Scanning Jiwa [PDF]

  • Author / Uploaded
  • tania
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA



SCANNING ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN Ny.A DENGAN ANSIETAS b.d ANCAMAN YANG DIRASAKAN PADA DIRI SENDIRI KARENA DIAGNOSA KANKER PAYUDARA Di RT 04/RW 09 LAHUSA



Nama klien



: Ny. B



Diagnosa keperawatan



: Ansietas b.d ancaman



yang dirasakan pada diri sendiri karena diagnosa kanker payudara



MRS



: 7juni 2020



Ruangan I



:-



Ruangan II



:-



Ruangan III



:-



Mulai dirawat residensi :7 Juni 2020 Pindah/pulang



: -.



Lama di rawat



: 5 hari



Oleh : Shinty tenia dewi



180204060



ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. B DENGAN KECEMASAN BERHUBUNGAN DENGAN KANKER PAYUDARA



PENGKAJIAN KEPERAWATAN Nama Klien



:



Ny. B



Keluhan Utama Saat MRS :



Usia



:



25 tahun



Klien mengatakan nyeri pada jahitan bekas operasi



No. Reg.



:



-



Tgl. Pengkajian



:



9 juni 2020



Kondisi saat ini :



Alamat



:



Bantur RT. 07 RW. 07



Klien mengatakan khawatir tidak dapat menjalankan fungsi sebagai perempuan secara maksimal



FAKTOR PREDISPOSISI DAN FAKTOR PRESIPITASI



FAKTOR PRESIPITASI FAKTOR PREDISPOSISI NATURE



ORIGIN



TIM



BIOLOGIS: Latar belakang genetik Klien mengatakan keluarga tidak ada yang mengalami kanker payudara



TT : 130/90 mmHg



Internal: pasien mengalami penurunan nafsu makan, ekspresi muka cemas.



N : 86 x/menit RR : 22 x/menit S : 36,8 ⁰C



Saat dilak peng



Status nutrisi Riwayat status nutrisi baik Nafsu makan menurun



Kondisi kesehatan secara umum Gaya hidup sehat ( tidak merokok, alkohol ) Tidak ada riwayat alergi



FAKTOR PRESIPITASI FAKTOR PREDISPOSISI NATURE PSIKOLOGIS: Inteligensi IQ normal (90-100) Keterampilan verbal Klien mampu berkomunikasi verbal dan non verbal secara evektif



Khawatir dengan kondisi nya yang tidak mampu dapat menjalankan fungsi sebagai perempuan secara maksimal



ORIGIN



TIM



Eksternal



sejak diagn kank payu



Keluarga selalu memberi dukungan



FAKTOR PRESIPITASI FAKTOR PREDISPOSISI Klien selalu bercerita dengan keluarga jika ada masalah, terutama kepada suami Moral klien mampu membedakan yang baik dan buruk klien dapat menyesuaikan diri dengan orang tua yg sudah lansia Konsep diri Merasa tidak percaya diri Masih belum bisa menerima perubahan fisik nya



SOSIAL: Usia 25 tahun Gender Perempuan Pendidikan Pendidikan terakir S.pd Pendapatan 2 juta perbulan Pekerjaan Sebagai guru Status sosial Mengikuti kegiatan di lingkungan seperti kerja bakti Perhatian dan peduli terhadap orang lain



Tidak ada



Tidak ada



Tidak ad



FAKTOR PRESIPITASI Genogram:



Keterangan Genogram:



Tidak ada masalah hubungan dengan angg mendukung. Selama ini jika ada masalah dan orang tua. Keputusan diambil secara b



FAKTOR PREDISPOSISI



Keterangan :



: perempuan



PENILAIAN (RESPON)TERHADAP STRESSOR



: laki - laki



STRESSO R Cema s deng an kondi si nya saat ini



KOGNITIF



Klien memikirk an kalau orang lain bahwa dirinya tidak dapat menjalan kan fungsi sebagai perempua n secara maksimal



FISIOLOGI S



AFEKTIF



Takut bila tetangga atau orang lain akan membicara kan dan mengejek tubuhnya setelah melihat kondisinya



Jantun g berdeb ar



Pohon Diagnosa:



