Biaya Pemasaran - Akb 2 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

A.BIAYA PEMASARAN 1. Pengertian Dalam arti sempit, biaya pemasaran hanya meliputi biaya-biaya yang dikeluarkan sejak produk jadi dikirimkan kepada pembeli. Dalam arti luas, biaya pemasaran meliputi semua biaya yang terjadi sejak saat produk selesai diproduksi dan disimpan dalam gudang sampai produk tersebut diubah kembali dalam bentuk tunai. 2. Penggolongan Biaya Pemasaran a) Secara garis besar biaya pemasaran dapt dibagi menjadi 2 golongan : •



Biaya untuk mendapatkan pesanan (order getting costs), yaitu semua biaya yang dikeluarkan dalam usaha untuk memperoleh pesanan.  Biaya gaji wiraniaga, komisi penjualan , advertensi, biaya promosi.







Biaya untuk memenuhi pesanan (order filling costs), yaitu semua biaya yang dikeluarkan untuk mengusahakan supaya produk sampai ke tangan pembeli dan biaya-biaya untuk mengumpulkan uang dari pembeli.  Biaya pergudangan, biaya pembungkusan, dan pengiriman, biaya angkutan dan biaya penagihan.



b) Menurut fungsi pemasaran, biaya pemasaran digolongkan sbb : •



Fungsi Penjualan Terdiri dari kegiatan untuk memenuhi pesanan yang diterima dari pelanggan.  Gaji karyawan fungsi penjualan, biaya depresi kantor, biaya sewa kantor.







Biaya Advertensi Terdiri dari kegiatan perencanaan dan pelaksanaan kegiatan order getting melalui kegiatan advertensi dan promosi.  Gaji karyawan fungsi advertensi, biaya iklan, biaya pameran, biaya promosi, biaya contoh ( cost of samples)







Biaya Pergudangan Terdiri dari kegiatan penyimpanan produk jadi yang siap untuk dijual.



 Gaji karyawan bagian gudang, biaya depresi gedung, biaya sewa gudang. •



Fungsi Pembungkusan dan Pengiriman Terdiri dari kegiatan pembungkusan produk dan pengiriman produk kepada pembeli.  Biaya karyawan fungsi pembungkusan dan pengiriman, biaya bahan



untuk



pembungkus,



biaya



pengiriman,



biaya



depresiasi kendaraan, biaya operasi kendaraan. •



Fungsi Kredit dan Penagihan Terdiri



dari



kegiatan



pemantauan



keuanganpelanggan



dan



penagiahanpiutang dari pelanggan.  Gaji karyawan bagian penagihan , kerugian penghapusan piutang, potongan tunai. •



Fungsi Akuntansi Pemasaran Terdiri



dari



pembuatan



faktur



dan



penyelenggaraan



catatan



akuntansi penjualan.  Gaji kayawan fungsi akuntansi pemasaran dan biaya kantor. 3. Karakteristik Biaya Pemasaran a. Banyak kegiatan pemasaran ditempuh oleh perusahaan dalam memasarkan produknya, sehingga perusahaan yang



sejenis produknya, belum tentu



menempuh cara pemasaran yang sama. b.



Kegiatan pemasaran seringkali mengalami perubahan sesuai dengan



tuntutan perubahan kondisi pasar. c. Kegiatan pemasaran berhadapan dengan konsumen yang merupakan variabel yang tidak dapat di kendalikan oleh perusahaan. d. Dalam biaya produksi pemasaran terdapat biaya



tidak langsung dan biaya



bersama yang lebih sulit pemecahannya bila dibandingkan dengan yang terdapat dalam biaya produksi. 4. Cara Analisis Biaya Pemasaran a. Analisis Biaya Pemasaran menurut jenis biaya atau objek pengeluaran Dalam cara ini, biaya pemasaran dipecah



sesuai



dengan jenis-jenis biaya



pemasaran seperti: gaji, biaya iklan, biaya perjalanan , biaya depresiasi peralatan kantor, biaya operasi dan pemeliharaan dan sebagainya. b. Analisis Biaya Pemasaran menurut Fungsi pemasaran



