a.



asam amino masuk ke jalur asam oksaloasetat



b.



glukosa dapat disimpan dalam bentuk glikogen



c.



gliserol dapat berubah menjadi glukosa atau piruvat



d.



as. Amino juga tidak dapat menhasilkan energi dalam bentuk ATP, CO2 dan H2O



e.



gliserol memasuki jalur metabolisme karbohidrat diantara glukosa dan piruvat



Di bawah ini adalah tahap-tahap sintesis protein : 1.



DNA membentuk RNA duta do dalam inti sel



2.



Asam-asam amino diangkut oleh tRNA dari sitoplasma



3.



RNA duta keluar dari inti sel



4.



Terbentuk polipeptida



5.



Asam-asam amino terangkai di dalam ribosom



Urutantahapansintesis protein adalah…… a. 1-2-3-4-5 b. 1-3-2-4-5 c. 1-3-2-5-4 d. 2-3-1-4-5 e. 2-4-5-1-3 59.



60.



Berikut yang merupakan ciri-ciri gen adalah .... a.



terdiri dari banyak nukleotida



b.



berperan sebagai sintesis protein



c.



melakukan kontrol metabolik



d.



mempunyai struktur gula pemtosa deoksiriboa



e.



dapat menduplikasikan selama hidup organisme



Kromosom tersusun dari DNA dan protein. Di dalam DNA terdapat informasi genetik. Tiap gen mengandung satu unit informasi mengenai karakter. Pernyataan berikut yang berkaitan dengan DNA, gen dan kromosom adalah ....



61.



62.



a.



kromosom tidak dapat dipengaruhi oleh gen



b.



DNA tidak dapat mempengaruhi sifat-sifat kromosom



c.



susunan DNA tidak ditentukan oleh bentuk kromosom



d.



gen dapat ditentukan karakteristiknya berdasarkan susunan DNAnya



e.



kromosom dan gen saling berdiri sendiri tanpa dapat mempengaruhi



Basa Nitrogen menyusun DNA dan RNA. Peran dari DNA adalah .... a.



menyampaikan informasi genetik dari satu generasi ke generasi berikutnya



b.



mengangkut asam amino ke tempat sintesis protein



c.



mengangkut polipeptida ke luar dari membran sel



d.



sebagai pelaksana dalam sintesis protein



e.



merangkai polipeptida di dalam inti sel



makanan yang berasal dari tumbuhan atau hewan transgenik diberi label GNO (Genetically Modifed Organisme) agar konsumen bebas untuk memilihnya, sebab ada kemungkinan makanan tersebut ....



63.



64.



a.



mudah terkontaminasi bakteri-bakteri patogen



b.



menghambat pertumbuhan pada balita



c.



menyebabkan alergi pada orang tertentu



d.



mengandung kadar protein yang sangat rendah



e.



mengandung racun yang dapat menyebabkan mutasi gen



Penggunaan bakteri Bacillus thuringiensis berdampak positif bagi lingkungan karena .... a.



mengurangi penggunaan pupuk buatan sehingga menghambat biaya produksi



b.



terbentuknya keseimbangan ekosistem di alam



c.



mengurangi dampak pencemaran akibat penggunaan insektisida



d.



dapat meningkatkan keanekaragman hayati pada tanaman budi daya



e.



tanaman transgenik mampu menyuburkan tanah



Perhatikan pernyataan berikut: 1.



Biaya tinggi, teknologi tinggi, harga produk mahal sulit dijangku masyarakat.



2.



Hasil produksi banyak dengan kualitas dan kuntitas yang dijamin.



3.



Memerlukan pengetahuan dan keterampilan tinggi dari seorang perekayasa/ahli.



4.



Produk yang dihasilkan bernilai tambah tinggi dan mampu menyejahterahkan masyarakat.



Pernyataan yang termasuk kekurangan dari bioteknologi modern adalah ....



65.



a.



1 dan 2



b.



1 dan 3



c.



1 dan 4



d.



2 dan 3



e.



2 dan 4



Petani sering mengeluh hasil panennya kurang memadai karena hama dan penyakit yang menyerang tanaman pertaniannya. Untuk mengatasi hal tersebut, bioteknologi tepat guna yang mampu mengatasi masalah tersebut adalah ....



