Soal Cerita Pecahan [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

SOAL CERITA



: MATERI PECAHAN



KELAS



:V



NAMA : .....................



1. Jasmine berbelanja di pasar bersama ibunya. Jasmine 1 1 1 membeli 2 4 kg daging sapi, 4 3 kg beras, dan 3 2 kg tepung terigu. Berapa kg berat semua belanjaan Jasmine ? 2. Pak Wildan mempunyai dua anak, yaitu Arka dan Raka. Arka 1 1 memiliki berat badan 48 kg dan Raka berat badannya 37 2



4



kg. Berapakah Selisih berat badan Arka dan Raka ? 3. Luas kebun Pak Yazid adalah 50 m2. Kebun itu yang 20 ditanami sayur, 13



1 4



1 2



m2



m2 ditanami tanaman obat, dan sisanya



ditanami bunga. Berapa bagian kebun Pak Yazid yang ditanami bunga? 4. Pak Akbar mengecat dinding kamarnya selama 3 hari. Hari 2 2 pertama ia mengecat bagian dan hari kedua bagian. Berapa 5



3



bagian dinding yang dicat Pak Akbar di hari ketiga? 1 5. Sebuah drum minyak tanah berisi 39 4 liter. Minyak yang telah terjual 25



1 2



liter. Berapakah isi drum minyak tanah sekarang?



6. Evan sudah mengisi bensin untuk mobil sebanyak tujuh kali. 3 Jika sekali mengisi tangki mobil dapat memuat 23 liter 4



bensin, berapa liter bensin yang telah diisikan Evan? 7. Sebuah papan berbentuk persegi panjang dengan panjang 8 cm dan lebar 2



1 4



2 3



cm. Berapa m2 luas papan tersebut?



8. Seorang nelayan rata-rata dapat menangkap 5



2 5



kg ikan



setiap hari. Berapa kg ikan yang dapat ditangkap selama 4 hari? 1 9. Rahma memiliki 5 4 liter air putih. Air tersebut dimasukkan ke dalam 8 buah bak. Berapa literkah isi tiap botol?



10. Bambang membeli 60 buah jeruk. kepada teman teman sekelasnya.



1 5



2 3



bagian jeruk diberikan



bagian disimpan di kulkas



dan sisanya dimakan. Berapa buah jeruk yang dimakan Bambang ? 11. Kota ABC memiliki 4 buah taman kota. Luas masing-masing taman adalah 405,75 m2; 409,5 m2; 711,5 m2; dan 580,85 m2. Berapakah jumlah luas taman di kota ABC? 12. Kamar Farell memiliki lantai kamar berbentuk persegi panjang dengan ukuran panjang 3,25 m dan lebar 2,5 m. Berapa luas lantai kamar Farell ? 13. Sebuah Toko memberi diskon 10% untuk setiap pembelian HP baru. 2 Orang sahabat ingin membeli HP di toko tersebut Rehan membeli HP dengan harga tertera Rp 345.000,00. Sedangkan Tirta membeli HP dengan harga tertera Rp 980.000,00. Berapa uang yang harus mereka bayarkan saat itu ? 14. Sebuah persegi panjang memiliki luas 7,35 cm2. Bila panjang lebarnya 3,2 cm, berapakah panjang persegi panjang tersebut? 15. Lathifah membeli gula sebanyak 35 kg. Kemudian pedagang itu 1



menjual kembali gula tersebut. Hah pertama terjual 5 kg, 2 1 3 1 4 4 kg, hari ketiga 7 4kg, dan hari keempat 2 2 hari kedua kg. Berapa kilogram sisa gula yang belum terjual? 16. Aristo menabung di bank sebesar Rp 135.000,00 dengan bagi hasil 12% per tahun. Berapakah jumlah tabungan Aristo setelah 1 tahun? 17. Raisya membeli 1,5 kg biskuit. Ia membagikan biskuit kepada 7 temannya sama banyak. Berapa gram biskuit yang diperoleh masing-masing temananya? 18. Aku adalah sebuah bilangan. Apabila aku dikalikan 9,5 maka hasilnya 58,9. Berapakah aku?



SOAL ULANGAN HARIAN



PECAHAN



1. Ridho membeli 2,7 kg biskuit. Ia membagikan biskuit kepada 6 temannya sama banyak. Berapa gram biskuit yang diperoleh masing-masing temananya? 2. Kamar Nicko memiliki lantai kamar berbentuk persegi panjang dengan ukuran panjang 4,15 m dan lebar 3,20 m. Berapa luas lantai kamar Nicko ? 3. Etin membeli 90 buah jeruk. teman teman sekelasnya.



1 6



2 5



bagian jeruk diberikan kepada bagian disimpan di kulkas dan



sisanya dimakan. Berapa buah jeruk yang dimakan Etin ? 4. Santika berbelanja di pasar bersama ibunya. Santika membeli 3 2 1 1 kg daging sapi, 3 kg beras, dan 2 kg tepung terigu. 4



5



4



Berapa kg berat semua belanjaan Santika ? 5. Rumah Chila memiliki 4 buah kamar. Luas masing-masing kamar adalah 34,15 m2; 20,25 m2; 12,35 m2; dan 16,45 m2. Berapakah jumlah luas kamar chila ?