Dany PKM [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA KARO EGO (Pupuk Cair Organik Eceng Gondok) Usaha Pemanfaatan Gulma Eceng Gondok Sebagai Pupuk Cair Organik



BIDANG KEGIATAN PKM KEWIRAUSAHAAN



Diusulkan oleh:



Dany Wira Kusuma Rifky Muhammad Fadhil Arif Setyadi



172310020 172310024 172310033



Angkatan Angkatan Angkatan



UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOREJO PURWOREJO 2019



2017 2017 2017



PENGESAHAN PROPOSAL PKM-KEWIRAUSAHAN 1. Judul Kegiatan



: KARO EGO (Pupuk Cair Organik Eceng Gondok)



2. Bidang Kegiatan 3. Ketua Pelaksana Kegiatan a. Nama Lengkap b. NIM c. Jurusan d. Universitas e. Alamat Rumah dan No Tel./HP f. Email 4. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis 5. Dosen Pendamping a. Nama Lengkap dan Gelar b. NIDN c. Alamat Rumah dan No.Tel./HP 6. Biaya Kegiatan Total a. Kemristekdikti b. Sumber lain (sebutkan........ ) 7. Jangka Waktu Pelaksanaan



: : : : : : : : : : : : : : : : :



PKM – K Dany Wira Kusuma 172310020 AGRIBISNIS Muhammadyah Purworejo Pringsewu, Lampung/081225635101 [email protected] 2 Orang Isna Windani, S.P., M.Sc. 0613018604 Rp. 12.005.000 Rp. .......................................... 5 Bulan Yogyakarta, (tanggal) (bulan) (tahun)



Menyetujui, Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan,



Ketua Pelaksana Kegiatan,



(Dyah Panuntun Utami, S.P ,M.Sc) NIP/NIK. 884232



(Dany Wira Kusuma) NIM. 172310020



Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan,



Dosen Pendamping,



(DR. H. Budi Srtiawan, S.Sos, M.Si) NIK. 0616097501



(Isna Windani, S.P., M.Sc.) NIDN. 0613018604



ii



DAFTAR ISI



HALAMAN JUDUL.............................................................................................i HALAMAN PENGESAHAN.............................................................................ii DAFTAR ISI.......................................................................................................iii BAB 1 PENDAHULUAN....................................................................................1 1.1 Latar Belakang Masalah............................................................................1 1.2 Rumusan Masalah......................................................................................2 1.3 Tujuan........................................................................................................2 1.4 Luaran Yang diharapkan............................................................................2 1.5 Kegunaan Produk ......................................................................................2 BAB 2 GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA.........................................3 2.1 Nama Sub-BAB 1......................................................................................3 2.2 Nama Sub-BAB 2 .....................................................................................4 2.3 Nama Sub-BAB Selanjutnya ....................................................................5 BAB 3 METODE PELAKSANAAN..................................................................6 3.1 Nama Sub-BAB 1.......................................................................................7 3.2 Nama Sub-BAB 2.......................................................................................7 3.3 Nama Sub-BAB Selanjutnya .....................................................................7 BAB 4 BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN......................................................9 4.1 Anggaran Biaya..........................................................................................9 4.2 Jadwal Kegiatan..........................................................................................9 LAMPIRAN