66.



a.



transgenik



b.



hibridoma



c.



kultur jaringan



d.



kloning embrio



e.



kloning transfer inti



Pada suatu daerah tersebut sering terjadi gagal panen akibat serangan larva kumbangdaun. Untuk mengatasi masalah tersebut, bioteknologi yang tepat digunakan adalah .... a.



fertilisasi in vitro meningkatkan kualitas dan kuantitas tanaman pagar tahan lama



b.



membuat biofertilizer yang menginokulasi mikroba agar tanaman tidak disukai kumbang.



c.



menanam eksplan daun ke dalam medium buatan agar tumbuh menjadi individu lengkap tahan lama.



d.



menyisipkan gen betakaroten sebagai prekursor vitamin A ke dalam tanaman.



e.



memasukkan gen Cry dari Bacillusthuringiensis ke dalam tanaman pagar mengkode pembentukan toksin.



67.



Aplikasi bioteknologi dalam bidang kedokteran dilakukan dalam pembuatan .... a.



insulin dengan cara membuat ekstrak pankreas hewan.



b.



antibodi monoklonal yang dihasilkan oleh sel-sel hibridoma.



c.



vaksin yang berasal dari bibit penyakit yang dihilangkan sifat virulennya.



d.



antibodi poliklonal yang dihasilkan dari sel-sel hewan kuda.



e. 68.



interferon yang dihasilkan oleh sel-sel manusia.



Hubungan yang sesuai antara bahan mentah, mikroorganisme, dan produk yang dihasilkan bioteknologi pada tabel berikut adalah ....



69.



Produk



Bahan mentah



Mikroorganisme



a.



Tauco



Kacang kedelai



Aspergillus oryzae



b.



Keju



Dadih susu



Streptococcus laktis



c.



Saus ikan



Ikan kecil



Sacharomyces sp



d.



Biji kopi



Buah kopi



Acetobacter sp



e.



Tempe



Kedelai



Rhizopus oryzae



Kegiatan berikut yang merupakan bioteknologi konvensional adalah .... a.



memanfaatkan kemampuan mikroorganisme untuk membuat produk baru bernilai tambah tinggi.



b.



melakukan bioremediasi merkuri dalam sungai yang mengalami pencemaran logam berat.



c.



melibatkan mikrobiologi, biokimia, genetika, teknik kimia dan proses rekayasa.



d.



mengembangkan teknik hibridoma dari gen donor yang mengekspresi gen yang diharapkan sesuai kebutuhan.



e.



memanfaatkan enzim endonuklease restriksi pada bakteri, menemukan kode basa N yang mengekpresikan gen sesuai harapan.



70.



Insulin secara alamiah diproduksi oleh manusia dan hewan. Untuk meningkatkan produksi



insulin dapat dilakukan dengan memanfaatkan bakteri dengan menggunakan teknik ....



71.



a.



DNA rekombinan



b.



teknologi hibridoma



c.



kloning



d.



kultur jaringan



e.



fusi inti sel



Perhatikan diagram p[ersilangan atavisme berikut! P1 : ♂ RRpp (Ros)



F1 : -



RrPp



x



(Walnut)



♀ rrPP (Pea)



Keterangan : pial Rose (R-pp)



pial Walnut (R-P-)



pial Pea (rrP-)



pial Bilah



(rrpp)



Apabila F1 nya disilang dengan individu bergenotip Rrpp, presentase keturunan F2 berpial bilah adalah .....



72.



a.



6,25 %



b.



12,5 %



c.



25 %



d.



37,5 %



e.



57,5 %



Disilangkan ayam berpial rose (Rrpp) dengan ayam berpial walnut (RrPp) Rrpp X RrPp



Keterangan : pial Rose (R-pp)



pial Walnut (R-P-)



pial Pea (rrP-)



pial Bilah



(rrpp)



Hasil persilangan tersebut memunculkan 4 macam varian ayam dengan pial yang berbedaneda. Persentase fenotip walnut dan rose secara berurutan adalah ....



73.



a.



12,5 % dan 25 %



b.



25 % dan 25 %



c.



25 % dan 37,5 %



d.



37,5 % dan 37,5 %



e.



37,5 % dan 50 %



Tanaman mangga berbuah besar dan rasa asam (BBmm) disilangkan dengan tanaman mangga berbuah kecil rasa manis (bbMM). Apabila F1 disilangkan dengan tanaman mangga bergenotip Bbmm dan diperoleh 160 biji tanaman, maka jumlah keturunan yang berbuah kecil rasa manis adalah ....



74.



a.



160



b.



120



c.



80



d.



40



e.



