Makalah Sapu Ijuk [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KATA PENGANTAR



Assalammualaikum Wr.Wb. Dengan memanjatkan puji syukur kepada Allah SWT atas kuasa serta rahmat, hidayah dan inayah-Nya saya dapat menyelesaikan laporan kegiatan pembuatan pembersih dari limbah nabati dan hewani walaupun masih jauh dari kesempurnaan. Saya ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah berperan aktif membantu saya. Saya juga mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan laporan saya selanjutnya, semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi pembacanya. Wassalammualaikum Wr.Wb.



Jakarta, 10 Mei 2014 Penyusun



v



DAFTAR ISI Kata Pengantar.................................................... v Daftar Isi............................................................ vi A. Pendahuluan................................................... 1



I. II. III.



Latar Belakang Tujuan Kegunaan



B. Pembahasan (isi)............................................. 2



I. II. III.



Alat dan Bahan Cara Pembuatan Cara Pengemasan



C. Penutup........................................................ 3



I. Kesimpulan D. Daftar Pustaka………………………………………………..…………… 3



vi



BAB I Pendahuluan I.



Latar Belakang Produk hewani dan nabati merupakan jenis produk alternatif yang dapat diperbarui namun tahukah kalian bahwa produk dari hewani dan nabati ini bisa dijadikan bahan pembersih ? Berikut Uraiannya. Saya penulis ingin membuat alat pembersih dari bahan nabati yaitu Sapu Lidi dari Pelepah Kelapa. Sapu Lidi adalah alat pembersih halaman atau pekarangan, atau jalan raya, sapu lidi banyak di gunakan oleh perumahan, perkantoran atau petugas kebersihan. Lidi yang terbuat dari Pelapah Kelapa ini tidak hanya di gunakan untuk Sapu tapi bisa di gunakan juga untuk Tusukan Sate dan juga sebagai alat untuk pengunci bungkusan makanan Khas Sunda.



II. Tujuan Tujuan dari kegiatan saya adalah untuk menambah pengetahuan tentang membuat Sapu Ijuk. Selain itu tujuan penulisan makalah ini untuk menambah nilai pada mata pelajaran Kewirausahaan disekolah.



III.



Kegunaan Saya membuat laporan ini guna meningkatkan kemauan berwirausaha dan membangun sikap wirausaha pada diri saya sendiri maupun para pembaca.



1



BAB II Pembahasan (Isi)



I. Alat dan Bahan Alat :  Pisau  Gunting Bahan : 1. 2. 3. 4.



II.



Pelepah Kelapa secukupnya Karet Kain bekas Kain halus



Cara pembuatan 1. Ambil sehelai pelepah kelapa kering 2. Potong pelepah kelapa kering, pisahkan daun kelapa dan batang daunnya dan menjadi sebuah lidi. 3. Lakukan terus-menerus hingga batang/lidinya menjadi banyak. 4. Setelah banyak ikat menjadi satu dengan menggunakan karet ban. 5. Tutup ikatan karet ban dengan menggunakan kain bekas/berwarna hal ini dilakukan agar terlihat lebih indah. 6. Setelah itu buat sapu lidi menjadi 4 bagian 7. Ambil kain halus, dan lipat zigzag lalu ikat mati 8. Jadilah Sapu Lidi.



III.



Cara Pengemasan Sapu lidi pada umumnya tidak menggunakan kemasan apapun.



2



BAB III Penutup



I.



Kesimpulan



Sapu lidi adalah sebuah alat rumah tangga yang mempunyai fungsi sebagai alat pembersih yang mana kebutuhannya secara tidak langsung menjadi sebuah kebutuhan primer bagi masyarakat kita disejak dulu sampai sekarang. Sapu lidi adalah sebuah alat yang terbuat dari bahan utamanya yaitu kayu lurus (kayu yang mempunyai batang lurus mirip dengan akasia namun lebih kuat) namun bisa juga tidak menggunakan kayu dan lidi (pelepah daun kelapa) .



BAB.IV Daftar Pustaka http://saputranovyandi.blogspot.com/2013_01_01_archive.html http://bandungrcmbisnis.wordpress.com/2012/03/17/definisi-sapu-lidi/



3