PDF Proposal Sertifikasi 2019 SMK [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 BUKATEJA Jalan Raya Purwandaru, Bukateja, Purbalingga Kode Pos 53382 Telepon 0286-476110 Faximile 0286-476110 Surat Elektronik [email protected]



PROPOSAL BANTUAN PELAKSANAAN SERTIFIKASI SISWA SMK TAHUN 2019



BIDANG USULAN : 1. TEKNIK GAMBAR BANGUNAN 2. TEKNIK KENDARAAN RINGAN (OTOMOTIF) 3. TATA BUSANA 4. MULTIMEDIA 5.



TEKNIK KOMPUTER & JARINGAN



PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 BUKATEJA Jalan Raya Purwandaru, Bukateja, Purbalingga Kode Pos 53382 Telepon 0286-476110 Faximile 0286-476110 Surat Elektronik [email protected]



Nomor : 800/...../2019 2019 Lampiran Perihal



Purbalingga, 15 Februari : 1 (satu) bendel proposal



: Permohonan Pelaksanaan Bantuan Pelaksanaan Sertifikasi Siswa SMK Tahun 2019 Kepada Yth. Direktorat Pembinaan SMK Di TEMPAT



Dengan hormat, Bersama ini kami sampaikan permohonan Pelaksanaan Bantuan Pelaksanaan Sertifikasi Siswa SMK Tahun 2019, untuk meningkatkan kualitas kompetensi lulusan siswa dilingkungan sekolah kami. Adapun terkait dengan teknis pengajuan kami sampaikan dalam proposal terlampir. Demikian pengajuan ini kami sampaikan, atas perhatiannya disampaikan terima kasih.



Hormat kami Kepala SMKN 1 Bukateja



Warindi, S.Pd. NIP. 19650219 199203 1 005



PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 BUKATEJA Jalan Raya Purwandaru, Bukateja, Purbalingga Kode Pos 53382 Telepon 0286-476110 Faximile 0286-476110 Surat Elektronik [email protected]



Purbalingga, 15 Februari 2018 Nomor



: 800 / ………../



2019 Lampiran : 3 (Tiga) bendel Hal : Permohonan Pelaksanaan Bantuan Pelaksanaan Sertifikasi Siswa SMK Tahun 2019 Kepada Yth. Direktorat Pembinaan SMK di Tempat Setelah mempelajari dengan seksama peraturan kuasa pengguna anggaran satuan kerja direktorat pembinaan sekolah menengah kejuruan nomor : 1150/D5.6/KU/2019 tentang Petunjuk Pelaksanaan Bantuan Pelaksanaan Sertifikasi Siswa SMK Tahun 2019 kami dengan ini mengajukan proposal pekerjaan pelaksanaan bantuan pelaksanaan sertifikasi siswa smk tahun 2019 dengan: 1.



Nilai Proposal pekerjaan pelaksanaan bantuan pelaksanaan sertifikasi siswa SMK, sebesar Rp 275,000,000 (dua ratus tujuh puluh lima juta rupiah) yang digunakan untuk melaksanakan asesmen/uji kompetensi sebanyak 1100 (seribu serarus) orang (@ 250.000/orang).



2.



Jangka waktu pelaksanaan selama waktu 120 (seratus dua puluh) hari kalender terhitung sejak diterimanya dana di rekening.



Sesuai dengan ketentuan Pedoman Teknis pekerjaan pelaksanaan bantuan pelaksanaan sertifikasi siswa SMK tahun 2019, bersama ini kami sampaikan Proposal pekerjaan pelaksanaan bantuan pelaksanaan sertifikasi siswa smk tahun 2019 Anggaran PSMK sebanyak 3 (tiga) rangkap yang terdiri dari dokumen asli 1 (satu) berkas dan copy 2 (dua) berkas serta soft copynya Kepala SMKN 1 Bukateja



Warindi, S.Pd. NIP. 19650219 199203 1 005



KATA PENGANTAR Dengan memanjatkan puji syukur kehadiran Tuhan yang Maha Esa, proposal pekerjaan pelaksanaan bantuan pelaksanaan sertifikasi siswa SMK tahun 2019, dalam rangka untuk meningkatkan kompetensi kerja siswa dilingkungan sekolah kami. Proposal ini disusun untuk dapat meningkatkan dan membantu dalam kegiatan pembelajaran dan praktek serta penguatan kompetensi sumber daya manusia siswa khususnya di lingkungan SMK Negeri 1 Bukateja. Dalam penyusunannya berbagai pihak telah turut berpartisipasi sehingga pada kesempatan ini pula kami mengucapkan terima kasih kepada: 1. Direktur



pembinaan



sekolah



menengah



kejuruan,



kementrian



pendidikan



dan



kebudayaan yang telah memberikan pembinaan dan pembimbinganya. 2. Ketua BNSP (Badan Nasional Sertifikasi Profesi) yang telah memberikan peluang, kesempatan serta pengarahannya 3. Rekan-rekan tim pengelola LSP P-1 SMK Negeri 1 Bukateja dalam penyusunannya



yang telah membantu



4. Pihak-pihak lain yang telah berpartipasi. Semoga amal baiknya mendapat balasan yang setimpal dariNya dan kami berharap pengajuan proposal ini mendapat perhatian positif dari pihak yang berwenang demi kemajuan dunia pendidikan khususnya dalam kompetisi di era global saat ini



