Silabus PAI Kls 3 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Silabus Sekolah : SD IT Salsabila Kelas :III (Tiga) Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Semester : 1 (satu) KI 1: Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya KI2: Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya KI 3: Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain KI 4: Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia Kompetensi Dasar



Materi Pokok Pembelajaran



Kegiatan Pembelajaran



Indikator Pencapaian Kompetensi



Pelajaran 1 Nabi Muhammad SAW Teladanku 1.14 Meyakini kebenaran kisah Nabi Muhammad saw. 2.14 Menunjukkan sikap percaya diri dan mandiri sebagai implementasi pemahaman kisah keteladanan Nabi Muhammad saw 3.2 Memahami hadis yang terkait dengan perilaku mandiri, dan percaya diri 4.14 Menceritakan kisah keteladanan Nabi Muhammad saw.



a. KIsah Keteladanan Nabi Muhammad Saw b. Percaya Diri dan Mandiri



Teknik Mengamati:  Mengamati gambar tentang kegiatan belajar mengajar di kelas III (pada kover pelajaran 1)  Mengamati dua peristiwa pada gambar halaman 3, yaitu pasukan gajah yang dipimpin Abrahah melakukan perjalanan menuju Ka’bah dan pasukan gajah porak poranda sebelum sampai di Ka’bahz Menanya:  Menanya tentang peristiwa yang terjadi pada pasukan gajah yang dipimpin Abrahah  Menanya tentang mengapa Nabi Muhammad saw. disebut sebagai sayyidul anbiya (pemimpin)  Menanya tentang kisah hidup Nabi Muhammad



Alokasi waktu



Penilaian Bentuk Instrumen



Contoh Instrumen



3.2.1 menjelaskan tentang pengertian sikap mandiri dan percaya diri 3.2.2 memberikan conroh sikap mandiri dan percaya diri dalam kehidupan sehari-hari 4.14 Menceritakan kisah keteladanan Nabi Muhammad saw.



1



saw. sejak dari kanak-kanak hingga remaja  Menanya tentang keteladan yang telah diberikan Nabi Muhammad saw., yaitu sikap percaya diri dan mandirinya sejak kecil, remaja, dan dewasa  Menanya tentang contoh perilaku percaya diri dan mandiri dari Nabi Muhammad saw. dalam kehidupannya sehari-hari sejak kecil, remaja, dan dewasa Mengeksplorasi  Mencari contoh beberapa kisah percaya diri dan mandiri yang telah dicontohkan Nabi Muhammad saw. dalam kehidupan sehari-hari  Mencari contoh tentang perilaku percaya diri dan mandiri di sekitar kita yang telah dibiasakan dalam kehidupan sehari-hari  Mencari penjelasan tentang bersikap percaya diri dan mandiri yang dilakukan di rumah, di sekolah, dan di masyarakat  Menyebutkan contoh-contoh perilaku kita sehari-hari yang menunjukkan bersikap percaya diri dan mandiri, baik di rumah maupun di sekolah  Menunjukkan sikap percaya diri dan mandiri pada sebuah peristiwa yang pernah siswa lakukan Mengasosiasikan:  Menganalisis dan menyimpulkan pentingnya bersikap percaya diri dan mandiri dalam kehidupan sehari-hari  Menganalisis dan menyimpulkan keteladanan tentang bersikap percaya diri dan mandiri yang dicontohkan Nabi Muhammad saw. kepada kita  Menganalisis dan menyimpulkan manfaat/keuntungan bersikap percaya diri dan



2



mandiri dalam kehidupan sehari-hari  Menyimpulkan contoh-contoh perilaku yang menunjukkan sikap percaya diri dan mandiri yang kita lakukan dalam kehidupan sehari-hari Mengomunikasikan:  Membaca materi tentang Nabi Muhammad saw. teladanku, yang menjelaskan tentang kisah keteladanan Nabi Muhammad saw., percaya diri, dan mandiri  Memberikan pendapat dengan memberikan tanda cek (√) pada pernyataan yang tersedia dalam aktivitas islami  Menunjukkan hasil pengamatan terhadap gambar-gambar yang ada dan mampu menceritakannya dengan baik dan benar  Menunjukkan contoh sikap percaya diri dan mandiri yang dimiliki siswa, untuk disampaikan dalam bentuk cerita kepada teman lainnya di kelas. Pelajaran 2 Asyik Bisa Membaca Surah an-Nasr 1.1 Terbiasa membaca al-Qur’an A. Membaca dengan tartil Kalimat2.1 Menunjukkan sikap peduli Kalimat dalam terhadap sesama sebagai Surah an-Nasr implementasipemahaman Q.S. B. Menulis an-Nasr Kalimat3.1 Memahami makna Q.S. an-Nasr Kalimat dalam 3.2 Memahami pesan-pokok Q.S. anSurah an-Nasr Nasr C. Menghafal 4.1.1 Membaca kalimat-kalimat dalam Surah an-Nasr Q.S. an-Nasr dengan benar 4.1.2 Menulis kalimat-kalimat dalam Q.S. an-Nasr dengan benar 4.1.3 Menunjukkan hafalan Q.S. an-



Mengamati:  Mengamati gambar-gambar tentang peristiwa atau proses belajar-mengajar di TPQ; belajar membaca, menulis, dan menghafalkan Surah anNasr Menanya:  Menanya tentang sudahkan para siswa lancar membaca Q.S. an-Nasr  Menanya tentang bagaimana cara melafalkan Q.S. Surah an-Nasr dengan benar  Menanya tentang kemampuan menulis kalimatkalimat dalam Q.S. an-Nasr  Menanya tentang kemampuan menghafal Q.S.



