Sop Penanganan Pre Eklamsia [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

BIDAN PRAKTEK MANDIRI NAOTALIA APAPYO,Am.Keb, S.Psi Pengertian



Tujuan Referensi Prosedur



Penanggung jawab : Naotalia Apapyo,Am.Keb, S.Psi



Prosedur Penanganan Pre Eklampsia SOP No. Dokumen 018/BPM/I/2020 No Revisi 0 Tanggal Terbit 01 Januari 2020 Halaman 2 halaman Preeklamsi adalah timbulnya hipertensi disertai ptoteinuria untuk kehamilan, setelah umurkehamilan 20 minggu atau segera setelah persalinan > TD 160/110 mmHg, Proteinuria +2. Sebagai acuan tatalaksana melakukan penanganan pada pre eklampsia Buku Acuan Pelayanan Kesehatan Materrnal dan NeonataI, Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo ,Jakarta, 2006. 1) Beri penjelasan tindakan yang akan dilakukan pada pasien dan keluarga (Informed Consent). 2) Cuci tangan sesuai SPO kebersihan tangan. 3) Persiapan pasien rawat di kamar yang cukup terang. 4) Lakukan Pemeriksaan Fisik dan TTV 5) Berikan oksigen 3-5 liter/ menit. 6) Pasang infus pasien dengan cairan Rinnger Laktat, Berikan Cairan ditambah MgSO4 20% sebanyak 4 gr dalam 100 cc ringer laktat. 7) Habiskan dalam 10-15 menit, lanjutkan dengan dosis pemeliharaan 10 gr (50 cc MgSO4 20%) dalam 500 cc cairan Ringer Laktat diberikan dengan kecepatan 1-2 gr/jam atau 20-30 ltr/menit. 8) Pasang Dower catheter dan ambil urine untuk cek laboratorium urine lengkap. 9) Berikan Obat anti hipertensi bila tekanan darah sistolik > 180 mmHg dan diastolik > 110 mmHg, seperti nifedipin 5 mg per oral. 10) Berikan Metildopa 3x 250-500 mg/hari. 11) Lakukan pemeriksaan dalam 12) Pengelolaan Konservatif dilakukan pada kehamilan preterm < 37 minggu dengan keadaan janin baik. 13) Penelolaan terminasi / pengakhiran kehamilan pada kehamilan aterm> 37 minggu 14) Siapkan pasien untuk dirujuk ke fasilitas kesehatan skunder Paraf :