Bukateja, 15 Februari 2019 Kepala SMKN 1 Bukateja



Warindi, S.Pd. NIP. 19650219 199203 1 005



DAFTAR ISI



KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR LAMPIRAN-LAMPIRAN BAB I



BAB II



BAB III



PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Maksud dan Tujuan C. Sasaran PROFIL LEMBAGA PEMOHON A. Struktur Organisasi B. Identitas LSP C. Skema Sertifikasi yang di laksanakan D. Asesor Kompetensi E. Tempat Uji Kompetensi F. Metode rekruitmen calon asesi G. Jumlah sertifikat yang diterbitkan sesuai skema yang telah diujikan PENYELENGGARAAN UJI KOMPETENSI A. Tujuan Uji Kompetensi B. Daftar Calon Asesi C. Jadwal Rencana Uji Kompetensi RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB) PENUTUP



BAB IV BAB V LAMPIRAN 1. Surat Pernyataan untuk mengikuti kegiatan bantuan pelaksanaan sertifikasi siswa SMK 2. 3. 4. 5.



tahun 2019 Copy NPWP a.n LSP Copy buku rekening Bank a/n LSP (masih aktif) Surat Keputusan Skema sertifikasi yang dimiliki Surat Keputusan TUK yang terverifikasi



BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pendidikan memegang kunci untuk menaklukkan dunia, terlebih lagi dalam persaingan di era globalisasi. Pendidikan merupakan upaya untuk meningkatkan kualitas sumber daya



manusia. Kulitas sumber daya manusia terkait dengan kualitas layanan pendidikan yang ada. Kualitas layanan pendidikan terkait dengan banyak hal, seperti kualitas pendidik dan tenaga kependiikan, kualitas pengelolaan, kulitas proses pendidikan, kualitas sarana dan prasana pendidikan, kualitas evaluasi, dan kulitas kurikulum yang digunakan termasuk kualitas pembiayaan pendidikan. SMK Negeri 1 Bukateja sebagai salah satu lembaga pendidikan yang memberikan layanan pendidikan kejuruan setingkat SLTA, selalu berusaha memenuhi delapan standar nasional pendidikan. Hal ini diwujudkan dengan penetapan SMK Negeri 1 Bukateja sebagai Sekolah Rujukan Dalam penyelenggaraan pembelajaran di SMK N 1 Bukateja Kabupaten Purbalingga melalui program studi – program studi yang ada senantiasa berorientasi pada penciptaan wirausahawan-wirausahawan dan profesional muda di bidangnya yang diharapkan akan melahirkan para wirausahawan muda dan profesional di bidangnya, yang pada akhirnya mampu memberikan peningkatan kesejahteraan masyarakat sekaligus penguatan ketahanan ekonomi yang berbasis pada potensi lokal dan mampu berkompetisi di lingkungan global. Sebagai bentuk evaluasi dan pengukuran kompetensi dan pendidikan yang dilakukan maka melalui BNSP (Badan Nasional Sertifikasi Profesi) di bentuklah LSP (Lembaga Sertifikasi Profesi) SMK Negeri 1 Bukateja yang berperan dalam pelaksana sertifikasi teknis



dilingkungan



masing-masing.



Proses



ini



diharapkan



mampu



mempercepat



pelaksanaan sertifikasi kompetensi dan meningkatkan upaya peningkatan kompetensi kerja masyarakat / lulusan yang



pada akhirnya dapat mempercepat pengakuan industri



serta keterserapan tenaga kerja. Mempertimbangkan hal tersebut diatas LSP SMK Negeri 1 Bukateja pada periode tahun 2019 ini bermaksud menyelenggarakan sertifikasi siswa pada bidang-bidang yang dimiliki melalui pengajuan sebagai penyelenggara Pelaksanaan Sertifikasi Siswa SMK Tahun 2019.



B. Tujuan Pelaksanaan pekerjaan bantuan Sertifikasi Siswa SMK tahun 2019 antara lain bertujuan untuk :



1.



Mempercepat pengakuan industri (dalam negeri dan luar negeri/ MEA) dan sektor terhadap tenaga kerja bersertifikat kompetensi.



2.



Memfasilitasi calon tenaga kerja/tenaga kerja untuk mendapatkan sertifikat kompetensi melalui Proses Sertifikasi oleh LSP .



3.



Mengoptimalkan pelaksanaan sertifikasi kompetensi oleh LSP yang berorientasi pada permintaan industri tehadap tenaga kerja kompeten



yang memiliki sertifikat



kompetensi. 4.



Memfasilitasi kerjasama LSP dengan dunia usaha/industri dalam rangka memenuhi kebutuhan tenaga kerja kompeten bersertifikat kompetensi.



C. Sasaran Sasaran yang hendak dicapai dalam Pelaksanaan Sertifikasi Siswa SMK ini adalah: 1.



Terlaksananya kegiatan sertifikasi kompetensi bagi



calon tenaga kerja dan



tenaga kerja melalui serangkaian kegiatan uji kompetensi yang dilaksanakan secara efektif, efisien dan terukur dalam rangka percepatan pengakuan sertifikasi kompetensi. 2.



