MA Matematika Fase F Kelas 12 - Statistik Dan Peluang 1 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

MODUL AJAR



DISTRIBUSI BINOMIAL DAN DISTRIBUSI NORMAL I



MODUL AJAR I.



DISTRIBUSI STATISTIK DISKRIT DAN DISTRIBUSI STATISTIK KONTINU



I.Identitas Kode Modul Ajar



MTL.F+.MUD.P12.5.1



Kode ATP Acuan Nama Penyusun/Institusi/Tahun Muhibah Dewayani / SMA Negeri 53 Jakarta /2021 Jenjang Sekolah



SMA



Fase/Kelas



Fase F+ / 12



Domain/Topik



Statistik dan Peluang / Distribusi statistik Diskrit dan Distribusi Statistik Kontinu



Kata Kunci



Diskrit dan Kontinu



Pengetahuan/Keterampilan



Mengenal Ukuran pemusatan dan ukuran letak pada statistik



Prasyarat Alokasi waktu (menit)



960 menit



Jumlah Pertemuan (JP)



16 JP



Moda Pembelajaran



Tatap Muka (TM)



Metode Pembelajaran



Problem-Based Learning



Sarana Prasarana







Komputer







Jaringan Internet







LCD



Target Peserta Didik



Regular/tipikal



Karakteristik Peserta Didik



1. Dapat berfikir logis 2. Dapat serta memecahkan masalah. 3. Dapat membedakan yang konkrit dengan yang abstrak.



Daftar Pustaka



1.



Wilson Simangunsong, 2016, Matematika Peminatan



kelas XII SMA/MA, Jakarta: Gematama 2.



Iman Gunawan,2017, Pengantar Statistika



Inferensial, Jakarta:Raja Grafindo Perasada. Referensi Lain



-



Rasionalisasi Penggunaan Distribusi dalam masalah produksi suatu barang Urutan Materi Pembelajaran 1. Distribusi Statistik Diskrit (Distribusi Binomial) dan kontinu (distribusi Normal) 2. Definisi dan penggunaan parameter distribusi 3. Menggunakan aturan probabilitas dan menghitung probalitas majemuk 4. Menghitung Probabilitas diskrit dan kontinu untuk mengevaluasi hasil kesimpulan Asesmen Tes tulis dan presentasi



II. Langkah-Langkah Pembelajaran Topik



Distribusi statistik diskrit dan kontinu



Tujuan Pembelajaran



Peserta didik dapat menginterpretasi parameter distribusi data secara statistik (seragam, binomial dan normal), menghitung nilai harapan distribusi binomial dan normal dan menggunakannya dalam penyelesaian masalah.



Pemahaman Bermakna



Siswa dapat menjelaskan pengertian distribusi peluang diskrit dan kontinu dan solusi penyelesaian masalahnya



Pertanyaan Pemantik



Apa contoh permasalahan yang terkait distribusi diskrit dan kontinu di kehidupan sehari-hari?



Profil Pelajar Pancasila







Beriman & Bertakwa terhadap Tuhan YME







Berkebhinekaan Global







Bernalar Kritis







Kreatif







Bergotong royong







Mandiri



Urutan Kegiatan Pembelajaran Pertemuan Pertama A. Pendahuluan 1. Guru menyapa peserta didik dengan mengucap salam lalu berdoa bersama. 2. Guru mencatat kehadiran peserta didik. 3. Guru memberi apersepsi kepada peserta didik tentang tujuan pembelajaran dan kaitannya dengan materi prasyarat dan memotivasi belajar peserta didik



B. Kegiatan Inti 1. Guru membagi kelompok yang masing-masing terdiri dari 4 orang. 2. Guru menayangkan video/gambar dengan LCD tentang : a. Hubungan variabel acak/random dengan variabel diskrit dan variabel kontinu. b. Hubungan tabel distribusi frekuensi data yang mean, median dan modus dengan karakteristik distribusi normal 3. Guru membagikan LK 4. Guru menstimulus peserta didik agar saling bertanya dalam diskusi kelompoknya 5. Guru memilih 1 kelompok untuk presentasi hasil diskusi. 6. Peserta didik melalukan refleksi dengan membuat kesimpulan lengkap dan dengan arahan dari guru.



