Checklist Persiapan Alat Resusitasi [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

CHECKLIST PERSIAPAN ALAT RESUSITASI Hangat Pembuka jalan nafas Auskultasi Oksigenasi Ventilasi



Intubasi



Obat-obatan



Lain-lain



Penghangat ( rescusitasi table ) bedong/ selimut, plastic pembungkus bayi Suction, canul suction no 8, 10, 12, 14 dan meconium aspirator Stetoskop neonatus Nasal canul bayi Oksimetri bayi, sumber oksigen Peralatan ventilasi tekanan positif (VTP) dengan menggunakan balon mengembang sendiri harus dilengkapi dengan reservoir oksigen ( ambubag bayi ) atau T piece Rescusitator ( Neopuff ) Laringoskop bayi dengan bilah lurus Daun berukuran 00, 0 dan 1 dengan pencahayaan terang Pipa endotrakeal berukuran 2.5, 3.0, 3.5, 4.0 Stilet Tersedia epineprin 1:10.000 dan Nacl 0,9% Peralatan untuk memberikan obat-obatan dan pemasangan vena kateter IV cath no 26, cairan infus D10%, infus set pump, threeway stopcock, spuit 10 cc, spuit 1 cc Perlengkapan pencatatan/ dokumentasi Inkubator transport Arloji/ timer Mengetahui,



dr. Cahalafa Shinta, Sp. A