Soal PAS PPKN Kelas 8 [PDF]

  • Author / Uploaded
  • AA
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN WONOSOBO FKKM MTs KABUPATEN WONOSOBO Sekretariat : Jalan Raya Banyumas Km. 04 Wonosobo Telp. (0286)32286 email : [email protected]



PENILAIAN AKHIR SEMESTER GASAL TAHUN PELAJARAN 2019/2020 Mata Pelajaran



: PPKn



Hari/Tanggal



: Sabtu, 07 Desember 2019



Kelas



: VIII ( delapan)



Waktu



: 07.30 - 09.00 WIB



I. Pilihlah jawaban yang paling tepat dengan memberi tanda (x) silang pada huruf A, B, C, atau D di lembar jawab ! 1.



Ditinjau dari asal-usulnya, kata “Pancasila” berasal dari bahasa Sansekerta yang mengandung dua suku kata yaitu Panca dan Siila. Panca berarti lima dan syiila dengan huruf i panjang yang mempunyai arti ....



2.



A.



Panca Krama



B.



Lima sila



C.



Lima asas atau sendi dasar



D.



Lima aturan yang baik



Apabila ditinjau dari segi kesejarahan (historis), istilah Pancasila pertama kali ditemukan dalam agama Budha. Dalam Kitab Tri Pitaka Pancasila diartikan sebagai lima aturan kesusilaan yang dipatuhi dan dilaksanakan oleh seluruh penganut agama Buddha. Dari segi historis Pancasila juga terdapat dalam kitab Sutasoma karangan… .



3.



A.



Empu Prapanca



B.



Empu Tantular



C.



Raja Hayam Wuruk



D.



Prabu Dasamuka



Selain sebagai dasar negara, Pancasila juga sebagai ideologi Negara Kesatuan Republik Indoesia. Istilah Idiologi berasal dari dua kata yaitu idea dan logos, idea artinya… .



4.



A.



pengetahuan



B.



gagasan



C.



kaidah



D.



nilai-nilai



Pada tahun 1796 istilah ideology pertama kali muncul yang bertujuan membawa perubahan di masyarakat Prancis, dikemukakan oleh… .



5.



A.



Karl Mark



B.



Max Weber



C.



Antoine de Tracy



D.



H. J. Laski



Pancasila sebagai dasar negara merupakan hasil perjuangan para pendiri negara. Mereka adalah orang-orang yang berjuang untuk mendirikan bangsa dan negara Indonesia. Jasa-jasanya sudah seharusnya selalu kita kenang atau ingat, adapun tujuan para pendiri bangsa merumuskan Pancasila adalah... A.



sebagai pedoman bangsa Indonesia



B.



sebagai dasar negara Indonesia



C.



sebagai pandangan hidup bangsa



D.



sebagai kaidah berbangsa dan bernegara



Soal PAS PPKN Semester Ganjil Kelas VIII



6.



Perumusan Pancasila sebagai dasar negara Republik Indonesia tidak terlepas dari sejarah perjuangan bangsa Indonesia untuk merebut kemerdekaan. Secara yuridis konstitusional dasar negara Pancasila lahir pada tangal ...



7.



A.



29 Mei 1945



B.



22 Juni 1945



C.



1 juni 1945



D.



18 Agustus 1945



Dalam kehidupan kenegaraan Pancasila berisi cita-cita atau idealisme bangsa Indonesia untuk menggapai masa depan. Yang disebut pancasila secara obyektif adalah... A.



Pelaksanaan nilai-nilai pancasila dalam penyelenggaraan negara baik legeslatif, eksekutif, yudikatif



8.



9.



B.



Pelaksanaan pancasila dalam setiap pribadi ataupun perseorangan



C.



Pelaksaan pancasila dalam berbagai kehidupan berbangsa



D.



Pelaksanaan pancasila dalam penyelenggaraan berbangsa dan bernegara



Pancasila lahir dari nilai-nilai budaya dan religi bangsa Indonesia yang sudah hidup berabad-abad lamanya. Oleh karena itu, nilai-nilai Pancasila harus menjiwai setiap tindakan dan perilaku warga negara dan pemerintah. Yang bukan termasuk nilai-nilai Pancasila sebagai dasar negara adalah.... A. Kekeluargaan B.



