Anjab Dokter Umum Puskesmas [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PEMERINTAH KABUPATEN BANTUL INFORMASI JABATAN Jabatan Fungsional Tertentu



1. Nama Jabatan : Dokter Umum Puskesmas 2. Kode Jabatan : 0.1.30 3. Unit Kerja : 4. Ikhtisar Jabatan : Memeriksa pasien umum sesuai dengan prosesdur pelayanan dan keilmuan kedokteran agar pasien sembuh dan meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. 5. Uraian Tugas : Hasil Kerja



Parameter Prestasi



Melaksanakan pelayanan kesehatan kepada masyarakat



POA



Tugas per Tugas Dalam Jabatan



3



3 kali dalam setahun



180



Menyesuaikan 540



Melaksanakan pasien tugas pelayanan terlayani medik kepada pasien puskesmas



Jumlah Obyek Pekerjaan



11500



Sejumlah pasien yang masuk ke poli umum ke Puskesmas



8



8 menit tiap pasien



92000



Melakukan tindakan medis khusus



pasien terlayani



Tugas per Tugas Dalam Jabatan



287



Sesuai jumlah pasien yang memerlukan tindakan medis khusus



30



30 menit tiap pasien



8610



Melakukan pemeriksaan kesehatan calon haji



buku pemeriksaan haji



Jumlah Obyek Pekerjaan



10



Sejumlah calon 30 haji yang periksa



30 menit tiap pasien



300



Menjadi



data



Tugas per



12



Setiap bulan



120 menit tiap 1440



Menyusun rencana kegiatan puskesmas



Standar



Waktu



120



Standar



Total Waktu



Uraian Tugas Uraian Kegiatan



koordinator penanggulangan penyakit menular dan tidak menular Melakukan penyuluhan medik



Tugas Dalam Jabatan



peningkatan pengetahuan



laporan



Tugas per Tugas Dalam Jabatan



24



2 kali sebulan



120



120 menit tiap 2880 penyuluhan



Melakukan visum Visum et et repertum repertum



Tugas per Tugas Dalam Jabatan



5



Sejumlah ratarata kegiatan visum at repertum yang dilakukan selama 1 tahun



60



60 menit tiap visum



300



Melaksanakan alih informasi medis kepada medis dan paramedis



peningkatan pengetahuan



Tugas per Tugas Dalam Jabatan



96



Menyesuaikan



30



30 menit tiap pertemuan



2880



Melakukan visite ke pasien rawat inap



pasien terlayani



Jumlah Obyek Pekerjaan



1825



Sejumlah 9 pasien rawat inap dalam satu tahun



9 menit tiap pasien



16425



Mengikuti rapat surat tugas koordinasi di tingkat kabupaten



Tugas per Tugas Dalam Jabatan



12



Menyesuaikan



180



180 menit tiap 2160 rapat koordinasi



Mengikuti kegiatan peningkatan pengetahuan dan ketrampilan (seminar, workshop)



sertifikat



Tugas per Tugas Dalam Jabatan



24



Menyesuaikan



180



180 menit tiap 4320 seminar atau workshop



Menjadi Koordinator PONED



terlaksananya Tugas per PONED Tugas Dalam Jabatan



12



Sebulan sekali



120



120 menit tiap 1440 koordinasi



Melaksanakan pemeriksaan kesehatan individu



Surat Keterangan Dokter



600



Sesuai jumlah permintaan



8



8 menit



Jumlah Obyek Pekerjaan



Total Waktu :



4800



138095



* Prestasi : Prestasi Kerja Yang Diharapkan (Dalam Satu Tahun) * Waktu : Waktu yang dibutuhkan untuk menyelesaikan 1 hasil kerja (menit) * Total Waktu : Total Waktu Yang Dibutuhkan (menit)



6. Obyek/Sasaran Pekerjaan : o Masyarakat Umum 7. Bahan Kerja : o Benda/Bahan Baku o Data-data terkait 8. Perangkat/Alat Kerja : o Standart Operation Prosedure (SOP) terkait o Peraturan-peraturan terkait o Peralatan kebersihan o ATK (Alat Tulis Kantor) o Peralatan Medis Dokter Umum 9. Tanggung Jawab : 1. memeriksa menentukan diagnosis dan mengobati pasien 2. meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang kesehtan 3. penanggung jawab pencegahan dan penanggulangan masyarakat



wabah



di



10. Wewenang : 1. membuat visum sesuai prosedur 2. menolak membuat visum yang tidak sesuai prosedur 3. membuat surat Keterangan dokter baik surat Keterangan sehat atau sakit yang sesuai prosedur 4. menolak membuat surat Keterangan dokter baik surat Keterangan sehat atau sakit yang tidak sesuai prosedur 5. melakukan penyuluhan kesehatan 11. Korelasi Jabatan : Atasan langsung untuk menerima kepala puskesmas perintah/disposisi dan melaporkan hasil pelaksanaan tugas Pejabat yang lebih tinggi di unit kabid dan kassie dinas kesehatan kerja lain untuk koordinasi Pejabat yang setingkat untuk dokter puskesmas lain dan dokter rumah sakt koordinasi dan kerjasama dalam pelaksanaan tugas Bawahan langsung untuk menyelia,