Terlaksananya sertifikasi sebanyak 1100 orang calon / tenaga kerja yang dilaksanakan oleh LSP terlisensi SMK N 1 Bukateja, Adapun daftar calon peserta sertifikasi kami sampaikan dalam bagian daftar calon asesi.



BAB II PROFIL LEMBAGA PEMOHON A. Struktur Organisasi NOTUGAS/JABATAN Dewan Pengarah Direktur



NAMAKETERANGAN Warindi, S.Pd. Roniatun Purwaningsih, S.Kom.



3. 4. 5. 6.



Manager Administrasi



Nurkhan, S.Pd & Keuangan Manager Sertifikasi MangerAmir Manajemen Ma’rufi, S.Pd.T. Mutu Komite Skema Kepala TUKKhafidz Teknik Nur Huda, S.Pd.SKom Gambar Bangunan Kepala TUK Tata Khairul Akhyar, S.Pd.T. Busana



7.



Fika Firmansyah, S.Kom



8.



Diana Kurniawati, S.Pd. KepalaTUK



9.



10.



Kendaraan Otomotif



Teknik Ringan



Teknik KepalaTUK dan Komputer Jaringan Kepala Multimedia TUK



Aziz Aneko Putro, S.T.



Fuad Hasan, S.Kom



Hendy Arief Hidayat, S.Pd.



11. B. Identitas LSP Nama LSP Tanggal Pendirian Nomor Akte Notaris



: : :



4.Alamat



:



LSP-P1 SMKN 1 Bukateja 15 Maret 2016 Jalan Raya Purwandaru – Bukateja- Telp (0286) 476110 Purbalingga Website :



Email : [email protected] KEP.0995/BNSP/IX/2017, Tgl. 19 September 2017 5.Nomor dan tanggal Lisensi : 7 Warindi, S.Pd. 6. Ruang Lingkup Lisensi : Roniatun Purwaningsih, S.Kom. Nama Dewan Pengarah Nama Direktur : LSP 7. : 8. C.



Skema Sertifikasi Yang Dilaksanakan



Penetapan oleh No



Nama



BNSP (Nomor,



Skema Sertifikasi



Unit Kom.



Tanggal/Tahun) A. II B



Kualifikasi Okupasi 1. Operator Yunior Costume Mode



KEP.



a.



Memberikan



0995/BNSP/IX/201



Pelayan



7



Secara



Bahan Uji



Tersedia



Prima Kepada b.



Pelanggan Melakukan



Tersedia



Pekerjaan dalam Lingkungan Sosial



yang



Beragam c. Mengikuti



Tersedia



Prosedur Kesehatan, Keselamatan dan Keamanan dalam Bekerja d. Memelihara



Tersedia



Alat Jahit e. Mengukur



Tersedia



Tubuh Pelanggan Sesuai dengan f.



Desain Menjahit



Tersedia



dengan g.



Mesin Menyelesaik an



Tersedia



Busana



dengan Jahitan Tangan h. Melakukan i.



Pengepresan Melakukan



Tersedia Tersedia



Asesor Kompetensi



D.



No.



Nama



Organisasi



No. Seri Sertifikat



(LSP/TUK)



Asesor/No. Surat Keputusan sebagai Tenaga IT/Adm.



I



II



III



IV



Master Asesor Kompetensi 1. 2. 3. dst Lead Asesor Kompetensi 1. 2. 3. dst Asesor Lisensi 1. 2. 3. dst Asesor Kompetensi 1. Khairul Akhyar, S.Pd.T. 2. Fatiyah, S.Pd



1 Bukateja 1 Bukateja 1 Bukateja 1 Bukateja 1 Bukateja 1 Bukateja 1 Bukateja 1 Bukateja 1 Bukateja 1 Bukateja 1 Bukateja 1 Bukateja 1 Bukateja



MET. 000.007676 2016 MET. 000.007675 2016 MET. 000.009800 2016 MET. 000.009799.2016 MET. 000.009801 2016 MET. 000.009802 2016 MET. 000.009803 2016 MET. 000.009793 2016 MET. 000.009790 2016 MET. 000.009788 2016 MET. 000.009787 2016 MET. 000.009783 2016 MET. 000.009794 2016



15. Roniatun Purwaningsih,



LSP SMKN 1 Bukateja LSP SMKN 1 Bukateja



MET. 000.009789 2016 MET. 000.009785 2016



S.kom. 16. Khafidz Nur Huda, S.Pd.,



LSP SMKN 1 Bukateja



MET. 000.009795 2016



LSP SMKN 1 Bukateja LSP SMKN 1 Bukateja LSP SMKN 1 Bukateja LSP SMKN 1 Bukateja



MET. 000.009796 2016 MET. 000.009798 2016 MET. 000.009797 2016 MET. 000.009806 2016



LSP SMKN 1 Bukateja



MET. 000.009804 2016



LSP SMKN 1 Bukateja



MET. 000.009802 2016



3. Wiji Handayani, S.Pd. 4. Tri Widiyawati, S.Pd. 5. Diana Kurniawati, S.Pd. 6. Dwiana April Lestari, S.Pd. 7. Chayati, S.Pd. 8. Kistam, S.pd. 9. Heru Mei Giantoro, S.Pd. 10. Nurkhan, S.Pd. 11. Amir Ma’rufi, S.Pd.T. 12. Yusron Mubarok, S.Pd. 13. Rudi Santosa, S.Pd. 14. H. Sukarman, S.T.