Ketuhanan



C.



Kerakyatan



D.



kemanusiaan



Sidang pertama BPUPKI pada tanggal 29 Mei-1 Juni 1945 di Gedung Chuo Sangi In, Jalan Pejambon 6 Jakarta, yang kini dikenal sebagai Gedung Pancasila. Dalam sidang pertama BPUPKI dengan agenda membahas rancangan dasar negara. Perhatikan rumusan dasar negara berikut ini : 1)



Peri kebangsaan



2)



Peri kemanusiaan



3)



Peri Ketuhanan



4)



Peri kerakyatan



5)



Kesejahteraan rakyat.



Rumusan dasar negara diatas dikemukakan oleh …. A.



Ir. Soekarno.



B.



Mr. Soepomo.



C.



Drs. Mohammad Hatta.



D.



Mr. Muhammad Yamin.



10. Setelah sidang pertama BPUPKI selesai, BPUPKI memiliki masa reses (istirahat). selama satu bulan. Pada masa itu masih belum ada kesepakatan untuk perumusan dasar negara sehingga dibentuklah panitia kecil yang biasa disebut dengan istilah panitia sembilan untuk menggodok berbagai masalah. Pada tanggal 22 Juni 1945 Panitia Sembilan berhasil menetapkan Piagam Jakarta yang berisi… A. Rancangan Pembukaan UUD 1945 B.



Rancangan pasal-pasal UUD 1945



C.



Susunan pemerintahan Negara



D.



Penetapan presiden dan wakil presiden



11. Sebagai ideologi terbuka Pancasila mempunyai nilai yang dapat berinteraksi dengan perkembangan zaman. Yang bukan termasuk instrumen dasar nilai Pancasila adalah... A.



nilai dasar



B.



nilai instrumental



C.



nilai praktis



D.



nilai pasif



12. Nilai-nilai Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup bangsa dalam kehidupan seharihari sesungguhnya dapat ditemukan dalam Butir-butir P4 merupakan contoh minimal implementasi



Soal PAS PPKN Semester Ganjil Kelas VIII



nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari. Yang termasuk isi pengamalan pancasila sila pertama Ketuhanan Yang Maha Esa adalah... A.



mengembangkan rasa cinta tanah air



B.



berani membela kebenaran dan keadilan



C.



percaya dan takwa terhadap Allah SWT



D.



memaksakan agama kepada orang lain



13. Pengertian hukum dasar adalah aturan-aturan dasar yang dipakai sebagai landasan dasar dan sumber bagi berlakunya seluruh hukum atau peraturan perundang-udangan dan penyelenggaraan pemerintahan negara pada suatu negara. Peraturan perundang-undangan yang menempati urutan tertinggi adalah... A. Ketetapan MPR B.



UUD 1945



C.



UU



D.



Keputusan Presiden



14. Setiap lembaga negara dalam susunan pemerintahan Indonesia yang dibentuk memiliki kedudukan, tugas, wewenang, dan fungsinya masing-masing . Pada UUD1945 kekuasaan legislatif dilaksanakan oleh DPR bersama dengan presiden sesuai dengan… . A.



pasal 5 ayat 1



B.



pasal 6 ayat 1



C.



pasal 7 ayat 1



D.



pasal 4 ayat 1



15. Dalam suatu negara, diperlukan strukturlembaga negara yang dapat menunjang jalannya pemerintahan. Lembaga eksekutif yakni presiden dalam melaksanakan tugas legeslasi menetapkan Undang – undang harus minta persetujuan dari… . A.



MA



B.



DPR



C.



MPR



D.



MK



16. Konstitusi adalah segala ketentuan dan aturan tentang ketatanegaraan suatu Negara. Sifat dari suatu konstitusi itu memungkinkan adanya perubahan sewaktu – waktu, hal ini merupakan sifat konstitusi adalah … . A.



rigid



B.



menyeluruh



C.



fleksibel



D.



monopoli



17. Istilah konstitusi berasal dari bahasa Inggris constitution yang artinya adalah hukum dasar. Sedangkan dalam bahasa Belanda sering disebut grondwet atau grundgezetz. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia disebutkan bahwa konstitusi adalah segala ketentuan dan aturan tentang ketatanegaraan atau Undang-Undang Dasar suatu negara, biasanya pada bagian awal konstitusi memuat mengenai… . A. Cara melakukan perubahan konstitusi B.