3.1. mengartikan makna QS. An-Nasr ayat 1-3 3.2. Menjelaskan kandungan ayat QS. AnNasr 4.1.1 Membaca QS. AnNasr 4.1.2 Menuliskan QS. AnNasr 4.1.3 Menghafal QS. AnNasr



3



Nasr dengan lancar



an-Nasr  Menanya tentang kemampuan menghafal Q.S. an-Nasr dengan benar Mengeksplorasi  Mencari contoh seorang siswa yang mampu membaca Q.S. an-Nasr dengan benar sebagai contoh bagi teman lainnya yang belum mampu membaca Q.S. an-Nasr  Menyuruh salah satu siswa untuk maju ke depan (mencoba) menulis kalimat-kalimat yang ada dalam Q.S. an-Nasr  Mencari penjelasan tentang cara melafalkan Q.S. an-Nasr secara lengkap, benar dan jelas  Mencari penjelasan tentang cara mudah menulis kalimat-kalimat yang ada dalam Q.S. an-Nasr  Mencari cara mudah menghafal dalam Q.S. anNasr secara lengkap dan benar Mengasosiasikan:  Menganalisis dan menyimpulkan pentingnya setiap muslim mapu membaca Q.S. an-Nasr dengan makhraj yang benar  Menganalisis dan menyimpulkan cara mudah melafalkan kalimat-kalimat dalam Q.S. an-Nasr dengan benar  Menganalisis dan menyimpulkan cara mudah menuliskan kalimat-kalimat yang ada dalam Q.S. an-Nasr  Menyimpulkan cara mudah untuk menghafal Q.S. an-Nasr dengan makhraj yang benar Mengomunikasikan:  Menunjukkan kemampuan melafalkan Surah anNasr dengan makharijulhuruf yang benar  Menunjukkan kemampuan menulis kalimatkalimat dalam Q.S. an-Nasr



4



 Menunjukkan hafalan Q.S. an-Nasr dengan makharijulhuruf yang benar  Menunjukkan kemampuan menghafal Q.S. anNasr dengan makharijulhuruf yang benar di depan kelas Pelajaran 3 Allah Maha Esa dan Maha Pencipta 1. 5 Meyakini keesaan Allah Swt.Yang A.Meyakini Allah Maha Pencipta berdasarkan pengamatan Itu Ada terhadap dirinya dan makhluk ciptaanB. Al-Khaliq Nya yang dijumpai di sekitar rumah dan sekolah 2.3Menunjuk-kan sikap kerjasama sebagai implementasi Keesaaan Allah Menunjukkan sikap kerja sama sebagai implementasi pemahaman keesaan Allah Swt. 3.3 Memahami Keesaan Allah Yan Maha Pencipta. Memahami keesaan Allah Yang Maha Pencipta berdasarkan pengamatan terhadap dirinya dan makhluk ciptaanNya yang dijumpai di sekitar rumah dan sekolah 4.3Melakukan pengamatan terhadap diri dan makhluk ciptaan Allah yang dijumpai di sekitar rumah dan sekolah sebagai implementasi iman terhadap keesaan Allah Yang Maha Pencipta



Mengamati:  Mengamati gambar-gambar yang menunjukkan bahwa Allah Maha Esa dan Maha Pencipta  Mengamati aktivitas anak-anak muslim yang mencari ilmu di TPQ  Mengamati bukti-bukti adanya Allah Swt. yang ada di sekitar kita Menanya:  Menanya tentang pengertian Allah Maha Esa  Menanya tentang mengapa yang disembah hanya Allah Yang Maha Esa  Menanya tentang siapa yang mengatur alam semesta ini  Menanya tentang Allah adalah satu-satunya Tuhan di dunia ini, tidak ada Tuhan yang lain  Menanya tentang apa yang seharusnya dilakukan manusia dengan adanya bukti –bukti yang menunjukkan bahwa Allah Maha Esa Mengeksplorasi  Mencari penjelasan tentang meyakini keesaan Allah Yang Maha Pencipta berdasarkan pengamatan terhadap diri kita sendiri dan makhluk ciptaan-Nya yang dijumpai di sekitar rumah dan sekolah  Mencari bukti-bukti bahwa Allah itu ada (selalu hadir) di sekitar kita  Mencari tahu tentang kekuasaan Allah tidak ada



3.3.1menjelaskan pengertian keEsaan Allah 3.3.2 menunjukkan bukti Keesaann Allah Melalui Peristiwa alam yang terjadi 3.3.3menjelaskan pengertian Allah Maha Pencipta 3.3.4 menunjukkan bukti ciptaan Allah



5



yang dapat menandinginya  Mencari tahu bagaimana asal usul manusia dan sistem pencernaan manusia bekerja, dst. Mengasosiasikan:  Menganalisis dan menyimpulkan tentang Allah Maha itu ada dan Maha Pencipta  Menganalisis dan menyimpulkan keyakinan kita bahwa Allah itu ada dan Maha pencipta  Menjelaskan pengertian Al-Khaliq sebagai salah satu Asmaul Husna Pelajaran 4 Perilaku Terpuji 1.2 Meyakini hadis yang terkait dengan perilaku mandiri, percaya diri, dan bertanggung jawab 2.2Menunjukkan prilku mandiri, percaya diri, dan bertanggung jawab 3.2 Memahami Hadis yang terkait dengan perilaku mandiri, percaya diri, dan bertanggung jawab 4.2Mencontohkan perilaku mandiri, percaya diri, dan bertanggung jawab sebagai implementasi maknaHadis yang terkandung



