Pakta Integritas Siswa Dan Orangtua [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PAKTA INTEGRITAS Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama Kelas Sekolah



: .................................................................... : .................................................................... : SMA Lab UPI Cibiru



Bahwa dalam rangka pelaksanaan Penilaian Tengah Semester (PTS) genap yang dilaksanakan oleh SMA Laboratorium-Percontohan UPI Kampus Cibiru Tahun Pelajaran 2020/2021, mulai tanggal 22 s/d 30 Maret 2021. Maka, dengan ini saya menyatakan: 1. Berkomitmen untuk melaksanakan kegiatan PTS online secara JUJUR agar hasilnya kredibel, demi meningkatkan mutu pendidikan nasional. 2. Berkomitmen menjaga kerahasiaan soal PTS online. 3. Berkomitmen mematuhi seluruh peraturan sekolah selama pelaksanaan ujian berlangsung. 4. Sanggup melaksanakan PTS Online dengan baik dan sesuai dengan ketentuan tata tertib peserta ujian. 5. Sanggup untuk tidak bekerjasama dengan peserta ujian lain dengan mengerjakan soal ujian dan tidak memberikan jawaban soal kepada peserta ujian lainnya. 6. Apabila saya melanggar hal-hal yang telah saya nyatakan dalam Pakta Integritas ini, saya bersedia dikenakan sanksi moral, sanksi administratif, sesuai dengan ketentuan yang terdapat POS PTS yang berlaku. Demikian pakta integritas ini saya buat dengan sebenar-benarnya.



Mengetahui, Orang tua/ wali peserta PTS



Bandung, ....................... Peserta PTS,



(.....................................) Nama orang tua/wali



(......................................) Nama siswa



SURAT PERNYATAAN ORANG TUA / WALI SISWA



Saya yang bertanda tangan di bawah ini:



Nama



: ....................................................................



Alamat



: ....................................................................



Selaku Orang tua dari siswa Nama



: ....................................................................



Kelas



: ....................................................................



Dengan ini menyatakan berkomitmen untuk memberikan dukungan penuh kepada anak kami, selama pelaksanaan Penilaian Tengah Semester (PTS) genap yang dilaksanakan oleh SMA Laboratorium Percontohan UPI Kampus Cibiru tahun pelajaran 2020/ 2021, mulai tanggal 22 s/d 30 Maret 2021. Dan bersedia mengawasi pelaksanaan Penilaian Tengah Semester (PTS) yang dilakukan secara online di rumah.



Pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya dan penuh tanggung jawab.



Bandung, ............................... Yang membuat Pernyataan



(.................................................)