Identitas negara



C.



Asas dan tujuan negara



D.



Kedudukan lembaga negara



18. Sesuai dengan yang tercantum dalam UUD 1945 alinea ke IV bahwa bentuk negara Indonesia adalah... A.



Republik



B.



Serikat



C.



Demokrasi



D.



Kesatuan



Soal PAS PPKN Semester Ganjil Kelas VIII



19. Disetiap Negara sering terjadi perubahan terhadap suatu peraturan, begitupun juga di Indonesia yang juga melakukan amandemen atau perubahan terhadap UUD. Amandemen UUD 1945 pada tahap ketiga dilaksanakan pada tanggal… . A.



18 Agustus 2000



B.



27 September 2000



C.



10 November 2001



D.



19 Oktober 2001



20. Proses perubahan UUD 1945 yang dilakukan oleh MPR pembahasannya melalui beberapa tingkat. Pembahasan tingkat yang ketiga dilakukan oleh … . A.



Sidang umum MPR



B.



Badan pekerja MPR



C.



Rapat paripurna MPR



D.



Panitia Ad Hoc



21. Amandemen adalah suatu perubahan dengan tujuan untuk memperkuat kedudukan dan fungsi UUD (UUD 1945) dengan mengakomodasi berbagai aspirasi politik yang berkembang agar tercapai tujuan negara, salah satu hasil perubahan UUD 1945 adalah... A.



Kekuasaan Presiden dibawah MPR



B.



DPR memiliki kekuasaan eksekutif



C.



Pemilihan Presiden secara langsung



D.



Adanya lembaga DPD yang dipilh DPR



22. Lembaga negara yang memiliki kekuasaan kehakiman berdasar UUD 1945 hasil amandemen adalah... A.



Mahkamah Agung, Mahkamah Konstitusi, DPD



B.



Mahkamah Konstitusi, Mahkamah Agung, Komisi Yudisial



C.



Mahkamah Konstitusi, Mahkamah Agung, Polri



D.



Hakim agung, DPR, Polri



23. Perhatikan pernyataan di bawah ini; 1.



Mewujudkan kehudupan demokrasi



2.



Tidak mengubah Pembukaan UUD 1945



3.



Tetap mempertahankan NKRI



4.



Mempertegas sistem presidensil



5.



Penghapusan doktrin Dwi Fungsi ABRI



Dari pernyataan di atas yang merupakan kesepakatan dasar dalam perubahan atau amandemen terhadap UUD 1945 ditujukkan oleh pernyataan nomor… . A.



1, 2, dan 3



B.



1, 2, dan 4



C.



2, 3, dan 5



D.



2, 3, dan 4



24. Ketentuan dalam UUD 1945 yang memberi peluang untuk melakukan perubahan terhadap UUD 1945 adalah… . A.



Pasal 37 ayat 1 UUD 1945



B.



Pasal 37 ayat 2 UUD 1945



C.



Pasal 37 ayat 3 UUD 1945



D.



Pasal 37 ayat 4 UUD 1945



25. Di bawah ini alur atau proses amandemen atau perubahan UUD 1945, adalah… . A.



Sidang MPR – Tuntutan Reformasi –Hasil Perubahan UUD 1945



B.



Hasil perubahan UUD 1945 – Tuntutan Reformasi – Sidang MPR



C.



Tuntutan Reformasi – Hasil Perubahan UUD 1945 – Sidang MPR



D.



Tuntutan Reformasi – Sidang MPR – Hasil Perubahan UUD



26. Salah satu fungsi UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 sebagai alat kontrol yang berarti....



Soal PAS PPKN Semester Ganjil Kelas VIII



A.



sumber hukum bagi hukum yang ada ditingkat bawah



B.



pedoman dalam penyusunan peraturan perundang-undangan



C.



pedoman dalam penyelenggaraan kehidupan berbangsa dan bernegara



D.



hukum/norma yang lebih rendah sesuai atautidak dengan norma yang lebih tinggi



27. Seluruh peraturan perundang-undangan di bawah UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945, tidak boleh bertentangan dengan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 karena.... A.



merupakan hukum dasar



B.



merupakan hukum tertulis



C.



