Kuesioner Beban Kerja [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

L‐1 



LAMPIRAN I Kuesioner Penelitian Responden yang terhormat,   Saya Ahmad Seiichi R. (NIM:0800782724),mahasiswa program pendidikan Magister Manajemen  BINUS Business School Jakarta yang tengah menyelesaikan tugas akhir berupa tesis penelitian.    Saya  mohon  kesediaan  bantuan  Bapak/Ibu  untuk  memberikan  jawaban  atas  pertanyaan‐ pertanyaan  yang  tersedia  dengan  mengisi  kuesioner  berikut.  Kuesioner  ini  merupakan  suatu  studi  analisa  pengaruh  kepuasan  karyawan  serta  faktor  employee  engagement  dalam  mendukung kinerja dan retensi karyawan terhadap institusi tempat bekerja.     Seluruh  data  yang  terkumpul  melalui  kuesioner  ini  murni  untuk  tujuan  pendidikan  dan  akan  diperlakukan  sesuai  dengan  kode  etik  ilmiah.  Setiap  jawaban  serta  identitas  Bapak/Ibu  saya  jamin kerahasiaannya. Atas kerjasamanya saya ucapkan terimakasih banyak.     Salam,      Ahmad Seiichi R.      Informasi Umum Responden    Berikanlah tanda silang ( ”X” ) pada kolom jawaban yang telah disediakan.  1. Jenis Kelamin Laki-laki Perempuan 2. Usia Responden < 25 tahun 25 – 35 tahun 35 – 45 tahun 45 – 55 tahun > 55 tahun 3. Tingkat Pendidikan Akhir Perguruan Tinggi Strata 1 / D3 Perguruan Tinggi Strata 2 Perguruan Tinggi Strata 3



4. BINUSIAN Level ………… (mohon diisi) 5. Lama Bekerja di Institusi Diatas 3 tahun 1 – 3 tahun Kurang dari 1 tahun



L‐2 



Petunjuk Pengisian  Berikanlah tanda silang ( ”X” ) pada kolom jawaban yang telah disediakan.    Sangat    Tidak    Agak     Agak     Setuju             Sangat   Tdk Setuju  Setuju    Tdk Setuju    Setuju                              Setuju  1



2



3



4



5



6



Kepuasan Karyawan - pada bagian ini peneliti hendak mengukur kepuasan responden sebagai karyawan terhadap institusi tempat bekerja. Pekerjaan: Kondisi pekerjaan (job) dilingkungan Anda bekerja. 1 2 3 4 5 1 PK1 Pekerjaan di tempat saya bekerja menantang. 1 2 3 4 5 2 PK2 Pekerjaan di tempat saya bekerja memiliki variasi tugas. 3 PK3 Institusi tempat saya bekerja menawarkan pelatihan yang 1 2 3 4 5 memadai untuk mendukung pekerjaan saya. Kolega: Kondisi interaksi antar karyawan ditempat Anda bekerja. 4 KL1 Para karyawan di tempat saya bekerja bertukar informasi 1 2 3 4 5 satu sama lain. 5 KL2 Para karyawan di tempat saya bekerja berinteraksi satu 1 2 3 4 5 sama lain. 6 KL3 Para karyawan ditempat saya bekerja berorientasi bekerja 1 2 3 4 5 sebagai team. Remunerasi: Kondisi serta sistem pengupahan di tempat Anda bekerja. 7 RM1 Upah di tempat saya bekerja sesuai dengan beban 1 2 3 4 5 pekerjaan (workload). 8 RM2 Sistem pengupahan di tempat saya bekerja didasarkan 1 2 3 4 5 pada pencapaian (kinerja). 9 RM3 Sistem pengupahan di tempat saya bekerja bersifat 1 2 3 4 5 transparan, saya dapat mengetahui rincian upah saya. Tanggung Jawab: Wewenang serta kebebasan Anda dalam menjalankan tugas. 10 TJ1 Saya berwenang mengambil keputusan sesuai dengan 1 2 3 4 5 tanggung jawab pekerjaan saya. 11 TJ2 Saya bebas untuk melaksanakan tindakan (action) yang 1 2 3 4 5 sesuai dengan tanggung jawab pekerjaan saya. 12 TJ3 Saya berpeluang untuk mengambil tanggung jawab 1 2 3 4 5 pekerjaan yang lebih tinggi dari pekerjaan saya saat ini. Pengakuan: Pengakuan yang diberikan oleh institusi kepada para Anda sebagai karyawan 13 PN1 Institusi memberikan penghargaan atas pekerjaan yang 1 2 3 4 5 dilakukan dengan baik. 14 PN2 Institusi menghargai setiap karyawan sebagai individu 1 2 3 4 5 yang unik. 15 PN3 Saya merasakan adanya pengakuan yang diberikan oleh 1 2 3 4 5 institusi.