S.Kom. 17. Aris Triyono, S.Pd., S.Kom. 18. Amin Fadilah, S.Kom 19. Fuad Hasan, S.Kom 20. Juni Suwarto, S.Pd. 21. Dian Salista Nurdiana, S.Pt., S.Kom. 22. Hendy Arief Hidayat, S.Pd.



LSP SMKN LSP SMKN LSP SMKN LSP SMKN LSP SMKN LSP SMKN LSP SMKN LSP SMKN LSP SMKN LSP SMKN LSP SMKN LSP SMKN LSP SMKN



E. Tempat Uji Kompetensi No A.



TUK



Skema



Alamat



No. Tlp./Fax



MANDIRI 1. 2.



B.



Dst



SEWAKTU a. Skema



3.



Sertifikasi



1 Bukateja



Okupasi



Jalan Raya



Operator



Purwandaru-



Yunior Custom



Bukateja,



Made



Purbalingga



Skema



SMK Negeri



Sertifikasi



1 Bukateja



Kualifikasi



Jalan Raya



Gambar



Nasional



Purwandaru-



dan



Sertifikat II



Bukateja,



Bangunan



Bidang



Purbalingga



Tata Busana



a.



Teknik 4.



SMK Negeri



(0268) 476110



(0268) 476110



Gambar Bangunan 5.



Teknik



a.



Skema Klaster



Kendaraan



Engine Tune



Ringan



Up



(Otomotif)



Konvensional b. Skema Klaster Pemeliharaan/s ervice Chasis c. Skema Klaster Pemeliharaan Sistem Elektrikal Kendaraan Ringan d. Skema Klaster Engine Tune Up Sistem



Injeksi



SMK Negeri 1 Bukateja Jalan Raya Purwandaru- Bukateja, Purbalingga



(0268) 476110



Lunak II Multimedia 1. M ul t M



a.



Skema SMK Negeri 1 Klaster Pengolahan Bukateja Visualisasi Jalan Raya Purwandaru-



(0268) 476110 Mutimedia



F.



Bukateja, Purbalingga



Metode Rekruitment Calon Asesi Metode rekruitment calon asesi dilakukan dengan memulai dari siswa di lingkungan LSP SMK Negeri 1 Bukateja Kabupaten Purbalingga dengan metode sebagai berikut : 1. Rekrutment siswa SMK Negeri 1 Bukateja yang merupakan lingkungan terdekat dari LSP. Target sasaran ini merupakan calon asesi yang diwajibkan melalui kerjasama dengan SMK Negeri 1 Bukateja sebagai lembaga induk LSP. 2. Rekrutment siswa sekolah-sekolah yang ada dalam jejaring LSP SMK Negeri 1 Bukateja yang berada di kawasan Kabupaten Purbalingga dan sekitarnya. 3. Rekrutment Umum. Metode ini merekrut calon tenaga kerja umum yang bisa diperoleh dengan program BKK (Bursa Kerja Khusus) serta program carier centre di SMK Negeri 1 Bukateja.



G.



Jumlah Sertipikat Yang Diterbitkan Dalam awal perjalanan LSP SMK Negeri 1 Bukateja telah melaksanakan kegiatan sertifikasi kompetensi kerja berikut telah mengeluarkan sertifikat dengan perincian sebagai berikut : NO.



BIDANG



JUMLAH



Bidang Teknk Gambar Bangunan Bidang Tata Busana



77 buah 163 buah



3Bidang Teknik Kendaraan Ringan Otomotif



174 buah



4Bidang Teknik Komputer dan Jaringan 5Bidang Multimedia



JUMLAH



0 buah 79 buah 493 buah



BAB III PENYELENGGARAAN UJI KOMPETENSI



A.Tujuan Uji Kompetensi 1. Melaksanakan evaluasi tingkat pencapaian pembelajaran dan pendidikan yang telah dilaksanakan dilingkungan SMK Negeri 1 Bukateja berkaitan dengan permintaan industri terhadap tenaga kerja kompeten. 2. Memfasilitasi calon tenaga kerja untuk mendapatkan sertipikat kompetensi melalui proses sertifikasi oleh LSP. 3. Mengoptimalkan pelaksanaan sertifikasi kompetensi kerja yang dilakukan oleh LSP. 4. Memberikan pengakuan dan pemberian nilai tambah kepada calon tenaga kerja kepada industri.



B.