Suatu kegiatan pemasaran yang memerlukan pengeluaran biaya, bertujuan untuk pengendalian biaya dan untuk analisis biaya pemasraan menurut usaha pemasaran. Langkah analisisnya: 1) Menentukan dengan



jelas



fungsi-fungsi pemasaran sehingga ditentukan tepat



dapat secara manajer



bertanggungjawab untuk melaksanakan fungsi tersebut. 2) Menggolongkan tiap-tiap jenis biaya pemasaran sesuai dengan fungsinya. 3) Menentukan satuan ukuran jasa yang dihasilkan oleh tiap-tiap fungsi. 4) Menentukan biaya persatuan kegiatan pemasaran dengan cara membagi total biaya



pemasaran



yang



dikeluarkan



untuk tertentu



fungsi dengan



jumlah satuan jasa dihasilkan fungsi



oleh yang



bersangkutan. c. Analisis biaya pemasaran menurut usaha pemasaran Berfungsi untuk pegendalian biaya, tetapi tidak membantu dalam mengrahkan kegiatan pemasaran. Analisis biaya pemasaran menurut usaha pemasaran dapat dibagi menjadi: 1. Menurut jenis produk 2. Menurut daerah pemasaran 3. Menurut besar pesanan



4. Menurut saluran distribusi Langkah-langkah analisisnya : 1. Menggolongkan jenis biaya pemasaran menurut fungsinya. 2. Menentukn jenis analisisnya yang akan dijalankan. 3. Mengolongkan jenis biaya distribusi ke dalam biaya langsug, biaya setengah langsung dan tidak langsung. 4. Menentuka dasar alokasi biaya pemasaran. 5. Mancari hubungan antara biaya dengan pendapatan yang diperoleh dari pengeluaran biaya tersebut, untuk setiap jenis produk, daerah pemasaran, besar order atau saluran distribusi.



Analisis biaya pemasaran menurut jenis produk Manfaat analisis biaya pemasaran menurut jenisproduk: 1. Menentukan kemampuantiap-tiap jenis produk dalam menghasilkan laba. 2. Membantu dalam memerkiraka pengaruh perubahan produk dan metode penjualan produk terhadap biaya dan laba. 3. Memberikan informasi biaya untuk pengambilan keputusan penentuan harga jual produk. Untuk kepentingan analisis pemasaran menurut jenis produk, perlu diadakan penggolongan jenis produk dengan salah satu cara berikut ini: 1. Penggolongan produk menurut sifat produk 2. Penggolongan produk menurut pembungkusnya 3. Penggolongan produk menurut cap Analisis Biaya Pemasaran Menurut Daerah Pemasaran Manfaat analisis biaya pemasaran menurut daerah pemasaran : 1. Pengendalian biaya pemasaran yang terjadi dalam tiap – tiap daerah pemasaran 2. Mengarahkan pemasaran produk pada daerah – daerah pemasaran yang memberikan laba yang tertinggi Hal yang perlu diperhatikan dalam pemilihan daerah pemasaran : 1. Daerah pemasaran hendaknya tidak terlalu luas agar tidak terjadi biaya pemasaran yang terlalu tinggi di daerah tertentu dikompensasi dengan biaya rendah di daerah pemasaran lain . 2. Daerah



pemasaran



yang



ditentukan



hendaknya



dilakukannya analisis hasil penjualan dan biaya .



memungkinkan



3. Daerah



pemasaran



yang



dipilih



hendaknya



menunjukkan



potensi



pemasaran . Analisis Biaya Pemasaran Menurut Besarnya Pesanan Dasar alokasi biaya pemasaran menurut besarnya pesanan adalah sebagai berikut : a. Gaji wiraniaga dialokasikan atas dasar perbandingan hasil kali jumlah pelanggan dalam tiap – tiap golongan besarnya pesanan dengan hasil penjualan b. Biaya komisi penjualan atas dasar tarif 5% dari hasil penjualan c. Biaya perjalanan wiraniaga , biaya kantor bagian penjualan dan biaya fungsi kredit dan penagihan dialokasikan atas jumlah pelanggan dalam tiap – tiap golongan besar pesanan d. Biaya



fungsi



pembungkusan



dan



pengiriman



dan



biaya



fungsi



pergudangan dialokasikan atas dasar jumlah pesanan yang diterima dengan angka penimbang ( weight ) untuk tiap – tiap golongan besar pesanan menurut pesanan berturut – turut : 1,4,8,10 e. Biaya akuntansi pemasaran dialokasikan atas dasar jumlah pesanan