Tugas III - Kimia Fisik [PDF]

  • Author / Uploaded
  • Tara
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

TUGAS III : KIMIA FISIK



Nama



: Tara Monica Hutabarat



NIM



: 043760628



Program Studi



: Teknologi Pangan



1. Lihatlah gambar berikut ini, kemudian asumsikan arah perpindahan dari partikel zat terlarut yang terdapat di dalam sistem tersebut dan jelaskan jawaban Anda!



Gambar tersebut menunjukkan dua fase cairan yang terlarut partikel A dan B, apabila batas antara fase tersebut dibuka, bagaimanakah arah perpindahannya? Partikel manakah yang kemungkinan bergerak lebih cepat, partikel A ataukah partikel B? Jelaskan jawaban Anda! Jawab : Berdasarkan gambar terdapat dua fase cairan yang terlarut (gambar A dan B). Gradien konsentrasi terjadi ketika bagian tertentu dari suatu sistem dispersi terdapat partikel terlarut yang lebih banyak dibandingkan lainnya. Maka, arah perpindahannya yaitu dari gambar A ke gambar B, dimana bagian dengan konsentrasi yang tinggi akan bergerak ke bagian dengan konsentrasi yang rendah. Termodinamika menyatakan bahwa karena pergerakan atom dan molekul yang konstan, saat akan berpindah dari area dengan konsentrasi lebih tinggi ke konsentrasi yang lebih rendah untuk mencapai kondisi keseimbangan, dan artikel yang kemungkinan bergerak lebih cepat yaitu partikel A karena gradien konsentrasi yang tinggi akan mempercepat terjadinya perpindahan partikel dibandingkan dengan gradien konsentrasi yang lebih rendah. 2. Tabung berdiameter 0,4 cm dimasukkan ke dalam air secara vertikal dengan sudut kontak sebesar 60o. Berapakah besar tegangan permukaan air jika kenaikan air pada tabung adalah sebesar 2 cm



Jawab : Diketahui Ditanyakan



: h = 2 cm = 600 : = …?



Jawab



:h= 2 x 10-2 = (



)(



)(



)



2 x 10-2 = = 40 x 10-2 N/m = 0,4 N/m



3. Molekul garam murni yang tersusun dari molekul sama, ketika dijual terkadang memiliki harga yang jauh berbeda, mengapa? Jawab : Garam yang lebih murni memiliki harga yang lebih mahal karena proses pemurnian yang dilakukan cenderung lebih banyak / bertingkat. Oleh karena itu, garam untuk keperluan memasak dan keperluan analisa memiliki harga yang berbeda.



4. Jelaskan apa yang dimaksud dengan fenomena larutan yang tidak dapat beku serta jelaskan pemanfaatannya dalam membuat gula beroma buah! Jawab : Fenomena larutan yang tidak dapat beku adalah fenomena yang banyak dimanfaatkan untuk menyimpan konsentrat buah dalam suhu yang sangat rendah. Pemanfaatannya dalam membuat gula beraroma buah dilakukan dengan beberapa cara : a. Dengan penggilingan gula dan dicampur dengan senyawa aroma. Namun, cara ini dapat menyebabkan senyawa aroma akan terlepas selama penyimpanan. b. Pembuatan gula aroma dapat dilakukan dengan cara pelelehan dan kristalisasi gula dari lelehan yang dicampur dengan senyawa aroma. Akan tetapi pemanasan suhu tinggi dari gula dapat menyebabkan karamelisasi gula yang digunakan. c. Pelarutan gula yang dicampur dengan senyawa aroma lalu dikondisikan untuk dibentuk sebagai amorf. Senyawa amorf sangat cocok untuk memerangkap senyawa aroma karena strukturnya berpori.