Daftar Calon Asesi Calon asesi sasaran dalam kegiatan pelaksanaan bantuan pelaksanaan sertifikasi siswa SMK tahun 2019 yang akan dikerjakan oleh LSP SMK Negeri 1 Bukateja secara keseluruhan sejumlah 1100 orang yang dibagi dalam bidang-bidang yang diusulkan sebagai berikut :



NO.BIDANG 1Bidang Teknk Gambar Bangunan



JUMLAH 119 orang



2Bidang Tata Busana



56 orang



Bidang Teknik Kendaraan Ringan Otomotif Bidang Teknik Komputer dan Jaringan



257 orang 219 orang



5Bidang Multimedia



449 orang JUMLAH



1100 orang



C.Jadwal Rencana Uji Kompetensi Jadwal kegiatan pelaksanaan sertifikasi kompetensi kerja yang direncanakan oleh LSP SMK Negeri 1 Bukateja dapat terlihat dalam bagan berikut ini. NO.



KEGIATAN



1.Sosialisasi Pelaksanaan Sertifikasi Siswa



WAKTU PELAKSANAAN KEGIATAN Februari 2019



1 2. Pemasukan Proposal Pelaksanaan



15 Februari 2019



4 Sertifikasi Siswa 3. Evaluasi Proposal Pelaksanaan Sertifikasi



24-26 Febriari 2019



5 Siswa 4. Penetapan Hasil Evaluasi 5. Penandatanganan Surat Perjanjian Kerja



27 Februari 2019 Maret 2019



7 (SPK) Pelaksanaan Sertifikasi Siswa 6. Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK)



Maret 2019



8 Pelaksanaan Sertifikasi Siswa 7. Pelaksanaan Pekerjaan Pelaksanaan



10 April s.d. 5 Mei 2019



9 Sertifikasi Siswa 8. Laporan Pertanggungjawaban Pekerjaan



1 Pelaksanaan Sertifikasi Siswa Catatan, Jadwal diatas tentative



25 Mei 2019



BAB IV RENCANA ANGGARAN BIAYA LSP (Lembaga Sertifikasi Profesi) SMK Negeri 1 Bukateja pada periode ini bermaksud mengajukan proposal Untuk kegiatan tersebut dibutuhkan angaran sejumlah sebesar Rp 275,000,000 (dua ratus tujuh puluh lima juta rupiah) yang digunakan untuk melaksanakan asesmen/uji kompetensi sebanyak 1100 (seribu serarus) orang (@ 250.000/orang). Besaran tersebut belum termasuk pajak yang dikenakan. Adapun rincian anggaran dapat disampaikan sebagai berikut : Rincian anggaran per paket program bantuan pelaksanaan sertifikasi siswa SMK tahun 2019



RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB) PELAKSANAAN UJI SERTIFIKASI SISWA SMK TAHUN 2019 LSP-P1 SMK NEGERI 1 BUKATEJA



NO



URAIAN KEGIATAN



VOLUMESATUAN



Konsumsi Rapat Persiapan Uji Kompetensi Konsumsi Penyelenggaraan Uji Kompetensi Pengadaan Bahan Uji Kompetensi Alat Tulis Kantor Penggandaan Bahan Materi Uji Kompetensi Honorarium Penanggungjawab Honorarium Sekretariat



8



Honorarium Asesor



9



Transport Asesor



HARGA SATUAN



55



Paket



Rp



175,000



Rp



9,625,000



55



Paket



Rp



760,000



Rp



41,800,000



55 55



Paket Paket



Rp Rp



800,000 325,000



Rp Rp



44,000,000 17,875,000



55



Paket



Rp



640,000



Rp



35,200,000



55



Paket



Rp



300,000



Rp



16,500,000



55



Paket



Rp



200,000



Rp 11,000,000



55 55



Paket Paket



Rp 1,200,000 Rp 600,000



JUMLAH KETERANGAN



JUMLAH HARGA



1Paket = 20 siswa 55Paket = 1100 siswa



Rp Rp



66,000,000 33,000,000



Rp 275,000,000



BAB V PENUTUP



Demikian proposal pelaksanaan pelaksanaan bantuan pelaksanaan sertifikasi siswa SMK tahun 2019 ini kami susun dan disampaikan. Kami berharap proposal ini dapat dijadikan referensi dan pertimbangan BNSP dan pihak-pihak lain yang terkait berkaitan dengan rencana pelaksanaan kegiatan tersebut. Kami berharap bantuan serta kerjasama semua pihak agar program pelaksanaan sertifikasi kompetensi kerja yang dilaksanakan di LSP-P1 SMK N 1 Bukateja Kabupaten Purbalingga dapat berjalan dengan baik dan lancar sesuai dengan harapan semua pihak.



LAMPIRAN-LAMPIRAN



LAMPIRAN – LAMPIRAN : 1. Surat Permohonan sebagai bantuan pelaksanaan sertifikasi siswa SMK tahun 2019 2. Surat Pernyataan untuk mengikuti kegiatan bantuan pelaksanaan sertifikasi siswa SMK 3. 4. 5. 6. 7.



tahun 2019 Copy NPWP a.n LSP Copy buku rekening Bank a/n LSP (masih aktif) Surat Keputusan Skema sertifikasi yang dimiliki Surat Keputusan TUK yang terverifikasi Daftar calon asesi



BAOAN NWS1OI"4A R SP.RTIF’IKASI PROW P3R 1 KEPUTUSAN KETUA



nun As NASIONAL SERTl FI KASI PROFES1 NO MOR KE P,0995/BN5P/I X/2.017



’AMTANG LISEN SI KB“PA DA LEMBAGA SERTIFI KASI PRO FES 1 SM KN 1 BU KATEJA



KETUA BADAN NAS10 NA I. SF.RTIFI KAS PROFES1,



Menimiiang



a.



b.



bahwa rapat pfeno B NS P pada tanggal 18 September 2017 mRnyepaltati pemberiari lisensi kepada LSP SM KN 1 Buk.ateJo: r.