A. Sikap Mandiri B. Percaya Diri C. Tanggung Jawab



Mengamati:  Mengamati gambar-gambar tentang aktivitas anak Yusuf, seperti keberanian menghafal AlQur’an di depan kelas, menampakkan karya yang dibuatnya di depan kelas, atau mengamati aktivitas teman-teman saat bermain pada waktu istirahat sekolah, dll.  Mengamati gambar yang menunjukkan sikap mandiri dan tanggung jawab mengerjakan tugas sekolah (keterampilan membuat layang-layang), merapikan tempat tidur, memakai sepatu, dan belajar sendiri di kamar belajar.  Mengamati gambar seorang siswi dengan percaya diri membaca puisi islami ketika mengikuti lomba di sekolah Menanya:  Menanya tentang pengertian sikap mandiri, percaya diri, dan tanggung jawab  Menanya tentang mengapa setiap orang harus bersikap terpuji (sikap mandiri, percaya diri, dan tanggung jawab)d alam kehidupan sehari-hari  Menanya tentang bagaimana cara bersikap terpujhi, seperti sikap mandiri, percaya diri, dan



3.2.1menjelaskan pengertian sikap mandiri, percaya diri dan bertanggung jawab 3.2.2 memberikan contoh prilaku mandiri, percaya diri dan bertangnggung jawab dalam kehidupan sehari-hari 3.3.3menjelaskan cara menumbuhkan sikap mandiri, percaya diri dan bertanggung jawab 4.2.membandingkan cirriciri orang yang memiliki sikap mandiri, percaya diri dan bertangggung jawab



6



tanggung jawab dalam kehidupan sehari-hari  Menanya tentang contoh perilaku terpuji dalam kehidupan sehari-hari, seperti sikap mandiri, percaya diri, dan tanggung jawab  Menanya tentang keuntungan memiliki perilaku terpuji dalam kehidupan sehari, seperti sikap mandiri, percaya diri, dan tanggung jawab dalam kehidupan sehari-hari Mengeksplorasi  Mencari penjelasan tentang pengertian sikap mandiri, percaya diri, dan tanggung jawab  Mencari penjelasan tentang hal-hal yang mendorong seseorang untuk bersikap terpuji, seperti sikap mandiri, percaya diri, dan tanggung jawab  Mencari penjelasan tentang pengertian sikap mandiri, percaya diri, dan tanggung jawab  Mencari penjelasan tentang mengapa sikap mandiri, percaya diri, dan tanggung jawab harus dimiliki dan dibiasakan dalam kehidupan seharihari Mengasosiasikan:  Menganalisis dan menyimpulkan tentang pengertian sikap mandiri, percaya diri, dan tanggung jawab  Menganalisis dan menyimpulkan tentang hal-hal yang mendorong seseorang untuk bersikap terpuji, seperti sikap mandiri, percaya diri, dan tanggung jawab  Menyimpulkan tentang bagaimana kita harus bersikap terpuji, seperti sikap mandiri, percaya diri, dan tanggung jawab  Mengomunikasikan:  Menunjukkan sikap sikap mandiri, percaya diri,



7



dan tanggung jawab dalam kehidupan seharihari, baik di rumah maupun di sekolah  Mempraktikkan dan membiasakan sikap sikap mandiri, percaya diri, dan tanggung jawab dalam kehidupan sehari-hari, baik di rumah maupun di sekolah Pelajaran 5 Makna Salat 1.10Menjalankan salat dengan tertib 2.10Menunjukkan sikap disiplin sebagai implementasi pemahaman tata cara salat dan bacaannya 3.10Memahami tata cara salat dan bacaannya 4.10Mempraktikkan salat dengan tata cara dan bacaan yang benar



A. Mensyukuri Nikmat Allah B. Makna Salat C. Praktik Salat



Mengamati:  Mengamati gambar tentang anak-anak muslim melaksanakan salat berjamaah  Mengamati dua peristiwa pada gambar yang berbeda, untuk dibandingkan mana yang harus kita lakukan dan mana yang harus ditinggalkan dari dua gambar tersebut.  Mengamati dua peristiwa pada gambar yang berbeda, untuk ditunjukkan mana yang sebaiknya dilakukan dan dibiasakan sebagai siswa muslim  Mengamati gerakan salat yang diwakili salah seorang teman di depan kelas, dengan gerakan dan bacaan yang dimulai dari takbiratulihram sampai salam  Mengamati upaya anak-anak muslim untuk belajat tentang gerakan salat dan bacaannya  Mengamati para siswa muslim dalam melaksanakan praktik salat yang dimulai dari takbiratulihram sampai salam Menanya:  Menanya tentang pengertian mensyukuri nikmat dan makna salat  Menanya tentang salah satu surah dalam AlQur’an yang menjelaskan tentang mensyukuri nikmat (Q.S. al-Kausar Ayat 1–3)  Menanya tentang makna salat yang dilakukan



3.10.1 menjelaskan makna sholat 3.10.2 menjelaskan syarat dan rukun sholat 3.10.3 menjelaskan hal-hal yang dapat membatalkan sholat 4.10 mendemonsrasikan sholat dengan bacaan dan tata cara yang benar



