Sop Konseling [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KONSELING No. Dokumen



Tanggal terbit 01 Juni 2014



No. Revisi



Halaman



Ditetapkan Oleh Direktur



PROSEDUR TETAP



PENGERTIAN



TANGGUNG JAWAB



PROSEDUR



Merupakan suatu proses yang sistematikuntuk mengidentifikasi dan penyelesaian masalah pasien yang berkaitan dengan pengambilan dan penggunaan obat pasien rawat jalan dan pasien rawat inap. Apoteker a. Membuka komunikasi antara apoteker dengan pasien b. Menanyakan hal-hal yang menyangkut obat yang dikatakan oleh dokter kepada pasien dengan metode “open ended Question” c. Petugas menyanyakan 3 (tiga) pertanyaan: 1. Apa yang dikatakan dokter mengenai obat 2. Bagaimana cara pemakaian 3. Efek yang diharapkan dari obat tersebut d. Memperagakan dan menjelaskan mengenai cara penggunaan obat e. Verifikasi akhir: mengecek pemahaman pasien, mengidentifikasi dan menyelesaikan masalah yang berhubungan dengan cara penggunaan obat, untuk mengoptimalkan tujuan terapi.



UNIT TERKAIT



Unit Rawat Jalan Unit Rawat Inap



DOKUMEN TERKAIT



Resep Cattan Konseling