Sop Rebusan Daun Sirih [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR REBUSAN DAUN SIRIH NO.



ASPEK YANG DILAKUKAN A. Fase Pre Interaksi



1 2 3



Check instrument penelitian Cuci tangan Menyiapkan alat-alat yang diperlukan : - Gerabah/ Panci - 10-15 lembar daun sirih - Air bersih - Gayung - Sendok - Saringan B. Fase Interaksi



4 5 6 7



Memberikan salam, panggil responden serta mengenalkan diri Menerangkan prosedur dan tujuan tindakan pemberian air bersih Memberikan kesempatan pada responden untuk bertanya Menjaga privasi responden C. Fase Kerja



8 9



Sediakan 10 sampai 15 lembar daun sirih Rebus daun sirih dengan menggunakan air 2000 ml menjadi 300 ml selama 5-7 menit 10 Tuang rebusan daun sirih kedalam gayung dan buang daunnya 11 Daun sirih bisa disiramkan pada saat kondisi hangat ataupun dingin 12 Untuk luka perineum, rebusan daun sirih disiramkan pada luka sebanyak 2 kali sehari pagi dan sore (± 300 cc) D. Fase Terminasi 13 14 15 16 17



Mengevaluasi responden setelah diberikan air bersih Memberikan dukungan positif Kontrak untuk kegiatan selanjutnya Cuci tangan Pendokumentasian