Kode Kedipan MIL Honda [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Kode kedipan MIL (Malfunction Indicator Lamp) Sepeda motor injeksi Honda Tidak Ada Tanggapan Kode kedipan MIL (Malfunction Indicator Lamp) Sepeda motor injeksi Honda



Jika lampu MIL pada sepeda motor HONDA menyala, itu menandakan ada kerusakan atau masalah pada sensor sepeda motor tersebut. Untuk mengetahui kerusakan sensor pada seeda motor Honda bisa dengan cara membaca jumlah kedipan pada lampu MIL tersebut. Berikut jumlah kedipan MIL dan arti kerusakan pada sepeda motor Honda: 1 Kedipan 7 Kedipan 8 Kedipan 9 Kedipan 12 Kedipan 21 Kedipan 29 Kedipan 33 Kedipan 52 Kedipan 54 Kedipan



= Sensor MAP (Manifold Absolute Pressure) = Sensor EOT /ECT (Engine Oil Temperature / Engine Coolant Temperature) = Sensor TP (Throttle Position) = Sensor IAT (Intake Air Temperature) = Sensor Injektor = Sensor O2 = Sensor IACV (Intake Air Cut Valve) = ECM (Engine Control Module) = Sensor CKP ( Crankhaft Position) = Sensor BAS (Bank Angle Sensor)



Ada 2 macam kedipan Lampu MIL pada sepeda motor Honda, yaitu ada kedipan panjang dan kedipan pendek. Lama Kedipan panjang 1,3 detik sedangkan lama kedipan pendek adalah 0,3 detik. Kedipan panjang bernilai 10 sedangan kedipan pendek bernilai 1. Jika ditemukan kedipan pendek sebanyak 7 kali maka nilai MIL ny adalah 7 dan berarti ada kerusakan atau masalah pada Sensor EOT/ECT. Dan bila ditemukan 1 kali kedipan panjang dan 2 kali kedipan pendek maka nilai MIL nya adalah 12 dan berarti ada kerusakan pada bagian sensor Injektor.