Anjab Pengelola Data [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

INFORMASI JABATAN 1. Nama Jabatan



: Pengelola Data



2. Kode Jabatan



:-



3. Unit Organisasi a. Eselon I b. Eselon II c. Eselon III d. Eselon IV



: : Dinas Kesehatan : Sekretariat : Subbag Umum dan Kepegawaian



4. Kedudukan dalam Struktur Organisasi :



Sekretaris



Kepala Subbag Program Dan Pelaporan



5. Ikhtisar Jabatan



Kepala Subbag Keuangan



Kepala Subbag Umum dan Kepegawaian



Pengelola Kepegawaian



Pengelola Data



Pranata Barang dan jasa



:



Melaksanakan kegiatanpengelolaan data kepegawaian yangmeliputipenyiapanbahan, koordinasidanpenyusunan laporansesuai dengan peraturan yang berlaku untuk mengetahui data ketenagaan yang baik dan akurat.



6. Uraian Tugas



:



a. Menyiapkan bahan pengelolaan data pegawai yang baru masuk baik pegawai CPNS maupun pegawai mutasi dari instansi lain ke dalam buku dan format data sesuai prosedur yang berlaku agar tertib administrasi data kepegawaian;



1) 2) 3) 4) 5)



Meminta berkas kepegawaian kepada pegawai yang baru masuk ; Meneliti berkas pegawai baru ; Merekap data pegawai ke Buku Induk Pegawai ; Merekap data pegawai ke format data terkait ; Menyimpan berkas ke rak ortner pegawai per puskesmas.



[1]



b. Membuat surat perintah kepala dinas bagi pegawai baru CPNS, pegawai mutasi dari instansi lain dan Pegawai Tidak Tetap (PTT) sesuai prosedur yang berlaku untuk pendistribusian pegawai ke unit pelayanan kesehatan ; 1) Menghimpun permohonan mutasi dan permohonan kebutuhan SDMK dari Puskesmas untuk bahan rapat baperjakat tingkat dinas kesehatan; 2) Membuat surat perintah kerja kepala dinas bagi pegawai barusesuai dengan hasil baperjakat; 3) Menyerahkan surat perintah kepala dinas kepada yang bersangkutan; 4) Menyimpan arsip surat perintah kepada berkas yang bersangkutan. c. Menyiapkan Pemutakhiran data pegawai berdasarkan pendidikan dan jabatan perunit kerja sesuai petunjuk pelaksanaan agar data pegawai dinas kesehatan benar dan akurat ; 1) Membuat data perubahan per unit kerja 2) Membuat data perubahan per jabatan 3) Membuat perubahan keadaan dokter puskesmas 4) Membuat perubahan keadaan bidan desa d. Meneliti data kekurangan jenis tenaga di puskesmas berdasarkan laporan kebutuhan tenaga yang diusulkan oleh puskesmas dan berdasarkan ABK Puskesmas sesuai peraturan yang berlaku agar mengetahui jumlah kebutuhan SDMK di unit pelayanan ; 1) Menerima permohonan kebutuhan SDMK puskesmas ; 2) Membuat format kebutuhan puskesmas ; 3) Membuat jawaban permintaan SDMK . e. Membuat usulan permohonan pindah pegawai dan menjawab permohonan pindah pegawai sesuai prosedur yang berlaku agar usulan mutasi dapat terfasilitasi ; 1) Menerima disposisi pimpinan ; 2) Membuat surat usulan ke BKPP untuk pegawai yang akan mutasi ke luar kabupaten Bogor berdasarkan disposisi pimpinan ; 3) Menyampaikan surat permohonan pindah ke BKPP ; 4) Membuat jawaban surat permohonan mutasi pegawai dari luar kabupaten Bogor ; 5) Menyampaikan surat jawaban tersebut ke BKPP. f. Menyusun data profil kepegawaian sesuai petunjuk teknis agar permintaan data profil terpenuhi dan sesuai keadaan yang sebenarnya ; 1) Menerima nota dinas tentang profil kepegawaian ; 2) Memilah data pegawai berdasarkan pendidikan ; 3) Memilah data pegawai berdasarkan jenis kelamin ; 4) Menyusun data pegawai ke dalam format profil kepegawaian ; 5) Entry data profil ke aplikasi yang di sediakan oleh dinas provinsi jawa barat.



