Al Islam [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

MAKALAH AL-ISLAM Tentang PERKEMBANGAN YAYASAN PONDOK PESANTREN MARAQITT`LIMAT DI BAWAH KEPEMIMPINAN DRS.TGH HAZMI HAMZAR Dosen : Ust.Syarifudin,M.E



Disusun Oleh: 1. Rina Gusnani



(113418010)



2. Iis Susilawati



(1134180044)



3. Pratiwi



(113418009) S1 Kebidanan



SEKOLAH TINGGI KESEHATAN (STIKES) HAMZAR LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT Kantor Sekertariat : jl. Raya Lb. Lombok Mamben Daya Kecamatan Wanasaba,Kabupaten Lombok Timur,NTB TA 2019/2020



KATA PENGANTAR Puji syukur kita panjatkan kehadirat allah SWT yang telah memberikan berbagai kenikmatan salah satunya adalah nikmat sehat sehingga penulis mampu menyelesaikan makalah dalam waktu yang sudah ditentukan. Shalawat serta salam selalu tercurah kepada junjungan alam nabi besar Muhammad SAW yang telah menuntun umat manusia dari zaman kebodohan menuju zaman serba pintar seperti sekarang ini. Terimakasih sebesar-besarnya saya ucapkan kepada dosen pembimbing mata kuliah yang telah mengajarkan berbagai ilmu pengetahuannya sehingga saya dapat dengan mudah menyelesaikan tugas ini dengan tepat waktu. Penulis menyadari bahwa tugas ini sangat jauh dari kata sempurna,masih terdapat banyak kesalahan, Baik dari penulisan maupun penyusunan. Untuk itu kritik serta saran yang membangun sangat kami butuhkan demi menyempurnakan makalah ini.



Lombok Timur, 3 Juli 2021



Penulis



DAFTAR ISI Halaman Judul Kata Pengantar.................................................................................................. Daftar Isi .......................................................................................................... BAB I



PENDAHULUAN



1.1 Latar Belakang...................................................................................... 1.2 Rumusan Masalah................................................................................. 1.3 Tujuan Penulisan.................................................................................. BAB II PEMBAHASAN I 2.1 Yayasan pondok pesantren dibawah pimpinan DRS.TGH Hazmi Hamzar ............................................................................................................... 2.2 Kiprah pondok pesantren dibawah pimpinan TGH. Hazmi Hamzar 2.3 Kendala yayasan pondok pesntresn maraqitta’limat BAB III PENUTUP 3.1 Kesimpulan.......................................................................................... 3.2 Saran.................................................................................................... BAB IV



DAFTAR PUSTAKA



BAB II PEMBAHASAN 1. Yayasan Pondok Pesanteren Maraqita`limat Di bawah kepemimpinan drs. Tgh hazmi hamzar Tuan guru hazmi hamzar merupakan putra ke 3 dari



TGH.Muhammad



Zinuddin Arsayd. Setelah pulang menunaikan ibadah haji pada 1997 beliau tidak langsung ke Lombok akan tetapi melanjutkan pendidikan uvuversitas ibnu khalm Jakarta dengan



mengabil jurusan



ilmu dakwah. Pada tahun 1989



TGH.muhammad zainuddi Arsayd sudah mulai mengalimi sakit,maka untuk melanjutkannya perjuang dakwahnya yang telah di perjuangkan selama kurang lebih 39 tahun, beliau mengumpulkan semua jamaah maraqitta`limat untuk memeusyawarahkan



tentang



kepemimpinan



yayasan



pondok



pesantren



maraqitta`limat setelah beliau wafat. Untuk itu pada tanggal 22 s/d 25 jumadil awal 1410 H.Bertepatan dengan tanggal 21 s/d 24 desember 1989 di adakan Muktamar yayasan pondok pesatren maraqitta`limat yang di hadiri seluruh dewan pendiri, pengurus cabang dan pengurus penting yayasan pondok pesantren maraqitta`limat yang tersebar di pulau Lombok. Pada muktamr tersebut selain menetapkan dan mengukuhkan Tuan Guru Haji Hazmi Hamzar sebagi pemimpin yayasan pondok pesantren maraqitta`limat, juga merumuskan menyusun program kerja serta menyusun kinerja



berbagai



kebijakansanan



yang akan



di



tempuh



oleh



yayasan



maraqitta`limat ke depan Maka sejak di pimpin oleh Tuan Guru Haji Hazmi Hamzar yayasan pondok pesantren maraqitta`limat semakin berkrmbang dan menujukan kemajuan yang sangat luar biasa baik di bidaang pedidikan,bidang social maupun bidang dakwah. Yayasan pondok pesantren maraqitta`limat di bawah kepemimpinan Bapak TGH



