Soal USP KIMIA P1 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KIMIA SMA/MIPA



UJIAN SATUAN PENDIDIKAN (USP) Tahun Pelajaran 2019/2020



UTAMA



P1 SMA PROGRAM STUDI MIPA/IPS KURIKULUM 2013



KIMIA Jum’at, 20 Maret 2020 (07.00 – 09.00)



Soal USP Kimia K2013-P1-2019/2020 halaman1



PETUNJUK UMUM 1. Periksalah Naskah Soal yang Anda terima sebelum mengerjakan soal meliputi : a. Kelengkapan jumlah halaman beserta urutannya. b. Kelengkapan jumlah soal beserta urutannya. 2. Laporkan kepada pengawas ruang ujian apabila terdapat lembar soal, nomor soal yang tidak lengkap atau tidak urut untuk memperoleh gantinya. 3. Tuliskan Nama dan Nomor Peserta Ujian Anda pada kolom yang disediakan pada lembar jawaban. 4. Gunakan pena untuk mengisi lembar jawaban siswa dengan melengkapi data berikut: a. Tuliskan Nama Anda pada kotak yang disediakan b. Tuliskan Nomor Peserta padakolom yang disediakan c. Tuliskan Kelas d. Tuliskan Mata Pelajaran 5. Waktu yang tersedia untuk mengerjakan Naskah Soal adalah 120 menit 6. Naskah terdiri dari 35 butir soal pilihan ganda dan 5 butir soal uraian 7. Dilarang menggunakan kalkulator, HP, table matematika atau alat bantu hitung lainnya. 8. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ruang ujian. 9. Lembar soal boleh dicoret-coret bila diperlukan. SELAMAT MENGERJAKAN Berdoalah sebelum mengerjakan soal. Kerjakan dengan jujur, karena kejujuran adalah cermin kepribadian PETUNJUK KHUSUS Untuk soal no. 1 s.d 35, pilihlah satu jawaban yang paling benar, untuk soal no. 36 s.d 40 jawablah sesuai dengan perintah di setiapsoal. A. SOAL PILIHAN GANDA 1. Perhatikan beberapa alat-alat yang terdapat dalam laboratorium berikut! No



Alat



Nama Alat



Kegunaan



1



Gelas Kimia



wadah titrat (zat yang akan dititrasi) saat titrasi



2



Labu Erlemeyer



3



Gelas ukur



Soal USP Kimia K2013-P1-2019/2020 halaman2



Wadah zat yang akan direaksikan



Menentukan volume zat



4



5



10 ml



Bunsen



Pembakar



Pipet gondok



Wadah mereaksikan zat



Berdasarkan bebarapa alat laboratorium tersebut. Bentuk, nama dan kegunaannya yang tepat adalah ... . A. 5 B. 4 C. 3 D. 2 E. 1 2. Perhatikan beberapa model-model atom berikut! No



Model Atom



Penemu teori



1



Mekanika kuantum



2



Thomson



3



Rutherford



4



Dalton



5



Bohr



Berdasarkan model atom tersebut yang tepat adalah ... . A. 5 B. 4 C. 3 D. 2 E. 1 Soal USP Kimia K2013-P1-2019/2020 halaman3



Dasar Teori Atom terdiri dari inti yang bermuatan positif danelektron-elektron yang bergerak mengelilinginya Atom terdiri dari materi yang bermuatan positif yang di dalamnya tersebar elektron yang bermuatan negatif (seperti roti kismis) Atom merupakan pertikel kecil yang sudah tak dapat dibagi lagi Elektron dalam atom bergerak mengelilingi lintasan (kulit) dengan tingkat energi tertentu Posisi elektron dalam atom tidak dapat dipastikan



3. Ion X― dari suatu unsur memiliki jumlah elektron 18, dan neutron 35. Maka konfigurasi elektron yang tepat saat unsur dalam keadaan stasioner adalah … . A. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p3 B. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p4 C. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p5 D. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 E. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p5 4. Perhatikan unsur



35 17 Cl



!



