Proposal Mopdb 2013 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PROPOSAL MASA ORIENTASI PESERTA DIDIK SMA NEGERI 3 RANGKASBITUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014



DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN LEBAK SMA NEGERI 3 RANGKASBITUNG JL. LETNAN MUHARAM NO.5 RANGKASBITUNG



MASA ORIENTASI PESERTA DIDIK OSIS SMA NEGERI 3 RANGKASBITUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014 I.



PENDAHULUAN Pertama-tama marilah kita panjatkan puji dan syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa. Karena atas berkat rahmat-Nya kita diberi nikmat kesehatan sebagai kesempatan untuk dapat menjalani hari-hari yang telah direncanakan oleh Tuhan kepada kita. Dalam upaya mencapai tujuan pembangunan nasional, peranan pendidikan sangat menentukan. Pendidikan pada umumnya dilaksanakn di sekolah, Karena sekolah berfungsi untuk meneruskan nilai-nilai luhur bangsa kepada generasi muda untuk mencapai tujuan pendidikan nasional. Suatu kebijaksanaan pemerintah yang menempatkan sekolah sebagai lingkungan pendidikan yang di dalamnya terdapat masyarakat belajar. Hal ini berarti bahwa sekolah berfungsi untuk mendidik, mengajar dan melatih. Dengan demikian sekolah hendaknya tidak digunakan untuk kegiatan-kegiatan di luar tujuan pendidikan. Maka dari itu, OSIS SMAN 3 Rangkasbitung akan melaksanakan kegiatan yang kami namakan “Pra Masa Orientasi Peserta Didik dan Masa Orientasi Peserta Didik (MOPD) Tahun Pelajaran 2013/2014”



II.



DASAR HUKUM 1. Undang-Undang RI Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional 2. Undang-Undang RI Nomor 32 Tahun 2003 tentang Sistem Pemerintahan Daerah 3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 39 Tahun 2008 tentang Pembinaan Kesiswaan 4. Keputusan Mendiknas Nomor 125/U/2002 tentang Kalender Pendidikan dan Jumlah Belajar Efektif Sekolah 5. Surat Direktur Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah Nomor 5181/C/MN/1998 tanggal 12 Juni Tahun 1998 perihal kegiatan hari-hari pertama siswa baru SLTP/SLTA



III.



PRINSIP PELAKSANAAN MOPDB 1. Beriman dan betakwa kepada Tuhan Ynag Maha Esa 2. Persatuan dan kesatuan 3. Budi pekerti 4. Disiplin 5. Kreatifitas 6. Mendidik dan melatih 7. Kekeluargaan/kebersamaan 8. Tidak ada unsur menyiksa dan balas dendam



IV.



TUJUAN MOPDB 1. Meningkatkan ketakwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa 2. Melatih dan meningkatkan keterampilan, ketangkasan, kedisiplinan dan patriotisme 3. Menciptakan mental yang kuat dan mandiri 4. Ceria dan gembira dalam masa pelatihan



V.



NAMA KEGIATAN Kegiatan ini bernama “PRA MASA ORIENTASI PESERTA DIDIK dan MASA ORIENTASI PESERTA DIDIK (MOPD)”



VI.



TEMA KEGIATAN “LANGKAH AWAL MENUJU KESUKSESAN DIMULAI DARI PRIBADI YANG RELIGIUS”



VII.



SASARAN KEGIATAN Adapun sasaran dari kegiatan ini adalah siswa kelas X yang berjumlah 240 orang, serta siswa kelas XI, XII dan Bapak Ibu guru sebagai pembimbing.



VIII.



WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN Kegiatan ini insyaallah akan dilaksanakan pada : 1. Pra Msa Orientasi Peserta Didik Hari : Sabtu – Minggu Tanggal : 13 – 14 Juli 2013 Tempat : SMA Negeri 3 Rangkasbitung 2. Masa Orientasi Peserta Didik (MOPD) Hari : Senin – Jumat Tanggal : 15 – 19 Juli 2013 Tempat : SMA Negeri 3 Rangkasbitung dan Gedung PKPRI



IX.



KEPANITIAAAN (TERLAMPIR)



X.



PERATURAN (TERLAMPIR) JADWAL KEGIATAN (TERLAMPIR)



XI.



XII.



RENCANA ANGGARAN BIAYA (TERLAMPIR)



XIII.