Hazmi Hamzar sudah dapat bersaing dengan yayasan atau organisasi lain yang telah lebih dulu berdiri dan berkiprah di pulau Lombok Hal ini di sebabkan oleh pola kepemimpinan yang di terapkan oleh beliau adalah denga menyusuaikan dari terhadap perkembangan pendidikan di tanah air serta menyerap pengalaman yang telah di miliki selama menyelesaikan studi di Jakarta, Namun demikian beliau tidak meninggalkan ciri khas pesantren yang di terapkan sebelumnya oleh orang tua beliau yang ingin mencetak kader kader dakwah yang menguasai meode dakwah dan metode pembelajaran yang sesuai dengan kurikulum yang berlaku serta kader yang tidak pernah menyerah dan putus asa dalam menegarkan amar makruf dan nahi mungkar Sesuai dengan visi dan misi Yayasan pondok pesantren maraqitta`limat yang tealh di perbahrui berdasarkan ketetapan perundang udangan yang berlaku di Negara Republik Indonesia khususnya undang undaang tentang yayasan dan organisasi kemasyarakatan dan telah di perlakukan oleh Negara Republik Indonesia. Maka Tuan Guru Haji Hazmi Hamzar mengembangkan Yayasan pondok pesantren melalui pendidikan dan mendirikan sekolah dan madrasah di semua cabang dan ranting Yayasan pondok pesantren maraqitta`limat mulai dari tingkat pra sekolah (Pendidikan Anak Usia Dini )TK,SD,SMP hingga perguruan tinggi Untuk pendidikan non formal di laksanankan pergram khusus yang di lakukan dengan system tradisional menggunakan metode sorogan



an wethonan dan



menugaskan para mubaliq dan mahasisiwa yang telah lulus dari perguruan tinggi yang



di



milik



untukmengajar



di



selurah



cabang



yang



ada



secara



bergantian.Kegiatan keagamaan lainya masing-masaing cabang dan ranting di bentuk majelis ta`lim dan diniyah tempat belajar mengaji dan membaca al quran bagi siswa yang di laksanakan pada setiap malam hari.



Di saamping kegita melalui bidang pendidikan Yayasan pondok pesantren maraqitta`limat juga di topang oleh kegitan pondok pesantren yang lain seperti: a. Pusat informasi pondok pesantern b. Pos kesehatan pondok pesantern c. Klinik kesehatan hamzar d. Komprasi pondok pesantern putra hamzar 2. Kiprah Yayasan pondok pesantren maraqitta`limat di bawah kepemimpinan Bapak Drs. TGH Hamzi Hamzar a. Bidang organisasi Untuk mengembangkan Yayasan pondok pesantren



maraqitta`limat



melalui bidang organisasi, Bapak Drs. TGH Hamzi Hamzar Yayasan pondok pesantren maraqitta`limat



telah membentuk 35 cabang, 201



ranting dan 70 diniyah yang terbesar di seluruh wilayah NTB yang terdiri dari 2 kota madya dan 6 kabupaten Perkembangan Yayasan pondok pesantren maraqitta`limat di sebabkan bayakya upaya untuk perbaharuan yang di lakukan oleh beliau untuk memacu pondok pondok pesantren yang lebih maju, modern dan berwawasan iman dan ilmu pengetahuan, di samping itu juga berjuang di jalur melalui poliik dengan menjadi anggota legeslatif tingkat satu provinsi Nusa Tenggara Barat mulai dari tahun 1997nsampai sekarang



b. Bidang Pendidikan Dalam bidan pendidikan yayasan pondok pesantren maraqitta’limat telah memiliki 3 perguruan tinggi yaitu masing-masing : Sekolah Tinggi ILmu Kesehatan (STIKes Hamzar) dengan dua program studi yaitu perawat dan bidan. Yang kedua adalah Sekolah Tinggi Keguruan dan ilmu pendidikan (STKIP hamzar) dengan dua program sudi juga yaitu PGSD dan Pendidikan Guru PAUD. Selanjutnya adalah Sekolah Tinggi Ekonomi Islam (STEI Hamzar) dengan program studi perbankan syariah. Semua program studi pada ketiga sekolah tinggi tersebut telah terakreditas oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) republik Indonesia. Sementara itu pada jenjang madrasah dan sekolah lanjutan atas pada kepemimpinan bapak TGH. Hazmi Hamzar telah mendirikan 2 madrasah aliyah, 15 madrasah tsanawiyah, 22 madrasah ibtida’iyah,3 SMU,9 sekolah menengah kejuruan (SMK) dengan 11 jurusan, 2 SMP,2 SMP islam,4 SD Islam, 8 taman kanak-kanak dan 12 lembaga pendidikan anak usia dini PAUD/RA dan 70 diniyah serta 3 panti asuhan dan asuhan keluarga yang tersebar di provinsi NTB. c. bidang dakwah Pada masa kepemimpinan bapak TGH. Hazmi Hamzar dengan bertambahnya rating dan juga jumlah jamaah yang terus meningkat maka santri dan santriwati yang telah menamatkan sekolahnya baik dari perguruan tinggi yang ada di bawah naungan pondok pesantren yayasan maraqitta’limat atau perguruan tinggi lainnya dikirim ke desa dan sekolah yang telah didirikan sebagai tenaga guru atau mengabdikan diri sebagai Pembina masyarakat setempa agar lebih maju.



