PPT-TWK Nasionalisme-Dikonversi [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up

PPT-TWK Nasionalisme-Dikonversi [PDF]

Tes Wawasan Kebangsaan

(TWK) by: Farah Huda

Materi TWK 1. Nasionalisme 2. Integritas

3. Bela Negara 4. Pilar Negara

12 0 428 KB

Report DMCA / Copyright

DOWNLOAD FILE

File loading please wait...
Citation preview

Tes Wawasan Kebangsaan



(TWK) by: Farah Huda



Materi TWK 1. Nasionalisme 2. Integritas



3. Bela Negara 4. Pilar Negara



5. Bahasa Indonesia



10 pertemuan



Nasionalisme ? Suatu sikap politik dari masyarakat suatu bangsa yang mempunyai kesamaan kebudayaan dan wilayah serta kesamaan cita-cita dan tujuan, dengan itu masyarakat suatu bangsa akan merasakan adanya kesetiaan yang mendalam kepada bangsa itu sendiri



Nasionalisme Menitikberatkan kesetiaan dan bangga terhadap tanah air Dalam aspek yang wajar Tidak memandang rendah bangsa lain



Rasa bangga yang ekstrim = Chauvinisme



Tujuan 1. Membangun dan mempererat tali persaudaraan 2. Membangun hubungan yang rukun dan harmonis antar individu dan masyarakat. 3. Menumbuhkan rasa cinta pada tanah air



Ciri-ciri Nasionalisme 1. Merasa memiliki dan menjaga 2. Mementingkan kepentingan bersama dari pada kelompok 3. Adanya persatuan dan kesatuan 4. Perjuangan yang dilakukan bersifat nasional 5. Nasionalisme lebih mengutamakan pikiran



Bentuk Nasionalisme 1. Nasionalisme kewarganegaraan/ sipil Bentuk nasionalisme di mana negara memiliki kebenaran politik dari keikutsertaan rakyatnya, kehendak rakyat, atau perwakilan politik. 2. Nasionalisme etnis Nasionalisme etnis ialah berupa semangat kebangsaan di mana negara memiliki kebenaran politik dari budaya asal atau etnis suatu masyarakat. 3. Nasionalisme romantik/organik/identitas Bentuk nasionalisme tersebut ialah negara memiliki kebenaran politik secara organik, yakni berupa hasil dari suatu bangsa atau ras menurut semangat romantisme. 4. Nasionalisme budaya



Bentuk nasionalisme budaya ialah negara memiliki kebenaran politik yang berasal dari budaya bersama dan bukan dari sifat keturunan, seperti ras, warna kulit, dan lainnya. 5. Nasionalisme kenegaraan Bentuk nasionalisme kenegaraan ialah masyarakatnya memiliki perasaan nasionalistis yang kuat dan diberi keutamaan mengatasi hak universal dan kebebasan. Nasionalisme kenegaraan juga sering berhubungan dengan nasionalisme etnis. 6. Nasionalisme agama Bentuk nasionalisme agama ialah negara memiliki legitimasi politik dari adanya persamaan agama.



Contoh Sikap Nasionalisme Keluarga/Rumah: 1. Menghormati orang tua 2. Mendengarkan nasihat orang tua 3. Menjaga nama baik keluarga



Sekolah 1. Menghormati guru 2. Mendengarkan penjelasan guru 3. Saling mendengarkan pendapat, saat diskusi kelas



Masyarakat 1. Menyanyikan lagu kebangsaan pada acara 17 agustus di lingkungan masyarakat 2. Menggunakan batik pada acara arisan 3. Menggunakan produk dalam negari



Sejarah Nasionalisme



Budi Utomo 20 Mei 1908



Hari Kebangkitan



Dr Wahidin Sudirohusodo



pendidikan dan kebudayaan



Ketua Dr. Soetomo



Organisasi Pertama



Serekat Islam • Didirikan oleh H. Samanhudi --> 16 Oktober 1905 • dengan nama Awal Serekat Dagang Islam (SDI) • SDI --> Serekat Islam (SI) 1912--> Ketua: HOS Tjokroaminoto • Tujuan untuk melindungi hak-hak pedagang muslim dari monopoli pedagang besar Tionghoa • Meski dalam anggaran dasar tidak ada unsur-unsur politik dan menentang ketidakadilan serta penindasan yang dilakukan oleh pemerintah kolonial