C. Kegiatan Penutup 1. Guru mengumpulkan LK dan memberi PR 2. Guru memberi arahan karena materi pertemuan berikut akan ada pre tes 3. Guru memberi arahan referensi buku/blog sebagai penguat materi ini. 4. Mengakhiri pertemuan dengan berdoa bersama peserta didik 5. Guru mengucapkan salam lalu meninggalkan ruang kelas.



Pertemuan Kedua A. Pendahuluan 1. Guru menyapa peserta didik dengan mengucap salam lalu berdoa bersama. 2. Guru mencatat kehadiran peserta didik. 3. Guru mengawali pertemuan dengan melakukan pre tes



B. Kegiatan Inti 1. Guru mengumpulkan hasil pre tes. 2. Guru menayangkan video/gambar dengan LCD tentang : a. Distribusi Peluang diskrit dengan variabelnya b. Rumus pada distribusi dipeluang diskrit 3. Guru membagikan LK mandiri 4. Guru menstimulus peserta didik berdiskusi hanya dengan teman sebangku 5. Guru menunjuk pasangan yang akan presentasikan LK nya 6. Peserta didik melalukan refleksi dengan membuat kesimpulan lengkap dan dengan arahan dari guru.



C. Kegiatan Penutup 1. Guru memberikan jawaban pre tes yang benar kepada peserta didik 2. Guru memberi arahan untuk materi pertemuan berikutnya. 3. Mengakhiri pertemuan dengan berdoa bersama peserta didik 4. Guru mengucapkan salam lalu meninggalkan ruang kelas.



Pertemuan Ketiga A. Pendahuluan 1. Guru menyapa peserta didik dengan mengucap salam lalu berdoa bersama. 2. Guru mencatat kehadiran peserta didik. 3. Guru memberi apersepsi kepada peserta didik tentang materi pertemuan sebelumnya B. Kegiatan Inti 1. Guru membagi kelompok teman sebangku. 2. Guru menayangkan video/gambar dengan LCD tentang : a. Nilai rata-rata atau nilai harapan matematik. b. Penggunaan rumusnya 3. Guru membagikan LK mandiri 4. Guru menstimulus peserta didik agar berdiskusi dengan teman sebangkunya 5. Guru memilih 1 kelompok untuk presentasi hasil diskusi 6. Peserta didik melalukan refleksi dengan membuat kesimpulan lengkap dan dengan arahan dari guru. C. Kegiatan Penutup 1. Guru mengumpulkan LK dan memberi PR kepada peserta didik 2. Guru menginfokan ada post tes di pertemuan berikutnya. 3. Mengakhiri pertemuan dengan berdoa bersama peserta didik 4. Guru mengucapkan salam lalu meninggalkan ruang kelas.



Pertemuan Keempat A. Pendahuluan 1. Guru menyapa peserta didik dengan mengucap salam lalu berdoa bersama. 2. Guru mencatat kehadiran peserta didik. 3. Guru memberi apersepsi kepada peserta didik tentang materi pertemuan sebelumya.