8



umat muslim dalam kehidupan sehari-hari  Menanya tentang praktik salat yang dilakukan mulai dari gerakan dan bacaan takbiratulihram sampai salam Mengeksplorasi  Mencari penjelasan tentang pentingnya mensyukuri nikmat Allah dan makna salat bagi setiap muslim  Mencari penjelasan tentang praktik salat yang benar, baik dari segi gerakan maupun bacaan  Mencari penjelasan tentang menyukuri nikmat Allah yang berkaitan dengan Q.S. al-Kausar  Mencari penjelasan tentang bagaimana cara mensyukuri nikmat yang telah banyak kita terima dari Allah  Mencari penjelasan tentang makna salat yang kita lakukan sehari semalam (17 rakaat) Mengasosiasikan:  Menganalisis dan menyimpulkan tentang pentingnya mensyukuri nikmat Allah  Menganalisis dan menyimpulkan tentang nikmat Allah yang diberikan kepada Nabi Muhammad saw., sebagaimana yang tercantum dalam Q.S. al-Kausar  Menyimpulkan tentang pentingnya memahami makna salat dan praktik salat yang kita lakukan Mengomunikasikan:  Menunjukkan contoh mensyukuri nikmat Allah yang seharusnya dilakukan setiap muslim dalam kehidupan sehari-hari  Mempraktikkan makna salat yang dapat kita lakukan dalam kehidupan sehari-hari  Mempraktikkan cara salat yang benar menurut Rasulullah saw., baik dari segi gerakan maupun



9



bacaannya  Menjelaskan pentingnya melaksanakan praktik salat dengan benar dan membiasakannya dalam kehidupan sehari-hari sebagai umat muslim Pelajaran 6 Kisah Nabi Yusuf a.s. dan Nabi Su’aib a.s. A. Nabi Yusuf a.s. Mengamati: 1.11 Meyakini kebenaran kisah Nabi B. Nabi Syu’aib  Mengamati gambar anak-anak muslim dengan Yusuf a.s. a.s. antusias mendengarkan kisah Nabi Yusuf a.s. 1.12Meyakini dan Nabi Syu’aib a.s. yang disampaikan ustazah kebenaran kisah Nabi Syu’aib a.s.  Mengamati keberanian seorang siswa yang 2.12Menunjukkan sikap pemaaf bertanya tentang keteladanan yang dapat kita sebagai implementasi pemahaman peroleh dari kisah Nabi Yusuf a.s. dan Nabi kisah keteladanan Nabi Yusuf a. Syu’aib a.s. Menunjukkan sikap jujur sebagai  Mengamati gambar yang menjelaskan tentang implementasi pemahaman kisah dua peristiwa yang berbeda mengenai aktivitas keteladanan Nabi Syu’aib a.s. anak-anak di sekolah 3.11 Memahami kisah keteladanan  Mengamati keberanian anak-anak Islam Nabi Yusuf AS bertanya kepada guru /ustazah saat belajar di Memahami kisah keteladanan Nabi kelas atau di TPQ mengenai apa yang telah Yusuf a.s. dijelaskannya 3.12 Memahami kisah keteladanan Menanya: Nabi Sy’aib  Menanya tentang sikap anak-anak muslim yang Memahami kisah keteladanan Nabi harus memiliki sikap pemaaf, sabar dan tawakal, Syu‘aib a.s. bijaksana dan tanggung jawab, serta membela 4.11 menceritakan kisah keteladanan kebenaran sebagaimana yang dimiliki Nabi Nabi Ysuf AS Yusuf a.s. dan Nabi Syu’aib a.s. untuk Menceritakan kisah keteladanan Nabi diteladani dalam kehidupan kita sehari-hari. Yusuf a.s.  Menanya tentang manfaat memiliki sikap sikap 4.12 Menceritakan kisah Nabi pemaaf, sabar dan tawakal, bijaksana dan Menceritakan kisah keteladanan Nabi tanggung jawab, serta membela kebenaran Syu’aib a.s. sebagaimana yang dimiliki Nabi Yusuf a.s. dan Nabi Syu’aib a.s. untuk diteladani dalam kehidupan kita sehari-hari.  Menanya tentang mengapa anak-anak muslim



3.11.1 menceritakan kisah Nabi Yusu As 3.11.2 menjelskan keeladanan Nabi Yusuf 3.12.1 menceritakan kisah Nabi Syu’aib 3.12.2 menjelaskan keteladanan Nabi Syu’aib



