Tesis Terbaru [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

ANALISIS YURIDIS TUGAS DAN FUNGSI NOTARIS DALAM PEMBUATAN AKTA JUAL BELI (STUDI PENELITIAN DI KANTOR NOTARIS DEVI ANANJI, S.H, M.Kn KOTA BATAM)



PROPOSAL TESIS



Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh magister kenotariatan (M.Kn) Dalam Bidang Ilmu Hukum



Oleh : PUTI MARINA SUSANTI NPM : 94114014



PROGRAM STUDI MAGISTER KENOTARIATAN FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS BATAM BATAM 2016



1



PERSETUJUAN PEMBIMBING



Nama



: Puti marina susanti



Nomor pokok mahasiswa



: 94114014



Konsentrasi



: MAGISTER KENOTARIATAN



Tesis



: ANALISIS YURIDIS TUGAS DAN FUNGSI NOTARIS DALAM PEMBUATAN AKTA JUAL BELI (STUDI PENELITIAN DIKANTOR NOTARIS DEVI ANANJI, S.H.,M.KN BATAM)



Disetujui untuk disampaikan kepada Panitia seminar proposal tesis Batam,____________



Komisi pembimbing



Pembimbing I



pembimbing II



( Dr. H. Idham, S.H., M.Kn.)



( Dr. Hj. Laily Washliati, S.H., M.Hum.)



Mengetahui/menyetujui Dekan fakultas hukum



( Dr. Hj. Laily Washliati, S.H., M.Hum



2



KATA PENGANTAR



Puji dan syukur dipersembahkan kepada Tuhan Yang MahaEsa yang telah memberikan petunjuk, kekuatan dan rahmat Nya kepada Penulis, sehingga pada akhirnya Penulis berhasil menyelesaikan tugas tahap akhir, yaitu



penulisan proposal tesis sebagai salah satu syarat



memperoleh gelar Magister kenotariatan (M.kn) Batam,



di Universitas



yang berjudul “ANALISIS YURIDIS TUGAS DAN



FUNGSI NOTARIS DALAM PEMBUATAN AKTA JUAL BELI (STUDI PENELITIAN DI KANTOR NOTARIS DEVI ANANJI, S.H, M.Kn KOTA BATAM)”. Pada asasnya Notaris dalam menjalankan profesinya memberikan pelayanankepada masyarakat sepatutnya bersikap sesuai aturan yang berlaku.Ini penting karena Notaris melaksanakan tugas jabatannya tidaklah semata-mata untuk kepentingan pribadi,melainkan juga untuk kepentingan masyarakat,serta mempunyai kewajiban untuk menjamin kebenaran dari akta-akta yang dibuatnya.Suatu persoalan yang menarik untuk mengangkat persoalan ini dalam sebuah tesis



3



Penulis sangat menyadari bahwa didalam penyusunan Proposal tesis tentang ANALISIS YURIDIS TUGAS DAN FUNGSI NOTARIS DALAM PEMBUATAN AKTA JUAL BELI (STUDI PENELITIAN DI KANTOR NOTARIS DEVI ANANJI, S.H, M.Kn KOTA BATAM) . ini masih banyak



kekurangan baik dari segi ilmiah, mau pun tata bahasa, yang dikarenakan terbatasnya ilmu pengetahuan yang Penulis miliki maupun terbatasnya literature yang tersedia.Namun berkat keyakinan, kerja keras dan bantuan dari berbagai pihak, maka Proposal tesis ini akhir nya dapat Penulis selesaikan sesuai dengan waktu yang Penulis rencanakan. Oleh karena itu pada kesempatan ini, Penulis ingin menyampaikan



rasa



terimakasih



yang



sebesar-besarnya



serta



penghargaan yang sedalam-dalamnya kepada : 1. Bapak Prof. Dr. Ir. H. Novirman Jamarun, M.Sc, selaku Rektor UniversitasBatam; 2. Ibu DR. Dra.HJ. Laily Washliati, SH., M.Hum, selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Batam sekaligus Dosen Pembimbing II dalam penyusunan skripsi ini; 3. Bapak DR. H. IDHAM, SH., MKn, selaku Dosen Pembimbing 1 yang telah meluangkan waktu dan intens didalam membimbing penulisan Proposal Tesis ini;



4



4. Bapak / IbuDosen Program Studi Ilmu Hukum Universitas Batam yang telah memberikan ilmu dan bimbingannya selama proses perkuliahan di UniversitasBatam; 5. Juga ucapan terimakasih yang tak terhingga kepada ayah tersayang Dr. Jamar Hasan, SP.A dan Ibu tercinta Usriamarti yang tak bosanbosan nyamemberikan doa dan restunya. Dan tidak lupa pula ucapan terimakasih saya sampaikan kepada keluarga dan semua pihak yang tidak bisa Penuli ssebutkan satu persatu, yang semuanya telah memberikan dorongan, semangat dan motivasi yang sangat berguna bagi Penulis selama dalam proses penyusunan Proposal tesis ini. Akhir kata, besar harapan Penulisakan saran dan kritikan membangun dari semua pihak untuk kesempurnaan Proposal tesis ini dan kemajuan dikemudian hari, semoga amal kebaikan Bapak /Ibu semua dicatat sebagai amal ibadah dan mendapat kan pahala dan ridho dari Tuhan Yang Maha Esa. Amin. Batam, MARET 2016



DAFTAR ISI 5



HALAMAN JUDUL .....................................................................................................i HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ........................................................ ii KATA PENGANTAR...................................................................................................iii DAFTAR ISI .................................................................................................................vI



BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah...............................................................1 B.



Rumusan Masalah ......................................................................10



C.



Tujuan Penelitian.........................................................................11



D. Manfaat Penelitian ......................................................................11 1. Manfaat secara teoritis…………………………………………..11 2. Manfaat secara praktis…………………………………………..12 E.



Kerangka teori dan kerangka konsep............................................12 1. Kerangka teori……………………………………………………12 2. kerangka konsep………………………………………………….17



F.



Asumsi ..........................................................................................20



G. Keaslian penelitian.........................................................................21 H. Metode Penelitian……………………………………………..……..22 1. Spesifikasi penelitian…………………………………….….……24 1.Metode pendekatan…………………………………………..…24 2. Lokasi,populasi dan sampel……………………………….…...25 3. Tehnik pengumpulan data dan alat pengumpulan data….…....25 4. Analisis data………………………………………………….…27 5. Jadwal penelitian……………………………………….……….27 I. Sistematika Penelitian…………………………………………..……...28 DAFTAR PUSTAKA……………………………………………………….30



6



7