Kuesioner Kambing [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KUESIONER BUDIDAYA TERNAK POTONG DAN KERJA I.



Sejarah dan Latar Belakang Perusahaan Peternakan 1. Nama UPT Peternakan? 2. Pendiri UPT Peternakan? 3. Alamat UPT Peternakan? 4. Struktur organisasi? 5. Nama kepala UPT? 6. Sejak kapan UPT peternakan kambing ini didirikan? 7. Latar belakang berdiri? 8. Bagaimana cara mendapatkan perijinan dari pemerintah? 9. Adakah ternak yang dibibitkan selain ternak kambing? 10. Bagaimana cara mendapatkan ilmu tentang peternakan kambing (pendidikan karyawan)? 11. Berapa ekor kambing pertama yang diternakkan saat pertama kali UPT ini didirikan? 12. Berapa jumlah kambing sekarang? 13. Adakah hasil sampingan dari peternakan kambing? 14. Adakah suatu kendala yang sering terjadi?solusi? 15. Biaya awal pendirian usaha? 16. Bagaimana kunci suksesnya UPT peternakan kambing?



II.



Lokasi Peternakan 1. Berapa jarak peternakan kambing tersebut dari pemukiman warga? 2. Berapa jarak peternakan kambing tersebut dari jalan penduduk? 3. Berapa jarak peternakan kambing tersebut dari jalan besar/raya? 4. Berapa suhu dan kelembaban pada lingkungan ternak tersebut?



5. Berapa jarak peternakan dengan tempat pemasaran? 6. Berapa jarak peternakan dengan pengolahan limbah? 7. Berapa jarak peternakan dengan lahan pakan? 8. Apakah peternakan tersebut bisa di terima oleh penduduk sekitar? kenapa? 9. Apakah air disekitar menunjang tercukupinya suatu peternakan tersebut? 10. Pernahkah ada keluhan dari masyarakat tentang lokasi peternakan? III.



Perkandangan 1. Gambar kandang (di detailkan)/manajemen perkandangan? 2. Berapa luas semua tanah perkandangannya? 3. Berapa luas perkandangnya? 4. Berapa luas lahan pakan? 5. Berapa banyak kandang yang ada pada perkandangan tersebut? 6. Kandang tersebut termasuk kandang tipe apa? 7. Berapa kapasitas tiap kandang? 8. Bagaimana kepadatan kandang? 9. Bahan apa saja yang dibuat untuk kandang? 10. Jarak kandang dengan mes? 11. Jarak kandang dengan gudang pakan? 12. Jarak kandang dengan kantor? 13. Jarak kandang dengan pembuangan limbah? 14. Jarak kandang dengan pam air?



IV.



Ternak 1. Jenis kambing apa saja yang di ternakan? (beri foto) 2. Karakteristik kambing?



3. Berapa jumlah kambing indukan? 4. Berapa jumlah kambing anakan? 5. Berapa jumlah kambing lepas sapih? 6. Berapa jumlah kambing jantan? 7. Berapa jumlah kambing betina? 8. Berapa jumlah kambing yang bunting? 9. Berapa jumlah kambing yang sakit? 10. Berapa rata-rata jumlah anak tiap induk per tahun? 11. Adakah pergantian indukan?setiap berapa periode sekali? 12. Apa saja yang dilakukan saat ternak indukan yang ada di perusahaan aka diganti? 13. Darimana cara memperoleh indukan dan pejantan? 14. Bagaimana



standar



indukan



yang



akan



diternakkan



di



perusahaan? V.



Pakan dan Tata Laksana Pemberian Pakan 1. Pakan apa saja yang diberikan kepada kambing? 2. Pakan tersebut menyusun sendiri apa beli? 3. Bagaimana komposisi ransumnya? 4. Jenis bahan pakan apa yang digunakan? 5. Adakah pakan tambahan? 6. Berapa jumlah pemberian air minum? 7. Berapa harga pakan tersebut jika dipasaran? 8. Biasanya kambing diberi pakan berapa kali sehari? tiap jam berapa? 9. Berapa banyak pakan yang diberikan tiap hari per ekor dan keseluruhan? 10. Periode kambing?



pemberian



pakan



masing-masing



jenis



kandang



11. Berapa



jumlah



pemberian



pakan,



apakah



dilakukan



penimbangan terebih dahulu? VI.