iii



BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH Pertanian merupakan aset utama untuk memenuhi kebutuhan manusia di bidang pangan. Sistem pertanian yang berjalan pada masa ini masih jauh dari rencana pemerintah yang mengangkat tema pertanian terpadu dan berkelanjutan. Sistem pertanian terpadu dan berkelanjutan merupakan sistem pertanian yang menggunakan cara budidaya yang lengkap dan ramah lingkungan sehingga lahan pertanian masih bisa digunakan untuk masa mendatang. Ketidaksesuaian sistem pertanian pada masa ini dapat dilihat dari tingkah laku petani yang masih menggunakan pupuk anorganik sebagai pupuk pokok untuk menanam. Penggunaan pupuk anorganik yang berlebihan akan merusak struktur tanah dan akan mengakibatkan lahan menjadi leveling off yaitu berapapun dosis pupuk yang ditambahkan tidak akan menambah hasil dari pertanaman. Mengatasi masalah tersebut perlu mengubah mindset petani yang tadinya menggunakan pupuk anorganik untuk berpindah ke pupuk organik. Pupuk organik merupakan pupuk yang tersusun dari materi makhluk hidup seperti pelapukan sisa-sisa tanaman, hewan dan manusia. Pupuk organik dapat berbentuk padat atau cair untuk memperbaiki sifat fisik, kimia dan biologi tanah. Pupuk organik yang saat ini beredar berupa pupuk kandang dan kompos. Pupuk kandang dan kompos baik untuk tanah tetapi untuk ketersediaan unsur hara bagi tanaman masih lambat (slow release), untuk itu sekarang banyak dibuat pupuk organik cair untuk mempermudah masuknya unsur hara ke tanaman karena unsurunsur di dalamnya sudah terurai dan larut dalam air sehingga mudah masuk ke akar tanaman. Menurut Simamora (2005), pupuk cair organik adalah pupuk berbahan dasar dari hewan dan tumbuhan yang mengalami fermentasi dimana bentuk produknya berupa cairan. Kandungan unsur hara di dalamnya mencapai 5%. Keunggulan pupuk cair organik dibanding pupuk organik padat adalah pengaplikasiannya lebih mudah, unsur hara lebih cepat tersedia (quick release) bagi tanaman serta mengandung mikroorganisme bermanfaat. Menurut Hadisuwito (2007), Boisca merupakan kultur bakteri yang berfungsi untuk memfermentasi bahan-bahan organik dan mendekomposisi bahan limbah padat atau cair menjadi bahan yang bermanfaat bagi lingkungan. Bahan dasar yang akan digunakan untuk pembuatan pupuk organik cair ini adalah eceng gondok. Eceng gondok merupakan gulma perairan yang dapat menyebabkan pendangkalan sungai ataupun rawa. Eceng gondok termasuk gulma karena tingkat perkembangbiakannya yang sangat tinggi yaitu satu batang eceng gondok mampu menghasilkan tanaman baru seluas 1 m2 dalam waktu 52 hari (Harahap 2003). Kandungan unsur hara dalam eceng gondok yang masih segar antara lain 95,5% air; 3,5% bahan organik; 0,04% nitrogen



1% abu; 0,06% phospor sebagai P2O5, dan 0,2% kalium sebagai K2O. Kandungan eceng gondok atas dasar bahan kering menghasilkan 75,8% bahan organik; 1,5% nitrogen; dan 24,2% abu. Analisis terhadap abu yang dilakukan menunjukkan 7,0% fosfor sebagai P2O5; 28,7% kalium sebagai K2O; 1,8% sebagai Na2O; 12,8% kalsium sebagai CaO dan 21% klorida sebagai CCL5 (Anonim 2013). Pertumbuhan eceng gondok yang sangat cepat menyebabkan melimpahnya jumlah eceng gondok yang tidak jarang menimbulan masalah banjir karena penyumbatan saluran perairan. Jumlah eceng gondok yang melimpah ini menjamin ketersediaan bahan baku untuk pembuatan pupuk organik cair ”Feichorcras”. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang diatas dapat dituliskan rumusan maslah sebagai berikut: 1. Melimpahnya jumlah eceng gondok yang belum maksimal pemanfaatannya. 2. Minimnya perhatian masyarakat terhadap eceng gondok yang menyebabkan pendangkalan. 3. Perlunya gerakan nyata untuk mengatasi pertumbuhn eceng gondok yang sangat cepat. 1.3 Tujuan Tujuan dari pengajuan proposal ini adalah: 1. Mengatasi masalah pendangkalan air sungai dan rawa. 2. Merubah eceng gondok yang hanya sebagai gulma menjadi produk yang bernilai ekonomis tinggi. 3. Menciptakan inovasi baru dalam bidang pertanian. 4. Meningkatkan jiwa entrepreneurship mahasiswa dan mengasah kepekaan mahasiswa terhadap peluang usaha yang ada di lingkungan sekitar. 1.4 Luaran yang diharapkan Keberjalanan dari program kreativitas mahasiswa ini diharapkan : 1. Produk Pupuk organik cair eceng gondok dapat bersaing dipasaran. 2. Mengubah mindset petani dari meggunakan pupuk kimia anorganik ke organik. 3. Meningkatnya hasil pertanian.



1.5 Kegunaan Produk Program Kreativitas Mahasiswa ini diharapkan bermanfaat sebagai berikut : 1. Menghasilkan wirausahawan muda yang bergerak di bidang pertanian organik.



2. Meningkatkan perhatian masyarakat terhadap produk-produk pupuk organik. 3. Meningkatkan perhatian masyarakat untuk pengendalian gulma perairan.



