Job Application Letter [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

How to get a job



Choose a job



Writing Job Application Letter



Job Seekers



Getting a job Job Interview



Gambar di atas menggambarkan bagaimana alur untuk mendapatkan pekerjaan secara umum. Setelah lulus dari bangku sekolah, kalian akan mencari pekerjaan (bagi yang tidak berwirausaha). Job seekers merupakan istilah bagi orang yang sedang mencari pekerjaan. Sebelum mencari pekerjaan sebaiknya tentukan dahulu jenis pekerjaan yang akan kalian lamar. Setelah kalian menentukan pekerjaan apa yang akan dilamar kalian (biasanya) diharuskan membuat Job application letter atau surat lamaran kerja, jika kalian memenuhi persyaratan yang ditetapkan oleh sebuah perusahaan maka kalian akan dipanggil untuk melakukan Job interview atau wawancara pekerjaan. Jika kalian memenuhi syarat maka kalian akan mendapatkan sebuah pekerjaan. Sebelum kita membahas tentang Job Application Letter, ada baiknya kita mengenal beberapa jenis pekerjaan yang biasanya dicari.



Job Application Letter Page 1



Job Application Letter Job Aplication Letter merupakan surat permohonan untuk mendapatkan pekerjaan tertentu yang disesuaikan dengan pengumuman lowongan pekerjaan yang sering terdapat dalam sebuah iklan. Functions of Application letter:  As a written proof when applying for a job.  As a means of communication  As a consideration for employer Job application letter dibagi dalam dua bagian, yaitu: 1. Cover Letter 2. Resume/CV Keduanya biasanya dipakai ketika melamar pekerjaan. Nah, sekarang akan di bahas satu per satu.



1. Cover Letter (Surat lamaran kerja) Points that should in the cover letter are:  What position you are applying for  What makes you a strong candidate  Why they should select you for an interview



 Menyebutkan posisi pekerjaan yang akan dilamar  Sebutkan kelebihan/keahlian yang membuat kalian layak diterima  Sebutkan alasan mengapa kalian harus di interview



Setelah kita mengetahui isi/ point apa saja yang harus ada dalam surat lamaran kerja, sekarang kita akan belajar bagian-bagian surat lamaran kerja ( parts of cover letter) Parts of Cover Letter a. Heading/Return Address b. Inside Address c. Salutation d. Body e. Signature Heading/Return address Merupakan bagian paling atas surat, berisi tentang alamat penulis dan tanggal penulisan surat. Inside address Berada dibawah heading, biasanya disimpan di sebelah kiri. Bagian ini berisi nama, alamat orang atau perusahaan yang dituju. Job Application Letter Page 2



Salutation Merupakan salam pembuka. Salutation diikuti dengan tanda colon/titik dua (:). Ungkapan salutation yang biasanya dipakai adalah sebagai berikut:  Dear Madam:  Dear Sir:  Dear Sir/Madam:  Dear Mrs.Itgen: Body Merupakan isi surat/inti dari surat. Body di bagi tiga bagian, yaitu:  Opening Paragraph Biasanya merupakan paragraph pertama, isisnya tentang darimana kalian mendapatkan info lowongan kerja, posisi apa yang kalian lamar dalam pekerjaan tersebut. Juga alasan kalian ingin bekerja di perusahaan tersebut (apa saja kelebihan dari perusahaan yang akan dilamar).  Content Merupakan pemaparan diri kalian secara ringkas (tidak boleh bertele-tele), misalkan umur, lulusan mana dengan nilai berapa, tahun lulus, kemampuan apa yang kalian miliki sehingga layak untuk diwawancara/diterima bekerja disana. Pengalaman kerja yang relevan dengan pekerjaan yang sedang kalian lamar.  Closing Paragraph Di bagian ini kalian tunjukkan passion (Keinginan yang kuat) kalian serta no tlp atau alamat email yang bisa dihubungi. Signature Merupakan salam penutup dan nama penulis surat. Contohnya,  Sincerely,  Sincerely yours,  Yours,  Yours sincerely,



Job Application Letter Page 3



Example of Cover letter Please read the cover letter carefully! Jalan Mawar 17 Jakarta 12345 Email: [email protected]



Heading



Mr.Tron HR Manager PT.Persada Indah Jakarta Dear Mr.Tron:



Inside Address



Salutation



I’m writing to apply for the Secretary position at ABC Company as advertised on Jobs.com. I understand that ABC Company gives period leaves for female employees and that tells me that the company deeply cares about the employees. This is one of the main reasons I am interested in joining the company. I graduated from Indonesia University in 2018 with a degree in Business Management. Throughout my 4 years college, I have comprehended skills that I believe will suit me as a Secretary. I master programs like MS Words, Excel, Power Point, and general technology competence. I was a Secretary in a campus organization for 2 years. From the experience, I learned the ability to use my time, energy, and resources in effective way to achieve my goal. I applied when I was involved in some successful fundraiser events at campus where I was the main contact person, thus I was required to have good communication skills. I had the experience where I had to work under pressure to get things done on time, and encountered problems that need to be solved immediately. These are some of the skills I have, and I believe will be a positive contribution to your company. I believe I’m great candidate for this position. I would love the opportunity to discuss this position. So please get in touch with me by phone or email and I will be happy to attend an interview at your convenience. Thank you for taking the time to consider my application. I wish you all the best with this recruitment. Your Sincerely,