d. Bidang ekonomi dan kesehatan Sebagai yayasan pondok pesantren maraqitta’limat telah banyak memberikan kontribusi bagi pemerintah meningkatkan indeks pembangunan khusus di kompleks STIKes Hamzar telah di bangun rumh susun sewa (Rusunawa) yang diperuntukkan bagi mahasiswa agar dekat dengn kampus sehingga tidak kesulitan dalam mencari kos atau kontrakan. Untuk bidang kesehatan disamping adanya Pos Kesehatan Pondok Pesantren (Kopostren) napak TGH. Hazmi Hamzar juga mendirikan Klinik Kesehatan Hamzar yang sedang di upayakan menjadi Rumah sakit bertaraf internasional atas kerjasama dengan berbagai perguruan tinggi terkeemuka baik di dalam dan luar negeri. Adapun perguruan tinggi yang dimaksud adalah : 1. fakultas kedokteran univ. mataram 2. fakultas kedokteran unov. Islam al-azhar mataram 3. STIKes Budhi Luhur Depok jawa barat 4. Beijing university of Chinese medicine school of nursing 5. women university of phillipines medicine of nursing 6. universitas hasan astani maroko 7. university of Thailand medicine school of nursing Disamping itu juga dibangun kerjasama dengan BKKBN Provinsi NTB,BNN provinsi NTB, RSUD provinsi NTB, RSJ Provinsi NTB,BNP2TKI Republik Indonesia dan south east asian ministers of education organization open learning center (SEAMOLEC).



e. bidang sosial Dalam bidang sosial yayasan memfokuskan diri di tempat yang banyak penyandang masalah sosial seperti anak yatim piyatu, anak terlantar, miskin dan orang tua jompo maka di tempat itu yayasan akan melkukan gerakan peduli sosial dan mendorong pengurus cabang atau pengurus rating untuk membentuk panti asuhan atau asuhan keluarga sebagai tempat untuk menampung,membinaa serta mendidik yang di tamping. Hingga sat ini yayasan memiliki 3 panti asuhan dan 200 asuhan keluarga yang tersebar di seluruh rating serta telah banyak mencetak anak asuhnya menjadi guru bahkan ada yang sampai menyelesaikan pendidikan sampai lulus S2.selain itu juga yayasan banyak melakukan penyuluhan –penyuluhan melalui pengajian dimasingmasing rating agar membentuk kelompok usaha ekonomi produktif sesuai potensi yang di miliki. 3. Kendala yayasan pondok pesntresn maraqitta’limat Dalam pengembangannya yayasan masih banyak memiliki kendala terutama dalam peningkatan SDM dan kesejahteraan bagi jama’ah dan masyarakat di seluruh cabang dan rating. Hal ini disebabkan oleh sebagian jama’ah bekerja sebagai buruh tani, pedagang bakulan, pengrajin tembikar dan pagar bambudengan penghasilan jauh dibawah UMR. Berbagai upaya telah dilakukan salah satunya adalah dicanangkan “program satu rumah satu sarjana” oleh bapak TGH. Hazmi Hamzar tetapi masih banyak jama’ah yang tidak mampu menyekolahkan anaknya sampai ke jenjang pendidikan yang tinggi dan jika di lihat dari SDM yang dimiliki oleh yayasan belum dapat difungsikan secara maksimal karena keterbatasan dana,sarana dan prasarana tempat mereka menjalankan dan mengembangkan program-program yang telah di rencanakan.



BAB III PENUTUP A. KESIMPULAN Sejak



di pimpin oleh Tuan Guru Haji Hazmi Hamzar



pesantren



yayasan pondok



maraqitta`limat semakin berkrmbang dan menujukan kemajuan



yang sangat luar biasa baik di bidaang pedidikan,bidang social maupun bidang dakwah. Yayasan pondok pesantren maraqitta`limat di bawah kepemimpinan Bapak TGH Hazmi Hamzar



sudah dapat bersaing dengan yayasan atau



organisasi lain yang telah lebih dulu berdiri dan berkiprah di pulau Lombok.Hal ini di sebabkan oleh pola kepemimpinan yang di terapkan oleh beliau adalah denga menyusuaikan dari terhadap perkembangan pendidikan di tanah air serta menyerap pengalaman yang telah di miliki selama menyelesaikan studi di Jakarta. B. SARAN Setelah membaca makalah ini, diharapkan pembaca (terutama mahasiswa Yayasan Pondok Pesanteren Maraqita`limat Di bawah kepemimpinan drs. Tgh hazmi hamzar .Saya juga menyadari bahwa makalah ini jauh dari kata sempurna oleh karena itu saya mengharapkan kritik dan saran yang membangun untuk kebutuhan yang akan datang.



DAFTAR PUSTAKA Buku AT-TA`LIM sejarah perkembangan yayasan Maraqitta`limat