PENUTUP Semoga kegiatan ini, yakni PRA MASA ORENTASI PESERTA DIDIK dan MASA ORIENTASI PESERTA DIDIK (MOPD), dapat memberikan banyak manfaat khususnya bagi siswa/siswi kelas X SMA NEGERI 3 RANGKASBITUNG, dan dapat menemukan potensi, minat, kreativitas siswa sehingga membentuk siswa yang terampil, percaya diri, dan mandiri. Demikian proposal ini kami buat dengan sebaik-baiknya, sehingga apa yang kami harapkan berjalan lancar, dan terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu dan melibatkan diri untuk berpatisipasi dalam kegiatan ini. Rangkasbitung, 11 Juni 2013 Ketua OSIS



Ketua Pelaksana



Teguh Hidayatullah NISN. 9966232873



Dede Rahmatullah NISN.9960505681



Mengetahui,



Kepala Sekolah



Dra. Hj. Ucu Lena Murtadewi, M.Si NIP. 19641004 198602 2 002



Pembina OSIS



Fathin Wajdi, S.Pd NIP. 19771010 200801 1 015



LAMPIRAN I SUSUNAN PANITIA Pelindung



: Dra. Hj Ucu Lena Murtadewi, M.Si



Penasehat



: 1. Dra. Endang Suratmi 2. Dra. E. Mulyanah 3. Uswati, S.Pd 4. Drs. Dedi Sambas,M.MPd



Penanggung Jawab



: Fathin Wajdi, S.Pd



Stearing Commite



: Muhamad Hasbi



Organize Comite



: Teguh Hidayatullah



Ketua Pelaksana



: Dede Rahmatullah



Wakil Ketua



: Adam Bagja Laksana



Sekretaris



: 1. Siti Nuryani 2. Rosma Alyka



Bendahara



: 1. Faridatul Fiqriah 2. Shinta SEKSI-SEKSI



KOORDINATOR



ACARA



KESEKRETARIATAN



HUMAS







Aziz







Sopan







Mala







Vindi







Hanifah







Deratih







Ira







Firda







Obi







Keke







Rexy







Muti







Rima







Hami







Nia







Dini







Wiwi







REGI







Harlinda







Zizah



KEAMANAN



PERALATAN



KONSUMSI



DOKUMENTASI







Latif







Helmi







Khoridah







Emilda







Adit







Rifki







Agung







Ellen







Reki







Yoga







Qonita







Ningtyas







Fadly







Gazha







Yulfi







Andi







Jerry







Willy







Pondi







Amel



LAMPIRAN II



PERATURAN KEGIATAN PRA MOPD DAN MOPD I.



Panitia MOPD 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.



II.



Panitia wajib datang 15 menit sebelum peserta datang Panitia dilarang melakukan sanksi diluar ketentuan Panitia dilarang menutupi kesalahan peserta yang melanggar peraturan Panitia dilarang keluar area kegiatan tanpa seijin ketua MPK, OSIS dan ketua PELAKSANA Panitia harus berkelakuan baik Panitia wajib bertanggung jawab pada tugas yang telah diterima panitia masing-masing Coordinator seksi wajib menegur dan memperingati anggota panitia yang melanggar aturan Keamanan wajib mengawasi dan melindungi peserta MOPD Pada saat ada panitia yang melanggar, akan diberikan sanksi



Peserta MOPD 1. Peserta wajib datang tepat waktu 2. Peserta wajib menjalankan shalat berjamaah pada saat datangnya waktu shalat berjamaah 3. Peserta wajib membawa alquran setiap hari 4. Peserta dilarang tidur pada saat kegiatan berlangsung 5. Peserta dilarang membawa barang elektronik dan motor ke lingkungan sekolah 6. Peserta dilarang membawa senjata tajam 7. Bagi peserta laki-laki diwajibkan berambut cepak ( potongan 3-2-1) 8. Bagi peserta perempuan dilarang menggunakan pakaian yang memperlihatkan bentuk tubuh (ketat) 9. Bagi peserta perempuan dilarang menggunakan rok diatas mata kaki (ngatung) 10. Bagi peserta laki-laki yang menggunakan celana panjang dilarang ketat 11. Seluruh peserta kegiatan MOPD diwajibkan mematuhi segala sesuatu yang telah ditentukan oleh panitia 12. Bagi peserta yang melanggar akan dikenakan sanksi yang telah ditentukan oleh panitia



LAMPIRAN III



JADWAL KEGIATAN KAGIATAN Pra MOPD dan MOPD



I.



Pra MOPD Sabtu/



06.30 WIB



Masuk



Juli 2013



06.30 – 07.00



Check Peserta



07.00 – 08.00



Pengenalan OSIS dan Peserta



08.00 – 09.00



Pembentukan Struktur Kelompok dan Jargon



II.