10



harus berani sikap pemaaf, sabar dan tawakal, bijaksana dan tanggung jawab, serta membela kebenaran sebagaimana yang dimiliki Nabi Yusuf a.s. dan Nabi Syu’aib a.s. untuk diteladani dalam kehidupan kita sehari-hari.  Menanya tentang pesan dan pentingnya belajar mempertanggungjawabkan sikap pemaaf, sabar dan tawakal, bijaksana dan tanggung jawab, serta membela kebenaran sebagaimana yang dimiliki Nabi Yusuf a.s. dan Nabi Syu’aib a.s. untuk diteladani dalam kehidupan kita seharihari.  Menanya tentang kisah Nabi Yusuf a.s. dan Nabi Syu’aib a.s. dan keteladanannya  Menanya tentang sudahkah sikap pemaaf, sabar dan tawakal, bijaksana dan tanggung jawab, serta membela kebenaran dimiliki anak-anak muslim Mengeksplorasi  Mencari kisah sejarah tentang kisah hidup masa kecil sampai dewasa Nabi Yusuf a.s. dan Nabi Syu’aib a.s.  Mencari hal-hal yang dapat diteladani dari kisah hidup Nabi Yusuf a.s. dan Nabi Syu’aib a.s.  Mencari kisah sejarah tentang cara-cara Nabi Yusuf a.s. dan Nabi Syu’aib a.s. mengajarkan kebaikan kepada para umatnya (sikap pemaaf, sabar dan tawakal, bijaksana dan tanggung jawab, serta membela kebenaran)  Mencari penjelasan tetang strategi dakwah yang dilakukan Nabi Yusuf a.s. dan Nabi Syu’aib a.s.  Mencari penjelasan tentang hikmah bersikap pemaaf, sabar dan tawakal, bijaksana dan tanggung jawab, serta membela kebenaran.



11



 Menganalisis dan menyimpulkan tentang sejarah perjalanan hidup Nabi Yusuf a.s. dan Nabi Syua’aib a.s. Mengomunikasikan:  Menjelaskan sejarah hidup nabi dan rasul Nabi Yusuf a.s. dan Nabi Syu’aib a.s. di depan kelas  Menyebutkan beberapa keteladanan dari Nabi Yusuf a.s. dan Nabi Syu’aib a.s. yang harus dilaksanakan anak-anak muslim, seperti sikap pemaaf, sabar dan tawakal, bijaksana dan tanggung jawab, serta membela kebenaran.  Menceritakan kisah Nabi Yusuf a.s. dan Nabi Syu’aib a.s. di depan kelas dengan bahasa sendiri sesuai pemahaman masing-masing siswa Pelajaran 7 Asmaul Husna 1.4 Meyakini adanya Allah Swt. Yang Maha Pemberi, Maha Mengetahui, dan Maha Mendengar 2.4 Menunjukkan sikap peduli, berbuat baik dan berhati-hati sebagai implementasi pemahaman al-Asmau al-Husna: al-Wahhab, al-‘Alim, dan asSami‘ 3.4 Memahami makna al-Asmau alHusna: al-Wahhab, al-‘Alim, danas-Sami‘ 4.4 Membaca al-Asmau al-Husna: al-Wahhab, al-‘Alim, danasSami‘dengan jelas dan benar



A. Asmaul Husna Al-Wahhab B. Asmaul Husna Al- ‘Alim C. Asmaul Husna As-Sami ‘



Mengamati:  Mengamati gambar anak-anak muslim sedang berdoa setelah melaksanakan salat berjamaah  Mengamati beberapa aktivitas keluarga yang menggambarkan keterkaitan dengan materi yang sedang dibahas, yakni al-Asmau al-Husna: al-Wahhab, al-‘Alim, dan as- Sami‘  Mengamati gambar anak-anak muslim sedang menyiram tanaman, membuang sampah pada tempatnya, hujan turun menyirami tanaman sebagai penjelas untuk memahami materi alAsmau al-Husna: al-Wahhab  Mengamati gambar peristiwa gunung meletus dan sikap orang-orang saat peristiwa tersebut terjadi. Gambar tersebut menggambarkan keterkaitan dengan materi yang sedang dibahas, yakni al-Asmau al-Husna al-‘Alim Menanya:



3.4.1 meyebutkan pengertian asmaul husna 3.4.2 menjelaskan pengertian smaul husna: al-wahhab, al-alim dan as-sami’ 3.4.3 memberi contoh Allah memiliki sift alwahhab, al-alim dan assami’ melalui peristiwa yang ada 4.4 menghafal dan mengulangi lafadz asmaul husna al-wahhab, al-alim, dan as-sami'



12







Menanya tentang sikap anak-anak muslim yang harus memiliki sikap peduli, berbuat baik, dan berhati-hati sebagai implementasi







pemahaman al-Asmau al-Husna: al-Wahhab, al-‘Alim, dan as- Sami‘ Menanya tentang manfaat memiliki sikap peduli, berbuat baik, dan berhati-hati







sebagai implementasi pemahaman alAsmau al-Husna: al-Wahhab, al-‘Alim, dan asSami‘ dalam kehidupan sehari-hari Menanya tentang mengapa anak-anak muslim harus memiliki sikap peduli, berbuat baik, dan berhati-hati sebagai implementasi







pemahaman al-Asmau al-Husna: al-Wahhab, al-‘Alim, dan as- Sami‘ dalam kehidupan sehari-hari Menanya tentang pentingnya memiliki peduli, berbuat baik, dan berhati-hati sebagai







implementasi pemahaman al-Asmau alHusna: al-Wahhab, al-‘Alim, dan as- Sami‘ dalam kehidupan sehari-hari Menanya tentang sudahkah sikap peduli, berbuat baik, dan berhati-hati sebagai



implementasi pemahaman al-Asmau alHusna: al-Wahhab, al-‘Alim, dan as- Sami‘ dalam kehidupan sehari-hari dimiliki anak-anak muslim Mengeksplorasi  Mencari penjelasan mengenai pengertian sikap peduli, berbuat baik, dan berhati-hati