membimbing dan pelaksanaan tugas



mengarahkan



Pejabat yang lebih rendah tingkatannya di unit kerja lain untuk koordinasi pelaksanaan tugas Pihak Umum/Swasta



lain/Masyarakat



12. Kondisi Lingkungan Kerja : A. Tempat Kerja : Dalam Ruangan (%) : 80 Luar Ruangan (%) : 20 B. Suhu : Sedang/Cukup C. Udara : Sedang D. Keadaan Ruang : Sedang E. Letak Berdasarkan : Wilayah : Semua Lantai : Lantai 1 / Gedung Tidak Bertingkat F. Penerangan : Terang G. Suara : Tenang/Sunyi H. Keadaan Tempat Kerja : Bersih dan Rapi I. Getaran : Rendah 13. Resiko Bahaya : A. Fisik : o Tindak Kekerasan o Cedera Fisik Ringan o Obyek Tindak Kriminalitas o Penularan penyakit o Luka karena benda tajam (berdarah) B. Mental : o Stres o Depresi o Psikosomatis o Tertekan o Teror/Ancaman 14. Syarat Jabatan :



A. Pangkat/Gol. Ruang : III/b (Penata Muda Tingkat I) B. Pendidikan : Jenjang Minimal : Profesi Jurusan : o Kedokteran C. Kursus/Diklat : Kepemimpinan : o Tidak Dipersyaratkan Fungsional : o Tidak Dipersyaratkan Teknis : o Tidak Dipersyaratkan D. Pengalaman Kerja : Tidak mutlak E. Pengetahuan Kerja : Lulus Fakultas kedokteran, mempunyi STR dan SIP F. Keterampilan Kerja : Mempunyai SIP G. Bakat Kerja : o G : Inteligensia o V : Bakat Verbal o Q : Ketelitian o K : Kondisi Motor o F : Kecekatan Jari o E : Kondisi Mata, Tangan, Kaki o M : Kecekatan Tangan H. Tempramen Kerja : o D = Kemampuan menyesuaikan diri menerima tanggung jawab untuk kegiatan memimpin, mengendalikan atau merencanakan o F = Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan yang mengandung penafsiran perasaan, gagasan atau fakta dari sudut pandangan pribadi o I = Kemampuan menyesuaikan diri untuk pekerjaan - pekerjaan mempengaruhi orang lain dalam pendapat, sikap atau pertimbangan mengenai gagasan o J = Kemampuan menyesuaikan diri pada kegiatan perbuatan kesimpulan penilaian atau pembuatan peraturan berdasarkan kriteria rangsangan indera atau atas dasar pertimbangan pribadi o R = Kemampuan menyesuaikan diri dalam kegiatan-kegiatan yang berulang, atau secara terus menerus melakukan kegiatan yang sama, sesuai dengan perangkat prosedur, urutan atau kecepatan yang tertentu o S = Kemampuan menyesuaikan diri untuk bekerja dengan ketegangan jiwa jika berhadapan dengan keadaan darurat, kritis, tidak biasa atau bahaya, atau bekerja dengan kecepatan kerja



dan perhatian terus menerus merupakan keseluruhan atau sebagian aspek pekerj I. Minat Kerja : a. S (Sosial) Pekerjaan-pekerjaan yang meliputi kegiatan-kegiatan seperti : Menjalin hubungan dengan orang lain o Kegiatan-kegiatan yang sifatnya sukarela/sosial o Memiliki tujuan yang sifatnya idealis o Berhubungan dengan Klien/Masyarakat o Mengajar/Berkomunikasi secara intens o Kegiatan-kegiatan yang berkelompok atau tim o Aktifitas yang membutuhkan keterampilan bersosial o Pekerjaan konsultasi/konseling atau pembinaan J. Upaya Fisik : o Berdiri o Duduk o Menunduk o Memegang o Bekerja Dengan Jari o Meraba o Berbicara o Mendengar o Melihat o Ketajaman Jarak Dekat o Pengamatan Secara Mendalam o Penyesuaian Lensa Mata K. Kondisi Fisik : Jenis Kelamin : Laki-laki/Perempuan Umur : Antara Usia 24 tahun sampai dengan 60 tahun Tinggi Badan : Tidak Dipersyaratkan Berat Badan : Tidak Dipersyaratkan Postur Badan : Tidak Dipersyaratkan Penampilan : Tidak Dipersyaratkan L. Fungsi Pekerja : Tingkat Hubungan Pemegang Jabatan Dengan Data : o D0 = Memadukan Data o D1 = Mengkoordinasikan Data o D2 = Menganalisis Data o



D3 = Menyusun Data o D4 = Menghitung Data o D5 = Membandingkan/Mencocokkan Data o D6 = Menyalin Data Tingkat Hubungan Pemegang Jabatan Dengan Orang : o O0 = Menasehati o O2 = Mengajar o O3 = Menyelia o O4 = Menghibur o O5 = Mempengaruhi o O6 = Berbicara-Memberi Tanda o O7 = Melayani Orang o O8 = Menerima Instruksi Tingkat Hubungan Pemegang Jabatan Dengan Benda : o B2 = Mengontrol/Melakukan Pengaturan Mesin o B3 = Mengemudikan/Menjalankan Mesin o B7 = Memegang 15. Butir Informasi Lain : o



print out simanjab