Mengingat



hahw,9 dalam rangka melaksanakan ketentua n Pasal 4 ayat (1) dan (2) Peraturan PemRrintah Nomo r 23 Tahun ZO04 tentang Bad.un Nasional Sertifiknsi Profesi (BNSP), dipandang perl ii meiietapkan Kcputusan Pennberian Lise nsl kepada Lembaga Sertifika.si Protesi (LSP) yang telah memenuhi persyaratan 1'edunian BN5P 201. 202 dan Pedoman BNSP 2 i 0:



bahwa untuk itu per I u ci iterbitkan Surat Kep stirs.un Ketua BN.SP.



L,



Undnng-Undang Non nr IJ Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan (Leinbaran Ne@ara "l'Ahun 2003 Connor "J6. Tambal alt T.umbaran Negai a Nninor 1279];



2.



Peraturan Pomurintah Nomor 23 Tahun 2004 tentang BNSP (bent bai‘ari Negara Taho1i 2004 Nomor 78, Tambahan Lembarnn Negara Noinar 4428);



M EI\4 UTUSKAN:



Menetapkan



L•I5ENSI KEPADA LEMBA€›A SERTI FIKASI P ROERS1 SMKN 1 BUKATEJA SEBAGAI OEM BAGA SERT1F1KAS1 PROFESI PIHAK PERTAMA LED BAGA PEN DID]KAN DAN PEiLATlHAN.



KBSA'J'U



Memberikan lisensi kepada Lembaga Sertifikasi Prpfesi (LSP) SMKN 1 Bukateja untuk melaksanakan sertifikasi kompetensl denda n ruang lingkup lisensi berupa 7 (tuJuh) skema sertifikasi meliputi: 1). Skerne Sertifikasi Okupasi Operator Yunior Custom Made: 2). Skema Sertifikasi Klaster Engine Tune Up KonveaSttinali 3). Skema Sertlfikasl Plaster Pemeliharaan /Servis Chassis; 4). Skema Sertlfikasi K]aste r Pemel ihn raan Sistem RlekLrikaI Kendaraan Ringan; 5). Skema Sertifikasi Klaster Engine Tune Up Sistem ]njeksi; 6). Skema Serti1‘ikasi Klaster Pcrigolohan V isualisasi Mtiltimed ia Can 7), Skema Sertifikasi Kual ifikasi Nasional Sertlfikat 11 Ridang Gamb.ar Bangunan, sebagaimana terlnmpiY.



KEOUA



L•isensi dibel ikan kepada LSP S”M KN 1 Bukoteja dengan persyarata ii LSP wajib melaksanakan scrtifikasi profesi metal ui usr korripetensi sesuai dengan Pedoman BNSP 201 dan Pedoman BNSP lain yang terkait.



KETiGA



Paling lambat 3 (tiga) bulan setelah ditetapkannya lisensi, DSP SMKN l B ukatcja wajib menyelenggarakan uji kompetensi yang pertama dengan pengamatan langsu rig (witness) dari BNSP u ntuk I ingkup skema serti fikasl kompctensi yang tertera pada amar Kesatu.



KEEMPAT



Sertlflkat 1.isensi akan diberikan kepada LSP SMKN 1 Bukateja setelah hasil witness menunjukkan I.5P SMKN 1 BukateJa telah melaksanakan uji kompetensi sesuai Pedoman BNSP dam dokumen sistem inanajemen mutu L.S P.



KEI.fMA



BN SP akan melaku kaii penilikan, surveilan (suweillanCe j serta pernantauan {monito or ig} terhadap pelaksanaan sertifikasi Kompetensi/profesi dan kinerJa LSP SMKN 1 Bukateja pal ing sed ikif Satu kali da larn satu tahun.



KE fiNAM



BNSP dapat menghentikan sementai a atau mencahut 1lseri.or ya ng telah dibei ikon apabila hasiJ s«rveilan menunjukkan I.5 P SMKN 1 B kateja tidak melaksanakan sertifikaai kumpetensi/profesi sesuai Puduman BNSP Jan dokumen s stem manaJrmen mutu LSP, maupun peraturan perundang-undangan yang berlaku.



XETUJUfT



Lisensi rliberikan kepada LSP SktKN 1 Bukateja unt ›k batas wakcu 3 $t1ga) ta htm terhitung mulai tanggal penetapan surat keputusan ini.



