Prosedur Backup Data [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

BACKUP DATA No. Dokumen



No. Revisi



Halaman



00



1/2



STANDAR PROSEDUR



Ditetapkan, Tanggal terbit



OPERASIONAL



(__________________)



(SPO)



Direktur



PENGERTIAN



Prosedur ini untuk memastikan bahwa perusahaan memiliki backup yang memadai dan aman dari semua sistem, yang memungkinkan untuk direcovery secara keseluruhan dalam keadaan darurat atau direcovery secara parsial berdasarkan permintaan.



TUJUAN



Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk: 1. Meningkatkan mutu pelayanan rumah sakit dan Keselamatan Pasien 2. Antisipasi apabila terjadi kerusakan, kehilangan, dan atau ketidaksesuaian, sehingga data dapat diperbaiki. 3. Pengelolaan data dan perangkat keras media penyimpan data pada komputer server tidak terbebani oleh data yang sudah tidak terpakai, terpakai sementara (File Data Dummy / Temporary files) dan perangkat keras bekerja dengan kondisi yang optimal. Data server yang rusak atau terhapus dapat dipulihkan dengan cara mengisinya dengan data hasil backup (Restore)



KEBIJAKAN PROSEDUR



Backup data oleh petugas IT (Software) Dilakukan setiap hari oleh petugas IT. 1. Petugas IT Kordinator melakukan pemeriksaan kapasitas media backup (External Harddisk) apakah masih tersedia space harddisk minimal 100 GB untuk menyimpan data yang akan dibackup. bila tidak cukup harus dilakukan pemindahan atau penghapusan data yang sudah tidak dipakai. 2. Jalankan backup database, dengan ketentuan : a. Pastikan program backup harian otomatis berjalan dengan



methode syncronisasi data dari Server Production to Server Backup. b. Syncronisasi akan menghasilkan file archieve log pada server Backup. c. Copy file dari Server Backup ke External Disk. (bisa mengunakan program WinScp atau Putty)



BACKUP DATA



PROSEDUR



No. Dokumen



No. Revisi



Halaman



SPO/IT/03



00



2/2



3. Jalankan backup Image Medical Record, dengan ketentuan: 3.1 Jalankan



program khusus untuk backup



Image



Medical Record. 3.2 Isi tanggal data image yang akan dibackup. 3.3 Isi folder tujuan backup. 3.4 Jalankan backup. 4. Lengkapi formulir “Catatan Backup Data Harian” tuliskan nama dan paraf petugas IT yang melakukan Backup 5. Lakukan Verifikasi proses Backup Data oleh IT Kordinator 6. Apabila Backup Failed maka petugas IT melakukan Restore Pemeliharaan data : Di lakukan pada saat selesai backup data dari server ke external harddisk : Untuk memastikan bahwa hasil Data Backup tidak terjadi failed seperti Data Corrupt maka akan lakukan Restore oleh system secara automatik setiap hari yang di lakukan oleh IT. Dilakukan pada awal bulan : pemeliharaan data yang di lakukan adalah pemeliharaan pada External Hardisk dengan konsep data yang available pada external harddisk adalah data 2 bulan sebelumnya dan data 1 minggu pada bulan berjalan, pemeliharaan data di lakukan dengan cara menghapus data 1 bulan pada data 2 bulan sebelumnya, contoh ( data Januari akan di



hapus



pada



bulan



Maret



minggu



1



),



cara



untuk



penghapusannya adalah : 1. Pastikan Data Backup pada External Harddisk ada data 2 bulan lalu dan data 1 minggu pada bulan berjalan 2. Buka folder data backup mengunakan windows explorer 3. Pilih data yang akan di hapus pada folder 4. Sebelum proses hapus, check kembali apakah pemilihan data yang akan di hapus sudah benar, kalau tidak benar kembali ke no.2, apabila benar lanjut ke no berikutnya 5. Lakukan proses hapus dan lalu check kapasitas hard disk akan bertambah 6. Apabila



proses



hapus



gagal,



check



penyebab



permasalahan file tidak bisa di hapus dan lakukan process hapus ulang setelah di selesaikan permasalahnnya UNIT TERKAIT



Semua Unit