Indische Partij Tentang Berdirinya Pendiri



Tujuan



Peristiwa



25 Desember 1912 Tiga Serangkai: Douwer Dekker Dr. Cipto Mangunkusumo Ki Hajar Dewantara (R.M Suwardi Suryaningrat) mempersatukan semua penduduk yang mengakui Hindia Belanda sebagai tanah airnya, untuk membebaskan diri dari penjajahan Belanda 1. Ki Hajar Dewantara ditangkap akibat menulis artikel bernada sarkastik berjudul Ais ik een Nederlancer was (Andaikan aku seorang Belanda) 2. Dr. Cipto ditangkap menulis artikel Kracht of Vrees, berisi tentang kekhawatiran, kekuatan dan ketakutan 3. Douwes Dekker juga ditangkap menulis Onze helden



Indische Vereeniging (Perhimpunan Indonesia) Awal berdiri 1908--> Indische Vereeniging/ perhimpunan Hindia --> Soetan Kasjangan dan R.M Noto Soeroto (mengadakan pesta dansa-dansa dan pidato-pidato)



Tahun 1922--> Nama hindia digantikan dengan Indonesia--> Perhimpunan Indonesia Mengangkat R. iwa Kusuma Sumantri sebagai ketua dan Moh. Hatta sebagai Bendahara



Tokoh-tokoh PI yaitu Iwa Kusumantri, Soekiman Wirdjosandjojo, Moh. Hatta, Ahmad Soebardjo, Sultan Sjahrir, dan Soetomo.



Partai Nasional Indonesia Tentang Berdirinya



4 Juli 1927



Lahirnya



Hasil rapat Ir. Soekarno berama rekan, seperti: Mr. izkaq Tjokrodisuryo, Soedjadi, Mr. Budiarti, Mr. Soenarjo, dan Dr. Cipto Mgunkusumo. untuk meraih kemerdekaan Indonesia Berjuan secara mandiri, menolak bekerjasama dengan pemerintah Belanda



Tujuan



Faktor Kemunculan Nasionalisme



Internal 1. Kejayaan Bangsa Indonesia sebelum Kedatangan Bangsa barat 2. Penderitaan Rakyat akibat politik Drainage (Pengerukan kekayaan) 3. Adanya Diskriminasi Rasial 4. Munculnya Golongan terpelajar



Eksternal 1. Kemenangan Jepang atas Rusia 2. kebangkitan Nasionalisme Negara-negara Asia Afrika 3. masuknya paham-paham baru



Nasionalisme Nasionalisme, dengan tujuan mampu mewujudkan kepentingan nasional melalui cita-cita dan tujuan yang sama dengan tetap mempertahankan identitas nasional



Kepentingan Nasional Pembukaan UUD 1945 alinea........



1. Melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia 2. Memajukan kesejahteraan umum 3. Mencedasakan kehidupan bangsa 4. Ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan dan perdamaian abadi



Identitas Nasional pembeda dari bangsa lain: 1. ciri khasnya 2. nilai-nilai budaya 3. aspek kehidupan, dll



Unsur pembentuk identitas nasional yaitu • suku bangsa, • agama, • kebudayaan, dan • bahasa.



Bentuk-Bentuk Identitas Nasional Indonesia: 1.Sang Merah Putih 2. Bahasa Indonesia 3. Burung Garuda 4. Indonesia Raya 5. Bhinneka Tunggal Ika 6. Pancasila 7. UUD 1945



8. Bentuk Negara adalah NKRI 9. Konsepsi Wawasan Nusantara 10. Kebudayaan



Latihan Soal dan Pembahasan



1. Nasionalisme adalah suatu ideologi yang mengutamakan kecintaan terhadap tanah air dalam rangka mengedepankan kepentingan negara tersebut. Namun makna dari definisi tersebut bersifat abstrak sehingga dapat menyebabkan praktik nasionalisme untuk ditafsirkan secara negatif untuk mendukung kepentingan suatu golongan atau individu. Yang merupakan contoh penafsiran negatif dari makna nasionalisme adalah... A. Mendukung persamaan keanggotaan dan kewarganegaraan dari semua kelompok etnis dan budaya B. Kebanggaan untuk menampilkan identitas dirinya sebagai warga negara suatu bangsa C. Patriotisme heroik dengan menggunakan cara apapun untuk membela dan mempertahankan kedaulatan negaranya D. mendukung dan mendorong terbentuknya pemerintahan yang bersih dan demokratis E. bergerak untuk mendukung perkembangan dan kemajuan bangsa



2.Suatu sikap politik dari masyarakat suatu bangsa yang mempunyai kesamaan kebudayaan, dan wilayah, serta kesamaan cita-cita dan tujuan, sehingga masyarakat merasakan adanya kesetiaan yang mendalam kepada bangsa itu sendiri disebut.... A. Bela Negara B. patriotisme C. Ketahanan Nasional D. Integritas E. Nasionalisme