Ditetapkan di Jakarta pada tan gal !1 September 2017



]r. Sumarna F. Abd urahman, M.8c



Lampiran Nomor Tanggal Tentang



Kepntusan Ketua BNSP KEP.0995/BNSP/IX/2O17 19 September 2017 Clserisi kepada Lembaga 5ertifikasl Profesi Sf•JKN 1 Bukate;a



RUANGLINGKUPLlSENSI LEMBAGASERTIFIKASIPROFESl &MKM1BUKAT€A



1. Skema Sertifikasi Okupasl Operator Yunior Custom bade (Standar Kompetens( Kerja Nasional Indonesia Sektor Industri Tekstil dan Barang Tekstil Bidang Garmen Bidang Custom Made Sub Bldang Custom Made Wanita, Surat Keputusaa Menteri Tenaga Kerja dan Trunsmigrasi Republik Indonesia, Nomor • KEP.90/ MEN/V/2010 Tanggal 18 Mei 2010) NO. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11.



KODE UNIT GAR.CM01.001.01 GAR.CM01.002.01 GAR.CMOl.003.01



)UDUL UNIT KOM PETEMS1 MemberiWn Pelayan seCara Prima Kepada Pelanggan Melakukan Pekerjaan dalam Lingkungan Sostar yang Beragam Mengikuti Prosedur Kesehatan, Keselamatan dan Keamanan dalam BeVer!a GAR,CM01.004.01 Memciihara Alat J ahit GAR.CMO2.O0Z.01 Men9ukur Tubuh Pelane8an Sesuai dengan Desain GAR.CM02.008.01 Menjahit dengan Mcsin GAR.CMO2,009.01 Menyelesaikan Busana dengan Jahitan Tangan GAR.CM02.010.01 Melakukan Pengepresan GAR.CM02.011.01 Melakukan Penyelesaian Akhir Busana GAR,CM03.003,01 Membuat Niasan qada Busana GAR.CM03 004.01 Mengawasi Mutu Pekerjaan di Lingkungan Busana



2. 5kema 5ertifikasi Klaster Engine TunR Up ftonvensional (Standar Kompetensi XerJa Nasional Indonesia Sektor Otomotlf Sub Suktor Kendaraan Ringan, Surat Keputusan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Repubick Indonesia, NOmor: KEP.116/M IN/VII/20fi4 Tanggal 8 Juli 2004) NO 1 Z 3 4 5



KODE UNIT OTO.KR01,00 1.01 OTO.KR01.009.01 OTO.KR01.010.01 OTO.XR0l.016.D) OTO.KR01.017.01



/UDUL UNIT KOMPET£N5I Melaksanakan Pemelihaman / Servis Komponen Membaca dan Memahami Gambar Teknik Menggunakan dan Memelihara Alat Ukur Mengikuti prosedur Keselamatan dari Kesehatan Kerja Menggunakan den Memelihara Peralatan dan Perlengkapan Tempat Kerja



NO



KOOE UNIT



6 7 8 9 10 11



OTO.KR01.018.01 OTO.KR02.001.01 OTO.KR02.010.01 OTO.KR02.014.01 OTO.KRO5.001.01 OTO.KR0S.011.01



] UOUI UNIT KOM PGTENSI Kontribusi Komunikasi di Tem_gat Ke a Memellhara / Servls Engine dan Komponen-Komporiennya Memellhara /Servls Sistem Pendlngln dan Komponennya Memellhara Servis Sistem Bahan 8akar 8ensin Mengu i, Memelihara servis dan Meneeanti Baterai MemperbaikiSistemPengapian



z. Skema 8ertifiknsi Klaster Pemeliharaan/Servls Chassis (Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Otomotif Sub Sektor Kendaran Ringan. Surat Keputusan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasl Republik Indonesia, Nomor : KEP.f16/MEN/VII/2004 Tanggal 8 lull 2004) NO. 1



KODE UNIT OTO.KR04.001.01



Z 3 4 5 6 7



OTO.RR04.002.01 OTO.KR04.003.0I OTO.KR04.004.01 OTO.KR04.017.01 OTO.KR40.009.01 OTO.KR40.014.



}UDUL U NIT KOMPETENSI Pernasangan System Rem dan Komponen-



Perakitan dan Komponennya Pemellharan / 5ervls System Rem Perbaikan Sistem Rem Overhaul Sistem Rem Melepas, Memasang dan l4enyetel Roda Memelihara / Servls Sistem Kemudl Memelihara / 5ervis Sistem Suspensi



4. 5kema Sertifikasi Klaster Pemeliharaan Sistem Elektrikal Kendaraan Ringan (Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Otomotlf Sub Sektor Kendaran Ringan, Surat Keputusan Menteri Tenaga Kerja dan Transmlgrasl Republlk Indonesia, Nomnr : KEP.116/MEN/VII/2004 Tanggal 8 J mli 2004) NO.



KODE UNIT



1 2



OTO.KR05.00Z.01 OTO.KRO5.007.01



3



OTO.KR0S.008.01



4



OTO.KR05.009.01



JUOU L UNIT KOM PETEFtSI Perhaikan Rlngan pada Rangkaian / Sistem Kelistrikan Memasang, Menguji dan MemPerbaik Sistem Penerangan dan Wiring Memasang, Menguji dan Memperbaikl Sistem Pengaman Kellstrikan dan Komponennya Memasang Per]engkapan Kelistrikan Tambahan (Asesorles)



Skema Sertifikasi plaster Gngine Tune Up Sistem Injeksi (Standar Kompetensl Kerja Nasional Indonesia Sektor Otomotif Sub Sektor Kendaraan Ringan, Surat Keputusan Menteri Tenaga Kerja dan Transmlgrasl Republik Indonesia, Nomor: KGP.I 16/f•IMN/VIl/ZDO4 Tanggal 8 ]ull 2004) NO 1.