memuat hal-hal yang prinsip



D.



dibuat oleh para pendiri negara



28. Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia 1945 memiliki fungsi yang salah satunya adalah.... A.



sumber hukum yang tinggi



B.



organisasi negara pada suatu lembaga



C.



alat memaksa dari aturan yang berlaku



D.



alat kontrol dari norma hukum yang rendah terhadap norma hukum yang tinggi



29. Undang-Undang Dasar Negara Indonesia Tahun 1945 bersifat singkat, artinya.... A.



sudah sangat rinci



B.



hanya untuk kalangan terbatas



C.



hanya mengatur sebagian kecil tata kenegaraan di Indonesia



D.



hanya mengatur hal-hal pokok sehingga perlu dijabarkan dalam peraturan perundangundangan dibawahnya



30. Organisasi atau lembaga negara yang bertugas membuat peraturan perundang-undangan disebut.... A.



Legislatif



B.



Eksekutif



C.



Yudikatif



D.



Eksaminatif



31. Perhatikan gambar di bawah!



Sikap positif terhadap UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 salah satunya adalah kegiatan yang dilakukan di .... A.



lingkungan sekolah



B.



lingkungan keluarga



C.



lingkungan masyarakat



D.



lingkungan berbangsa dan bernegara



32. Sikap positif terhadap amandemen UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dilingkungan masyarakat dapat dilakukan dengan cara.... A.



mengikuti demo di jalanan



B.



mengikuti kegiatan karangtaruna



C.



memaksakan pendapat dalam suatu rapat



D.



merusak gambar presiden dan wakil presiden



33. Berikut ini yang bukan merupakan sikap kepatuhan warga negara terhadap perundang-undangan adalah.... A.



membiasakan tertib lalu lintas



B.



membuat kerusuhan di segala tempat



Soal PAS PPKN Semester Ganjil Kelas VIII



C.



melaksanakan wajib belajar dengan tepat



D.



membayar pajak bumi dan bangunan dengan tepat



34. Arti penting peraturan perundang-undangan bagi warga negara adalah.... A.



meringankan tugas polisi



B.



menghilangkan penyakit masyarakat



C.



memberikan rasa keadilan bagi warga negara



D.



melindungi orang-orang yang berbuat kejahatan



35. Perhatikan gambar berikut !



Sikap yang mengedepankan rasa keadilan dan kepastiam hukum bagi warga negara pada gambar diatas merupakan bagian dari.... A.



asas peraturan perundang-undangan



B.



arti penting peraturan perundang-undangan



C.



makna peraturan perundang-undangan



D.



kedudukan peraturan perundang-undangan



36. Sikap anti korupsi dapat ditunjukkan dengan cara …. A.



membantu orang yang korupsi melarikan diri



B.



menutup-nutupi orang yang melakukan korupsi



C.



menerima pemberian uang tanpa alasan yang jelas



D.



menolak jika diberi uang oleh orang yang melakukan korupsi



37. Menurut UU No. 12 Tahun 2011, tata urutan peraturan perundang-undangan yang berada dibawah UUD 1945 adalah .... A.



Perppu



B.



Undang-undang



C.



Ketetapan MPR



D.



Peraturan presiden



38. Keputusan MPR hanya memiliki keuatan hukum yang mengikat ke dalam artinya…. A.



hanya anggota MPR yang wajib mematuhi keputusan tersebut



B.



hanya masyarakat yang wajib mematuhi keputusan tersebut



C.



semua pejabat pemerintah wajib mematuhi keputusan tersebut



D.



seluruh warga negara wajib memtuhi keputusan tersebut



39. Prosedur untuk mengadakan perubahan UUD 1945 sesuai dengan pasal.... A.



36



B.



37



C.



38



D.



39



40. Tata urutan perundang-undangan RI pertama kali diatur dalam.... A.



UU No. 10 Tahun 2004



B.



Tap MPR No. III/MPR/2000



C.



Tap MPR No. III/MPR/2004



D.



Tap MPR No. XX/MPRS/1966



41. Peraturan yang digunakan untuk melaksanakan Undang-Undang Dasar 1945 adalah .... A.



UUD 1945



B.



Undang-undang



C.



Ketetapan MPR



Soal PAS PPKN Semester Ganjil Kelas VIII



D.