BAB II GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA 2.1 Kondisi Lingkungan



Sebagai awal dari pendirian suatu usaha hal yang pertama dilakukan adalah melakukan pengamatan langsung terhadap lingkungan sekitar kita. Tujuan dari dilakukannya pengamatan lingkungan sekitar adalah untuk mencari peluang usaha yang sekiranya nanti bisa berkernbang dengan baik ke depannya. Dari hasil pengamatan di lingkungan sekitar didapatkan bahwa eceng gondok merupakan gulma yang jarang dimanfaatkan sebagai bahan baku pembuatan pupuk cair organik. Hal ini sangat mungkin untuk mendorong berkembangnya usaha pupuk cair organik dengan bahan dasar eceng gondok, yang dapat menjadi pupuk cair organik dan dapat digunakan oleh semua petani. 2.2 Sumber Bahan Baku Dalam pendirian usaha ini, bahan baku utama adalah eceng gondok, eceng gondok sangat mudah ditemukan di Kabupaten Purworejo, sehingga dalam pengembangan usaha ini kita tidak akan mengalami kesulitan untuk mencari sumber bahan bakunya 2.3 Peluang Pasar Melihat peluang pasar, penggunaan pupuk organik di kalangan masyarakat terus meningkat. Pupuk organic terutama pupuk organic cair belum banyak diproduksi atau mungkin belum ada yang memproduksi daerah Purworejo, sehingga pembuatan pupuk organic cair ini memiliki peluang usaha yang sangat besar. Penggunaan pupuk organik cair relative lebih efektif dan efisien sehingga diharapkan masyarakat khususnya petani mengurangi penggunaan pupuk kimia yang berdampak negative pada kelestarian lingkungan. 2.4 Keberlanjutan Usaha KARO EGO (Pupuk cair organik eceng gondok) adalah produk pupuk cair organik yang berbahan dasar eceng gondok. Dengan terus melakukan promosi pada produk ini dan pemasaran yang tepat, maka tujuan jangka panjangnya adalah produk ini dapat menjangkau seluruh masyarakat baik lingkup kecamatan, kebupaten, propinsi, hingga ke nasional



2.5 Analisis Profit  Biaya sebesar Rp. 4.080.000,- dalam 4 bulan 16 kali produksi = 1.500 bungkus



   







Harga jual = Rp. 10.000,Penerimaan 4 bulan= 1500 x 10.000,= 15.000.000,Biaya Tetap = Rp. 6.725.000,Margin per unit = 10.000 – (6.725.000/1500) = 10.000 – 4.330 = 4.483



BEP Produksi = 𝐹� �−𝐴𝑉�



= 4.080.000 10.000−4.330 = 4.080.000 = 910 4.483



Produk KARO EGO (pupuk cair organik eceng gondok) akan mencapai titip impas BEP pada saat produksi mencapai 910 bungkus Harga 𝑇�



R/C =



𝑡𝑜𝑡𝑎� 𝑝𝑟𝑜𝑑𝑢� = 5.720.000+3.795.000 2.000 = 9.515.000 1500 = 4.758



𝑇𝑜𝑡𝑎� 𝑝𝑒𝑛𝑒𝑟𝑖𝑚𝑎𝑎𝑛 𝑇𝑜𝑡𝑎� 𝑏𝑖𝑎𝑦𝑎



12.000.000 = = 1.11 10.805.000



BAB III METODE PELAKSANAAN



Metode yang kami gunakan dalam pelaksanaan program kewirausahaan ini adalah : 3.1 Persiapan Pada tahap persiapan pembuatan Karo Ego (Pupuk cair Organik eceng gondok), penulis mempersiapkan alat serta bahan yang dibutuhkan. Dengan cara survei minat konsumen dan perencanaan inovasi lebih lanjut serta melakukan studi kelayakan usaha a. Alat: 1. Karung Goni 2. Garu 3. Mesin Pencacah 4. Saringan Kawat 5. Timbangan 6. Ember 7. Skop Besar 8. Selang Air 9. Tong Besar b. Bahan: 1. Aktivator 2. Molase 3. Botol Kemasan 4. Stiker Label 5. Sewa Tempat Produksi