           



6 6 6



6 6 6



6 6 6



6 6 6



6 6 6



L‐3 



Employee Engagement - pada bagian ini peneliti hendak mengukur keterlibatan responden pada pekerjaan di institusi tempat bekerja. Kesiapan: Kesiapan Anda sebagai karyawan dalam mengerjakan tugas bagi Institusi. 16 KS1 Saya siap untuk mendedikasikan diri pada pekerjaan 1 2 3 4 5 6 saya. 17 KS2 Saya tertarik untuk memikirkan cara baru untuk 1 2 3 4 5 6 mengerjakan pekerjaan saya secara lebih efektif. 18 KS3 Saya bersemangat untuk melaksanakan pekerjaan saya 1 2 3 4 5 6 setiap hari. Kerelaan: Kerelaan Anda sebagai karyawan,baik fisik serta mental dalam mengerjakan tugas bagi institusi. 19 KR1 Saya bersedia untuk memotivasi diri saya demi 1 2 3 4 5 6 mencapai keberhasilan dalam bekerja. 20 KR2 Saya bersedia untuk bekerja lebih keras dalam 1 2 3 4 5 6 menyelesaikan suatu pekerjaan. 21 KR3 Selalu berupaya meningkatkan kinerja pekerjaan tanpa berharap imbalan merupakan suatu hal yang penting 1 2 3 4 5 6 bagi diri saya. Kebangaan: Kebanggan Anda dalam menjalankan peran sebagai pekerja bagi institusi. 22 KB1 Pekerjaan saya merupakan sumber kebanggaan bagi 1 2 3 4 5 6 diri saya. 23 KB2 Saya merasa bangga ketika mengerjakan perkerjaan 1 2 3 4 5 6 secara lengkap dan menyeluruh. 24 KB3 Saya siap mencurahkan hati dan jiwa saya pada 1 2 3 4 5 6 pekerjaan.



Retensi - pada bagian ini peneliti hendak mengukur upaya institusi dalam melakukan retensi terhadap para pekerja yang tergabung dalam sumber daya manusia yang dimiliki institusi.



  Beban Kerja: Beban pekerjaan yang Anda miliki dalam pekerjaan. 25 BK1 Saya harus bekerja overtime untuk menyelesaikan tugas1 2 3 4 5 6 tugas pekerjaan saya. 26 BK2 Saya memiliki waktu cukup untuk menyelesaikan suatu 1 2 3 4 5 6 penugasan. 27 BK3 Institusi tempat saya bekerja memiliki tenaga kerja yang 1 2 3 4 5 6 memadai. Perkembangan Pekerjaan: Peluang yang diberikan oleh institusi kepada Anda untuk mengembangkan karir. 28 PP1 Institusi tempat saya bekerja menghargai kerja keras 1 2 3 4 5 6 saya. 29 PP2 Institusi tempat saya bekerja menekankan pentingnya 1 2 3 4 5 6 pengembangan diri. 30 PP3 Institusi tempat saya bekerja menyediakan 1 2 3 4 5 6 pengembangan karir. Perilaku Pimpinan: Perilaku pimpinan (atasan) dalam interaksi pekerjaan sehari-hari dengan Anda. 31 PI1 Pimpinan turut serta membantu menangani kendala 1 2 3 4 5 6 pekerjaan yang saya hadapi. 32 PI2 Pimpinan menyokong (backup) keputusan penting yang 1 2 3 4 5 6 saya ambil dalam pekerjaan. 33 PI3 Pimpinan menghargai kinerja saya. 1 2 3 4 5 6



 



L‐4 



Kinerja Karyawan - pada bagian ini peneliti hendak melihat hasil evaluasi kinerja responden sebagai karyawan dalam melaksanakan setiap pekerjaan bagi institusi. Sikap: Sikap Anda atas evaluasi kinerja yang telah dilakukan. 34 SK1 Saya merasa puas atas hasil evaluasi kinerja saya. 1 35 SK2 Saya mendapatkan nilai yang memang sesuai dengan 1 kinerja saya. 36 SK3 Prosedur dalam mengevaluasi kinerja saya sudah 1 memadai. 37 SK4 Saya bersedia menunjukkan hasil evaluasi dari kinerja 1 saya. Peluang: Peluang karir lebih baik yang Anda dapatkan atas hasil evaluasi dilakukan. 38 PL1 Saya diberikan kepercayaan untuk mengemban 1 tanggung jawab lebih besar dibandingkan sebelumnya. 39 PL2 Saya diberikan kesempatan untuk menunjukkan 1 kemampuan terbaik saya. 40 PL3 Saya akan mendapatkan insentif lebih jika pekerjaan 1 saya dinilai baik.