20



Pak Jaya menyilangkan tanaman kapri tinggi, bulat (TTBB) dengan kapri pendek, keiput (ttbb). Tinggi (T) dominan terhadap pendek (t). Biji bulat (B) dominan terhadap keriput (b). Apabila F1 disilangkan sesamanya dihasilkan 800 biji kapri, kemungkinan memperoleh



biji tanaman kapri tinggi, bulat dan kapri pendek, keriput dari persilangan tersebut adalah....



75.



a.



600 : 150



b.



450 : 300



c.



450 : 50



d.



300 : 150



e.



150 : 50



Tanaman berbatang tinggi (TT) dominan terhadap pendek (tt), bunga di ujung (UU) dominan terhadap di pangkal (uu). Apabila tanaman bergenotip Tt UU disilangkan dengan tanaman heterozigot (TtUu) menghasilkan 480 biji tanaman, kemungkinan biji tanaman akan menghasilkan tumbuhan berbatang pendek dan berbunga di ujung adalah sejumlah ....



76.



a.



30



b.



90



c.



120



d.



240



e.



360



Perhatikan peta silsilah berikut! I. II.



Keterangan : = wanita normal = laki – laki normal = laki-laki hemofili



Berdasarkanpetasilsilah di atas, sifat gen hemofilidarigenotipindividu II-2 adalah….. a.



intermediet, tidakterpautseks, genotipXhXh



b.



dominan,terpautseks, genotipXhXh



c.



dominan, terpautkromosom X dengangenotipXHXH



d.



resesif,genotipXhXh



e.



resesif, genotipXhY



77.



Teori evolusi Darwin tentang sejarah manusia memiliki kelemahan, yaitu .... a.



ditemukan fosil di Afrika Selatan yang cenderung mirip kera.



b.



ditemukan fosil di Australia yang mengindikasikan sebagai manusia purba.



c.



ditemukan fosil di Sangiran yang diklasifikasi sebagai manusia purba.



d.



adanya missing link dari rangkaian fosil manusia yang sudah ditemukan. e. biogenesis yang membuktikan makhluk hidup berasal dari makhluk hidup sebelumnya.



78.



Prinsip dasar evolusi Darwin dengan bukti perbandingan struktur berbagai organ tubuh organisme menunjukkan adanya kesamaan struktur yang diduga mereka mempunyai asalusul sama (berkerabat dekat), contoh dapat ditemukan pada anggota depan buaya, kadal, kelelawar, dll. Organ tersebut mengalami penyusunan/perkembangan yang disebabkan adaptasi dan seleksi alam oleh lingkungan berbeda. Hal tersebut berbeda dengan yang disampaikan August Weismann bahwa evolusi terjadi karena .... a.



menyangkut pewarisan gen-gen melalui sel-sel kelamin.



b.



makhluk hidup beradaptasi dengan lingkungan secara aktif.



c.



perubahan sifat dan fungsi organ tubuh sebagai cara adaptasi dengan lingkungan akan diwariskan.



79.



d.



perubahan frekuensi gen dan genotip dalam populasi diwariskan.



e.



angka laju mutasi yang besar dalama spesies sebagai pendorong perubahan.



T. R. Malthus menulis pernyataan yang tercantum dalam buku yang berjudul An Essay on the Principle of Population memberikan dasar pemikiran bagi teori evolusi Darwin Malthus menyatakan bahwa .... a.



organisme yang ada dianggap sebagai turunan hasil



modifikasi organisme yang



hidup pada masa goelogi sebelumnya. b.



Pertumbuhan populasi manusia lebih cepat daripada penambahan jumlah makanan.



c.



evolusi terjadi karena adanya seleksi alam terhadap faktor genetika sutu organisme.



d.



makhluk hidup akan menyesuaikan diri baik secara fisiologis maupun morfologis.



e.



setiap periode sejarah bumi selalu diakhiri dengan bencana alam.



80.



kegiatan berikut yang merupakan bioteknologi konvensional adalah ....



a.



memanfaatkan kemampuan mikroorganisme untuk membuat produk baru bernilai tambah tinggi.



b.



melakukan bioremediasi merkuri dalam sungai yang mengalami pencemaran logam berat.



c.



melibatkan mikrobiologi, biokimia, genetika, teknik kimia dan proses rekayasa.



d.



mengembangkan teknik hibridoma dari gen donor yang mengekspresikan gen yang diharapkan sesuai kebutuhan.



e.



memanfaatkan enzim endonuklease restriksi pada bakteri, menemukan kode basa N yang mengekspresikan gen sesuai harapan.