Konfigurasi elektron dan letak unsur Konfigurasi A. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 B. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p5 C. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p4 D. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p3 E. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p2 5. Perhatikan tabel berikut! No. Kation Anion (1) Na+ O22+ (2) Mg Cl(3) Fe3+ O22+ (4) Cu O2-



35 17 Cl



dalam sistem periodik unsur berturut-turut adalah … . Golongan Periode VIII A 3 VII A 3 VI A 3 VA 3 IV A 4



Rumus Kimia Na2O MgCl2 Fe2O3 Cu2O3



Nama Senyawa Natrium oksida Magnesium diklorida Besi (III) oksida Tembaga oksida



Berdasarkan tabel tersebut, pasangan data yang saling berhubungan dengan tepat adalah ... . A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (2) dan (4) D. (2) dan (3) E. (3) dan (4) 6. Jika 50 mL gas CxHy dibakar dengan 250 mL oksigen, dihasilkan 150 mL karbon dioksida dan sejumlah uap air. Semua gas diukur pada suhu dan tekanan yang sama. Rumus molekul dari C xHy adalah..... CxHy    +   O2    →    CO2   + H2O A. C3H8 B. C4H10 C. C3H6 D. C5H10 E. C6H14 7. Perhatikan data hasil uji daya hantar listrik terhadap beberapa larutan berikut ! Nyala Lampu Jumlah Gelembung Laruta n Terang Tidak Menyala Banyak Sedikit Tidak Ada (1) √ √ (2)



-







-







-



(3)



-







-



-







(4)







-



-







-



(5)







-







-



-



Berdasarkan data tersebut, pasangan data yang diperkirakan memiliki derajat ionisasi (α) = 1 adalah ... A. (1) dan (2) Soal USP Kimia K2013-P1-2019/2020 halaman4



B. C. D. E.



(1) dan (5) (2) dan (4) (2) dan (5) (3) dan (5)



8. Berikut ini percobaan mengidentifikasi sifat asam atau basa suatu larutan dengan indikator alami. Perubahan warna setelah ditambahakn indikator alami Larutan yang diuji Bunga Sepatu Bunga Kamboja Kunyit Larutan A Kuning Hijau Kuning Larutan B Hijau Ungu Merah Larutan C Merah Oranye Oranye Larutan D Merah Hijau Hijau Larutan E Hijau Merah Kuning Manakah dintara larutan tersebut yang menunjukkan sifat asam … . A. Larutan A B. Larutan B C. Larutan C D. Larutan D E. Larutan E 9. Perhatikan persamaan reaksi berikut! 1) CH3COO− + H2O ⇌ CH3COOH + OH− 2) CN− + H2O ⇌ HCN + OH− 3) Al3+ + 3H2O ⇌ Al(OH)3 + 3H+ 4) NH4+ + H2O ⇌ NH4OH + H+ 5) S2− + 2H2O ⇌ H2S + 2OH− Pasangan reaksi hidrolisis untuk garam yang bersifat asam adalah …. A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 3 dan 4 E. 4 dan 5 10. Jika 0,05 mol larutan CH3COOH (Ka = 10-5) yang dilarutkan dalam 500 ml air, maka besar pH yang dihasilkan adalah sebesar … . A. 5,0 B. 4,0 C. 3,0 D. 5,5 E. 6 11. Pasangan larutan berikut ini yang menghasilkan larutan penyangga basa adalah … . NO Larutan Asam Larutan Basa Ka/Kb 1 50 ml HCl 0,1 M 60 ml NH4OH 0,1 M 10-5 2 50 ml H3PO4 0,5 M 50 ml NaOH 0,05 25.10-5 3 50 ml CH3COOH 0,5 M 50 ml NaOH 0,1 M 10-5 4 50 ml HBr 0,1 40 ml NH4OH 0,1 M 10-5 A. B. C. D. E.



Pasangan campuran larutan penyangga yang basa dari tabel tersebut adalah… . 1 2 3 4 5



Soal USP Kimia K2013-P1-2019/2020 halaman5



12. Data hasil titrasi 10 mL larutan sampel HCl oleh larutan Ba(OH) 2 0,1 M sebagai berikut: No. Volume HCl (mL) Volume Ba(OH)2 (mL) (1) 10 19,8 (2) 10 20,0 (3) 10 20,2 Apabila massa jenis larutan HCl 1,2 gram/mL (Mr HCl = 36,5 g.mol-1), kadar HCl dalam sampel adalah ... . A. 0,13% B. 0,40% C. 0,61% D. 0,25% E. 1,22% 13. Perhatikan tabel data penerapan sifat koloid dalam kehidupan sehari-hari berikut! N Sifat koloid Proses/peristiwa dalam kehidupan o (1) Koagulasi Penambahan kaporit pada air (2) Gerak Brown Penyaringan debu pada cerobong asap (3) Efek Tyndall sorot lampu kendaraan di jalan (4) Elektroforesis proses cuci darah (5) Adsorbsi penghilangan bau badan dengan deodorant Pasangan yang tepat antara sifat koloid dan proses/peristiwa dalam kehidupan adalah ... . A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (2) dan (4) D. (2) dan (5) E. (3) dan (5) 14. Diagram entalpi reaksi pembakaran glukosa sebagai berikut.