13







sebagai implementasi pemahaman alAsmau al-Husna: al-Wahhab, al-‘Alim, dan asSami‘ dalam kehidupan sehari-hari Mencari hal-hal yang berkaitan dengan sikap peduli, berbuat baik, dan berhati-hati







sebagai implementasi pemahaman alAsmau al-Husna: al-Wahhab, al-‘Alim, dan asSami‘ dalam kehidupan sehari-hari Menganalisis dan menyimpulkan tentang sikap peduli, berbuat baik, dan berhati-hati



sebagai implementasi pemahaman al-Asmau al-Husna: al-Wahhab, al-‘Alim, dan as- Sami‘ dalam kehidupan sehari-hari Mengomunikasikan:  Menjelaskan pengertian al-Asmau al-Husna: alWahhab, al-‘Alim, dan as- Sami‘  Menyebutkan beberapa contoh sikap peduli, berbuat baik, dan berhati-hati sebagai implementasi pemahaman al-Asmau alHusna: al-Wahhab, al-‘Alim, dan as- Sami‘ dalam kehidupan sehari-hari Pelajaran 8 Asyik Bisa Membaca Surah al- Kausar 1.6 Meyakini bahwa sikap peduli A. Membaca terhadap sesama sebagai Kalimat-Kalimat cerminan dari iman dalam Surah al2.6 Menunjukkan sikap peduli Kausar terhadap sesama sebagai B. Menulis implementasi pemahaman Q.S. Kalimat-Kalimat al-Kausar dalam Surah al3.1 Memahami makna Q.S. al-Kausar Kausar



Mengamati:  Mengamati gambar tentang anak-anak Islam sedang belajar Al-Qur’an Surah al-Kausar  Mengamati dua peristiwa pada gambar yang berbeda untuk diceritakan menurut pengalaman masing-masing yang berkaitan dengan materi dalam Surah al-Kausar  Mengamati semangat anak-anak muslim



3.1 menjelaskan kandungan ayat Al-Qur’an Surat AlKautsar 4.1.1 Membaca kalimatkalimat dalam Q.S. al-Kausardengan benar 4.1.2 Menulis kalimat-



14



4.1.1 Membaca kalimat-kalimat dalam Q.S. al-Kausardengan benar 4.1.2 Menulis kalimat-kalimat dalam Q.S. al-Kausar dengan benar 4.1.3 Menunjukkan hafalan Q.S. alKausar dengan lancar



C. Menghafal Kalimat-Kalimat dalam Surah alKausar D. Makna Surah al-Kausar



membantu kegiatan yang terkait dengan makna kalimat dalam Q.S. al-Kausar dengan Surah al-Kausar benar  Mengamati penguasaan anak-anak muslim 4.1.3 Menunjukkan tentang menulis kalimat-kalimat dalam Surah alhafalan Q.S. alKausar Kausar dengan  Mengamati penguasaan anak-anak muslim lancar tentang menghafal kalimat-kalimat dalam Surah al-Kausar Menanya:  Menanya tentang penguasaan bacaan Surah al-‘Kausar dengan benar dan jelas  Menanya tentang cara membaca kalimat-kalimat dalam Surah al-Kausar dengan benar dan jelas  Menanya tentang kemampuan menulis dan menghafal kalimat-kalimat dalam Surah alKausar  Menanya tentang makna yang terkandung dalam Surah al-Kausar  Menanya tentang kemampuan memahami makna Surah al-Kausar Mengeksplorasi  Belajar Al-Qur’an Surah al-Kausar dalam kehidupan sehari-hari  Belajar membaca kalimat-kalimat yang ada dalam Surah al-Kausar  Belajar menulis kalimat-kalimat dalam Surah alKausar  Belajar menghafal kalimat-kalimat dalam Surah al-Kausar dan mengetahui makna yang terkandung dalam kalimat-kalimat tersebut Mengasosiasikan:  Menganalisis dan menyimpulkan cara mudah membaca dan menulis kalimat-kalimat dalam Surah al-Kausar



15



 Menganalisis dan menyimpulkan cara mudah menghafalkan dan memahami makna Surah alKausar dengan benar Mengomunikasikan:  Membaca materi tentang asyik bisa membaca Surah al- Kausar  Menceritakan pengalaman diri siswa ketika belajar melafalkan dan menghafalkan Surah alkausar  Menunjukkan hafalan Surah al-Kausar dengan benar dan jelas mulai dari ayat pertama sampai ketiga  Menunjukkan sikap disiplin membaca kalimatkalimat dalam Surah al-Kausar di salam salat  Menunjukkan kemampuan menulis kalimatkalimat dalam Surah al-Kausar dengan benar  Menunjukkan kemampuan menghafal dan mengetahui kalimat-kalimat dalam Surah alKausar Pelajaran 9 Bersyukur kepada Allah 3.7 Memahami sikap bersyukur 4.7 Mencontohkan sikap bersyukur



A. Mensyukuri Nikmat B. Contoh Sikap Bersyukur



Mengamati:  Mengamati gambar tentang beberapa peristiwa yang berkaitan dengan materi yang dibahas, yakni bersyukur kepada Allah, seperti anak-anak muslim mengatri untuk berinfak di masjid, berolahraga agar badan sehat, menjenguk teman sakit, mengikuti salat berjamaah, menyembelih hewan kurban, membagikan hewan kurban kepada yang berhak, Menanya:  Menanya tentang pengertian mensyukuri nikmat Allah  Menanya tentang contoh-contoh sikap bersyukur