KODE UNIT OTO.KR05.012.01



2.



OTO.KR02.020.01



JUDUL UNIT KOMPETENSI Memelthara /Servis dan Memperbaiki Engine Management System Penieliharaan / Servis Sistem Kontml Emisl



6. Skema SertiM‹asi Plaster Pengolahan Vlsualisasi Multimedia (Standar Kompetensi KerJa Nasional Indonesia 5ektor Komtinikasi Sub Sektor Pos dan Telekomunikasi Bidang Jaongan Telekomunikasi Sub Bidang ]asa Multimedia, Surat KRQlJtusan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Republik Indonesia, Nomor: KEP.11S/MEN/III/2007 Tanggal 12 Maret 2007; Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Teknologi Informasi dam Komunikasi Sub Sektor Operator Komputer. 5urat Keputusan Menteri Tenaga Kerja Republik Indonesia, Nomor: KEP.94/MSN/lV/2005 Tanggal 20 Aprll 2005) TO 1 2



KODE UNIT TIK.MM0 1.005.01 TIICMMO 1.012.01



JUDUL UNIT KOMPETENSI MengidRntifikasi Komponen Multimedia Mengikuti Prosedur Kesehatan, Keselamatan, dam Keamanan



3 4 5 6 7



TIK.MM02.032.01 TlK.MM02.053.01 TIK.MM02.070.01 TIKMM02.071.01 TIK.OP02 019.01



Plembuat, MemaniPulasl, dan Nen8gabunB Gambar 2D



KRJR



Membuat dan Memanipulasl Gambar-Gambar Digital hienggabungkan Gambar 2D ke dalam SaJlan Multimedia fi D1gttal ke dalam Sajian Mult\medfa Menggabungkan Foto Mengoperastkan Plrantl Lunak Pengolah Gambar Vector



7. Skema Sertifikasl Kualifikasi Nasional Sertlfikat 11 Bidang Gambar Bangunan (Standar Kompetensi Ker)a Nasional Indonesia Sektor Konstruksi Bidang Konstruksi Gedung dam Bangurian Slpil Sub Bidang Transportasi Juru Gambar Pekerjaan Jalan dan Jembatan, Surat Keputusan Menteri Tenaga KerJa dan Transmigrasl Republik Indonesia, NDmor: KEP.527/M IN/IX/2009 Tanggal 30 September 2009) NO. I



CODE UNIT



Z



JUOUL UNfT KOFf PETPsNSI SPL.KS21.231.00 Menggambar/Plot Peta, Diagram dan Profi] SPL.KS2I.232.00 Membuat Drah Gambar Rincl Bangunan, Instalasi dan Pmyek Konstruksi SPL.XS21.233.DO I\4engaptikastkan Sketsa Kasar Gambar, SpeslI1kas\ dan Data



4



SPL.KS21.237.00



1 2



5



6



BGNSPG.00tA



BGN.GPG.OO2A



7 8 9



BGNCPG.003 A BGN.GPG.O04A BGN.GPG005A



1z



sun.sxIta0sA



10 11



BGN.GAR.O04A BGN.GAR.OO8A



I3 14



BGN.GAIL011A BGN.G5T.002 A



15 t6 17



BGN GST’.OOSA BGN,GST.007 A BGN.GST.009A



Teknik



Menyelesaikan, Menduplikasikan dan Mendokumentasikan Gambar, Sesuai dengan Alat Bantti dan Spesifikasi yang dibutuhkan Menggambar Proyeksi Bangunan Menggambar Rencana Tapak Men eambar Denah Menaeambar Tampak Menj;gambar Potongan • Menggarribar Rencana Kusen dan Dann Pintu/Jendela dart Kayu Menggambar Konstruksi Tangga dan Railing dart Best/BaJa Meng8ambar Konstruksi Langit-Rnglt Konvensional Meng8ambar Detail Kamar Mandi/WC Menggambar Xonstruksi Pondasi Dangkal Telapak dari Beton Bertuiang



Mengfiambar Rencana Pelat Lantai



I\tenzvambar Rencana Balok dan Kolom dari Beton Bertulang



Menggambar Konstruksi Rangka Atap Sistem Kuda- Kuda dari Baja Pelat Slku



NO. 18



KODE U NIT BGN.GAK.002 A



19



BGN.GAK.ODSA



JUDUL UNIT KOMPETENSI Menggambar Lanjut dengan Perangkat Dunak untuk Meoggambar Tekn ih Mencetak Gam bar dengan Perangkat Lunak untuk Meiiggambar Teknik



Ditetapkan di Jakarta paoo ta nggal ip September Z0I7



jJA,



I r. Sumarna F. Abdurahman, M.Sc