Berdasarkan diagram tersebut, reaksi yang terjadi adalah … . A. Eksoterm karena terjadi perpindahan energi dari lingkungan ke sistem B. Eksoterm karena terjadi perpindahan energi dari sistem ke lingkungan C. Endoterm karena terjadi perpindahan energi dari sistem ke lingkungan D. Endoterm karena terjadi perpindahan energi dari lingkungan ke sistem 15. Jika diketahui perubahan entalpi untuk reaksi berikut: Fe(s) + 3/2O2(g) → Fe2O3(s) ΔH = −822 kJ/mol C(s) + ½O2(g) → CO(g) ΔH = −110 kJ/mol Perubahan untuk reaksi: 3C(s) + Fe2O3(s) → 2Fe(s) + 3CO(g) adalah … . A. −932 kJ/mol B. −712 kJ/mol C. −492 kJ/mol D. +492 kJ/mol Soal USP Kimia K2013-P1-2019/2020 halaman6



E. +712 kJ/mol 16. Dalam kalorimeter direaksikan 60 mL larutan NaOH 0,2 M dengan 40 mL larutan HCl 0,3 M. Jika suhu mula-mula 27oC dan suhu setelah akhir reaksi menjadi 28,65oC, maka kalor netralisasi untuk reaksi: NaOH(aq) + HCl(aq) → NaCl(aq) + H2O(l) adalah … .(kalor jenis air=4,2 Jgram-1oC-1) A. 57,75 kJ B. 115,50 kJ C. 231 kJ D. 346,50 kJ E. 693 kJ 17. Data percobaan laju reaksi diperoleh dari reaksi A + B → C, sebagai berikut : No. 1. 2. 3. 4.



[A] molar 0,01 0,02 0,03 0,03



[B] molar 0,20 0,20 0,20 0,40



Laju reaksi (molar / detik) 0,02 0,08 0,18 0,36



Grafik yang menunjukkan orde reaksi dari A adalah … A.



D.



B.



E.



C.



18. Perhatikan persamaan reaksi kesetimbangan: 4NH3(g) + 3 O2(g) ⇌ 2N2(g) + 6 H2O(g) Bila pada keadaan awal terdapat 1 mol NH 3 dan 1 mol O2 dan pada keadaaan akhir jumlah mol NH3 berkurang menjadi 0,6 mol. Maka Harga Kc dari reaksi tersebut adalah ... . A. B.



(0,2 )2 (0,6 )6 (0,6 )4 (0,7)3 (0,2)(0,6 ) (0,7 )



Soal USP Kimia K2013-P1-2019/2020 halaman7



C.



(0,2)2 (0,6)2 (0,6 )(0,7 )3



D.



(0,7 ) (0,2)2 (0,6) 4



E.



3



(0,3 )3 (0,2)2 (0,6)6



19. Perhatikan tabel data penerapan sifat koligatif larutan dalam kehidupan sehari-hari berikut! N Sifat koloid Penerapan dalam kehidupan o 1 Penurunan Tekanan Uap Penambahan etilen glikol dalam air radiator 2 Penurunan Titik Beku Pembuatan es putar dengan penambahan garam dapur 3 Kenaikkan Titik Didih Membasmi lintah dengan menabur garam 4 Tekanan Osmotik Cairan infus yang dimasukkan dalam darah Pasangan yang tepat antara sifat koligatif larutan dan penerapan dalam kehidupan adalah ... . A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (2) dan (4) D. (2) dan (5) E. (3) dan (5) 20. Perhatikan data potensial elektroda standar beberapa logam berikut ini! Zn2+(aq) + 2e  Zn(s) Eo = - 0,76 volt 2+ Ni (aq) + 2e  Ni(s) Eo = - 0,25 volt Fe2+(aq) + 2e  Fe(s) Eo = - 0,44 volt 2+ Pb (aq) + 2e  Pb(s) Eo = - 0,13 volt Mg2+(aq) + 2e  Mg(s) Eo = - 2,38 volt 2+ Cu (aq) + 2e  Cu(s) Eo = + 0,34 volt Berdasarkan harga potensial elektroda (E o) di atas, pasangan logam yang dapat memberikan perlindungan pada besi adalah … . A. Ni dan Zn B. Sn dan Mg C. Zn dan Pb D. Mg dan Zn E. Cu dan Zn 21. Berikurt gambar sel eletrolisis



