Skenario Pembuatan Video PPL [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

SKENARIO PEMBUATAN VIDEO PPL 1 SIKLUS 1 : PEMBUATAN SULAMAN APLIKASI : 10 MENIT : 1/13 ORANG : 1 ORANG : SMK



JUDUL DURASI PEMERAN KAMERAWAN LOKASI Tahapa n kegiata n Pembuk aan



Rincian kegiatan Orientasi



Apersepsi



Motivasi



Strategi



Adegan



- Guru bersama peserta didik saling memberi dan menjawab - Assalamualikum wr.wb salam serta menyampaikan kabarnya masing-masing - Bagaimana kabarnya hari ini? (Communication-4C) - Siapa tadi yang datang paling awal, silahkan - Guru meminta salah seorang peserta didik yang datang paling memimpin berdoa awal untuk memimpin berdoa (Religius-menghargai - Terimkasih, kemudian saya minta salah satu kedisiplinan siswa /PPK) untuk menjadi dirigen untuk menyanyikan - Bersama-sama menyanyikan lagu Indonesia raya lagu Indonesia raya. (Nasionalisme) - Coba di cek sebalah kanan kiri kalian kalau - Mempersiapkan kelas agar lebih kondusif untuk proses belajar ada sampah mengajar (kerapian dan kebersihan ruang kelas, presensi - Hari ini ada yang tidak masuk? Ibu absen dulu absensi, menyiapkan media dan alat serta buku yang ya,,,, diperlukan) (Peduli lingkungan, peduli sosial, tanggung jawab) - Guru mengingatkan kembali pembelajaran - Pembelajaran sebelumnya kita sudah belajar sebelumnya. (Comunication-4C) tentang sulaman fantasi, ada yang masih ingat? Sulaman fantasi adlh sulaman yang di desain - Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dengan memvariasikan tusuk hias dan warna dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan benang pada bahan tenunan polos. materi/tema/kegiatan sebelumnya. - Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan - Ada yang tahu tentang sulaman aplikasi itu bagaimana? pelajaran yang akan dilakukan. - Guru kembali memberikan motivasi kepada peserta didik untuk - Bagaimana hari ini, tetap semangat kan? Harus tetap semangat belajar (Kerja keras, rasa ingin tahu) semangat. SMK Bisa SMK hebat. SMK pati bisa pati hebat, yes yes yes. - Guru menyampaikan tujuan pembelajaran - Tujuan pembelajaran hari ini :



Alokasi Teknik waktu pengambilan video 1,5 menit



Recorder video melalui kamera DSLR kemudian di edit menggunaka filmora9



- Setelah siswa dan guru berdiskusi tentang macam-macam penempatan sulaman aplikasi, siswa dapat membandingkan (C4) berbagai macam penerapan sulaman aplikasi dengan baik dan benar. - Setelah siswa dan guru berdiskusi tentang macam-macam penempatan sulaman aplikasi, siswa dapat membandingkan (C4) berbagai macam penempatan sulaman aplikasi dengan baik dan benar. - Setelah siswa dan guru berdiskusi tentang macam-macam tusuk hias, siswa dapat menganalisis (C4) macam- macam tusuk hias yang digunakan pada sulaman aplikasi dengan kritis dan tanggung jawab Inti



Stimulation (Pemberian Rangsangan)



Statement (Identifikasi Masalah)



- Guru menayangkan Powerpoint tentang sulaman aplikasi, penerapan sulaman aplikasi, macam-macam penempatan sulaman aplikasi dan macam-macam tusuk hias pada sulaman aplikasi (Rasa ingin tahu) - Peserta didik menyimak penjelasan guru melalui media pembelajaran tayangan power point tentang materi tersebut (Saintinfik-mengamati) - Guru mendorong siswa untuk bertanya tentang materi yang ditayangkan (Critical Thingking) - Peserta didik berhitung dari 1-3 secara berurutan, setelah angka 3 kembali hitungan ke angka 1 (Comunication) - Peserta didik membentuk kelompok belajar berdasarkan kesamaan angka yang disebutkan - Guru menjelaskan materi tentang kegiatan peserta didik yang akan dilakukan selama pembelajaran yaitu peserta didik secara berkelompok



- Disini ibu akan mnayangkan Power point sulaman aplikasi, penerapan sulaman aplikasi, macam-macam penempatan sulaman aplikasi dan macam-macam tusuk hias pada sulaman aplikasi - Ada yang ditanyakan tentang materi yang ibu tayangkan tadi?