3. Jiwa persatuan Indonesia dalam konsep Pancasila merupakan bentuk penyadaran bahwa perbedaan dalam karakter bangsa yang mempersatuakan, bukan sebagai bentuk ancaman. kesadaran tersebut harus tertanam bagi warga negara terutama dalam membangun sikap.... A. Nasionalisme B. Cinta tanah ar C. Bela negara D. Patriotisme E. Menghargai perbedaan



4. Pada suatu hari, Kampung Sukamaju yang terletak di kabupaten Cianjur digegerkan dengan seorang maling yang masuk ke salah satu rumah warga. Warga berhamburan keluar dan berusaha untuk menangkap maling tersebut. Tini salah satu warga, berinisiatif untuk menelepon polisi untuk datang ke lokasi kejadian. Hal yang dilakukan Tini dan warga kampung Sukamaju merupakan sikap...... A. Nasionalisme B. Bela Negara C. Patriotisme D. Cinta tanah air E. Gotong royong



5. Tono merupakan pegawai di perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan. Tono merupakan salah satu orang yang sangat pelupa. Khususnya, tentang kewajiban membayar pajak pengahasilan setiap tahunnya. Oleh karena itu, Tono selalu saja diingatkan oleh teman sekantornya untuk mengisi form laporan pajak pengahasilan. Sikap teman Tono yang memilki kesadaran akan wajib pajak merupakan hal yang menunjukkan..... A. Nasionalisme B. Bela Negara C. Patriotisme D. Cinta tanah air E. Gotong royong



6. Masker batik yang digunakan oleh Emine Erdogan adalah hadiah yang diberikan oleh Duta Besar RI untuk Republik Turki kepada Presiden Erdogan. Hadiah tersebut disampaikan pada Agustus 2020 dalam rangka perayaan Ulang Tahun Kemerdekaan RI ke-75 dan sekaligus perayaan 70 Tahun Hubungan Diplomatik Indonesia-Turki. Hal yang dilakukan oleh duta besar menunjukan kecintaan beliau terhadap produk Indonesia. Sikap yang merupakan.... A. Bela Negara B. Loyalitas C. Nasionalisme D. integritas E. patriotisme



7. Organisasi budi Utomo didirikan sebagai awal dari kebangkitan Nasional, sehingga pada tanggal 20 Mei ditetapkan sebagai Hari kebangkitan Nasional. Organisasi ini digagas oleh tokoh... A. Ki hajar Dewantara B. Dr. Soepomo C. HOS Cokroaminoto D. Dr. Wahidin Sudirohusodo E. Muh.Hatta



8. Indische Partij (Partai Hindia) adalah partai politik pertama di Hindia Belanda, berdiri tanggal 25 Desember 1912. Didirikan oleh tiga serangkai, yaitu... A. Douwes Dekker, Cipto Mangunkusumo dan Ki Hajar Dewantara B. Dr. Wahidin Sudirohusodo, Ki Hajar Dewantara, Douwes Dekker C. Mr. Soepomo, Suwardi Suryaningrat, Cipto Mangunkusumo D. Suwardi Suryaningrat, Cipto Mangunkusumo, Dr.Soetomo E. Ki Hajar Dewantata, Douwes Dekker, Muh.Yamin



9.Partai Nasional Indonesia atau dikenal juga PNI adalah partai politik tertua di Indonesia. Adapun Ketua Dewan pengurus yang pertama kali yaitu... A. Soekarno B. Dr. Tjipto Mangunkusumo C. Mr.Sunaryo D. Amir Sjarifuddin E. Mr. Sartono



10.Tujuan awal dari pembentukan Organisasi Serekat Dagang Islam (SDI) adalah... A. melindungi hak-hak pedagang muslim dari monopoli pedagang besar Tionghoa B. Hidup menurut perintah agama C. Membantu anggota-anggota yang mengalami kesulitan dalam bidang usaha D. Menentang pemerintah Kolonial E. membangun persaudaraan di bidang ekonomi



11.Organisasi Indische vereniging berubah menjadi Perhimpunan Indonesia pada tahun 1922, diketuai oleh... A. Muh Hatta B. Ir. Soekarno C. Mr. Sunaryo D. R. Iwa Kusuma Sumantri E. HOS Cokroaminoto



12. Hal yang bukan merupakan nilai-nilai yang terkandung dalam nasionalisme dan patriotisme adalah…. A.Pro patria dan primus patrialis B.Jiwa solidaritas dan setia kawan C.Toleransi dan tenggang rasa antar agama, antar suku antar golongan dan antar bangsa D.Mendahulukan kepentiangan individu E.Jiwa tanpa pamrih dan tanggung jawab



13. Dalam tahap awal perkembangannya, nasionalisme di Indonesia berperan sebagai strategi untuk.... A. Menghormati HAM B. Melawan penjajah C. Mempertahankan negara D. mempererat semangat persatuan E. meningkatkan partisipasi rakyat dalam pembangunan