3.7



16



kepada Allah  Menanya tentang apa makna peringatan Allah dalam Surah Ibrahim Ayat 7 yang brkaitan dengan mensyukuri nikmat Allah  Menanya tentang kenikmatan apa saja yang diberikan Allah kepada anak-anak muslim, dst. Mengeksplorasi  Mencari kegiatan di sekitar rumah atau sekolah yang mencerminkan tentang mensyukuri nikmat Allah  Mencari contoh beberapa beberapa sikap bersyukur dalam kehidupan sehari-hari Mengasosiasikan:  Menganalisis dan menyimpulkan tentang materi mensyukuri nikmat Allah  Menganalisis dan menyimpulkan makna peringatan Allah yang tercantum dalam Surah Ibrahim Ayat 7  Menganalisis dan menyimpulkan contoh-contoh sikap bersyukur yang dapat kita dapati dalam kehidupan sehari-hari Mengomunikasikan:  Membaca dan memahami materi bersyukur kepada Allah  Menunjukkan contoh-contoh sikap bersyukur kepada Allah dalam kehidupan sehari-hari Pelajaran 10 Zikir dan Doa Sesudah Salat 1.9 Menerima makna zikir dan doa A. Zikir Sesudah setelah salat sebagai wujud Salat berserah diri kepada Allah Swt. B. Doa Sesudah 2.9 Menunjukkan sikap rendah hati Salat sebagai implementasi pemahaman makna zikir dan doa setelah salat 3.9 Memahami makna zikir dan doa setelah salat



Mengamati:  Mengamati gambar anak-anak sedang berzikir dan berdoa sesudah salat berjamaah  Mengamati beberapa peristiwa dalam gambar yang berbeda aktivitas dan menceritakannya  Mengamati kemampuan anak-anak muslim melafalkan bacaan zikir dan doa sesudah salat



17



4.9 Mempraktikkan tata cara zikir dan doa setelah salat secara benar



Pelajaran 11 Hikmah Ibadah Salat 1.8 Menjalankan salat secara tertib 2.8 Menunjukkan sikap hidup tertib sebagai implementasi pemahaman makna ibadah salat 3.8 Memahami makna salat sebagai wujud dari pemahaman Q.S. alKausar 3.10 Memahami hikmah ibadah salat melalui pengamatan dan



Menanya:  Menanya tentang pengertian zikir dan doa sesudah salat  Menanya tentang bacaan zikir dan doa yang dibaca sesudah melaksanakan salat  Menanya tentang kemampuan melafalkan dan menghafal bacaan zikir dan doa setelah salat Mengeksplorasi  Menunjukkan kemampuan membaca bacaan zikir dan doa sesudah salat dengan baik  Membiasakan berzikir dan berdoa sesudah salat setiap hari Mengasosiasikan:  Menganalisis dan menyimpulkan materi tentang zikir dan doa sesudah salat  Menganalisis dan menyimpulkan bacaan-bacaan zikir dan doa sesudah salat Mengomunikasikan:  Membaca materi tentang zikir dan doa sesudah salat  Memberikan contoh cara berzikir dan berdoa dengan benar  Memberikan contoh membaca zikir dan doa sesudah A. Hikmah Salat B. Salat dengan Khusyuk



Mengamati:  Mengamati gambar pada kover mengenai anakanak mendengarkan dan memperhatikan bu guru menerangkan tentang hikmah ibadah salat  Mengamati gerakan salat yang  Mengamati tata cara urutan salat mulai dari takbiratulihram sampai salam Menanya:  Menanya tentang kedisiplinan salat fardu yang



18



pengalaman di rumah dan sekolah 4.8 Menunjukkan contoh makna salat sebagai wujud dari pemahaman Q.S. al-Kausar 4.10 Menceritakan pengalaman hikmah pelaksanaan ibadah salat di rumah dan sekolah



dilaksanakan para siswa  Menanya tentang salat fardu yang sering dilakukannya secara berjamaah di masjid  Menanya tentang keserasian antara gerakan dan bacaan dalam salat fardu Mengeksplorasi  Mendatangi masjid ketika azan telah berkumandang untuk mengikuti salat fardu berjamaah  Membiasakan mengikuti salat fardu berjamaah di masjid/musala  Membiasakan berjabat tangan ktika bertemu sesama saudara Mengasosiasikan:  Menganalisis dan menyimpulkan tentang pentingnya mengetahui hikmah salat.  Menganalisis dan menyimpulkan pentingnya salat fardu yang dilakukan dengan disiplin  Menganalisis dan menyimpulkan tentang pentingnya melakukan salat dengan khusyuk Mengomunikasikan:  Membaca materi tentang hikmah salat  Menjelaskan pentingnya mengetahui hikmah salat  Menginformasikan pentingnya melakukan salat dengan khusyuk



Pelajaran 12 Sifat Terpuji 1.5Meyakini bahwa perilaku tawaduk, ikhlas, dan mohon pertolongan sebagai cerminan dari iman 2.5 Menunjukkan perilaku tawaduk, ikhlas, dan mohon pertolongan 3.5 Memahami perilaku tawaduk, ikhlas, dan mohon pertolongan



A. Sifat Tawaduk B. Sifat Ikhlas C. Memohon Pertolongan



Mengamati:  Mengamati gambar tentang anak-anak memberikan bantuan kepada mereka yang terkena bencana alam  Mengamati beberapa peristiwa yang terjadi di alam semesta yang ada di sekitar kita  Mengamati aktivitas siswa di sekolah saat di