- Silahkan berhitung 1-3. - Jadi, nanti kalian mengerjakan tugas masingmasing sesuai desain masing-masing. Membandingkan berbagai macam penerapan sulaman aplikasi Membandingkan berbagai macam penempatan sulaman aplikasi Menganalisis macam- macam tusuk hias yang digunakan pada sulaman aplikasi



6,5 menit



Data Collection (Pengumpulan Data)



Data Processing (Pengolahan Data)



Verification (Pembuktian)



- Guru membagikan Handouts dan LKPD kepada peserta didik - Guru menugaskan peserta didik membaca handouts dan mengerjakan LKPD yang sudah dibagikan (Rasa ingin tahu, disiplin, tanggung jawab) - Peserta didik secara berkelompok mengamati dan mempelajari handout dan mengerjakan LKPD yang telah dibagi (Saintinfikmengamati, Critical Thingking) - Peserta didik dalam satu kelompok membandingkan dan menganalisis penerapan sulaman aplikasi, penempatan hiasan pada sulaman aplikasi dan macam-macam tusuk hias dalam sulaman aplikasi (Comunication) - Setiap gagasan dari anggota kelompok di catat dan di diskusikan (Comuniaction, Creating-4C) - Peserta didik menuliskan jawaban pada buku masing-masing (Creating-4C) - Berdasarkan hasil membaca handouts dan diskusi, Peserta didik dapat membandingkan dan menganalisis penerapan sulaman aplikasi, penempatan hiasan pada sulaman aplikasi dan macammacam tusuk hias dalam sulaman aplikasi (Critical Thingking, Comuniaction, Colaboration ) - Peserta didik mengkonsultasikan hasil analisis - Peserta didik memperbaiki hasil jawaban yang masih kurang sesuai - Peserta didik berkolaborasi dan berkomukasi untuk bertukar pendapat, argument, dan ide terhadap jawaban yang didapat dengan kelompok lain - Guru melakukan pengamatan untuk penilaian sikap dan keterampilan berlandaskan rubrik penilaian - Guru membantu peserta didik dalam menyiapkan presentasi dari hasil diskusi yang dibuat - Peserta didik berkolaborasi dan berkomukasi untuk bertukar pendapat, argument, dan ide terhadap jawaban yang di dapat secara bergantian dengan kelompok lain (Critical Thingking, Comuniaction, Colaboration )



- Guru membagikan handout dan LKPD - Silahkan membaca handout dan mengerjakan LKPD - Sekarang kalian silahkan mulai mengerjakan pembuatan sulaman aplikasi. - Bagaimana, Lancar?



- ada kesulitan anak-anak ? - Bagaimana Hasilnya? - Silahkan bertukar pendapat dengan kelompok lain - Pengamatan untuk penilaian



- Bagaimana sudah selesai? - Ayo silahkan kelompok siapa yang mau presentasi duluan?



Generalization (Menarik Kesimpulan



Penutup



- Peserta didik lain memberikan tanggapan terhadap hasil diskusi (Komunikatif,kerjasama) - Dari presentasi yang dipaparkan masing masing kelompok, guru memberikan apresiasi berupa tanggapan /umpan balik bersama peserta didik yang lain - Peserta didik secara berkelompok melakukan refleksi - Refleksi terhadap aktifitas dan hasil diskusi yang sudah dijalankan. Apa yang kalian pelajari hari ini? Apa yang kalian sukai dr pembelajaran hari ini? (Critical Thingking, Comuniaction, Colaboration ) - Guru memberikan apresiasi bagi peserta didik yang Apa yang belum kalian pahami dalam pembelajaran hari ni? mengumpulkan tugas tepat waktu - Silahkan tuganya dikumpulkan - Yang mengumpulkan tugas paling duluan, akan mendapatkan nilai tambahan - Peserta didik dibantu oleh guru menyimpulkan materi tentang penerapan sulaman aplikasi, penempatan hiasan pada sulaman aplikasi dan macam-macam tusuk hias dalam sulaman aplikasi (Critical Thingking, Comunication, Colaboration) - Guru melakukan evaluasi untuk mengukur ketercapaian tujuan pembelajaran, dengan memberikan soal (Communication, Saintifik-menanya) - Guru memberikan tugas kepada peserta didik untuk membaca materi pertemuan selanjutnya tentang desain sulaman aplikasi dan alat yang digunakan dalam pembuatan sulaman aplikasi - Guru menutup pembelajaran dengan doa dan salam (Religius)



- Kira-kira kesimpulan hari ini apa anak-anak? - Kesimpulan hari ini:kita bisa membandingkan penerapan sulaman aplikasi, membandingkan penempatan sulaman aplikasi dan menganalisis macam-macamm penempatan sulaman aplikasi - Ya, untuk pertemuan hari ini kalian semnagatnya luar biasa sehingga dapat menyelesaikan pembelajaran dengan baik - tugas selanjutnya kalian silahkan membaca materi pertemuan selanjutnya tentang desain sulaman aplikasi dan alat yang digunakan dalam pembuatan sulaman aplikasi - Doa - Salam



1,5 menit