2



3



4



5



6



2



3



4



5



6



2



3



4



5



6



2



3



4



5



6



kinerja yang telah 2



3



4



5



6



2



3



4



5



6



2



3



4



5



6



Key Performance Index (KPI) – Mohon kesediaan Anda untuk mengacukan hasil evaluasi KPI terakhir dibandingkan KPI sebelumnya.



  Berikanlah tanda silang ( ”X” ) pada kolom jawaban yang telah disediakan.    Sangat    Menurun  Sedikit    Sedikit              Meningkat         Sangat   Menurun       Menurun    Meningkat                     Meningkat  1



41 42 43



2



3



4



KPI1 Nilai Total Weight KPI Anda tahun terakhir dibandingan KPI tahun sebelumnya. KPI2 Nilai Average Core Competency dalam KPI Anda tahun terakhir dibandingkan KPI tahun sebelumnya. KPI3 Nilai Average Technical Competency dalam KPI Anda tahun terakhir dibandingkan KPI tahun sebelumnya.



5



6



1



2



3



4



5



6



1



2



3



4



5



6



1



2



3



4



5



6



    Atas partisipasi Bapak/Ibu dalam penelitian ini, saya menghaturkan terimakasih banyak serta  penghargaan setinggi‐tingginya.   



L‐5 



LAMPIRAN II Uji Validitas dan Reliabilitas untuk Variabel Kepuasan Karyawan (X1) Pengujian menggunakan bantuan software SPSS ver.14, dengan nilai rtabel untuk 63 responden adalah sebesar 0.25 dan batas penolakan (coefficient alpha) untuk reliabilitas adalah sebesar 0.6 (Malhotra & Peterson, 2006). Hasil output Software SPSS ver.14 Item-Total Statistics



PK1 PK2 PK3 KL1 KL2 KL3 RM1 RM2 RM3 TJ1 TJ2 TJ3 PN1 PN2 PN3



Scale Mean if Item Deleted 59.43 59.05 60.29 59.35 59.10 59.30 60.35 60.17 60.32 59.67 59.86 59.92 60.11 60.21 60.00



Scale Variance if Item Deleted 87.088 93.498 85.272 89.328 91.410 85.472 85.392 84.243 87.091 84.903 82.673 86.623 82.004 82.554 84.097



Corrected Item-Total Correlation .537 .242 .559 .551 .499 .614 .570 .573 .416 .682 .692 .563 .744 .731 .707



Reliability Reliability Statistics



Cronbach's Alpha .898



Cronbach's Alpha Based on Standardized Items .899



N of Items 15



Squared Multiple Correlation .635 .610 .575 .714 .624 .635 .568 .598 .356 .732 .743 .593 .754 .695 .660



Cronbach's Alpha if Item Deleted .893 .903 .893 .893 .895 .891 .892 .892 .900 .888 .887 .892 .885 .886 .887



L‐6 



LAMPIRAN III Uji Validitas dan Reliabilitas untuk Variabel Employee Engagement (X2m) Pengujian menggunakan bantuan software SPSS ver.14, dengan nilai rtabel untuk 63 responden adalah sebesar 0.25 dan batas penolakan (coefficient alpha) untuk reliabilitas adalah sebesar 0.6 (Malhotra & Peterson, 2006). Hasil output Software SPSS ver.14 Item-Total Statistics



KS1 KS2 KS3 KR1 KR2 KR3 KB1 KB2 KB3



Scale Mean if Item Deleted 38.51 38.16 38.41 38.29 38.35 39.21 38.62 38.21 38.67



Scale Variance if Item Deleted 19.867 22.684 21.343 20.756 21.070 20.457 22.175 22.005 21.710



Corrected Item-Total Correlation .749 .560 .676 .633 .666 .451 .550 .580 .504



Reliability Reliability Statistics



Cronbach's Alpha .858



Cronbach's Alpha Based on Standardized Items .867



N of Items 9



Squared Multiple Correlation .708 .476 .720 .630 .629 .346 .525 .502 .470



Cronbach's Alpha if Item Deleted .825 .846 .835 .837 .835 .866 .846 .843 .850



L‐7 



LAMPIRAN IV Uji Validitas dan Reliabilitas untuk Variabel Kinerja Karyawan (Y1) Pengujian menggunakan bantuan software SPSS ver.14, dengan nilai rtabel untuk 63 responden adalah sebesar 0.25 dan batas penolakan (coefficient alpha) untuk reliabilitas adalah sebesar 0.6 (Malhotra & Peterson, 2006). Hasil output Software SPSS ver.14 Item-Total Statistics



SK1 SK2 SK3 SK4 PL1 PL2 PL3 KPI1 KPI2 KPI3



Scale Mean if Item Deleted 39.41 39.35 39.57 39.13 39.16 39.02 39.98 39.48 39.35 39.41



Scale Variance if Item Deleted 31.537 30.392 31.346 33.984 33.523 33.919 32.467 33.544 35.005 35.182