(1)



(2)



(3)



Pasangan sel yang menghasilkan gas O2 pada anoda dengan tepat adalah … . A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 3 dan 4 D. 2 dan 3 E. 2 dan 4 Soal USP Kimia K2013-P1-2019/2020 halaman8



(4)



22. Perak nitrat dielektrolisis dengan arus listrik sebesar 1,5 ampere selama 1 jam. Jumlah perak yang diendapkan adalah … . (Ar Ag = 108) A. 0,6 gram B. 2,01 gram C. 3,02 gram D. 5,93 gram E. 6,00 gram 23. Berikut ini grafik hubungan antara volume gas yang dihasilkan terhadap waktu.



Faktor laju reaksi yang tepat berdasarkan grafik tersebut adalah … . A. Laju reaksi berbanding terbalik dengan konsentrasi B. Semakin besar konsentrasinya makasemakin cepat laju reaksinya C. Konsentasi perekasi sangat berpengaruh terhadap laju reaksi D. Suhu akan memperlambat laju reaksi E. Luas permukaan bidang sentuh berbanding terbalik dengan laju reaksinya 24. Perhatikan beberapa pernyataan berikut! 1) merupakan molekul mono-atomik 2) mempunyai nomor atom genap 3) memiliki energi ionisasi tinggi 4) susunan elektronnya stabil Sifat yang dipunyai oleh gas mulia adalah … . A. 1, 2, dan 3 B. 1 dan 3 C. 2 dan 4 D. 4 saja E. 1, 2, 3, dan 4 25. Unsur 13X berikatan dengan unsur 17Y membentuk senyawa. Rumus molekul dan jenis ikatan yang terbentuk secara berturutan adalah … . A. XY3 – Ionik B. XY3 – Kovalen C. X3Y – Ionik D. X3Y – Kovalen E. XY – Ionik 26. Berikut senyawa kovalen dan gaya antar molekulnya. No Senyawa Gaya antar molekul 1. H2O Ikatan hidrogen 2. SO2 Gaya van der wall 3. N2O Gaya london 4. HF Ikatan hidrogen 5. C3H8 Gaya dipol dipol Soal USP Kimia K2013-P1-2019/2020 halaman9



Pasangan senyawa dan gaya antar molekul yang tepat adalah … . A. 1 dan 4 B. 2 dan 3 C. 3 dan 4 D. 2 dan 4 E. 3 dan 5 27. Berikut senyawa atau ion. 1) HPO422) CO323) H2O 4) CH3COO5) NH4+ Menurut teori asam basa Bronsted-Lowry, senyawa atu ion yang bersifat amfoter adalah … . A. 1 dan 4 B. 1 dan 3 C. 3 dan 4 D. 2 dan 4 E. 3 dan 5 28. Berikut unsur dan cara memperoleh unsur yang tepat adalah ... . Opsi Unsur Cara memperoleh A. Belerang Wohler B. Krom Goldschmidt C. Pospor Sisilia dan Frasch D. Tembaga Tanur Tiup E. Besi Pemanggangan 29. Berikut ini rumus struktur dan tata nama IUPAC senyawa hidrokarbon. No. Struktur Nama Senyawa (IUPAC) 1. 2,3-dimetilheksana H3C CH CH CH2 CH2 CH3



H3C 2.



3.



CH3 H3C C CH3



CH3 CH3 CH3 C HC CH2 CH2 CH3 CH 3



CH3



2,2,3,3,4-pentametilheptana



2-etil-4 metil-1-heksena



CH2 H2C C CH2 HC



CH3



CH2 CH3



4.



H3C CH 5.