09.00 – 10.00



Games



10.00 – 11.30



Ishoma



11.30 – 12.30



Sharing



12.30 – 13.30



Pengumuman



Minggu/



06.00 WIB



Masuk



Juli 2013



06.00 – 06.30



Persiapan/absensi



06.30 – 07.00



Pengajian dan Doa



07.00 – 07.30



Cek perlengkapan



07.30 – 08.30



Kreativitas



08.30 – 09.00



Pengenalan Tata Tertib MOPD



09.00 – 10.00



Persiapan dan shalat



10.00 – 11.00



Razia



11.00 – 12.30



Latihan Upacara



12.30 – 13.30



Pengumuman



Jadwal Kegiatan MOPD Senin/



06.00 WIB



Masuk



15 Juli 2013



06.00 – 06.45



Persiapan/absensi



06.45 – 07.00



Persiapan upacara



07.00 – 07.45



Upacara



07.45 – 08.00



Menuju PKPRI



08.00 – 08.45



Pengenalan unsur sekolah



08.45 – 08.55



Persiapan



08.55 – 09.40



Pengenalan tata karma dan tata tertib



09.40 – 09.50



Persiapan



09.50 – 10.35



Pengenalan kurikulum



10.35 – 10.50



Istirahat



10.50 – 11.35



Pengenalan visi dan misi sekolah, karakteristik SMA



11.35 – 11.45



Persiapan



11.45 – 12.30



MARS SMA dan lagu nasional



12.30 – 13.00



Shalat dzuhur



13.00 – 14.30



Pengenalan ekstrkulikuler



Selasa /



06.00 WIB



Masuk



16 juli 2013



06.00 – 06.45



Persiapan /absensi



06.45 – 07.00



Persiapan upacara



07.00 – 07.45



Upacara



07.45 – 08.00



Menuju PKPRI



08.00 – 08.45



Wawasan wiyatamandala



08.45 – 08.55



Persiapan



08.55 - 09.40



Generasi muda ideal



09.40 – 09.50



Persiapan



09.50 – 10.35



Belajar dan pembelajaran



10.35 – 10.50



Istirahat



10.50 – 11.35



Pengenalan lingkungan sekolah



11.35 – 11.45



Persiapan



11.45 – 12.30



Dinamika kelompok



12.30 – 13.00



Shalat dzuhur



13.00 – 14.30



Pengenalan ekstrakulikuler



Rabu/1 7 juli



06.00 WIB



Masuk



2013



06.00 – 06.45



Persiapan /absensi



06.45 – 07.00



Persiapan upacara



07.00 – 07.45



Upacara



07.45 – 08.00



Menuju PKPRI



08.00 – 08.45



Globalisasi dan persaingan global



08.45 – 08.55



Persiapan



08.55 – 09.40



Kenakalan remaja



09.40 – 09.50



Persiapan



09.50 – 10.35



Tantangan dan peluang



10.35 – 10.50



Istirahat



10.50 – 11.35



Membentuk kebanggaan



11.35 – 11.45



Persiapan



11.45 – 12.30



Pemuda berkarakter



12.30 – 13.00



Shalat dzuhur



13.00 – 14.30



Pengenalan ekstrakulikuler



Kamis / 18



06.00 WIB



Masuk



juli 2013



06.00 – 06.45



Persiapan /absensi



06.45 – 07.00



Persiapan upacara



07.00 – 07.45



Upacara



07.45 – 08.00



Menuju PKPRI



08.00 – 08.45



Informasi perguruan tinggi



08.45 – 08.55



Persiapan



08.55 – 09.40



4 pilar kehidupan berbangsa dan bernegara



09.40 – 09.50



Persiapan



09.50 – 10.35



Pentingnya hidup sehat



10.35 – 10.50



Istitahat



10.50 – 11.35



Remaja yang sholeh dan beriman



11.35 – 11.45



Persiapan



11.45 – 12.30



Bahaya narkoba



12.30 – 13.00



Shalat dzuhur



13.00 – 14.30



Pengenalan ekstrakulikuler



14.30 – 15.30



Pencarian tanda tangan



15.30 – 16.15



Persiapan shalat dan shalat



16.15 – 17.15



Senam otak



17.15 – 17.45



Pengajian dan kultum



17.45 – 18.10



Makan ringan dan shalat maghrib



18.10 – 18.45



Buka puasa bersama



18.45 – 19.00



Sharing



19.00 – 21.00



Tarawih dan shalat isya



21.00 – 24.00



Istirahat



Jumat/ 19 Juli



24.00 – 03.00



ESQ



2013



03.00 – 04.00



Sahur bersama



04.00 – 05.00



Shalat subuh



05.00 – 05.30



Pengajian



05.30 – 06.00



Istirahat



06.00 – 07.00



Persiapan apel dan apel



07.00 – 08.00



Games



08.00 – 11.45



Demo lapangan



LAMPIRAN IV



ANGGARAN DANA KEGIATAN PRA MOPD DAN MOPD No



Keterangan



Volume



Jumlah



1



ATK



-



Rp. 200.000



2



Cetak menyetak



-



Rp. 250.000



3



P3K



-



Rp. 300.000



4



Spanduk



Rp. 100.000 x 4



Rp. 400.000



5



Id card



Rp. 5000 x 60



Rp. 300.000



6



Dokumentasi



-



Rp. 200.000



7



Peralatan



-



Rp. 300.000



8



Sewa gedung



Rp. 750.000 x 4 hari



Rp. 3.000.000



9



Konsumsi panitia Buka bersama Air mineral



Rp.10.000 x 60 x 1 hari Rp. 15.000 x 3 x 1 hari



Rp. 600.000 Rp. 45.000



10



Hadiah



11



Honor pemateri



Rp. 250.000 x 11



Rp. 2.750.000



12



Kartu OSIS



Rp. 10.000 x 250 siswa



Rp. 2500.000



13



Buku mabis



Rp. 10.000 x 15



Rp.150.000



Jumlah



-



Rp. 300.000



Rp.11.295.000