Corrected Item-Total Correlation .716 .812 .658 .549 .551 .594 .432 .594 .591 .556



Reliability Reliability Statistics



Cronbach's Alpha .873



Cronbach's Alpha Based on Standardized Items .880



N of Items 10



Squared Multiple Correlation .813 .877 .570 .454 .655 .646 .255 .685 .708 .495



Cronbach's Alpha if Item Deleted .850 .841 .855 .864 .863 .861 .881 .860 .862 .864



L‐8 



LAMPIRAN V Uji Validitas dan Reliabilitas untuk Variabel Retensi Karyawan (Y2) Pengujian menggunakan bantuan software SPSS ver.14, dengan nilai rtabel untuk 63 responden adalah sebesar 0.25 dan batas penolakan (coefficient alpha) untuk reliabilitas adalah sebesar 0.6 (Malhotra & Peterson, 2006). Hasil output Software SPSS ver.14 Item-Total Statistics



BK1 BK2 BK3 PP1 PP2 PP3 PI1 PI2 PI3



Scale Mean if Item Deleted 33.70 33.87 34.29 33.89 33.59 34.03 33.57 33.44 33.37



Scale Variance if Item Deleted 30.956 31.145 30.111 28.100 30.020 27.741 27.507 27.767 27.494



Corrected Item-Total Correlation .362 .376 .362 .638 .497 .596 .591 .652 .728



Reliability Reliability Statistics



Cronbach's Alpha .827



Cronbach's Alpha Based on Standardized Items .827



N of Items 9



Squared Multiple Correlation .239 .363 .387 .579 .433 .547 .828 .840 .728



Cronbach's Alpha if Item Deleted .827 .825 .830 .797 .813 .801 .801 .794 .787



L‐9 



LAMPIRAN VI Analisa Multiple Regression Terhadap Variabel Kinerja Karyawan (Y1) Hasil output Software SPSS ver.14



Regression Model Summary Model 1



R R Square .604a .365



Adjusted R Square .333



Std. Error of the Estimate .48563



a. Predictors: (Constant), X1X2m, MeanX1, MeanX2m



ANOVAb Model 1



Regression Residual Total



Sum of Squares 7.992 13.914 21.906



df 3 59 62



Mean Square 2.664 .236



F 11.296



Sig. .000a



a. Predictors: (Constant), X1X2m, MeanX1, MeanX2m b. Dependent Variable: MeanY1



Coefficientsa



Model 1



(Constant) MeanX1 MeanX2m X1X2m



Unstandardized Coefficients B Std. Error 2.534 .741 .370 .117 .026 .167 .063 .041



a. Dependent Variable: MeanY1



Standardized Coefficients Beta .411 .025 .248



t 3.421 3.157 .156 1.566



Sig. .001 .003 .877 .123



L‐10 



LAMPIRAN VII Analisa Multiple Regression Terhadap Variabel Retensi Karyawan (Y2) Hasil output Software SPSS ver.14



Regression Model Summary Model 1



R R Square .823a .678



Adjusted R Square .661



Std. Error of the Estimate .38729



a. Predictors: (Constant), X1X2m, MeanX1, MeanX2m



ANOVAb Model 1



Regression Residual Total



Sum of Squares 18.619 8.849 27.468



df



Mean Square 6.206 .150



3 59 62



F 41.378



Sig. .000a



a. Predictors: (Constant), X1X2m, MeanX1, MeanX2m b. Dependent Variable: MeanY2 Coefficientsa



Model 1



(Constant) MeanX1 MeanX2m X1X2m



Unstandardized Coefficients B Std. Error .745 .591 .815 .094 -.006 .133 .009 .032



Standardized Coefficients Beta .808 -.005 .032



a. Dependent Variable: MeanY2



   



t 1.261 8.715 -.047 .284



Sig. .212 .000 .963 .777



RIWAYAT HIDUP 



Nama 







Ahmad Seiichi Ramadhan 



Jenis Kelamin 







Laki‐laki 



Tempat / Tanggal Lahir 







Jakarta / 8 Juni 1986 



Alamat 







Jl. Gudang Peluru Selatan I M309 Tebet,   Jakarta Selatan 12830 



No. Telepon/HP 







021‐8296330 / 08176897361 



Email 







[email protected]   



Riwayat Pendidikan  SD Asisi I 



................................................ 



1992 ‐ 1998 



SLTP Negeri 115 Jakarta 



................................................ 



1999 ‐ 2001 



SMU Negeri 8 Jakarta 



................................................ 



2002 ‐ 2004 



Universitas Bina Nusantara 



................................................ 



2004 ‐ 2008 



Jurusan Manajemen    Pengalaman Kerja  BINUS BUSINESS SCHOOL 



................................................ 



           2008 ‐