Signature Puri



Job Application Letter Page 4



Body



Di bawah ini merupakan penjelasan dari bagian Body dalam surat lamaran kerja. Parts of Body  Opening Paragraph Biasanya merupakan paragraph pertama, isisnya tentang darimana kalian mendapatkan info lowongan kerja, posisi apa yang kalian lamar dalam pekerjaan tersebut. Juga alasan kalian ingin bekerja di perusahaan tersebut (apa saja kelebihan dari perusahaan yang akan dilamar).  Content Merupakan pemaparan diri kalian secara ringkas (tidak boleh bertele-tele), misalkan umur, lulusan mana dengan nilai berapa, tahun lulus, kemampuan apa yang kalian miliki sehingga layak untuk diwawancara/diterima bekerja disana. Pengalaman kerja yang relevan dengan pekerjaan yang sedang kalian lamar.  Closing Paragraph Di bagian ini kalian tunjukkan passion (Keinginan yang kuat) kalian serta no tlp atau alamat email yang bisa dihubungi. Dear Mr.Tron: I’m writing to apply for the Secretary position at ABC Company as advertised on Jobs.com. I understand that ABC Company gives period leaves for female employees and that tells me that the company deeply cares about the employees. This is one of the main reasons I am interested in joining the company.



Paragraph 1 Opening Paragraph



I graduated from Indonesia University in 2018 with a degree in Business Management. Throughout my 4 years college, I have comprehended skills that I believe will suit me as a Secretary. I master programs like MS Words, Excel, Power Point, and general technology competence. I was a Secretary in a campus organization for 2 years. From the experience, I learned the ability to use my time, energy, and resources in effective way to achieve my goal. I applied when I was involved in some successful fundraiser events at campus where I was the main contact person, thus I was required to have good communication skills. I had the experience where I had to work under pressure to get things done on time, and encountered problems that need to be solved immediately. These are some of the skills I have, and I believe will be a positive contribution to your company. I believe I’m great candidate for this position. I would love the opportunity to discuss this position. So please get in touch with me by phone or email and I will be happy to attend an interview at your convenience. Thank you for taking the time to consider my application. I wish you all the best with this recruitment.



Job Application Letter Page 5



Paragraph 2 Content Paragraph



Paragraph 1 Closing Paragraph



Di bawah ini ada beberapa ungkapan yang bisa digunakan dalam membuat surat lamaran kerja.



Reason for Writing



Working Experience



Education/Qualification



Closing the Letters



 I am writing about the position of …  I am writing to apply for the job you offered in …  I am filling out this form for the … position  As my references show, I was …  I was working as … for a while  I have experience as …  I know a lot about …  I am well-qualified as/in …  I graduated from …  I hold a degree in …  I have certain skills in …  I am currently studying at …  I would be happy to attend on interview  Please contact me if you have any queries at …  I will be waiting for the good news



Job Application Letter Page 6



2. Resume / CV CV pada umumnya berisi tentang data diri, pengalam kerja, serta prestasi yang telah dicapai oleh si pelamar kerja. Kali ini kita akan belajar bagaimana cara membuat CV, seperti yang kalian ketahui pelamar kerja ada yang sudah punya pengalaman kerja artinya mereka pernah bekerja sebelumnya dan ada yang belum mempunyai pengalam kerja karna baru lulus (fresh graduate). Kita akan membahas keduanya karna ada perbedaan CV bagi yang punya pengalaman kerja dan fresh graduate. Jadi baca baik-baik dan pahami apa yang kalian baca. a. CV untuk pelamar yang memiliki pengalaman kerja Dibawah ini merupakan bagian-bagian yang ada pada CV:  Personal data (optional) Bisa dicantumkan atau tidak, kalaupun mencantumkan personal data hanya nama, alamat, no tlp, alamat email (contact information).  Professional Summary Merupakan ringkasan mengenai kapabilitas (kemampuan) kalian, buatlah sesingkat dan semenarik mungkin sehingga membuat HR manager tertarik dan membaca bagian selanjutnya.  Work Experience Deskripsi tentang pengalaman kerja, kerja dibagian apa dan apa yang dilakukan dalam pekerjaan tersebut (sebutkan job descriptionnya). Gunakan simple past tense karena merupakan kalimat lampau.  Education Dibagian ini yang ditulis hanya pendidikan yang terakhir saja.  Professional Skills Ada dua macam skill, yaitu soft skill dan hard skill  Hard skill merupakan kemampuan yang bisa dipelajari/ di ajarkan  Soft skill merupakan kemampuan yang bersifat bawaan (missal kemampuan berkomunikasi yang baik, bergaul dengan baik).  Volunteer Experience Kegiatan-kegiatan kemanusiaan/ sukarelawan. Bagian ini penting terutama bagi yang belum punya pengalaman kerja seperti fresh graduate (baru lulus sekolah/kuliah).  Awards and Honor Jika pernah dapat penghargaan atau memenangkan sebuah kompetisi  Language Competences Kemampuan berbahasa Job Application Letter Page 7