Peraturan Pemerintah (PP)



42. Peraturan pemerintah pengganti undang-undang yang dikeluarkan presiden yang kemudian ditolak oleh DPR harus.... A.



dicabut



B.



dibiarkan



C.



direvisi



D.



ditangguhkan



43. Perencanaan penyusunan yang memuat daftar judul dan pokok materi untuk menjalankan undangundang merupakan bagian dari proses .... A.



TAP MPR



B.



Peraturan Daerah



C.



Peraturan Presiden .



D.



Peraturan Pemerintah



44. Peraturan perundang-undangan yang ditetapkan oleh presiden untuk menjalankan perintah peraturan perundang undangan yang lebih tinggi disebut.... A.



Instruksi Presiden



B.



Peraturan Presiden



C.



Keputusan Presiden



D.



Peraturan Pemerintah



45. Berikut contoh perilaku menaati perundang-undangan dilungkungan berbangsa dan bernegara, kecuali ….



II.



A.



mematuhi peraturan lalulintas



B.



mendukung gerakan disiplin nasional



C.



mengingkari janji yang telah disepakati



D.



menjaga benda-benda milik negara atau fasilitas umum



Jawablah pertanyaan berikut dengan benar! 1. Sebutkan arti penting Pancasila sebagai Dasar Negara dan pandangan hidup bangsa ! 2. Sebutkan kedudukan dari Pembukaan UUD NRI 1945 ! 3. Sebutkan konstitusi– konstitusi yang pernah berlaku di Indonesia beserta tahun berlakunya ! 4. Sebutkan tahap penyusunan peraturan pemerintah! 5. Sebutkan tata urutan peraturan perundang-undangan menurut UU No. 12 Tahun 2011 !



Soal PAS PPKN Semester Ganjil Kelas VIII



KUNCI JAWABAN PAS PPKn KELAS VIII I.



PILIHAN GANDA 1 C



11



D



21



C



31



A



41



B



2



B



12



C



22



B



32



B



42



A



3



B



13



A



23



A



33



B



43



D



4



C



14



B



24



A



34



C



44



B



5



D



15



C



25



D



35



B



45



C



6



D



16



B



26



D



36



D



7



D



17



B



27



A



37



C



8



A



18



D



28



D



38



D



9



D



19



C



29



D



39



B



10



A



20



A



30



A



40



D



II.



URAIAN



1.



Arti penting pancasila : a. Membentuk identitas atau jati diri bangsa b. sarana pemersatu bangsa dan negara c.



mengatasi konflik atau ketegangan sosial



d. memberikan arah tujuan sekaligus pendorong dalam upaya mencapai tujuan negara e. menjadi sumber motivasi f.



menjadi sumber semangat dalam mendorong individu dan kelompok untuk mewujudkan nila-nilai yang terkandung dalam ideologi itu sendiri



2.



Kedudukan pembukaan UUD NRI 1945 adalah a. sebagai pernyataan kemerdekaan terperinci b. sebagai sumber hukum tertinggi c.



3.



sebagai pokok kaidah yang fundamental



konstitusi yang pernah berlaku di Indonesia a. UUD 1945 ( 18 agustus 1945 – 27 desember 1949 ) b. UUD RIS 1949 ( 27 desember – 17 agustus 1950 ) c. UUDS 1950 ( 17 agustus 1950 –5 juli 1959 ) d. UUD 1945 (5 juli 1959 – 19 oktober 1999 ) e. UUD 1945 Hasil Amandemen ( 19 oktober 1999 – sekarang )



4.



Tahap penyusunan peraturan pemerintah: a. Tahap persiapan rencana peraturan pemerintah b. Rancangan PP disiapkan oleh menteri c.



5.



Tahap penetapan dan pengundangan PP ditetapkan Presiden, diundangkan oleh sekretaris negara



Tata urutan perundang-undangan menurut UU No 12 tahun 2011 a. UUD 1945 b. Ketetapan MPR c.



Undang-undang (UU)



d. Peraturan pemerintah pengganyi undang-undang (Perpu) e. Peraturan pemerintah (PP) f.



Peraturan Presiden (Perpres)



g. Peraturan Daerah (Perda)



Soal PAS PPKN Semester Ganjil Kelas VIII