g. Menyiapkan bahan penyusunan Anjab ABK pegawai dinas kesehatan sesuai dengan petunjuk teknis untuk kelancaran pelaksanaan tugas; 1) Menerima disposisi pimpinan ; 2) Wawancara ABK pegawai ; 3) Mengumpulkan dan merekap format pengumpulan data beban kerja pada masing-masing jabatan di Dinas Kesehatan Kab.Bogor ; 4) Membuat informasi jabatan masing-masing pegawai ; 5) Membuat peta jabatan. h. Membuat Data perubahan SDMK Puskesmas untuk dasar pembayaran kapitasi; 1) Merekap data perubahan puskesmas ; 2) Menyusun draf perubahan SDMK puskesmas ;



[2]



3) Membuat surat pengantar perubagahn data sdmk yang ditujukan ke BPJS ; 4) Menyerahkan data perubahan faskes ke BPJS. i. Menyelesaikan permintaan data dari unit kerja/instansi lain sesuai format data yang di minta untuk ; 1) Menerima dan meneliti disposisi pimpinan ; 2) Membuat data sesuai dengan format yang di minta ; 3) Mengirim hasil pengolahan data yang diminta melaui email yang disediakan oleh instansi peminta data ; 4) Mencetak format data dan mengarsipkannya. j. Membuat laporan hasil pelaksanaan tugas pengelolaan data sesuai dengan prosedur yang berlaku sebagai bahan evaluasi dan pertanggungjawaban. 1) Menginventarisir seluruh kegiatan yang telah dikerjakan. 2) Mengelompokan hasil kerja sesuai dengan jenisnya data ; 3) Mengonsep laporan pengelolaa dat ; 4) Menyerahkan laporan kepada pimpinan untuk di koreksi ; 5) Memfinalisasi penyusunan laporan. k. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan pimpinan, baik lisan maupun tertulis. 1) Mempelajari penugasan yang diberika pimpinan ; 2) Menyiapkan bahan-bahan pelaksanaan tugas ; 3) Menjalankan tugas sesuai dengan arahan dan aturan yang ada ; 4) Melaporkan hasil pelaksanaan tugas.



7. Bahan Kerja : No Bahan Kerja 1. Berkas kepegawaian pegawai baru 2.



3. 4.



Disposisi pimpinan/Berita Acara baperjakat/surat perintah tugas pegawai dari BKPP Perubahan data Data kebutuhan puskesmas/hasil abk pusrengun.info Permohonan pindah pegawai



Digunakan dalam tugas Penyiapan bahan pengelolaa data pegawai baru



Pembuatan surat perintah kepala dinas



Pemutakhiran data Penelitian kebutuhan SDMK Puskesmas 5. Pembuatan usulan permohonan pindah dan membuat jawaban permohonan rekomendasi pindah kerja 6. Data-data pegawai Penyusunan profil pegawai 7. Bahan anjab ABK pegawai/uraian Penyusunan Anjab ABK Pegawai tugas pegawai 8. Data perubahan SDMK Pembuatan laporan perubahan SDMK Puskesmas untuk pembayaran kapitasi puskesmas 9. Surat Permintaan data /disposisi Penyelesaian permintaan data pimpinan 10. Capaian pelaksanaan tugas/Hasil Penyusunan laporan pelaksanaan tugas pelaksanaan tugas 11. Disposisi pimpinan/surat tugas dari Pelaksanaan tugas lainnya pimpinan [3]



8. Perangkat/Alat Kerja : No Alat Kerja 1. SOP/petunjuk pimpinan 2. 3. 4. 5.



SOP SOP/peraturan terkait Aplikasi pusrengun.info/peraturan terkait SOP/disposisi pimpinan/peraturan terkait



Digunakan dalam tugas Menyiapkan bahan pegawai baru



pengelolaa



data



Membuat surat perintah kepala dinas Memutakhirkan data Meneliti kebutuhan SDMK Puskesmas



Membuat usulan permohonan pindah dan membuat jawaban permohonan rekomendasi pindah kerja 6. Format profil kepegawaian/Nota Menyusunan profil pegawai Dinas penyusunan profil 7. Format ABK pegawai Menyusunan Anjab ABK Pegawai 8. SOP/peraturan terkait Membuat laporan perubahan SDMK Puskesmas untuk pembayaran kapitasi puskesmas 9. Disposisi pimpinan/format permintaan Menyelesaikan permintaan data data 10. Hasil pelaksanaan tugas Menyusun laporan pelaksanaan tugas 11. Disposisi atasan Melaksanakan tugas lainnya 9. Hasil Kerja : No Hasil Kerja 1. Format data pegawai/Buku Induk Pegawai 2. Surat perintah kepala dinas 3. Pemutakhiran data 4. Susunan Kebutuhan Pegawai 5. Surat usulan dan jawaban permohonan pindah 6. 7. 8.



