Leaflet Personal Hygine [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

 Sebelum dan sesudah ke WC APA ITU PERSONAL HYGIENE ???



 Sebelum, selama & sesudah makan dan minum



Personal Hygiene berasal dari bahasa Yunani yaitu personal yang artinya perorangan dan hygiene



 Ketika batuk dan berada didekat yang sedang pilek dan



seseorang



flu



berarti sehat. Kebersihan seseorang adalah suatu tindakan



untuk



memelihara



kebersihan



dan



kesehatan seseorang untuk kesejahteraan fisik dan psikis. APA SIH MANFAAT PERSONAL HYGIENE ??? 1. Menghilangkan minyak yang menumpuk,



Oleh: Mahasiswa Profesi Ners Angkatan 1



keringat, sel-sel kulit yang mati dan bakteri 2. Menghilangkan bau badan yang berlebihan 3. Memelihara integritas permukaan kulit 4. Menstimulasi sirkulasi / peredaran darah 5. Meningkatkan perasaan sembuh bagi klien 6. Memberikan kesempatan pada perawatan untuk mengkaji kondisi kulit klien. 7. Meningkatkan percaya diri seseorang 8. Menciptakan keindahan 9. Meningkatkan derajat kesehatan sesorang



KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLTEKKES KEMENKES BENGKULU JURUSAN KEPERAWATAN PRODI PROFESI NERS T.A 2020



2. MENCUCI RAMBUT ATAU KERAMAS  Cuci rambut atau keramas minimal tiga kali seminggu menggunakan sampo dan dibilas dengan air bersih.  Keringkan rambut setelah dicuci.  Sisirlah rambut 3 hingga 4 kali sehari dengan



APA – APA SAJA SIH PERSONAL



sikat rambut berbulu lembut atau sisir bergigi



HYGINENE ??



jarang.



1. MENCUCI TANGAN



 Cuci sikat rambut atau sisir setiap kali selesai



 Jangan memotong kuku terlalu pendek atau



mencuci rambut.



dekat dengan ujung kulit.  Tidak boleh mengecat kuku terlalu lama  Gunakan pemotong kuku bukan gunting untuk memotong kuku 4. MERAWAT KULIT  Mandi dua kali sehari  Gunakan sabun secukupnya  Bilas dengan bersih setelah memakai sabun.



3. MENGGOSOK GIGI  Sikat gigi minimal dua kali sehari/sehabis makan  Menyikat gigi sebelum tidur penting.  Sikat dengan arah kebawah untuk gigi atas dan sikat kearah atas untuk gigi bawah.



 Keringkan badan dengan handuk bersih.  Tidak boleh memakai sabun dan handuk dengan teman atau orang lain  Ganti baju yang bersih setelah mandi



 Sikat harus dibilas bersih dan kering setelah dipakai.



5. MEMOTONG KUKU  Segera potong kuku bila terlihat kotoran atau muncul warna hitam



 Cuci



tangan



memotong kuku



atau



kaki



setelah



selesai