H3C CH



CH3 C CH2 CH3 CH3 C CH CH3 CH3



3-metil-3-pentena 3,5-dietilheptena



Pasangan struktur dan senyawa yang tepat adalah … . A. 1 dan 4 B. 2 dan 3 C. 3 dan 4 D. 2 dan 4 E. 3 dan 5 Soal USP Kimia K2013-P1-2019/2020 halaman10



30. Suatu senyawa hidrokarbon memiliki 3 atom C bersifat mereduksi air brom dan pada adisi dengan HI menghasilkan mono iod propana. Senyawa hidrokarbon tersebut adalah … . A. Propana B. Propena C. Propadiena D. Etena E. propuna 31. Berikut ini data jenis bensin dan kandungannya. Jenis bahan bakar Kandungan P 88% Isooktan & 12% n-heptana Q 91% Isooktan & 9% n-heptana R 92% Isooktan & 8% n-heptana S 95% Isooktan & 5% n-heptana T 98% Isooktan & 2% n-heptana Bahan bakar dengan mutu bensir yang terbaik adalah … . A. Bahan bakar P B. Bahan bakar Q C. Bahan bakar R D. Bahan bakar S E. Bahan bakar T 32. Di bawah ini adalah data struktur turunan senyawa benzena besera nama dan kegunaannya. Struktur turunan No Nama senyawa Kegunaan benzena 1 Anilina



Bahan baku zat warna diazo



Fenol



Zat disinfektan, zat antiseptik, resin, bahan baku pewarna



Toluena



Bahan baku peledak



Asam benzoat



Bahan pengawet



2



3



4



Data yang berhubungan secara tepat adalah … . A. 1 dan 3 B. 2 dan 3 C. 3 dan 4 D. 2 dan 4 E. 1 dan 4 33. Hasil oksidasi senyawa CH3CH2OH adalah … A. CH3COH, Formaldehid B. CH3COOH, Asetaldehid C. CH3COH, Asetaldehid D. CH3OH, Metanol E. CH3CH2COH, Propanol Soal USP Kimia K2013-P1-2019/2020 halaman11



34. Perhatikan tabel data penggolongan polimer. No 1 2 3 4



Polimer Protein Amilum PVC Teflon



Monomer Asam Amino Glukosa Vinilklorida Tetrafluoroetilena



Polimerisasi Adisi Kondensasi Kondensasi Adisi



Sumber RNA Beras, gandum Plastik Panci antilengket



Dari data tersebut yang paling tepat adalah … A. 1 dan 2 B. 2 dan 3 C. 2 dan 4 D. 1 dan 4 E. 1 dan 3 35. Data percobaan uji protein sebagai berikut: Pereaksi Larutan Biuret Xantoproteat Timbal (II) Asetat P + + + Q – – + R + – + S + + + Dari data tersebut pasangan senyawa protein yang mengandung inti benzena dan belerang adalah … . A. P dan S B. P dan Q C. P dan R D. Q dan R E. R dan S B. SOAL URAIAN 36. Jika diketahui potensial suatu elektroda: E° Cu2+ / Cu = +0,34 volt E° Zn2+ / Zn= - 0,76 volt Tentukan : a) Tuliskan reaksi selnya dan tentukan harga Eo sel dengan cara reaksi! b) Gambarkan bagan sel voltanya! Bahasan : a) Reaksi Redoks: → Zn2+ + 2 e Oksidasi : Zn E0 = + 0,76 volt Reduksi : Cu2+ + 2 e → Cu E0 = + 0,34 volt --------------------------------------------------------------------------- + Reaksi Sel : Zn + Cu2+ → Zn2+ + Cu E°sel = + 1,10 volt b) Gambar/bagan sel :



37. Setarakan persamaan reaksi redoks berikut! Mno + PbO2 → MnO4- + Pb2+ (dalam suasana Asam) Soal USP Kimia K2013-P1-2019/2020 halaman12



38. Larutan infus merupakan larutan isotonik yang diinjeksikan ke dalam tubuh melalui sebuah jarum ke dalam pembuluh darah bena untuk emnggantikan cairan atua zat-zat makanan dari tubuh. Larutan yang digunakan secara intravena atau dengan infus harus jernih dan mengandung bahan-bahan yang dapat diasimilasikan dan digunakan oleh sistem sirkulasi seperti NaCl, dektrosa, elektrolit dan vitamin. Bahan pada larutan infus tersebut harus isotonik dengan cairan dalam darah Bagaimana pembuatan suatu larutan infus yang dapat digunakan! 39. Diketahui lambang isotop unsur sebagai berikut! 14 7



19 14 T 21 X 147T 7 T dan 9T



19 9



Y 199Y 32 16 Z



Jika unsur T berikatan dengan unsur Y sesuai kaidah oktet maka gambarkan struktur lewis dan bentuk molekul berdasarkan teori VESPR! 40. Tentukan 2 buah isomer fungsi dan 2 buah isomer posisi dari senyawa C 4H10O! CH



3



CH



2



CH



2



CH



2



OH



Soal USP Kimia K2013-P1-2019/2020 halaman13