B. Kegiatan Inti 1. Guru membagi kelompok yang masing-masing terdiri dari 4 orang. 2. Guru menayangkan video/gambar dengan LCD tentang : a. Hubungan Distribusi Peluang kontinu dengan variabelnya b. Rumus distribusi dipeluang kontinu 3. Guru membagikan LK 4. Guru menstimulus peserta didik agar saling bertanya dalam diskusi kelompoknya 5. Guru membagikan soal pos tes kepada peserta didik 6. Peserta didik melalukan refleksi dengan membuat kesimpulan lengkap dan dengan arahan dari guru. C. Kegiatan Penutup 1. Guru memberi mengumpulkan pos tes peserta didik 2. Guru memberi arahan karena materi pertemuan berikut 3. Mengakhiri pertemuan dengan berdoa bersama peserta didik 4. Guru mengucapkan salam lalu meninggalkan ruang kelas. Refleksi Guru 1. Apakah ada peserta didik yang tidak mencapai tujuan pembelajaran mengalami kendala ? 2. Bagaimana membantu peserta didik tersebut? 3. Apakah alokasi waktu dalam pembelajaran sesuai ? 4. Apakah peserta didik terlihat nyaman denganpengelolaan kelas dalam pembelajaran ? Refleksi untuk Peserta Didik 1.



Apakah kamu memahami intruksi yang ada dalam pembelajaran?



2. Apakah media pembelajaran, alat dan bahan mempermudah kamu memahami materi dalam pembelajaran? 3. Apakah materi yang disampaikan, didiskusikan, memudahkanmu mengerjakan kuis? 4. Kesulitan apa yang kamu alami dalam pembelajaran ini ? 5. Apa saja yang bisa kamu lakukan untuk belajar yang lebih baik ?



Lampiran Lembar Kerja Peserta Didik A. LKPD 1 untuk pertemuan 1 B. LKPD 2 untuk pertemuan 2 C. LKPD 3 untuk pertemuan 3 D. LKPD 4 untuk pertemuan 4



Nama Kelas/absen Hari/tgl: Kelompok : :



LKPD 1



: Mapel Kelas / semester Materi Sub Materi



: Matematika Peminatan : XII IPA / genap : Distribusi Binomial dan Normal : Distribusi statistik Diskrit dan Distribusi Statistik Kontinu



PETUNJUK : 1. Mulailah dengan berdoa sebelum mengerjakan LKPD 2. Periksa lembar LKPD dengan seksama 3. Bacalah materi ini dari buku cetakmu terlebih dahulu sebelum mengisi dan menyelesaikan permasalahan yang muncul dalam LKPD ini. 4. Kerjakan LKPD ini dalam 45 menit



VARIABEL ACAK Isian untuk di diskusi a. Apakah yang kamu ketahui tentang variabel acak ? ............................................................................................. b. Apakah yang kamu ketahui tentang variabel diskrit? ............................................................................................. c. Apakah yang kamu ketahui tentang variabel kontinu? ............................................................................................. d. Adakah hubungan tabel distribusi frekuensi variabel diskrit dan kontinu ? jelaskan dengan menyajikan tabelnya .............................................................................................



KARAKTERISTIK DISTRIBUSI NORMAL 1. PerhatikanTabel data distribusi frekuensi berikut. Tinggi badan (cm)



Frekuensi



153 - 156



12



157 - 160



17



161 - 164



45



165 - 168



16



169 - 172



10 100



Apakah tabel data tsb berkarakteristik data distribusi normal ? Penyelesaian: *Langkah pertama Mengoreksi berapa nilai mean, median dan modus data diatas. (boleh gunakan kalkulator)



Mean 



Tinggi badan (cm)



Nilai tengah (Xi)



fi



fi.Xi



153 - 156



......



12



........



157 - 160



......



17



.......



161 - 164



.......



45



......



165 - 168



166,5



16



.......



169 - 172



.......



10



.......



100



.........



fx f i.



i



i







.......... ..........



1 n  Median  Tb f2  f me  



 ............



kme







 c  ..... .......... ...



  



 d Modus  Tb  d 1 d   c  ..... ...........  ......    1 2 



Apakah nilai Mean , median, dan modus sama? Jawab : ................. Apakah nilai modusnya satu ? Jawab : .............. mengapa? .............. *Langkah kedua Menggambar grafiknya



Frekuensi komulatif Frekuensi



Tinggi badan (cm)



Frekuensi



153 - 156



12



0



157 - 160



17



12



161 - 164



45



29



165 - 168



16



74



169 - 172



10



90