Soal Uji Cochran [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

TUGAS MAKALAH PERILAKU KONSUMEN “Uji Cochran Q Test”



Disusun oleh: Mirah Delima Prabowo 125040118113016



FAKULTAS PERTANIAN PROGRAM STUDI AGRIBISNIS UNIVERSITAS BRAWIJAYA KEDIRI 2013



BAB I SOAL UJI COCHRAN 1.1 Soal Pertama Empat orang peramal saham masing-masing diminta agar meramalkan 10 hari yang terpilih secara acak apakah 100 indeks saham akan naik atau turun pada hari berikutnya. Jika ramalan mereka tepat, diberi skor 1 dan jika tidak tepat diberi skor 0. Apakah skor-skor yang dicatat dibawah ini menunjukan perbedaan kemampuan meramal secara tepat? Lakukan uji cochran Q test dengan α = 0.05 1.2 Soal Kedua Suatu penelitian dilakukan untuk mengetahui apakah ada perbedaan kenyamanan antara 3 merek mobil yang berbeda. Kemudian diambil 10 sukarelawan untuk mencoba ketiga mobil tersebut. Kemudian sukarelawan mengisi kuesioner, apakah masing-masing mobil tersebut nyaman atau tidak. Lakukan Uji Cochran Q Test dengan α = 0.01 1.3 Soal Ketiga Dibawah ini data hasil survey bagian pemasaran untuk meneliti rasa Teh Botol Mojoroto yaitu rasa Strawberry, Jeruk, dan Melon. Angka (0) menunjukkan tidak menyukai dan angka (1) menunjukkan bahwa konsumen tersebut menyukai. Selidikilah dengan α = 10% apakah terdapat perbedaan kesukaan terhadap produk Teh Botol Mojoroto dengan berbagai rasa!



BAB II JAWABAN 2.1 Jawaban Soal Pertama 1). Menetapkan asumsi-asumsi 2). Menentukan hipotesis H0



: Kemungkinan ketepatan ramalan bagi keempat peramal adalah sama.



H1



: Kemungkinan ketepatan ramalan bagi keempat peramal adalah tidak sama.



3). Menentukan taraf nyata Untuk df = K-1 = 10–1, df = 10-1 = 9, α = 0.05, nilai χ2 = 16,91



Peramal saham Peramal 1 Peramal 2 Peramal 3 Peramal 4 TOTAL



1



2



3



4



5



1



0



0



1



1



1



1



1



1



1



1



0



1 4



1 3



0 1



Hari 6



Li



Li2



1



7



49



0



0



6



36



1



0



1



8



64



1 2



0 1



1 3



6 27



36 185



7



8



9



10



1



1



0



1



0



1



1



0



1



1



1



1



0 3



0 2



1 4



1 4



4). Penghitungan dengan rumus ΣLi



= 27



ΣLi2



= 185



ΣGi2



= 42 + 32 + 12 + 32 + 22 + 42 + 42 + 22 + 12 + 32 = 85



(ΣGi)2 = (4+3+1+3+2+4+4+2+1+3)2 = 729 Q = (K-1) [K(ΣGi2) - (ΣGi)2) K(ΣLi) - (ΣLi)2 = (10-1) [10(85) – (729)] 10(27) – 185 = 12,8 Interpretasi: Nilai Q hitung (12,8) < nilai χ2 (16,91), maka H1 ditolak dan H0 diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa kemungkinan ketepatan ramalan bagi keempat peramal adalah sama.



2.2 Jawaban Soal Kedua 1). Menetapkan asumsi-asumsi Data analisis tersebut terdapat 3 merek mobil yang berbeda yaitu, mobil A, mobil B, dan mobil C dengan jumlah konsumen 10 orang. Skor 1 untuk jawaban YA, dan skor 0 untuk jawaban TIDAK. 2). Menentukan hipotesis H0 : Kenyamanan konsumen terhadap mobil merek A, B, dan C adalah sama. H1 : Kenyamanan konsumen terhadap mobil merek A, B, dan C adalah tidak sama. 3). Menentukan taraf nyata Untuk df = K-1, df = 3-1 = 2, α = 0.01, nilai χ2 = 9,21 4). Penghitungan dengan rumus Mobil



Mobil



Mobil



A 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1



B 1 0 0 1 0 1 0 0 0 0



C 1 1 1 0 1 1 0 1 1 1



10



3



8



ΣLi



= 21



ΣLi2



= 47



ΣGi2



= 102 + 32 + 82 = 173



(ΣGi)2 = (10+3+8)2 = 441 Q = (K-1) [K(ΣGi2) - (ΣGi)2) K(ΣLi) - (ΣLi)2 = (3-1) [3(173) – (441)] 3(21) – 47



Li



Li 2



3 2 2 2 2 3 1 2 2 2 2



9 4 4 4 4 9 1 4 4 4 4



1



7



= 9,75 Interpretasi: Nilai Q hitung (9,75) > nilai χ2 (9,21), maka H0 ditolak dan H1 diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa tingkat kenyamanan konsumen terhadap mobil merek A, B, dan C adalah tidak sama. 2.3 Jawaban Soal Ketiga 1). Menetapkan asumsi-asumsi Data analisis tersebut terdapat 3 varian rasa yang berbeda yaitu, rasa strawberry, rasa jeruk, dan rasa melon dengan jumlah konsumen 11 orang. Skor 1 untuk jawaban YA, dan skor 0 untuk jawaban TIDAK. 2). Menentukan hipotesis H0



: Kesukaan konsumen terhadap rasa strawberry, jeruk, dan melon adalah sama.



H1



: Kesukaan konsumen terhadap rasa strawberry, jeruk, dan melon adalah tidak sama.



3). Menentukan taraf nyata Untuk df = K-1, df = 3-1 = 2, α = 0.1, nilai χ2 = 4,60 4). Penghitungan dengan rumus Korespond en 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 TOTAL



Rasa Strawberr y 0 0 0 1 0 1 1 1 0 0 1 5



ΣLi



= 19



ΣLi2



= 49



ΣGi2



= 52 + 72 + 72 = 123



Rasa Jeruk



Rasa Melon



Li



Li2



1 0 0 1 1 0 1 1 0 1 1 7



1 0 0 1 1 0 1 1 0 1 1 7



2 0 0 3 2 1 3 3 0 2 3 19



4 0 0 9 4 1 9 9 0 4 9 49



(ΣGi)2 = (5+7+7)2 = 361 Q = (K-1) [K(ΣGi2) - (ΣGi)2) K(ΣLi) - (ΣLi)2 = (3-1) [3(123) – (361)] 3(19) – 49 =2 Interpretasi: Nilai Q hitung (2) < nilai χ2 (4,60), maka H1 ditolak dan H0 diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa kesukaan konsumen terhadap varian teh botol mojoroto rasa strawberry, jeruk, dan melon adalah sama.