Sanitasi 1. Kapan kandang dibersihkan? 2. Apakah karyawan membersihkan diri sebelum beraktifitas di kandang? 3. Kapan alat-alat perkandangan dibersihkan? 4. Apakah



ada



sanitasi



ternak,



kandang,



dan



lingkungannya?bagaimana caranya? 5. Apakah dalam sanitasi ternak ada perlakuan pemandian terhadap ternak? VII.



Penyakit 1. Penyakit apa saja yang sering menyerang hewan ternak? 2. Bagaimana gejala-gejala penyakit yang menyerang? 3. Cara mengatasinya bagaimana? 4. Biasanya pencegahan penyakit ditindak lanjuti dengan apa? 5. Apakah dalam pemeriksaan penyakit perlu mendatangkan ahli dokter hewan? 6. Apa nama obat yang digunakan untuk menangani ternak yang sakit? 7. Berapa biaya yang dibutuhkan untuk pengobatan ternak?



VIII.



Tenaga Kerja 1. Berapa jumlah tenaga kerja yang ada?(laki-laki, perempuan) 2. Bagaimana dengan jenis pekerjaan?jam kerjanya? 3. Berapa gaji masing-masing karyawan? 4. Apakah ada tunjangan tunjangan atau bonus untuk tenaga kerja?



IX.



Pemasaran 1. Berapa biaya produksi yang dibutuhkan untuk pemeliharan tiap ekor kambing? 2. Berapa harga jual kambing hasil usaha? 3. Dimanakah biasanya kambing dipasarkan? 4. Bagaimana cara pemasaran yang dilakukan? 5. Adakah media dan strategi khusus dalam pemasaran yang dilakukan? 6. Berapa penghasilan yang didapatkan sebulan? 7. Berapa dalam sekali pemasaran kambing yang dijual? 8. Adakah perijinan dalam penjualan ternak? 9. Adakah kesulitan dalam pemasaran? 10. Waktu yang tepat untuk pemasaran?



X.



Penyusutan 1.



Rancangan kandang kuat berapa tahun?



2.



Berapa biaya yang dibutuhkan untuk rancangan kandang tersebut?



X.



3.



Berapa biaya listrik perbulannya?



4.



Berapa biaya air?



5.



Seberapa besar perannya penyusutan dalam perhitungan biaya?



Perkawinan 1.



Adakah tekhnik IB yang digunakan?jika ada darimana spermanya berasal?



2.



Bagaimana tanda-tanda birahi pada kambing?



3.



Kapan ternak, baik jantan maupun betina mulai dikawinkan?



4.



Berapa lama bunting ternak betina?



5.



Bagaimana gejala ternak akan melahirkan?



6.



Proses menolong kelahiran?ada tim khusus?



7.



Jumlah anak per kelahiran?



8.



Umur berapa anakan tersebut disapih?



9.



Bagaimana metode penyapihan?



10. Jumlah kematian/mortalitas? 11. Rentang ternak untuk dikawinkan lagi? XI.



Penanganan Limbah 1. Bagaimana cara penanganan limbahnya? 2. Apakah limbah tersebut dibuang/diolah? 3. Jika ada pengolahan limbahnya, untuk apa hasil olahannya? 4. Bagaimana pemasaran hasil olahan limbah yang dijual? 5. Dipasarkan kemana hasil olahan limbah tersebut?



BUDIDAYA TERNAK POTONG DAN KERJA



Survey Perusahaan Kambing Induk-Anak Satker (Satuan Kerja) Sumberejo, Kendal



Disusun oleh : Deni Budi Prasetyo Yuninda Estetika Faisal



23010210060003 23010210060004 23010210060015



PROGRAM STUDI DIII MANAJEMEN USAHA PETERNAKAN FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2012