Contoh CV untuk yang memiliki pengalaman kerja



PURI ANANDITA Jalan Mawar 17 Jakarta 12345 Email: [email protected] Cell phone: +062134568765 PROFESSIONAL SUMMARY Reliable, dedicated, and resourceful secretary with over 2 years of experience specializing in administrative support and data entry. Skilled at conducting efficient and organized secretarial duties in fast-paced environment. WORK EXPERIENCE Secretary to Director- XYZ Company, Surabaya July 2017-february 2019  Drafted meeting agendas, supplied materials, and executed follow-up for meetings.  Wrote reports and correspondence.  Managed office organization and general workflow from staff members.  Organized travel arrangements. Telephone Sales Representative- ABC Corporation, Surabaya February 2015- July 2017  Handled incoming calls from customers and provided information.  Kept records of customer interactions, processed customer accounts and filed documents.  Collaborated with team to quickly resolve customer complaints with appropriate action.  Effectively managed approximately 100 incoming calls daily. EDUCATION Bachelor of Business Management- Indonesia University Graduated – May 2014 PROFESSIONAL SKILLS  Mastery Of Microsoft Office programs (Word, Excel, PowerPoint)  Comfortable working in both Microsoft Windows 10 and Mac OS X  Excellent communication skills with a focus on team-building and customer relations.  Outstanding organizational, multitasking, and problem-solving abilities. VOLUNTEER EXPERIENCE Misi Kemanusiaan-Non-Profit Organization January 2017-January 2018  Joined missions to help natural disaster victims around Indonesia. LANGUAGE COMPETENCES  Indonesian: native language  English: intermediate (speaking, reading, writing)



Job Application Letter Page 8



b. CV untuk pelamar fresh graduate Dibawah ini merupakan bagian-bagian yang ada pada CV fresh graduate:  Personal data (optional) Bisa dicantumkan atau tidak, kalaupun mencantumkan personal data hanya nama, alamat, no tlp, alamat email (contact information).  Summary Merupakan ringkasan mengenai kapabilitas (kemampuan) kalian, buatlah sesingkat dan semenarik mungkin sehingga membuat HR manager tertarik dan membaca bagian selanjutnya. Sebutkan skills kalian yang sekiranya mendukung pada pekerjaan yang kalian lamar.  Education Dibagian ini yang ditulis hanya pendidikan yang terakhir saja.  Achievements Disini kalian tulis/sebutkan pencapaian apa saja yang pernah kalian buat selama ini. Sesuatu yang kalian banggakan (tidak harus memenangkan sesuatu).  Volunteer Experience Kegiatan-kegiatan kemanusiaan/ sukarelawan. Bagian ini penting terutama bagi yang belum punya pengalaman kerja seperti fresh graduate (baru lulus sekolah/kuliah).  Special Skills Ada dua macam skill, yaitu soft skill dan hard skill  Hard skill merupakan kemampuan yang bisa dipelajari/ di ajarkan  Soft skill merupakan kemampuan yang bersifat bawaan (missal kemampuan berkomunikasi yang baik, bergaul dengan baik).  Awards Jika pernah dapat penghargaan atau memenangkan sebuah kompetisi  Language Competences Kemampuan berbahasa



Job Application Letter Page 9



Contoh CV untuk fresh graduate



PURI ANANDITA Jalan Mawar 17 Jakarta 12345 Email: [email protected] Cell phone: +062134568765 SUMMARY An enthusiastic, creative, and self-motivated. Business management major with strong interpersonal and organizational skill. Strong planner, and problem solver who readily adapts to change. EDUCATION Bachelor of Business Management- Indonesia University Graduated – May 2014 ACHIEVEMENTS  Designed anti-bullying campaign to raise awareness of the harmful effects of bullying.  Directed a school play for national and won second place. VOLUNTEER EXPERIENCE Misi Kemanusiaan-Non-Profit Organization January 2017-January 2018  Joined missions to help natural disaster victims around Indonesia. SPECIAL SKILLS  Mastery Of Microsoft Office programs (Word, Excel, PowerPoint)  Comfortable working in both Microsoft Windows 10 and Mac OS X  Excellent communication skills with a focus on team-building and customer relations.  Outstanding organizational, multitasking, and problem-solving abilities. AWARDS Best Story telling- Indonesia University January, 2014 Won the best essay about freedom LANGUAGE COMPETENCES  Indonesian: native language  English: intermediate (speaking, reading, writing)



Job Application Letter Page 10



www



Job Application Letter Page 11