Budidaya Lele Kolam Tanah [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Budidaya Lele Kolam Tanah



 Cara persiapan kolam lele Persiapan kolam tanah untuk Ikan Lele pada umumnya meliputi : 1. Pengeringan 2. Pengolahan dasar kolam 3. Pengangkatan lumpur hitam 4. Perbaikan pematang dan saluran air 5. Pengapuran 6. Pemupukan 7. Pengisian air kolam  Pengeringan bertujuan untuk : Membasmi hama penyakit Menghilangkan senyawa atau gas-gas beracun Lama proses pengeringan • Proses pengeringan/penjemuran di dasar kolam dilakukan



selama 3 – 7 hari • Tergantung kondisi, sampai kering retak-retak  1. Menggemburkan tanah 2. Memungkinkan proses pengudaraan dalam tanah berlangsung sempurna 3. Mempercepat berlangsungnya proses penguraian senyawa-senyawa organik dalam tanah 4. Membuang gas-gas beracun supaya terlepas ke udara.  Tanah dasar kolam yang berlumpur, berbau busuk dan menyengat, serta berwarna hitam pekat, sebaiknya diangkat dan dibuang.  Perbaikan pematang perlu dilakukan jika ada yang rusak dan mencegah kebocoran pematang dengan ijuk. Perbaikan saluran dilakukan agar pemasukan air lancar.  Pengapuran bertujuan membunuh hama, parasit, dan penyakit ikan. Jenis kapur yang digunakan untuk pengapuran adalah kapur pertanian (CaCO3) atau dolomit dalam bentuk CaMg (CO3)2.Pemberian kapur disebar merata di permukaan tanah dasar kolam.  Pemupukan berguna untuk menyediakan media tempat tumbuh pakan alami dan unsur hara bagi plankton yang menjadi pakan bagi ikan lele.  Pengisian Air Kolam Pengisian air kolam dilakukan dengan ketinggian air mencapai 40 – 50 cm dari dasar



kolam. Ketinggian air kolam dinaikkan seiring dengan bertambahnya ukuran dan berat lele hingga ketinggian 100 – 150 cm, tergantung konstruksi dan ketinggian kolam.  Penebaran Benih Padat penebaran benih yaitu jumlah ikan yang ditebarkan per satuan luas atau volume.Semakin tinggi padat penebaran benih, semakin intensif pemeliharaannya. Padat tebar benih lele di kolam tanahdisesuaikan dengan ukuran kolam.  Pemberian Pakan Ikan Lele  Pemberian Pakan Lele Organik Dari Kotoran Sapi  Pemanenan Ikan Lele Pemanenan lele dapat dilakukan setelah berumur 2-8 bulan. Berat rata-rata lele yang siap dipanen sekitar 200 gram per ekor. Pemanenan sebaiknya dilakukan pada pagi hari supaya lele tidak terlalu kepanasan. Bila ingin dipanen seluruh lele, kolam dikeringkan sebagian sebelum ikan ditangkap menggunakan seser halus.  Kembung Perut Disebabkan ichthyophthirius multifiliis. Dapat diobati dengan garam dan Malachyte Green. Disebabkan Aeromonas hydrophila. Dapat diobati antibiotik OTC. Cottonwall Disease Disebabkan flexibacter columnaris. Dapat diobati OTC. Penyakit Lele dan Cara Penanganannya  Kekurangan dan Kelebihan Kolam Tanah



 1. Kelebihan Membudidayakan ikan pada kolam tanah mempunyai beberapa kelebihan diantaranya yaitu : biaya yang dikeluarkan untuk mencetak kolam relatif murah pada kolam tanah akan membantu penyediaan pakan alami untuk ikan terutama plankton, proses perombakan sisa pakan dan metabolisme bisa terjadi secara alami.  2. Kekurangan Kekurangannya yaitu kondisi kolam tanah rentan terhadap terjadinya kebocoran kolam akibat hewan perusak seperti kepiting, dan akibat tekanan air dari dalam dan luar kolam, terutama apabila hujan deras, pada kolam tanah sulit untuk mengontrol hewan predator, sulit mengontrol debit air yang masuk



Cara Pembudidayaan Ikan Lele pada Kolam Tanah Pembudidayaan Kolam Tanah : Disini saya juga menggunakan kolam tanah yang berdiameter 3X2, dan dengan kedalaman air sekitar 1,2m. Dengan besar kolam seperti ini saya memasukkan bibit sampai pembesaran sekitar 300 ekor. yang perlu kita siapkan adalah : Jaring : Biasanya jaring saya beli di toko dimana saya membeli pakan lele, atau toko yang semacam itu.Harga Rp.6000/m, nah tinggal kita kalikan aja kita butuh brapa meter untuk ukuran kolam tanah kita. Paralon : Paralon berfungsi untuk membuat siklus air , meskipun tanah sudah



mempunyai oksigen alami, tapi setidaknya kita harus mengganti air secara disikluskan. Hal ini bertujuan untuk menghindari ikan lele dari stres dan biasanya tanda-tanda lele stres adalah kurangnya nafsu makan dan menurunnya tingkat gerak lele tersebut.



Cara Pembudidayaan Ikan Lele pada Kolam Terpal



Gambar 1



Pengenalan : Ikan lele adalah salah satu ikan air tawar, dimana dapat kita temukan di sungaisungai. Pada tahun 80'an lele kurang digemari oleh masyarakat kita (Indonesia). Tetapi memasuki tahun 90'an lele sedikit demi sedikit masyarakat bisa menerima ikan jenis lele ini. Dan sekarang pada tahun 2010 lele sudah termasuk salah satu jenis ikan konsumsi yang digemari oleh masyarakat. Disamping rasanya yang gurih, ikan lele cukup relatif murah harganya. Ikan lele adalah ikan yang sebetulnya cukup tahan terhadap penyakit, tidak seperti ikan air tawar yang lainnya. Ikan lele salah satu ikan yang hampir memakan segalanya. Permintaan Konsumen : Saya bertempat tinggal disurabaya, disni saya ingin menceritakan sedikit tentang teman-teman saya yang mencoba membudidayakan ikan lele, baik skala kecil sampai skala yang besar. Permintaan untuk ikan lele di surabaya banyak didatangkan dari lamongan, dan gresik. Dan sekarang ini dengan adanya permintaan konsumen yang terus meningkat, usaha pembudidayaan ikan lele ini cukup menjanjikan.



Pembudidayaan Dengan Menggunakan Kolam Terpal : Pertama-tama yang perlu kita siapkan dengan media ini yaitu,



Terpal : yang biasanya dijual di toko bangunan, dengan harga berkisar antara Rp.50.000 - Rp.60.000 kita sudah mendapatkan terpal yang tebal. Batu Bata atau Bambu : fungsi dari benda ini adalah sebagai pengganti tembok atau untuk menahan terpal seperti pada gambar 1 di atas. Dan dalam penyusunannya kita harus rapatkan untuk barisan pertama, selanjutnya kita renggangkan, seperti itu terus susunannya sampai sekiranya cukup dengan ukuran terpal kita.



Air : Meskipun lele adalah kaegori ikan yang kuat terhadap penyakit, kondisi air perlu kita jaga skali. Ini ditujukan agar proses perkembangan lele dapat sempurna. Air yang cukup dingin dapat membuat ikan lele rentan terserang kutu air. Dan bila sudah terkena itu, kita harus cepat-cepat memisahkan dari teman-temannya, Mengingat lele adalah salah satu ikan yang tidak bersisik, jadi penularan penyakit kutu air sangatlah rentan.



Pakan : Lele dikenal sebagai pemakan segalanya,Tetapi setelah saya mencoba usaha ini,dengan memberi pakan yang mengandung minyak tinggi, biasanya dapat mengakibatkan air menjadi bau dan kotor. Saya biasanya memberi makan lele sehari sebanyak 3X. Dan agar pertumbuhan lele menjadi cepat sebaiknya kita berikan pakan tambahan pada malam hari. Jangan terlalu banyak memberikan pakan pada kolam terpal, itu dikarenakan endapan dibawah terpal oleh sisa makanan akan berubah menjadi kandungan racun (Amoniak). Itu adalah sebagian dari pengalaman yang saya dapat selama berternak lele. Nah dengan lahan sisa di rumah kamu, itu bisa digunakan sebagai peluang bisnis..Tidak perlu bingung untuk mencari konsumen, coba saja anda tulis didepan pagar rumah anda " JUAL BIBIT LELE & KONSUMSI DIJAMIN SEGAR".