19



4.5 Mencontohkan perilaku tawaduk, ikhlas, dan mohon pertolongan



dalam kelas maupun saat istirahat Menanya:  Menanya tentang pengertian sikap tawaduk dan ikhlas yang harus diterapkan dan dibiasakan dalam kehidupan sehari-hari  Menanya tentang cara mewujudkan sikap tawaduk dan ikhlas dalam kehidupan seharihari, baik di sekolah maupun di rumah Mengeksplorasi  Mencari penjelasan tentang pengertian sikap tawaduk dan ikhlas yang harus dibiasakan dan diwujudkan dalam kehidupan sehari-hari  Menunjukkan sikap tawaduk dan ikhlas dan mewujudkannya dalam kehidupan sehari-hari Mengasosiasikan:  Menganalisis dan menyimpulkan tentang pengertian sikap tawaduk dan ikhlas dalam kehidupan sehari-hari  Menganalisis dan menyimpulkan tentang pentingnya membiasakan sifat tawaduk dan ikhlas  Menyimpulkan tentang bagaimana kita menunjukkan sikap tawaduk dan ikhlas dalam kehidupan sehari-hari Mengomunikasikan:  Menunjukkan sikap tawaduk dan ikhlas yang merupakan bagian dari sikap terpuji yang harus dibiasakan dalam kehidupan sehari-hari.  Membiasakan sikap tawaduk dan ikhlas di manapun kita berada



Pelajaran13 Kisah Nabi Ibrahim a.s. dan Nabi Ismail a.s.



20



1.13 Meyakini kebenaran kisah Nabi A. Nabi Ibrahim Ibrahim a.s.dan Nabi Ismail a.s. a.s. 2.13 Menunjukkan sikap rasa ingin B. Nabi Ismaila.s. tahu, sabar, rela berkorban, hormat, dan patuh kepada orangtua sebagai implementasi pemahaman kisah keteladanan Nabi Ibrahim a.s.dan Nabi Ismail a.s. 3.13 Memahami kisah keteladanan Nabi Ibrahim a.s.dan Nabi Ismail a.s. 4.13 Menceritakan kisah keteladanan Nabi Ibrahim a.s.dan Nabi Ismail a.s.



Mengamati:  Mengamati gambar pada kover Pelajaran 13 untuk diceritakan berkaitan dengan materi  Mengamati dua peristiwa yang berbeda yang berkaitan dengan materi yang sedang dibahas mengenai kisah Nabi Ibrahim a.s. dan Nabi Ismail a.s.  Mengamati anak-anak sedang belajar di perpustakaan  Mengamati anak-anak Islam membantu tetangganya memperbaiki rumah Menanya:  Menanya tentang sikap anak-anak muslim yang gemar menabung untuk ikut ambil bagian dalam pembelian hewan kurban  Menanya tentang manfaat memiliki sikap gemar menabung dan berkurbandi hari Raya Iduladha  Menanya tentang kisah Nabi Ibrahim a.s., seperti kisah kelahirannya, Nabi Ibrahim a.s. mencari Tuhan dan berdakwah  Menanya tentang pesan dan pentingnya belajar mengenai kisah Nabi Ibrahim a.s.  Menanya tentang kisah Nabi Ismail a.s., sperti kisah kelahirannya, pengorbanannya, dan membangun Ka’bah  Menanya tentang pesan dan pentingnya belajar mengenai kisah Nabi Ismail a.s.  Menanya tentang kisah Nabi Ibrahim a.s. dan Nabi Ismail a.s. dan keteladanannya, seperti memiliki rasa ingin tahu, sabar, rela berkorban, serta hormat dan patuh kepada orang tua. Mengeksplorasi  Mencari kisah sejarah tentang kisah hidup masa kecil sampai dewasa Nabi Ibrahim a.s. dan Nabi



21



Ismail a.s.  Mencari hal-hal yang dapat diteladani dari kisah hidup Nabi Ibrahim a.s. dan Nabi Ismail a.s.  Mencari kisah sejarah tentang cara-cara Nabi Ibrahim a.s. dan Nabi Ismail a.s. mengajarkan kebaikan kepada para umatnya (memiliki sikap rasa ingin tahu, sabar, rela berkorban, serta hormat dan patuh kepada orang tua)  Mencari penjelasan tetang strategi dakwah yang dilakukan Nabi Ibrahim a.s. dan Nabi Ismail a.s.  Mencari penjelasan tentang sikap sikap rasa ingin tahu, sabar, rela berkorban, serta hormat dan patuh kepada orang tua yang dimiliki Nabi Ibrahim a.s. dan Nabi Ismail a.s.  Menganalisis dan menyimpulkan tentang sejarah perjalanan hidup Nabi Ibrahim a.s. dan Nabi Ismail a.s. Mengomunikasikan:  Menjelaskan sejarah hidup nabi dan rasul Nabi Ibrahim a.s. dan Nabi Ismail a.s. di depan kelas  Menyebutkan beberapa keteladanan dari Nabi Ibrahim a.s.dan Nabi Ismail a.s. yang harus dilaksanakan anak-anak muslim  Menceritakan kisah Nabi Ibrahim a.s. dan Nabi Ismail a.s. di depan kelas dengan bahasa sendiri sesuai pemahaman masing-masing siswa



22



23



Palembang, Guru PAI Kelas III B



Guru PAI Kelas 3A



Monica A.R, S.Pd Atika Rohmah, S.Pd Kepala SD IT Salsabila



Alkodri, S.Pd



24