Pengeritingan Desain [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PENGERITINGAN DESAIN A.Pengertian Pembuatan keriting dengan menggunakan rotto dengan cara berbeda-beda dan telah ditentukan, bertujuan untuk menunjang desain penataan.



B. JENIS PENGERITINGAN DESAIN 1. Pengeritingan selang-seling Yaitu, keriting dengan hasil ombak atau ikal besar. Dengan cara sebagai berikut; - Parting rambut menjadi 6/9 bagian - Tempatkan rotto berukuran besar dan sedang dibagian depan sebanyak (5 buah ) - agar ombak tertahan gunakan rotto berukuran sedang - pemberian larutan 2x sebelum digulung - pemberian larutan normal saat sesudah penggulungan



2. Pengeritingan vertikal



Yaitu, bentuk keriting dengan ombak besar yang jatuh (bagi rambut berukuran panjang). Dengan carasebagai berikut; - parting rambutmenjadi 6 bagian - buat 3 garis horizontal yang ujungnya membagi garis vertikal menjadi 3 bagian yang sama - pemberian larutan pengeritingan 2x sebelum dan sesudah.



3. Pengeriritingan Zig-Zag



Yaitu, pengeritingan untuk rambutpendek Dengan cara sebagai berikut; - parting rambut menjadi6 bagian - buat garis sectioning dan blocking -lalu, gulung seperti biasa - pemberian larutan sebelum dan sesudah penggulungan



4.Pengeritingan Berganda



yaitu, pengeritingan berbentuk ombak sama besar untuk rambut berukuran panjang. Dengancarasebagaiberikut; - parting rambut menjadi 6 bagian - gulung rambut mulai dari tengkuk - lakukan penggulungan saat pertengahan rambut tanpa kertas toni - beri larutan setelah penggulungan dengan 2 tahap



5. Pengeritingan Batubata Yaitu, pembentukan rambut ikal seperti ikal asli tanpa meninggalkan garis vertikal Dengan cara sebagaibberikut; - parting rambutmenjadi 6 bagian - lakukan penggulungan dari dahi dengan rotto panjang bagian kanan dan kiri dengan rotto sedang _ deretan ke2 menggunakan roto paling besar penempatannya digeser sedikit - pemberian larutan 2x sebelum dan sesudah penggulungan



6. Pengeritingan Batang Yaitu, pembentukan ikal wajar pada rambut pendek. Dengan cara sebagai berikut; - parting rambutmenjadi 5 bagian - 2 bagian depan dan 3 bagian belakang - mulai gulung dari bagian tengkuk hingga keatas - pada bagian tengkkuk tempelkan sampai kulit - pemberian larutan 2x sebelum dan sesudah penggulungan



Nama :Salsabila Nur Fitri Kelas : XI-TKKR2 PENGERITINGAN DESAIN & SANGGUL



Sanggul upstyle