Profil kepegawaian Anjab ABK Dinas Kesehatan Laporan Perubahandata SDMK Puskesmas untuk pembayaran kapitasi 9. Format data sesuai permintaan 10. Laporan pelaksanaan tugas 11. Laporan pelaksanaan tugas lainnya



Satuan Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen



10. Tanggung Jawab : a. Tersedianya informasi data kepegawaian yang akurat . b. Terselenggaranya pengelolaan data pegawai dinas kesehatan



[4]



11. Wewenang : a. Mengolah data pegawai dinas kesehatan kabupaten bogor. b. Meminta data kebutuhan puskesmas 12. Korelasi Jabatan : No Jabatan 1. Kepala Subbag Umum dan Kepegawaian 2. Bagian Kepangkatan



Unit Kerja/Instansi Sekretariat Dinas Kesehatan BKPP



3.



Bagian organisasi



Setda Kab.Bogor



4. 5.



Kepala Puskesmas dan Puskesmas Ka.Subbag BPJS PT.BPJS



6.



JFU/JFT



Bidang-bidang



13. Kondisi Lingkungan Kerja : No Aspek 1. Tempat kerja 2. Suhu 3. Udara 4. Keadaan ruangan 5. Letak 6. Penerangan 7. Suara 8. Keadaan tempat kerja 9. Getaran 14. Resiko Bahaya No Bahaya Fisik/Mental 1. -



Dalam Hal Menerima perintah/intruksi tugas Koordinasi dan konsultasi Koordinasi dan konsultasi koordinasi Koordinasi konsultasi koordinasi



dan



Keterangan Di dalam ruangan Suhu kamar normal Sirkulasi baik Luas Rata Cukup Tidak berisik Bekerja dengan berkas kertas Tidak ada



: Penyebab -



15. Syarat Jabatan : a. Pangkat/Golru : Pengatur, II/c b. Pendidikan : D3 Kes,D3 Non Kes. c. Diklat 1) Penjenjangan : 2) Teknis :  Diklat Pengelolaan data  Diklat Tata Naskah Dinas d. Pengalaman Kerja : tidak dipersyaratkan e. Pengetahuan Kerja :



[5]



1) Perencanaan pegawai 2) Teknik Pengumpulan dan Penyusunan Data f. Keterampilan Kerja : 1) Mengoperasikan computer 2) Mengoperasikan internet g. Bakat Kerja : G = Intelegensia V = Bakat Verbal Q = Ketelitian F = Kecekatan jari h. Temperamen : 1) P



= Kemampuan menyesuaikan diri dalam berhubungan dengan



orang lain lebih dari hanya penerimaan dan pembuatan instruksi 2) R = Kemampuan menyesuaikan diri dalam kegiatan-kegiatan yang berulang, atau secara terus menerus melakukan kegiatan yang sama, sesuai dengan perangkat prosedur, urutan atau kecepatan yang tertentu. 3) T=Kemampuan menyesuaikan diri dengan situasi yang menghendaki



pencapaian dengan tepat menurut perangkat batas, toleransi atau standar-standar tertentu.



i. Minat Kerja



:



1) C: Konvensional 2) R: Realistik 3) E: Kewirausahaan j. Upaya Fisik : 1) Bicara 2) Duduk 3) Bekerja dengan jari k. Kondisi Fisik 1) Jenis Kelamin 2) Umur 3) Tinggi Badan 4) Berat Badan 5) Postur Badan 6) Penampilan



: : : : : :



: Laki-laki/Perempuan tidak ada syarat khusus tidak ada syarat khusus tidak ada syarat khusus tidak ada syarat khusus rapi dan bersih



[6]



l. Fungsi Pekerjaan : 1) Data : D3 Menyusun Data 2) Orang : 07.Melayani orang 3) Benda :16. Prestasi Kerja yang Diharapkan : No Hasil Kerja 1.



Format data pegawai/Buku Induk Pegawai 2. Surat perintah kepala dinas 3. Pemutakhiran data 4. Susunan Kebutuhan Pegawai 5. Surat usulan dan jawaban permohonan pindah 6. Profil kepegawaian 7. Anjab ABK Dinas Kesehatan 8. Laporan Perubahan SDMK Faskes 9. Format data sesuai permintaan 10. Laporan pelaksanaan tugas 11. Laporan pelaksanaan tugas lainnya 17. Butir Informasi Lain :-



Waktu penyelesaian (menit)



Volume (setahun)



100



143



60 240 210



143 48 101



20



120



4200 4200 120 300 300 120



1 1 12 48 12 48



[7]



[8]