3.2 Pembelian Bahan Baku



Pembelian bahan baku marshmellow dengan cara membeli bahan yang sudah dipersiapkan dari awal 3.3 Cara Pembuatan 1. Pengumpulan eceng gondok Eceng gondok dikumpulkan dari perairan dengan menggunakan garu dan dimasukan kedalam karung. 2. Proses pengolahan eceng gondok Eceng gondok yang terkumpul kemudian dicacah dengan alat pencacah agar mudah di dekomposisi. Hasil dari cacahan kemudian dimasukkan ke dalam tong dan ditambahkan aktivator, air dan molase secukupnya. Semua bahan kemudian di aduk dan dibiarkan terfermentasi dalam keadaan anaerob. Proses ini berlangsung selama ±2 minggu sampai siap panen. Fermentasi bahan yang telah masak kemudian disaring sehingga didapatkan pupuk cair yang murni. 3. Pengemasan Eceng gondok yang telah menjadi pupuk organik cair kemudian dikemas didalam botol dengan volume 1 liter dan diberi label berupa stiker pada botolnya. 4. Penjualan Pupuk organik cair kemudian di pasarkan ke masyarakat dengan media leaflet dan media online. 3.4 Sosialisasi dan Promosi Sosialisasi dan promosi dimaksudkan untuk memperkenalkan KARO EGO (Pupuk cair organik eceng gondok). Sosialisasi diadakan secara khusus untuk masyarakat dari satu tempat (desa/kecamatan) ke tempat yang lain, pameran-pameran, agrifest, CFD dan bazar. Adapun untuk pengenalan produk ini kepada masyarakat kami awali di lingkungan Universitas Muhammadiyah Purworejo yaitu dengan memberi sampel produk MAMA (Pupuk cair organik eceng gondok) kepada mahasiswa di sekitar kampus, selanjutnya kami akan berusaha mengikuti kegiatan acara untuk mensosialisasikan KARO EGO dengan membuka stand yang memungkinkan untuk memudahkan dalam memasarkan produk kami. Kami juga akan menawarkan produk ini kepada konsumen yang kami temui dengan menggunakan stiker. Produk ini juga akan dipromosikan lewat online melalui media sosial (whatshapp, facebook, instagram, online shop) dan menggunakan pamflet ataupun brosur bahwa kami menerima pesanan, penyebaran brosur ke masyarakat luas, dan informasi akan meluas dari mulut ke mulut.



3.5 Pemasaran Pemasaran dilakukan dengan cara didistribusikan pada koperasi dan kios atau toko-toko, dan menjual saat ada event seperti Car Free Day (CFD), Bazar, Expo, Workshop, media online (facebook, instagram, WA dan online shop) dan acara yang lain melalui sosialisasi



BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN



4.1 ANGGARAN BIAYA No. Jenis Pengeluaran 1 Peralatan penunjang (ditulis sesuai kebutuhan) 2 Bahan habis pakai (ditulis sesuai kebutuhan) 3 Perjalanan (Jelaskan ke mana dan untuk tujuan apa) Jumlah



Biaya (Rp) 4.080.000 6.725.000 1.200.000 12.005.000



4.2 JADWAL KEGIATAN No. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14.



Bulan 1 2



Jenis Kegiatan



3



Persiapan tempat Menulis logbook Penggandaan peralatan Pembeliaan alat operasional Pembelian bahan baku Pembuatan produk KARO EGO (Pupuk cair organik eceng gondok) Sosialisasi dan promosi Pemasaran Evaluasi Pembuatan artikel ilmiah Publikasi ke media online Kegiatan monev internal Kegiatan monev eksternal Penyusunan laporan akhir



4.3 Personalia No.



Nama



Jam Kerja



Pembagian Tugas



4



5



1.



Dany Wira Kusuma 10 jam/minggu



2.



Rifky Muhammad Fadhil



10 jam/minggu



3.



Arif Setyadi



10 jam/minggu



Ketua: Mengkoordinir dalam pelaksanaan PKM- K dalam persiapan menyusun rancangan, produksi kegiatan pemasaran, publikasi ilmiah dan laporan akhir. Bendahara: mengelola keuangan pemasukan dan pengeluaran dana PKM-K. Sekertaris: mengurus pembukuan dan menyiapkan berkas. Produksi dan pemasaran: Penanggung jawab produksi serta quality control produk, dan melakukan pemsaran dan promosi produk.



DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pendamping



1. Biodata Ketua Pelaksana A. Identitas Diri 1 2 3 4 5 6 7



Nama Lengkap Jenis Kelamin Program Studi NIM Tempat dan Tanggal Lahir E-mail Nomor Telepon/HP



Dany Wira Kusuma Laki-laki Agribisnis 172310020 Kotabumi, 11 Maret 1999 [email protected] 081225635101



B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti No. 1 2 3



Jenis Kegiatan



Status dalam Kegiatan



Waktu dan Tempat



C. Penghargaan Yang Pernah Diterima No.



Jenis Penghargaan



Pihak Pemberi Penghargaan



Tahun



1 2 3 Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM – K



Purworejo, Tgl Bulan 2018 Pengusul,



(Nama Lengkap)



2. Biodata Anggota 1 A. Identitas Diri



1 2 3 4 5 6 7



Nama Lengkap Jenis Kelamin Program Studi NIM Tempat dan Tanggal Lahir E-mail Nomor Telepon/HP



Arif Setyadi Laki-laki Agribisnis 172310033



B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti No. 1 2 3



Jenis Kegiatan



Status dalam Kegiatan



Waktu dan Tempat



C. Penghargaan Yang Pernah Diterima No.



Jenis Penghargaan



Pihak Pemberi Penghargaan



Tahun



1 2 3 Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM – K



Yogyakarta, Tgl Bulan 2018 Pengusul,



(Nama Lengkap)



3. Biodata Anggota 2 D. Identitas Diri



1 2 3 4 5 6 7



Nama Lengkap Jenis Kelamin Program Studi NIM Tempat dan Tanggal Lahir E-mail Nomor Telepon/HP



Hermawan Laki-laki Agribisnis 172310033



E. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti No. 1 2 3



Jenis Kegiatan



Status dalam Kegiatan



Waktu dan Tempat



F. Penghargaan Yang Pernah Diterima No.



Jenis Penghargaan



Pihak Pemberi Penghargaan



Tahun



1 2 3 Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM – K



Yogyakarta, Tgl Bulan 2018 Pengusul,



(Nama Lengkap)



1. Dosen Pembimbing A. Identitas Diri



1 2 3 4 5 6 7



Nama Lengkap (dengan gelar) Jenis Kelamin Program Studi NIP/NIDN Tempat dan Tanggal Lahir Alamat E-mail Nomor Telepon/HP



L/P



B. Riwayat Pendidikan Gelar Akademik Nama Institusi Jurusan/Prodi Tahun Masuk-Lulus



Sarjana



S2/Magister



S3/Doktor



C. Rekam Jejak Tri Dharma PT C.1. Pendidikan / Pengajaran No. 1 2 3



Nama Mata Kuliah



Wajib / Pilihan



SKS



C.2. Penelitian No. 1 2 3



Judul Penelitian



Penyandang Dana



Tahun



C.3. Pengabdian Masyarakat No. 1 2 3



Judul Pengabdian Masyarakat



Penyandang Dana



Tahun



Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.



Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM – K



Yogyakarta, Tgl Bulan 2018 Dosen Pendamping,



(Nama Lengkap)



Harga Satuan Material



Kuantitas



Keterangan (Rp)



Karung goni



30 buah



15.000,-



450.000,-



Garu



3 unit



100.000,-



300.000,-



Mesin Pencacah



1 unit



1.750.000,-



1.750.000,-



Saringan kawat



5 set



50.000,-



250.000,-



Timbangan



1 unit



50.000,-



50.000,-



Ember



6 buah



50.000,-



300.000,-



Skop besar



3 unit



100.000,-



300.000,-



Selang air



5 meter



16.000,-



80.000,-



Tong Besar



5 buah



120.000,-



600.000,-



ram



Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan 1. Peralatan penunjang



Total 2.



4.080.000,Bahan habis pakai



3. Perjalanan Material Kuantitas Harga satuan Perjalanan 3 200.000 pembelian bahan baku Harga Perjalanan 3 200.000 pemasaran Material Kuantitas Total Satuan (Rp)



Keterangan 600.000 600.000 Keterangan 1.200.000



Aktivator



25 liter



25.000,-



625.000,-



Molase



100 liter



10.000,-



1.000.000,-



Botol kemasan 300 buah



5.000,-



1.500.000,-



Stiker label



300 lembar



2000,-



600.000,-



Sewa tempat



1 periode



3.000.000,-



3.000.000,-



produksi Total



6.725.000,-



Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas (Lampiran 10.4).



No Nama / NIM



Program Studi



Bidang Ilmu



Alokasi Waktu (Jam / Minggu)



Uraian Tugas



-