Daftar Tilik Perawatan Luka Assesi [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KKOMITE KEPERAWATAN RSUP.DR.M.DJAMIL PADANG DAFTAR TILIK PERAWATAN LUKA Nama assesi No. Assesi



No



: :



URAIAN / SISTEMATIKA TINDAKAN



Metode



KOMPETENSI K



A



B.



C



Pra interaksi Wawancara 1. Assesi mampu menyebutkan identitas pasien antara lain nama pasien dan nama ibu kandung 2. Assesi mampu menyebutkan hal-hal yang termasuk dalam general consent antara lain…. 3. Assesi mampu menyebutkan tujuan perawatan luka 4. Assesi mampu menyebutkan hal-hal yang diperlukan dalam perlindungan privacy pasien antara lain pemasangan pembatas pasien bila perlu siapkan restrain Fase Orientasi : 1. Assesi melakukan kebersihan tangan* Observasi 2. Assesi mengucapkan salam (senyum, assalamualaikum, selamat pagi / siang / sore / malam). 3. Assesi melakukan identifikasi pasien)* 4. Assesi menyiapkan alat : Trolley/baki berisi : a. Set perawatan luka steril, berisi: kom kecil 2 buah, pinset anatomis 2 buah dan chirurgis 1 buah, gunting jaringan 1 buah b. Bak instrument bersih berisi 1 buah pinset anatomi c. Handscoen bersih 1 pasang d. Handscoen steril 1 pasang dalam kemasan e. Kassa steril sesuai kebutuhan dalam kemasan f. Verban sesuai kebutuhan. g. Plester sesuai kebutuhan h. Gunting verban 1 buah i. Cairan NaCl 0,9 % j. Antiseptik sesuai rekomendasi k. Kantong sampah infeksius l. Pengalas m. Penggaris n. Nierbekken 1 buah Fase interaksi/kerja Observasi 1. Assesi melakukan kebersihan tangan, pasang APD sesuai kebutuhan 2. Assesi menjaga keamanan, kenyamanan dan privacy pasien



BK



Catatan



3. Assesi mendekatkan trolly yang berisikan alat – alat kedekat pasien 4. Assesi meletakkan nierbekken didekat luka pasien 5. Assesi memasang pengalas dibawah lokasi luka 6. Assesi memasang handscoen bersih dan buka balutan luka dengan pinset anatomi bersih, jika balutan kering basahi dengan larutan fisiologis steril (aquadest/NaCl 0,9%) dan kaji kondisi luka( lihat measure): Measure: kaji lama ,lebar,kedalaman Exudate: dikaji kuantitas dan kualitas(serous, purulen, hemoserous,blood) Appearance: dikaji dasar luka, jenis jaringan dan jumlah Suffering : dikaji jenis nyeri dan tingkat Undermining,: dikaji apakah luka ada goa atau tidak Re-evaluate: dilakukan pengkajian secara teratur Edge : dikaji kondisi tepi luka sekitar kulit 7. Assesi memasukkan bekas balutan luka kedalam nierbekken 8. Assesi memasukkan pinset yang telah digunakan kedalambak instrumen yang bersih 9. Assesi melepaskan handscoen kotor dan memasukkan ke tempat sampah infeksius 10. Assesi melakukan kebersihan tangan 11. Assesi membuka set perawatan luka, kassa steril dalam kemasan dan memasukkannya ke dalam bak instrumen 12. Assesi memasang handscoen steril pada tangan yang dominan 13. Assesi menuangkan cairan antiseptic dan NaCl0,9% kedalam masing-masing kom dengan tangan yang belum terpasang handschoen 14. Assesi memasang handscoen steril pada tangan yang belum terpasang handschoen 15. Assesi membersihkan luka dengan kassa yang dibasahi dengan cairan antiseptik dengan prinsip dari bersih ke kotor)* 16. Assesi membersihkan luka dengan kassa yang di basahi Nacl 0,9% dengan prinsip dan bersih ke kotor)* 17. Assesi membersihkan area sekitar luka 18. Assesi memberikan topical sesuai kebutuhan (jika ada) 19. Assesi menutup luka dengan kassa kering sesuai ukuran luka 20. Assesi menutup luka dengan kassa kering sesuai ukuran luka 21. Assesi mengkomunikasikan dengan klien bahwa perawatan luka telah selesai dilakukan dan jelaskan kondisi luka. 22. Assesi menganjurkan pada pasien untuk menjaga



kebersihan sekitar luka 23. Assesi membereskan alat-alat, melepaskan APD dan melakukan kebersihan tangan 24. Assesi mendokumentasikan kegiatan D Fase Terminasi Observasi 1. Assesi menanyakan apa yang dirasakan pasien setelah dilakukan tindakan 2. Assesi Merencanakan tindakan dan kunjungan berikutnya 3. Assesi Mengucapkan Salam & terima kasih atas kerjasamanya Nilai : total K : X 100 = 70 Simpulan catatan : 1. Bila poin kritis tidak dikerjakan = BK 2. Fase pra interaksi,orientasi dan terminasi jika kegiatan dilakukan berurutan nilai :2 Simpulan Kompetensi: 1. Kompeten ( K ) ,nilai :≥ 76 2. Belum Kompeten ( BK ),nilai : ≤ 76 Padang, ......../........./20... Assesor



(



)