Sop Pengadaan [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Toko Obat Polaris



Disusun oleh



Sumargo Setyo Aji, S.Farm TTK penanggung jawab



STANDART OPERASIONAL PROSEDURE PENGADAAN Disetujui oleh Sagimun



Halaman 1 dari 2 Nomor



SOP/PEMES/4.4.1./Sukses /V/2021



Tanggal berlaku : Maret 2022 Berlaku sd 2026



Pimpinan Perusahaan



1. TUJUAN : Prosedur ini dibuat untuk pelaksanaan dan pengawasan kegiatan pengadaan sediaan farmasi sehingga mendapatkan jumlah dan jenis yang sesuai kebutuhan dan menjamin ketersediaan sediaan farmasi di sarana pelayanan. 2. RUANG LINGKUP :



Prosedur ini berlaku untuk pemesanan obat di Toko Obat Polaris 3. PENGERTIAN: 



Pengadaan adalah kegiatan yang dilakukan untuk merealisasikan hasil perencanaan







Teknik pengadaan yang efektif harus menjamin ketersediaan dalam jenis dan jumlah yang tepat dengan harga yang ekonomis dan memenuhi persyaratan mutu, keamanan dan kemanfaatan



4. PROSEDUR : 4.1. Pemesanan barang 4.1.1 Melaksanakan Inventarisasi nama Pabrik dan Distributor yang legal serta nomor kontak 4.1.2 Mencatat barang yang akan dipesan berdasarkan permintaan konsumen dan marketing 4.1.3 Pemesanan dilakukan berdasarkan kondisi stok gudang untuk persediaan 4.1.4 Barang yang dipesan berdasarkan harga yang cocok dengan kualitas, mutu dan aman sesuai standar distribusi barang yang baik 4.1.5 Jumlah pemesanan disesuaikan dengan kebutuhan persediaan gudang 4.1.6 Jumlah pemesanan diperhitungkan masa expired date minimal 2 tahun 4.1.7 Menyiapkan administrasi surat pesanan 4.1.8 Buatkan Surat Pesanan kemudian ditanda tangani Pen Jawab, tertulis tanggal, No SIPTTK dan cap Perusahan utk SP asli maupun



arsipnya,



kemudian diserahkan ke bagian



penerimaan barang, sambil menunggu barang datang 4.1.9 Surat pesanan yang disampaikan secara lisan/elekronik/fax ke pemasok, maka pemasok akan memberi komfirmasi jumlah yang dapat dilayani, waktu pengiriman, alasan barang kosong dll kecuali barang/obat obat an yang sudah menjadi paket program kerjasama kedua belah pihak.



Toko Obat Polaris



Disusun oleh



Sumargo Setyo Aji, S.Farm TTK penanggung jawab



STANDART OPERASIONAL PROSEDURE PENGADAAN Disetujui oleh Sagimun



Halaman 1 dari 2 Nomor



SOP/PEMES/4.4.1./Sukses /V/2021



Tanggal berlaku : Maret 2022 Berlaku sd 2026



Pimpinan Perusahaan



4.1.10Surat pesanan Asli Untuk diserahkan ke pabrik/ distributor / Suplier sewaktu menerima barang ( bila belum lunas diserahkan Copy asli /kuning atau merah muda yang asli warna putih ditahan sd pelunasan ) 4.1.11 Apabila barang datang tidak sesuai pesanan seperti kurang barang : maka surat pesanan dikoreksi ulang sesuai barang datang, SP asli di coret tulis dengan jumlah sesuai yang diterima dan membuat catatan sesuai jumlah barang yang diterima tidak sesuai surat pesanan, yang ditandatangani ka gudang dan TTK. Untuk kekurangan barang membuat SP baru sesuai ketentuan Apabila dalam satu SP ternyata ada salah satu Barang tidak diterima, maka nama barang yang tidak diterima tersebut di coret /ditiadakan atau membuat Surat pesanan baru