Mind Map Askep Kutil [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

DEFINISI Kondiloma akuminata (KA) atau lebih dikenal dengan penyakit kutil kelamin atau jengger ayam merupakan penyakit infeksi area genital yang disebabkan oleh human papiloma virus (HPV).



ETIOLOGI MANIFESTASI KLINIS Kutil kelamin atau kondiloma disebabkan oleh infeksi pada epidermis oleh jenis Human Papiloma Virus yang



Meskipun sebagian besar tidak mempunyai manifestasi,



spesifik pada sebagian besar lesi yang terjadi akibat



sebagian lain menunjukkan lesi khas : pembengkakan berwarna



HPV 6 dan 11 yang banyak dijumpai.



daging atau merah muda, lembab, lunak, tunggal atau multiple yang tidak nyeri di daerah vulvovagina, perineum, penis, uretra, anus, pangkal paha atau paha pada wanita, pertumbuhan dapat di vagina atau serviks dan hanya tampak selama pemeriksaan



KOMPLIKASI    



Kanker Serviks Kanker Genita Infeksi HIV Komplikasi selama kehamilan dan persalinan



panggul.



KONDILOMA AKUMINATA



PATOFISIOLOGI PEMERIKSAAN PENUNJANG



HPV merupakan kelompok virus DNA double-strand. Sekitar 30 jenis HPV dapat menginfeksi traktus anogenital. Virus ini menyebabkan lokal infeksi dan muncul sebagai lesi kondiloma papilomatous. Infeksi HPV menular melalui aktivitas seksual. HPV yang berhubungan dengan traktus genital dibagi dalam kelompok resiko rendah dan resiko tinggi yang didasarkan atas genotipe masing-masing. Sebagian besar kondiloma



    



Tes Asam Asetat Kolposkopi Pemeriksaan Histopatologi Pemeriksaan Dermoskopi Identifikasi Genom HPV



genital diinfeksi oleh tipe HPV-6 atau HPV-11. Sementara tipe 16, 18, 31, 33, 45, 51, 52, 56, 68, 89 merupakan resiko tinggi.



PEMERIKSAAN PENUNJANG   



Terapi Farmakologis ( Podophylin, Podofilytocin, Asam Triklorasetik (TCA), Topikal 5-Fluorourasil, Interferon ) Terapi Non Farmakologis ( Obat kutil pada kelamin : WARTS POWDER ) Terapi Pembedahan ( Kuret atau Kauter, Bedah beku, Laser, Terapi Kombinasi