Lembar Post-Test 1 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

LEMBAR POST-TEST TERTULIS



Mata Kuliah



: Teknologi Alat Berat



Topik



: Mengidentifikasi Komponen Alat Berat



Kelas/Offering



: B2/09RB



Soal... 1. Komponen buldozer berfungsi menggerakkan track yang akan meneruskan tenaga putar dari engine untuk menggerakan sesuai dengan kebutuhan adalah… a. Sproket b. Blade c. Lift cylinder d. Carrier roller 2. Komponen buldozer yang dapat dibilang sebagai lengan blade atau tumpuan blade yang berhubungan langsung dengan blade melalui engsel agar blade dapat bergerak bebas untuk proses pengerukan atau pengangkatan material adalah … a. Sproket b. Straight frame c. Main frame d. Track 3. Jenis blade buldozer yang digunakan untuk berbagai jenis medan dan pekerjaan adalah... a. Universal blade b. Angling blade c. Straight blade d. Cushion blade 4. Komponen yang terletak pada bagian samping atau pojokan blade buldozer yang menjorok agak keluar yang berfungsi untuk menyerok material agar masuk kedalam blade adalah... a. Cutting edge b. Cabin c. Engine d. End bit 5. Jenis bucket excavator yang tidak memiliki gigi namun dimensinya cukup lebar, biasa digunakan untuk meratakan permukaan adalah… a. Slope bucket b. Ripper bucket c. Rock bucket



d. Clamshell bucket 6. Komponen yang berfungsi sebagai engsel antara body excavator dengan track excavator, komponen ini memungkinkan body excavator berputar 360 derajat adalah… a. Bucket b. Swing drive c. Arm d. Boom 7. Berikut adalah komponen buldozer, kecuali... a. Rock bucket b. Arm c. Blade d. Swing drive 8. Berikut adalah jenis-jenis blade pada buldozer, kecuali... a. Cabin b. Track c. Bucket d. Bowl dozer 9. Berikut adalah komponen excavator, kecuali... a. Arm b. Blade c. Sproket d. Straight frame 10. Komponen berikut yang ada pada buldozer dan excavator adalah... a. Lift cylinder b. Track c. Carrier roller d. Main frame