14.Nasionaliseme berasal dari bahasa latin yaitu nation yang berarti dilahirkan atau sering disebut sebuah bangsa yang dipersatukan akibat kelahiran. Nasionalisme dalam ruang dan waktu dapat memilki perubahan hakikat karena.... A. Dipengaruhi oleh sejarah bangsa B. Disesuaikan dengan penafsiran ideologi C. Disesuaikan dengan hukum nasional yang berlaku D. Adanya gejala sosio politik yang berkembang E. Mengacu pada gagasan, ide, dan identitas suatu negara



15. Sikap keteguhan hati dalam memeperjuangkan kepentingan nasional dikenal sebagai... A. Nasionalisme B. Keamanan Nasional C. Cinta tanah air D. Kekuatan nasional E. Ketahanan nasional



16. Sumpah Pemuda dianggap sebagai titik awal perjuangan nasionalisme di Indonesia. Sumpah Pemuda merupakan kesepakatan Kongres Pemuda II yang diketuai oleh... A. W.R. Supratman B. Ir. Soekarno C. Ki Hajar Dewantara D. Muhammad yamin E. Sugondo Joyopuspito



17. Salah satu hal yang harus dihadapi dalam masyarakat multikultural adalah nasional ini sesuai dengan pernyataan... A. Mengutamakan penggunaan bahasa Indonesia saat berada dalam forum nasional. B. membuat perkumpulan dengan dilatarbelakangi sikap primodialisme C. Bekerja sama yang di dasari atas kesamaan budaya D. Prekrutan pegawai berdasarkan kesamaan daerah E. Mengunggulkan budaya sendiri dibandingkan dengan budaya lain



18. Kasus yang menimpa seseorang ketika memilki status kewarganegaraan ganda (bipatride) terjadi ketika... A. Berasal dari negara yang menganut ius soli dan melahirkan di negara ius sanguinis B. Berasal dari negara yang menganut ius sanguinis dan melahirkan di negara yang menganut ius soli. C. Lahir di negara yang menganut ius sangunis bertempat tinggal dan melahirkan di negara yang menganut ius sangunis D. Lahir di negara yang menganut ius soli bertempat tinggal dan melahirkan di negara yang menganut ius soli E. Memiliki status tidak memiliki kewarganegaraan dan melahirkan serta bertempat tinggal di negara yang menganut ius soli



19. Budi Utomo merupakan organisasi yang berperan penting dalam perjuangan kemerdekaan demi mewujudkan cita-cita bangsa Indonesia. Maka dari itu, setiap tahunnya setiap warga negara melaksanakan upacara dalam rangka untuk terus memelihara, menumbuhkan dan menguatkan jiwa nasionalisme kebangsaan kita sebagai landasan dasar dalam melaksanakan pembangunan, menegakkan nilai-nilai demokrasi berlandaskan moral dan etika berbangsa dan bernegara, mempererat persaudaraan untuk mempercepat terwujudnya visi dan misi bangsa kita kedepan dalam bingkai Negara Kesatuan Republik Indonesia. Hari peringatan Kebangkitan Nasional jatuh pada tanggal…. A.20 Mei B.21 Mei C.24 Mei D.25 Mei E.30 Mei



20. Identitas Nasional Bangsa Indonesia direpresentasikan dalam berbagai bentuk,. Berikut ini yang tidak termasuk dalam bentuk identitas nasional adalah.... A. Bahasa Indonesia B. Sang Merah Putih C. Indonesia Raya D. Lagu Daerah E. Burung Garuda



21. Nasionalisme memilki tujuan mampu mewujudkan kepentingan nasional melalui cita-cita dan tujuan yang sama dengan tetap mempertahankan identitas nasional. Berikut ini yang tidak termasuk dalam unsur-unsur terbentuknya identitas nasional Indonesia yaitu.... A. Burung Garuda B. Agama C. Suku Bangsa D. Kebudayaan E. Bahasa



22. Pandemi Covid-19 membatasi ruang gerak manusia untuk berkerumun, sehingga tempat-tempat rekreasi/wisata sangat sepi. Hal ini mempengarui omset dari pedagang yang menjual souvenir di kawasan tempat wisata. Tono dan teman- teman aktivis dari salah satu Universitas tergerak untuk membantu dengan cara…. A.Membantu mempromosikan lewat sosial media dan menfasilitasi para pedagang untuk menjualnya lewat aplikasi e-commerance B.Membeli seluruh dagangnya dengan uang pribadi C.Memberi bantuan berupa kebutuhan pokok 1 bulan sekali D.Memberikan bantuan langsung tunai dengan uang pribadi dengan tidak ikhlas E.Membantu berjaga di sekitar tempat jualan.



DISKUSI DAN TANYA JAWAB



TERIMA KASIH