Ansietas



Kurang pengetahuan



Kanker payudara



PERILAKU



Cenderu ng tidak percaya diri



SOSIAL



Dukung an dari keluarg a



DIAGNOSA KEPERAWAT AN Ansietas



SUMBER KOPING DIAGNOSA KEPERAWATAN Ansietas



PERSONAL ABILITY



SOSIAL SUPPORT



FINANSIAL & YANKES



POSITIVE BELIEFS



Klien mengakui memang merasa cemas apabila tidak dapat menjalankan fungsi sebagai perempuan secara maksimal



Keluarga memberikan dukungan sepenuhnya apabila ada anggota keluarga yang sakit



Dana yang digunakan untuk mencari pertolongan medis apabila sakit adalah dana klien pribadi.



Klien yakin dengan diajarkan terapi bisa mengurangi kecemasan yang dirasakannya



TERAPI



Terapi tariknafas dalam



MEKANISME KOPING ANALISA/ KESAN UPAYA YANG DILAKUKAN Konstruktif Klien belum bisa menerima kondisinya







. Klien mampu menceritakan keluhan yang dia rasakan kepada keluarga



Destruktif







ANALISA/ KESAN UPAYA YANG DILAKUKAN



STATUS MENTAL Penampilan



Baju rapi, penggunaan pakaian sesuai



Pembicaraan



Koheren dan nada bicara tinggi pada awal interaksi



Aktivitas motorik



Klien cenderung bersikap tidak percaya diri



Interaksi selama wawancara



Pada awal interaksi, klien kurang kooperatif, namun setelah diberikan penjelasan klien mulai kooperatif, ada kontak mata selama wawancara



Alam perasaan



Klien merasa khawatir apabila dia tidak mampu menjalankan fungsi sebagai perempuan secara maksimal



Afek



Sesuai dengan emosi



Persepsi



Tidak ada gangguan persepsi dan sensori



Isi piker



Tidak ada gangguan isi piker



Proses pikir



Tidak ada gangguan proses piker



Tingkat kesadaran



Compos mentis, GCS E4 V5 M6



Daya ingat



Jangka panjang: Klien mengatakan dia mulai bersekolah dasar tahun 2000 Jangka pendek: Klien masih ingat berbelanja dengan suaminya Saat ini: Klien mengatakan tadi pagi keluarga makan dengan lauk ayam gebrek



Kemampuan berhitung



Tidak ada gangguan dalam berhitung



Penilaian



Klien mampu mengambil keputusan, saat merasa sakit, klien berobat ke klinik terdekat.



Daya tilik diri



Klien menyadari memang merasa cemas apabila dia tidak mampu menjalankan fungsi sebagai perempuan secara maksimal



DIAGNOSADAN TERAPI DIAGNOSA KEPERAWATAN DAN TERAPI KEPERAWATAN



DIAGNOSA MEDIS DAN TERAPI MEDIS



Ansietas



-



Mendiskusikan ansietas, penyebab, proses terjadi, tanda gejala, dan akibat dari ansietas Melatih teknik relaksasi fisik dengan latihan napas dalam I



IMPLEMENTASI ASUHAN KEPERAWATAN



IMPLEMENTASI TINDAKAN KEPERAWATAN Tanggal: 26 Mei 2016 WIB



Jam: 15.00



Menanyakan pada pasien apakah pasien tahu penyakit yang dialami oleh pasien



EVALUASI (SOAP S: Pasien senang saat diajari cara mengatasi khawatirnya O:



Mengkaji tingkat pengetahuan pasien tentang penyakit yang dideritanya



Pasien mampu mengulang kembali penjelasan yang diberikan



Mengkaji pemahaman pasien tentang kecemasan yang dialami saat ini, penyebab, proses terjadi, tanda gejala dan akibat dari kecemasanya Mengajarkan pasein teknik napas dalam



Pasien mampu menarik napas dalam tetapi masih dibimbing perawat



A:



IMPLEMENTASI TINDAKAN KEPERAWATAN



EVALUASI (SOAP Ansietas berkurang P: Pasien: melakukan latihan yng diajarkan perawat setiap kali pasien merasa cemas Perawat: Evaluasi terapi sesi I, menyiapkan terapi sesi II