LKPD Bing Part 4 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK “BAHASA INGGRIS-IX” PART 2 Nama Peserta : ………………………………………………………………………….. Didik Kelas/ NIS : ……………./ …………………………………. Materi Pokok : Passive voice (Past Tenses) Kompetensi : Dasar 3.8 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keadaan/ tindakan/kegiatan/ kejadian tanpa perlu menyebutkan pelakunya sesuai dengan konteks penggunaannya. (perhatikan unsur kebahasaan passive voice) 4.8 Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis sangat pendek dan sederhana yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keadaan/ tindakan/kegiatan/ kejadian tanpa perlu menyebutkan pelakunya dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks. (perhatikan unsur kebahasaan passive voice) TujuanPembe : lajaran 1. Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keadaan /tindakan/ kegiatan/ kejadian (passive voice-Past tenses) Petunjuk



: 1.



Peserta Didik menyiapkan alat tulis menulis 2. Peserta Didik menyiapkan kamus Bahasa Inggris 3. Membaca dengan seksama petunjuk yang diberikan Langkah Kegiatan 1 2 3



Please see the English live video part 4 Do the exercises below Number one have done for you



Rewrite the sentences in passive voice.Number one have done for you 1. Active Voice: We cleaned our house yesterday Passive Voice: Our house was cleaned yesterday. 2. Active Voice: She didn’t invite me to the party.  Passive Voice:  3. Active Voice: They cancelled all flights because of fog.  Passive Voice:  4. Active Voice: We did not accuse you of stealing money.  Passive Voice:  5. Active Voice: Did she solve Math problems very quickly?  Passive Voice:  6. Active Voice: Larry Page and Sergey Brin founded Google in 1998. Passive Voice:  7. Active Voice: They didn’t study Math last night.  Passive Voice:  8. Active Voice: When did father paint my room?  Passive Voice: 



9. Active Voice: Susan visited her gradparents in Kalimantan last Sunday.  Passive Voice:  10. Active Voice: She answered the questions from Mr. President loudly.  Passive Voice: