Cara Menghitung Sampel Penelitian [PDF]

  • Author / Uploaded
  • indri
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Cara menghitung sampel Penelitian analitik kategorik tidak berpasangan Misalnya penelitian untuk mencari hubungan golongan darah A dengan timbulnya penyakit maag.



Za = deviat baku alfa Zb = deviat baku beta P2 = proporsi pada kelompok yang sudah diketahui nilainya, P1 = proporsi pada kelompok yang ditentukan oleh peneliti berdasar patokan nilai P2 Q2 = 1- P2 Q1 = 1- P1 P = (P1 + P2)/2 Q = 1- P



Penelitian analitik kategorik berpasangan Misalnya penelitian untuk mencari hubungan pemberian ekstrak daun jambu biji dengan sembuhnya diare



Za = deviat baku alfa Zb = deviat baku beta P2 = proporsi pada kelompok yang sudah diketahui nilainya, P1 = proporsi pada kelompok yang ditentukan oleh peneliti berdasar patokan nilai P2 𝜋 = diskordan dari b+c/N



Penelitian analitik numerik tidak berpasangan Misalnya penelitian perbedaan tinggi badan antara anak laki-laki dan anak perempuan



Za = deviat baku alfa Zb = deviat baku beta



X1 – X2 = selisih minimal rata-rata yang dianggap berbeda oleh peneliti, misal selisih ratarata tinggi badan S = standar deviasi gabungan



S1 = standar deviasi kelompok 1 pada peneliti lain, standar deviasi tinggi badan anak lakilaki S2 = standar deviasi kelompok 1 pada peneliti lain, standar deviasi tinggi badan anak perempuan n1 = besar sampel kelompok 1 pada peneliti lain n2 = besar sampel kelompok 1 pada peneliti lain Penelitian analitik numerik tidak berpasangan



Misalnya penelitian perbedaan kadar hemoglobin antara setelah pemberian tablet tambah darah



Za = deviat baku alfa Zb = deviat baku beta



X1 – X2 = selisih minimal rata-rata yang dianggap berbeda oleh peneliti, misal selisih ratarata tinggi badan S = standar deviasi gabungan Penelitian analitik korelatif Misalnya penelitian korelatif antara berat badan dan tinggi badan



Za = deviat baku alfa Zb = deviat baku beta



r = korelasi dari penelitian sebelumnya